Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Rekomendasi Film Sejarah Kemerdekaan, Cocok Jadi Inspirasi Role Model Generasi Z

Reporter

Editor

Marvela

image-gnews
Film Kadet 1947.
Film Kadet 1947.
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Menonton film-film bertema kemerdekaan menjadi salah satu kegiatan yang bisa dilakukan dalam rangka menyambut Hari Kemerdekaan Republik Indonesia. Biasanya, film ini erat kaitanya dengan sejarah dan perjuangan para pejuang negara dalam melawan para penjajah.

Selain belajar sejarah, Anda juga bisa memetik pelajaran lain ketika menonton film-film ini, misalnya dengan meneladani perjuangan pahlawan muda yang saat berjuang melawan penjajah mungkin usianya sama dengan kalian saat ini. Punya panutan atau role model pahlawan juga bisa memberi banyak inspirasi untuk keseharian.

Bicara role model, Generasi Z ternyata punya ikatan erat terhadap sosok tokoh atau figur yang dipandang punya nilai dan pandangan hidup yang sama. Penelitian dari UMN Consulting menyebutkan, Gen Z menjadikan role model sebagai perpanjangan diri mereka. Untuk itu, memilih role model harus cermat, agar tidak terjerumus pada hal-hal negatif dan kurang produktif.

Berikut tiga rekomendasi film sejarah kemerdekaan yang menghadirkan kisah para pahlawan.

1. KADET 1947 (2021)

Film besutan Temata Studios dan didukung oleh Legacy Pictures ini mengisahkan perjuangan empat orang Kadet (pelajar Angkatan Udara) yang mengajukan diri untuk membalas serangan ke markas musuh pasca pengeboman hanggar mereka oleh tentara Belanda. Bayangkan, di usia muda, masih belajar merakit pesawat umpan, namun punya semangat tinggi untuk secara sukarela maju di garda terdepan melawan penjajah.

Film yang dibintangi Kevin Julio, Wafda, Bisma Karisma, Omara Esteghlal, Marthino Lio, Fajar Nugra, dan Chicco Kurniawan ini pas banget untuk ditonton bareng teman dan keluarga. Buat yang belum nonton, film KADET 1947 sudah tersedia di Netflix.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

2. Bumi Manusia (2019)

Film drama biografi sejarah Indonesia yang disutradarai Hanung Bramantyo juga terinspirasi dari novel berjudul sama karya Pramoedya Ananta Toer. Film ini dibintangi Iqbaal Ramadhan, Mawar Eva de Jongh, dan Sha Ine Febriyanti. Film ini menceritakan kegamangan Minke (Iqbaal Ramadhan antara kemajuan negara Eropa, hubungannya dengan Annelies (Mawar Eva), juga bagaimana kegigihan Nyai Ontosoroh (Sha Ine Febriyanti) memperjuangkan keadilan.

3. Kartini (2017)

Berjuang tanpa angkat senjata. Film ini cocok untuk generasi muda yang ingin memahami makna berjuang yang lebih luas. Seperti yang dilakukan Raden Adjeng Kartini. Pahlawan Gen Z di masanya, yang gigih memperjuangkan kesetaraan agar perempuan bisa mendapat pendidikan setara dengan laki-laki. Dibintangi para aktor kawakan seperti Dian Sastrowardoyo, Ayushita, Reza Rahadian, juga Christine Hakim, film ini akan memperkuat semangat dan daya juang kamu untuk menggapai mimpi.

Baca juga: Kadet 1947 Raih Dua Penghargaan di JAFF 2021: Sutradara dan Film Terbaik

Ikuti berita terkini dari Tempo.co di Google News, klik di sini.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


5 Game yang Diadaptasi Menjadi Film, Apa Saja?

1 hari lalu

Sonic the Hedgehog 2 (Instagram/@sonicmovie)
5 Game yang Diadaptasi Menjadi Film, Apa Saja?

