Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

6 Drakor Tentang Kakek Nenek, Hangat dan Penuh Haru

image-gnews
Curtain Call. Foto: Wikipedia.
Curtain Call. Foto: Wikipedia.
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Drama Korea atau drakor selalu memiliki tempat istimewa bagi para penggemarnya. Selain karena totalitas para pemainnya, drama asal Negeri Ginseng ini juga kerap menampilkan cerita yang menyentuh hati penonton. Selain romansa, kisah keluarga pun tak luput dijadikan ide utama untuk sebuah drama.

Drama dengan tema ini umumnya menampilkan interaksi yang mendalam antara anggota keluarga, mulai dari orangtua, anak, hingga kakek nenek. Bahkan, ada juga drakor tentang kakek nenek yang menyajikan cerita hangat dan penuh haru.

Lantas, apa saja daftar drakor tentang kakek nenek? Simak informasi selengkapnya berikut ini.

1. Curtain Call (2022)

Drama tentang kakek nenek yang pertama adalah Curtain Call. Drama ini bercerita tentang seorang laki-laki bernama Yoo Jae Hoon yang bekerja sebagai aktor dari teater lokal di kota tempat tinggalnya. Dia tinggal bersama dengan neneknya dan hidup dalam keadaan yang kurang stabil. Meski begitu, Yoo Jae Hoon tetap optimis dalam menjalani hidupnya.

Drama yang satu ini akan memperlihatkan bagaimana kasih sayang seorang nenek terhadap keluarganya, terutama sang cucu. Sang nenek juga memiliki keinginan terakhir untuk bisa melihat cucu saya hanya bahagia dan sukses menjadi aktor.

2. Stand By Me (2018)

Stand By Me. Foto: Asianwiki.

Drama ini bercerita tentang seorang kakek yang harus merawat dua orang cucunya, yaitu Deok Goo dan Deok Hee. Ayah mereka telah meninggal dunia, sedangkan sang ibu harus pergi karena diusir oleh kakeknya. Suatu hari, sang kakek mengetahui sebuah fakta jika waktu hidupnya di dunia sudah tidak banyak. Dia pun harus mempersiapkan kepergiannya kepada kedua cucunya dengan memberikan hadiah yang spesial.

3. Canola (2016)

Canola adalah drakor tentang kakek nenek yang bisa Anda tonton. Film ini bercerita tentang seorang penyelam lokal di Pulau Jeju bernama nenek Gye Choon, yang tinggal bersama cucunya, Hye Ji. Suatu hari, keduanya pergi ke pasar untuk membeli kebutuhan pokok. Sayangnya, mereka terpisah dan nenek Gye Choon tidak berhasil menemukan cucunya. Setelah 12 tahun berlalu, keduanya kembali bertemu dengan keadaan Hye Ji yang penuh masalah.

4. Grand Father (2016)

Grand Father adalah film korea tentang keluarga yang juga mengusung genre drama aksi. Film ini bercerita tentang seorang veteran Vietnam bernama Ki Kwang. Setelah bertahun-tahun kehilangan kontak dengan anaknya, dia justru mendapat kabar jika sang anak meninggal karena bunuh diri. Ki Kwang pun berusaha untuk menjadi kakek yang baik untuk cucunya, Bo Ram.

5. Cherry Tomato (2007)

Cherry Tomato mengangkat kisah tentang seorang kakek bernama Park Goo yang tinggal bersama cucunya, Da Sung. Dia mencari nafkah dengan mengumpulkan barang bekas di sisa umurnya. Suatu hari, anaknya Park Goo dibebaskan dari penjara. Alih-alih membantu, anaknya ini justru menambah kesulitan Park Goo dengan perilakunya yang tercela.

6. The Way Home (2002)

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

The Way Home. Foto: Wikipedia.

The Way Home bercerita tentang seorang anak kota bernama Sang Woo yang harus tinggal di desa bersama sang nenek. Hal ini terjadi karena ibu Sang Woo harus bekerja dan tidak ingin meninggalkannya sendirian. Nenek Sang Woo memiliki kekurangan, dia tidak bisa berbicara tetapi memiliki pendengaran yang baik. Sang Woo yang tidak menyukai situasi ini pun kerap mengerjai sang nenek. Meski begitu, neneknya tetap menyayangi Sang Woo apapun yang terjadi.

RADEN PUTRI 

Pilihan Editor: Sinopsis Dr. Romantic 3, Drama Korea Terbaru SBS

Ikuti berita terkini dari Tempo di Google News, klik di sini.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Profil Jun Ji Hyun: Aktris Korea Serba Bisa dengan Bayaran Termahal

17 jam lalu

Aktris Jun Ji Hyun. (Soompi)
Profil Jun Ji Hyun: Aktris Korea Serba Bisa dengan Bayaran Termahal

Jun Ji Hyun menjadi salah satu aktris paling dihormati dan dicintai di industri hiburan Korea Selatan.


