Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

H-14 Jin BTS Selesai Wamil, Woottae Kejutkan Penggemar

Reporter

Editor

Yunia Pratiwi

image-gnews
Jin BTS menggendong Wootteo, karakter astronot yang diciptakannya. Instagram.com/@wootteo
Jin BTS menggendong Wootteo, karakter astronot yang diciptakannya. Instagram.com/@wootteo
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Wootteo, karakter yang diciptakan Jin BTS, membuat ARMY bersemangat. Karakter berbentuk astronot itu menyapa penggemar BTS melalui laman Instagram-nya. Unggahan itu bahkan sempat menjadi trending topic X.

Tentu saja unggahan karakter itu mengingatkan status Jin yang saat ini sedang menjalani wajib militer. Anggota BTS tertua itu dikabarkan akan segera menyelesaikan wajib militer dalam waktu dua minggu lagi. 

Wootteo digambarkan duduk di planet bersama teman luar angkasa lainnya, " Hyattu, Dyali, Urule, dan Deomduji. "Sudah lama sekali. Apa kabar kalian semua," keterangan unggahan tersebut. 

Reaksi ARMY

Momen Wootteo menyapa ARMY menjelang Jin selesai wajib militer membuat ARMY bersemangat. Terlihat dari beberapa penggemar yang meninggalkan komentar di unggahan tersembut.

"Aku sudah cukup lama merindukanmu," tulis Reisa Brotoasmoro lewat yang ternyata juga ARMY.

"Dimana kamu selama ini? Anda seharusnya menemani kami," tulis akun @art_******.

"Wootteo siap menjemput appa (bahasa korea Ayah, merujuk pada Jin) pulang," tulis akun @jali******.

"Cie Jin balik wamil, wootteo balik ke bumi," tulis akun @akrn.****.

Tak hanya di unggahan Instagram itu, antusiasme penggemar juga sempat menjadi tren global di X, di antaranya dengan tagar 'WOOTTEO IS BACK', H-15 SAMPAI JIN KEMBALI, dan #15DaysToMeetJin, dan lainnya. 

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Wootteo diciptakan bertepatan dengan single solo pertama Jin, "The Astronaut" pada 28 Oktober 2022, yang dirilis sebelum dia wajib militer. Lirik lagu "The Astronaut" juga ditulis oleh Coldplay. Band Inggris itu juga ikut menyematkan karakter Wootteo pada pakaian mereka. Bahkan selalu membawa boneka Wootteo selama tur dan pertunjukan keliling dunia. Hal itu pun menarik banyak perhatian penggemar.

Jin selesai wajib militer

Pria bernama asli Kim Seok Jin menjalani wajib militer pada 13 Desember 2022. Dia bertugas sebagai asisten instruktur di Pusat Pelatihan Perekrutan Divisi 5 Angkatan Darat. Jin dijadwalkan akan menyelesaikan wajib militernya pada 12 Juni 2024.

Selama wajib militer, media hiburan Amerika Serikat SKPOP melaporkan Jin memiliki pencapaian yang luar biasa. Dia mengikuti seleksi sebagai pejuang khusus, promosi awal menjadi kopral, dan promosi awal menjadi sersan. 

Jin adalah anggota pertama BTS yang wajib militer. Sementara anggota lainnya, J-Hope, RM, Suga, V, Jimin dan Jungkook masih menyelesaikan wajib militernya. Setelah Jin, anggota BTS lainnya yang akan menyelesaikan wajib militernya tahun ini adalah J-Hope yaitu pada 17 Oktober 2024. 

STARNEWS KOREA

Pilihan editor: Jin BTS Dipromosikan Jadi Sersan, Tak Sabar Wajib Militernya Selesai

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Nasib Wajib Militer Rusia di Medan Perang saat Ukraina Menyerang

6 hari lalu

Para wajib militer Rusia yang dipanggil untuk dinas militer berbaris sebelum berangkat ke garnisun dari pusat perekrutan, di tengah konflik Rusia-Ukraina yang sedang berlangsung, di Bataysk, wilayah Rostov, Rusia, 16 Mei 2024. REUTERS/Sergey Pivovarov
Nasib Wajib Militer Rusia di Medan Perang saat Ukraina Menyerang

Para tentara wajib militer tanpa pengalaman menjadi kekuatan utama di perbatasan seperti Kursk, saat serangan tiba-tiba Ukraina merebut wilayah itu.


