Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Treasure akan Meluncurkan Single King Kong

Reporter

Editor

Bram Setiawan

image-gnews
Grup K-pop Korea TREASURE menggunakan koleksi kolaborasi Uniqlo
Grup K-pop Korea TREASURE menggunakan koleksi kolaborasi Uniqlo "UT Find Your TREASURE". (ANTARA/HO-Uniqlo)
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Treasure telah merilis jadwal comeback dengan single berjudul King Kong pada 28 Mei 2024. Peluncuran lagu baru ini menandakan kembalinya mereka setelah sembilan bulan, sejak album kedua Reboot.

Single Terbaru Treasure

Pada Jumat, 17 Mei 2024 kesepuluh anggota Treasure membagikan video ucapan kepada penggemar menjelang comeback mereka. “Halo, kami Treasure! Single digital terbaru kami King Kong akan dirilis pada 28 Mei 2024,” isi video pendek tersebut.

Melalui media sosial Treasure membagikan foto konsep untuk masing-masing anggota grup. Dikutip dari Soompi, foto tersebut memiliki konsep hitam putih yang memperlihatkan visual masing-masing anggota. 

Dirilis secara berkala, dimulai dari Junkyu and Yoshi pada 20 Mei 2024, Park Jeong Woo dan Haruto pada 21 Mei, So Jung Hwan dan Choi Hyun Suk pada 22 Mei, Asahi and Yoon Jae Hyuk pada 23 Mei, Jihoon dan Doyoung pada 24 Mei.

Menjelang peluncuran album baru, Treasure merilis dua video comeback spoiler, yang membuat penggemar makin penasaran. Dikutip dari All KPop, spoiler pertama mengisyaratkan konsep yang berhubungan dengan cinta dengan pesan "My Love Like".

Poster comeback bernuansa merah tua dengan tulisan mencolok Warning Wild Behavior Detected. Adapun keterangan kredit lagu dibuat oleh Airplay, Illjun, Ludwig Lindell, Daniel Caesar, Sandra Wikstrom, dan Jared Lee. Liriknya ditulis oleh anggota Choi Hyun Suk bersama Ludwig Lindell, Daniel Caesar, Sandra Wikstrom, Jared Lee, Airplay, Yoshi, Sonny, Choice37, dan Lil G.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Pada 23 Mei 2024, Treasure kembali merilis video teaser berdurasi 24 detik. Para anggota terlihat mengenakan pakaian serba putih dan dikelilingi mobil-mobil dengan musik yang energik.

Profil Treasure

Dikutip dari Fandom, Treasure beranggota 10 orang naungan YG Entertainment, yang dibentuk melalui acara survival show YG Treasure Box. Mulanya beranggota 12 orang, namun dua anggota hengkang.  Mereka memulai debutnya pada 7 Agustus 2020 dengan album single pertama The First Step: Chapter One. Mereka mulanya dijadwalkan untuk debut antara Mei dan Juli 2019. Namun ditunda, kemudian debut pada 7 Agustus 2020.

Pilihan Editor: Harga Tiket Konser TREASURE di Jakarta, Sebagian Kategori Sudah Sold Out

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


5 Hal Menjelang Konser Treasure di Jakarta

18 jam lalu

Konser 2024 TREASURE RELAY TOUR (REBOOT) IN JAKARTA akan digelar pada 29-30 Juni 2024 di Indonesia Arena GBK Senayan. Dok. Istimewa
5 Hal Menjelang Konser Treasure di Jakarta

Konser Treasure yang bertajuk 2024 Treasure Relay Tour (Reboot) ini dijadwalkan berlangsung pada 29 Juni dan 30 Juni 2024


2NE1 Dikabarkan Bakal Comeback, Ini Jawaban YG Entertainment

19 jam lalu

CL mengunggah foto bersama anggota 2NE1 lainnya, bertepatan dengan ulang tahun debut ke-15, pada 17 Mei 2024. Instagram.com/@chaelincl
2NE1 Dikabarkan Bakal Comeback, Ini Jawaban YG Entertainment

2NE1 debut pada tahun 2009 dan bubar tahun 2016. Mereka sempat tampil di Coachella tahun 2022


10 Rekomendasi Tayangan yang Dibintangi Idola K-pop di Prime Video

1 hari lalu

Cha Eun Woo, V BTS, Jennie BLACKPINK, dan Suzy. Foto: Prime Video
10 Rekomendasi Tayangan yang Dibintangi Idola K-pop di Prime Video

Sederet tayangan yang dibintangi oleh para idola K-pop ternama, mulai dari anggota BTS, BLACKPINK, hingga Super Junior.