Sederet Film Korea yang Dibintangi Ji Chang Wook

23 jam lalu

Ji Chang Wook dalam drama The Worst of Evil. Dok. Disney+ Hotstar
Sederet Film Korea yang Dibintangi Ji Chang Wook

Ji Chang Wook dan sederet film yang dibintanginya. Tidak hanya drama korea, Chang Wook juga aktif membintangi layar lebar Korea Selatan.


Akan Bintangi Drama Knock Off, Kilas Balik Drama Korea yang Diperankan Jo Bo Ah

1 hari lalu

Jo Bo Ah dikabarkan akan beradu akting dengan Kim Soo Hyun dalam drama genre dark comedy. Berikut ini sinopsis drakor Knock Off.  Foto: Soompi
Akan Bintangi Drama Knock Off, Kilas Balik Drama Korea yang Diperankan Jo Bo Ah

Setelah beberapa tahun tak aktif, Jo Bo Ah kembeali ke dunia drakor. Akan berperan sebagai pasangan Kim Soo Hyun di drama Knock Off.


Profil Jo Bo Ah yang Dikonfirmasi Perankan Song Hye Jung dalam Drama Knock Off

1 hari lalu

Jo Bo Ah dikabarkan akan beradu akting dengan Kim Soo Hyun dalam drama genre dark comedy. Berikut ini sinopsis drakor Knock Off.  Foto: Soompi
Profil Jo Bo Ah yang Dikonfirmasi Perankan Song Hye Jung dalam Drama Knock Off

Jo Bo Ah akan membintangi drama mendatang berjudul "Knock Off" yang tayang pada 26 Agustus, Disney+.


Sederet Drama Kriminal yang Diperankan Ji Chang Wook

1 hari lalu

Ji Chang Wook dan Wi Ha Joon dalam drama Korea The Worst of Evil. Dok. Disney+ Hotstar
Sederet Drama Kriminal yang Diperankan Ji Chang Wook

Aktor Ji Chang Wook memainkan banyak genre di layar kaca dan layar lebar, seperti genre romansa, drama, kriminal dan lainnya.


Profil Para Pemain Drakor Knock Off, Ada Kim Soo Hyun dan Jo Bo Ah

1 hari lalu

Jo Bo Ah dikabarkan akan beradu akting dengan Kim Soo Hyun dalam drama genre dark comedy. Berikut ini sinopsis drakor Knock Off.  Foto: Soompi
Profil Para Pemain Drakor Knock Off, Ada Kim Soo Hyun dan Jo Bo Ah

Drama Korea Knock Off akan dibintangi sejumlah bintang terkenal seperti Kim Soo Hyun, Jo Bo Ah, Kwon Nara, hingga Lee Jung Eun.


Usia Asli Para Bintang Drakor Nine Puzzles

3 hari lalu

Son Sukku dan Kim Dami, pemeran drakor Nine Puzzle. Korb.com
Usia Asli Para Bintang Drakor Nine Puzzles

Nine Puzzles yang dibintangi oleh Kim Da Mi dan Son Suk Ku akan tayang pada 2025.


Para Pemeran Drama Hyper Knife yang Tayang 2025

3 hari lalu

Sol Kyung Gu dan Esom dalam film Kill Boksoon. Dok. Netflix
Para Pemeran Drama Hyper Knife yang Tayang 2025

Hyper Knife berfokus pada kejahatan medis, tentang seorang dokter dan pembunuh.


5 Drama Terbaru yang Dibintangi Park Eun Bin, Segera Tayang Hyper Knife

3 hari lalu

Park Eun Bin dalam drama Castaway Diva. Dok. tvN
5 Drama Terbaru yang Dibintangi Park Eun Bin, Segera Tayang Hyper Knife

Park Eun Bin akan kembali membintangi drama Korea Selatan dengan judul Hyper Knife.


Tampil Berbeda di TIFF 2024, Ini 6 Rekomendasi Drama Korea yang Diperankan Kim Go Eun

3 hari lalu

Kim Go Eun menghadiri Toronto International Film Festival atau TIFF 2024. Foto: Instagram/@heritiqueny
Tampil Berbeda di TIFF 2024, Ini 6 Rekomendasi Drama Korea yang Diperankan Kim Go Eun

Berikut adalah rangkuman beberapa drama terkemuka yang menampilkan Kim Go Eun.