Israel Perpanjang Wajib Militer 350.000 Tentara Cadangan hingga Akhir Tahun

8 hari lalu

Polisi Israel menahan pria-pria Yahudi ultra-Ortodoks saat unjuk rasa setelah Mahkamah Agung memutuskan bahwa Kementerian Pertahanan tidak dapat lagi memberikan pengecualian menyeluruh kepada siswa sekolah Yahudi dari wajib militer, di pangkalan perekrutan Tel HaShomer, di Ramat Gan, Israel, 5 Agustus 2024. REUTERS/Ricardo Moraes
Israel Perpanjang Wajib Militer 350.000 Tentara Cadangan hingga Akhir Tahun

Pemerintah Israel menyetujui perpanjangan wajib militer, yang memungkinkan 350.000 tentara cadangan dimobilisasi hingga akhir 2024.


Jin BTS Bintang Tamu Kian's Bizarre B&B, Mengenal Reality Show Ini

9 hari lalu

Jin BTS/Foto: X/K-Pop Charts
Jin BTS Bintang Tamu Kian's Bizarre B&B, Mengenal Reality Show Ini

Jin BTS dan Ji Ye Eun akan tampil di acara reality show terbaru Kian's Bizarre B&B


Harga Tiket Film Jung Kook: I Am Still Beserta Jadwal Tayang dan Sinopsisnya

13 hari lalu

Poster film dokumenter JUNG KOOK: I AM STILL. (Weverse)
Harga Tiket Film Jung Kook: I Am Still Beserta Jadwal Tayang dan Sinopsisnya

CBI Pictures sebagai distributor film Jung Kook: I Am Still di Indonesia telah mengumumkan harga tiket untuk film dokumenter tersebut.


Kronologi Suga BTS Diperiksa Polisi karena Diduga Mabuk Saat Kendarai Skuter Listrik

13 hari lalu

Ekspresi personel boyband K-pop, Suga BTS setibanya di kantor polisi Seoul, Korea Selatan, 23 Agustus 2024. Suga BTS tampak tertunduk saat meminta maaf sebelum memenuhi panggilan polisi karena ia mengemudi skuter listrik dalam keadaan mabuk. Dalam pemeriksaan awal, terungkap kadar alkohol dalam darahnya 0,227 persen atau jauh di atas ambang batas 0,08 persen untuk pencabutan SIM. REUTERS/Kim Soo-hyeon
Kronologi Suga BTS Diperiksa Polisi karena Diduga Mabuk Saat Kendarai Skuter Listrik

Suga BTS dilaporkan diperiksa pihak kepolisian karena diduga mengemudi di bawah pengaruh alkohol. Begini kronologinya.


Mengenal Kim Jonghyeon, Mantan Anggota Nu'Est yang akan Menjalani Wajib Militer

18 hari lalu

Kim Jonghyeon eks NU'EST. ANTARA
Mengenal Kim Jonghyeon, Mantan Anggota Nu'Est yang akan Menjalani Wajib Militer

Penyanyi yang juga mantan anggota grup idola Nu'Est, Kim Jonghyeon telah mengumumkan rencana mendaftar wajib militer pada September 2024


Tur Music of the Spheres Coldplay Jadi Konser Rock Terlaris, Raup Rp 15 Triliun

18 hari lalu

Penyanyi grup band Coldplay, Chris Martin menghibur penonton dalam Expo 2020 di Dubai, Uni Emirat Arab, 15 Februari 2022. REUTERS/Christopher Pike
Tur Music of the Spheres Coldplay Jadi Konser Rock Terlaris, Raup Rp 15 Triliun

Konser Coldplay 'Music of the Spheres' mencetak pendapatan US$945,7 juta atau Rp 15 triliun, menjadikannya tur rock paling laris sepanjang masa.


Tepis Rumor Putus, Dakota Johnson Pamer Cincin Tunangan dari Chris Martin

19 hari lalu

Chris Martin dan Dakota Johnson. Foto: Instagram Fanbase Chris Martin.
Tepis Rumor Putus, Dakota Johnson Pamer Cincin Tunangan dari Chris Martin

Dakota Johnson memamerkan cincin pertunangan dari Chris Martin di jari manis kirinya setelah beredar rumor hubungan mereka kandas.


Lewat Video, Jang Geun Suk Kabarkan Menderita Kanker Tiroid

21 hari lalu

Jang Geun Suk (istimewa)
Lewat Video, Jang Geun Suk Kabarkan Menderita Kanker Tiroid

Jang Geun Suk menuturkan, ia sudah menjalani operasi setelah didiagnosis menderita kanker tiroid, yang membuatnya stres.


Imbas Mengendarai Skuter sambil Mabuk, Status Dinas Militer Suga BTS Dipertanyakan

26 hari lalu

Suga BTS. Foto: Instagram @agustd.
Imbas Mengendarai Skuter sambil Mabuk, Status Dinas Militer Suga BTS Dipertanyakan

Administrasi Tenaga Kerja Militer Regional Seoul mendapat laporan pengaduan terkait dinas militer Suga BTS usai mengendarai skuter listrik saat mabuk