Profil Bang Ye Dam yang akan Gelar Fan Meeting di Jakarta

6 hari lalu

Bang Ye Dam. Foto: Instagram.
Profil Bang Ye Dam yang akan Gelar Fan Meeting di Jakarta

Bang Ye Dam atau Yedam adalah penyanyi, penulis lagu, dan produser di bawah naungan agensi GF Entertainment.


YG Entertainment Rilis Teaser Misterius, BABYMONSTER Bakal Comeback Bulan Juli?

7 hari lalu

BABYMONSTER. Foto: Twitter/X @YGBABYMONSTER_
YG Entertainment Rilis Teaser Misterius, BABYMONSTER Bakal Comeback Bulan Juli?

Grup idola asuhan YG Entertainment, BABYMONSTER, tengah menyiapkan kejutan besar untuk para penggemar dengan merilis teaser misterius baru-baru ini.


Rose BLACKPINK Resmi Gabung dengan THE BLACK LABEL Bersiap Rilis Album Baru

8 hari lalu

Rose Blackpink (tangkapan layar Youtube)
Rose BLACKPINK Resmi Gabung dengan THE BLACK LABEL Bersiap Rilis Album Baru

Rose BLACKPINK sudah lama bekerja saman dengan pendiri THE BLACK LABEL


Isyana Sarasvati akan Rilis Single Baru untuk Rayakan Kiprah Satu Dekadenya di Industri Musik Tanah Air

11 hari lalu

Isyana Sarasvati dalam konferensi pers yang digelar di Avenue of The Stars Lippo Mall Kemang, Jakarta Selatan pada Rabu, 12 Juni 2024. Konferensi pers ini digelar menuju konser tunggalnya yang bertajuk 'Lost in Harmony, A Decade Live Concert' pada Sabtu, 16 November 2024 di Istora Senayan. TEMPO/Adinda Jasmine
Isyana Sarasvati akan Rilis Single Baru untuk Rayakan Kiprah Satu Dekadenya di Industri Musik Tanah Air

Isyana Sarasvati mengungkap rencananya untuk merilis single baru sebagai bagian dari perayaan satu dekade kiprahnya di industri musik Tanah Air.


5 Hal tentang Weki Meki yang Dibubarkan Setelah Merilis Single Baru

12 hari lalu

Weki Meki merilis single terakhir CoinciDestiny sebelum dibubarkan. Instagram.com@weki_meki
5 Hal tentang Weki Meki yang Dibubarkan Setelah Merilis Single Baru

Agensi Weki Meki, Fantagio, mengumumkan grup ini dibubarkan setelah merilis satu single terakhir berjudul CoinciDestiny


Super Junior Merilis Single Baru Show Time, Ini Profil Boyband K-Pop Beranggota 12 Personel

15 hari lalu

Super Junior. Foto: Instagram/@superjunior
Super Junior Merilis Single Baru Show Time, Ini Profil Boyband K-Pop Beranggota 12 Personel

Super Junior rilis single baru Show Time sekaligus memperingati hari jadi yang ke-19. Berikut karier boyband K-Pop ternama di dunia.


Apresiasi Gerakan Boikot NCT, Influencer Ini Hadiahkan Beasiswa Gratis untuk NCTzen

16 hari lalu

Anggota NCT, yaitu Ten, Doyoung, Taeyong, Mark, dan Jaehyun. Dok. SMTOWN
Apresiasi Gerakan Boikot NCT, Influencer Ini Hadiahkan Beasiswa Gratis untuk NCTzen

Sejak gerakan tersebut dimulai, salah satunya adalah penurunan jumlah angka pengikut akun-akun resmi dan para anggota grup NCT.