Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Disney Rilis Trailer Film Cruella, Intip Transformasi Emma Stone

Reporter

Editor

Mitra Tarigan

image-gnews
Emma Stone dalam film Disney Cruella/ANTARA
Emma Stone dalam film Disney Cruella/ANTARA
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Disney telah merilis trailer pertama untuk film Cruella, dan mengungkap transformasi aktris pemeran Cruella De Vil, Emma Stone yang tampil nyentrik dengan ciri khas dari tokoh antagonis ikonis itu.

Cruella merupakan seorang tokoh jahat dari Disney yang menjadi terkenal melalui film animasi klasik 101 Dalmations yang rilis pada tahun 1961.

Dalam film live-action-nya ini, Cruella akan mengambil latar di tahun 1970-an di London, Inggris. Seorang perancang busana muda Estella de Vil menjadi terobsesi dengan kulit anjing, terutama Dalmatians, sampai akhirnya dia menjadi legenda yang kejam dan menakutkan yang dikenal sebagai Cruella.

Baca: Emma Stone Ubah Warna Rambut jadi Merah Menyala

Film digarap oleh pembuat film "I, Tonya" (2017), Craig Gillespie. Selain Emma Stone, adapun sejumlah pemeran lainnya termasuk Emma Thompson, Mark Strong dan Paul Walter Hauser.

Tokoh Cruella De Vil sendiri pertama kali muncul di animasi klasik 101 Dalmations, di mana si karakter penjahat itu menjadi terobsesi dengan menangkap anjing dalmatian karena kulit dan corak mereka.

Aktris Glenn Close sebelumnya memainkan peran tersebut dalam pembuatan ulang live-action pada tahun 1996, dan kembali memerankan Cruella untuk sekuelnya yang rilis pada tahun 2000 bertajuk 102 Dalmatians.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Ini bukan kali pertama Disney mengangkat kisah tokoh antagonis animasi klasik mereka ke bentuk live-action. Sebelumnya, studio meraih kesuksesan blockbuster pada tahun 2014 dengan menceritakan kisah asli antagonis Sleeping Beauty, Maleficent.

Film Maleficent yang dibintangi Angelina Jolie berhasil meraup AS 758 juta dolar di seluruh dunia dan menghasilkan sekuel di tahun 2019.

Seperti dilansir Hollywood Reporter, Cruella ditetapkan untuk rilis teatrikal pada 28 Mei 2021.

Iklan

Berita Selanjutnya



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Seoul Busters: Mengenal Para Pemeran Drakor Ini

8 hari lalu

Poster drama Seoul Busters. Foto: Asianwiki.
Seoul Busters: Mengenal Para Pemeran Drakor Ini

Drakor Seoul Busters akan tayang pada 11 September 2024


Alasan Anya Taylor-Joy Mau Jadi Elsa di Film Live Action Frozen

13 hari lalu

Anya Taylor-Joy berpose saat sesi pemotretan sebelum peragaan koleksi pakaian siap pakai wanita Dior Spring/Summer 2024 selama Paris Fashion Week di Paris, Prancis, 26 September 2023. REUTERS/Stephanie Lecocq
Alasan Anya Taylor-Joy Mau Jadi Elsa di Film Live Action Frozen

Anya Taylor-Joy mengungkapkan beberapa hal menarik di balik keinginannya untuk memerankan karakter Elsa dalam film live action Frozen.


Tak Bertemu Angelina Jolie, Brad Pitt Gandeng Pacar di Venice Film Festival 2024

14 hari lalu

Ines de Ramon dan pemeran Brad Pitt berpose di karpet merah saat kedatangan film
Tak Bertemu Angelina Jolie, Brad Pitt Gandeng Pacar di Venice Film Festival 2024

Brad Pitt datang bersama pacarnya, Ines de Ramon, beberapa hari setelah Angelina Jolie tampil di Venice Film Festival 2024.


Peminat Wisata Kapal Pesiar Naik 30 Persen

14 hari lalu

Disney Adventure. (dok. Disney Cruise Line)
Peminat Wisata Kapal Pesiar Naik 30 Persen

Agen perjalanan Dwidayatour merilis data tentang peminat wisata kapal pesiar. Peminat kapal wisata kapal pesiar semakin meningkat.


Angelina Jolie Menangis Setelah Film Maria Tayang Perdana di Venice Film Festival 2024

16 hari lalu

Angelina Jolie berpose di karpet merah saat tiba di pemutaran film
Angelina Jolie Menangis Setelah Film Maria Tayang Perdana di Venice Film Festival 2024

Angelina Jolie tak kuasa menahan air mata ketika penonton memberikan standing ovation selama 8 menit untuk film Maria di Venice Film Festival 2024.


The Acolyte Tak Berlanjut Musim Kedua

22 hari lalu

Star Wars: The Acolyte. Dok. Disney+ Hotstar Indonesia
The Acolyte Tak Berlanjut Musim Kedua

Serial The Acolyte dari waralaba Star Wars yang digarap oleh rumah produksi Lucasfilm tidak berlanjut musim kedua


Sederet Kritik Film Snow White Live Action: Kurcaci CGI hingga Pemilihan Pemeran

23 hari lalu

Poster film Snow White Live Action. Foto: Instagram.
Sederet Kritik Film Snow White Live Action: Kurcaci CGI hingga Pemilihan Pemeran

Trailer Snow White live action yang dirilis Disney langsung menuai kritik terkait penggunaan CGI untuk karakter tujuh kurcaci dan pemilihan pemeran.


Detail Disney Imagination Garden Taman Terbuka di atas Kapal Disney Adventure

26 hari lalu

Disney Imagination Garden yang berada di area utama kapal pesia Disney Adventure. (dok. Disney Cruise Line)
Detail Disney Imagination Garden Taman Terbuka di atas Kapal Disney Adventure

Disney Cruise Line mengungkapkan detail baru Disney Imagination Garden, salah satu dari tujuh area tematik di kapal Disney Adventure


Langkahi Joker, Deadpool & Wolverine Jadi Film Rating R Terlaris

29 hari lalu

(kiri-kanan) Ryan Reynolds sebagai Deadpool/Wade Wilson dan Hugh Jackman sebagai Wolverine/Logan dalam film Deadpool & Wolverine. Foto: Jay Maidment/Marvel Studios
Langkahi Joker, Deadpool & Wolverine Jadi Film Rating R Terlaris

Deadpool & Wolverine raup keuntungan sebesar Rp 17 triliun di seluruh dunia dalam 23 hari, mengalahkan Joker untuk film dengan rating R.


Disney Akhirnya Umumkan Tanggal Rilis Frozen 3

29 hari lalu

Film Frozen. Foto: Instagram/@disneyfrozen
Disney Akhirnya Umumkan Tanggal Rilis Frozen 3

Frozen 3 akan dirilis pada 2027 mendatang. Disney mengungkap, akan lebih banyak misteri yang terjawab dari sekuel sebelumnya.