Banyak film yang diadaptasi dari game telah memberikan pengalaman menghibur bagi penonton


Dahyun TWICE Segera Debut Jadi Aktris Sudah Terima Tawaran Film Lain

2 hari lalu

Dahyun TWICE. Instagram.com/@dahhyunnee
Dahyun TWICE Segera Debut Jadi Aktris Sudah Terima Tawaran Film Lain

Dahyun TWICE yang akan segera debut sebagai aktris sudah menerima tawaran film lain yang diremake dari film Taiwan


Perbedaan Lord of the Rings yang akan Tayang 2026 dan Trilogi Sebelumnya

3 hari lalu

The Lord of the Rings: Gollum. Epicgames
Perbedaan Lord of the Rings yang akan Tayang 2026 dan Trilogi Sebelumnya

Warner Bros akan merilis film terbaru dari waralaba Lord of the Rings berjudul Lord of the Rings: The Hunt for Gollum pada 2026


Serba-serbi Wonderland yang akan Tayang 5 Juni 2024

4 hari lalu

Bae Suzy dan Park Bo Gum dalam film Wonderland. Foto: Instagram/@acemaker.movie
Serba-serbi Wonderland yang akan Tayang 5 Juni 2024

Setelah pertama kali diumumkan pada 2020, jadwal tayang film Wonderland garapan sutradara Kim Tae Yon akhirnya rilis


Dibintangi Chris Evans, Film Sacrifice Mulai Proses Syuting September 2024

5 hari lalu

Chris Evans menghadiri pemutaran perdana The Gray Man, Rabu 13 Juli 2022. Dok. Netflix.
Dibintangi Chris Evans, Film Sacrifice Mulai Proses Syuting September 2024

Film Sacrifice dibintangi Chris Evans, Anya Taylor-Joy, Salma Hayek Pinault, dan Brendan Fraser


Nonton The Ministry of Ungentlemanly Warfare, Ini Komentar Komunitas Reenactor Indonesia

5 hari lalu

Anggota komunitas edukatif Indonesian Reenactors (IDR) ketika menghadiri acara penayangan perdana film The Ministry of Ungentlemanly Warfare yang diadakan di XXI Plaza Indonesia, 8 Mei 2024. Keenamnya mengenakan kostum yang mereplika seragam lengkap tentara militer Inggris dan Nazi pada Perang Dunia II. TEMPO/Hanin Marwah Nurkhoirani
Nonton The Ministry of Ungentlemanly Warfare, Ini Komentar Komunitas Reenactor Indonesia

Screening film The Ministry of Ungentlemanly Warfare dihadiri oleh komunitas Indonesian Reenactors (IDR) yang berseragam ala tentara Inggris dan Nazi.


Sinopsis Possession: Kerasukan yang Diadaptasi dari Film Prancis

9 hari lalu

Film horor akan tayang di bioskop pada 8 Mei 2024. Film ini merupakan adaptasi dari film Prancis berjudul Possession. Ini sinopsis film Possesion. Foto: Cinema 21
Sinopsis Possession: Kerasukan yang Diadaptasi dari Film Prancis

Film horor akan tayang di bioskop pada 8 Mei 2024. Film ini merupakan adaptasi dari film Prancis berjudul Possession. Ini sinopsis film Possesion.


Nasib 2 Film Mendiang Lee Sun Kyun yang Belum Dirilis, Distributor Angkat Bicara

9 hari lalu

Lee Sun Kyun ditemukan tewas di dalam mobil yang diparkir di sebuah jalan di Taman Waryong di distrik Jongno, Seoul pada Rabu, 27 Desember 2023. Ia diduga tewas bunuh diri di samping briket arang di dalam mobilnya. REUTERS
Nasib 2 Film Mendiang Lee Sun Kyun yang Belum Dirilis, Distributor Angkat Bicara

Distributor film Korea Selatan menghadapi dilema atas karya-karya mendiang Lee Sun Kyun yang sampai saat ini belum dirilis.


5 FIlm Buatan Mouly Surya, Terbaru Ada Trigger Warning

9 hari lalu

Sutradara Mouly Surya memegang Piala Citra sembari mengucapkan rasa terima kasih saat menerima penghargaan kategori Sutradara Terbaik pada Malam Anugerah Piala Citra FFI 2018, di Gedung Teater Besar, TIM, Jakarta, Ahad, 9 Desember 2018.  Mouly Surya memperoleh penghargaan tersebut lewat film
5 FIlm Buatan Mouly Surya, Terbaru Ada Trigger Warning

Mouly Surya adalah seorang sineas Indonesia yang mulai mendunia.


Bukan Filmapik, Ini 12 Daftar Tempat Nonton Film Legal

9 hari lalu

Saat liburan tahun baru, Anda bisa menghabiskan waktu dengan menonton film di Netflix. Berikut rekomendasi film Netflix untuk tahun baru. Foto: Canva
Bukan Filmapik, Ini 12 Daftar Tempat Nonton Film Legal

Bukan di Filmapik, berikut ini daftar tempat nonton film legal yang bisa Anda pilih. Umumnya tempat film ini ada biaya langganan dan masih terjangkau.