Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Jennie BLACKPINK Konfirmasi Pacaran dengan V BTS, Beri Kode Lewat Foto

Reporter

Editor

Marvela

image-gnews
Jennie Blackpink dan V BTS. Foto: YG Entertainment/Big Hit.
Jennie Blackpink dan V BTS. Foto: YG Entertainment/Big Hit.
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Jennie BLACKPINK secara tidak langsung telah mengkonfirmasi kabar kencannya dengan V BTS. Jennie mengunggah foto terbaru saat dia mengenakan pakaian yang sama persis seperti dalam dugaan foto kencannya dengan V BTS di Paris.

Total ada 10 foto yang diunggah Jennie sekaligus di Instagram pribadinya pada Rabu, 12 Juli 2023. Secara garis besar, foto-foto tersebut diabadikan ketika ia menghabiskan waktu di luar negeri. "Beberapa minggu yang lalu," tulis Jennie pada keterangannya.

Pakaian Jennie BLACKPINK Seolah Benarkan Foto Kencan dengan V BTS di Paris

Namun, dua foto pertama berhasil mencuri perhatian netizen. Jennie mengenakan sweater tipis dari Calvin Klein, topi, jaket berbulu, dan sepatu serba putih. Penampilan Jennie dalam foto tersebut terlihat sangat mirip dengan video viral yang diduga menjadi bukti kencan anggota BLACKPINK dengan BTS itu.

Jennie BLACKPINK. Foto: Instagram/@jennierubyjane

Dalam foto dan video yang viral pada Mei lalu, terlihat seorang perempuan dan laki-laki yang diduga Jennie dan V, bergandengan tangan sambil menikmati suasana malam di Paris, Prancis. Meski agensi keduanya kompak tidak ingin membahas kehidupan pribadi artisnya, unggahan baru Jennie itu seolah membenarkan kalau ia memang tengah menjalin hubungan spesial dengan V. Hal ini juga diperkuat dengan syal yang diikatkan ke tas Jennie saat berkencan dengan V di Paris sangat mirip dengan yang dikenakan di lehernya dalam foto-foto Instagram.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Tidak hanya dari pakaian, Jennie juga memberikan kode lain pada foto terakhir. Ia mengunggah foto makanan mewah yang terbuat dari telur ikan, yaitu Kaviar. Bentuk penyajian Kaviar tersebut juga sangat mirip dengan yang ada di meja makan V BTS ketika berada di sebuah restoran bersama kenalannya. Diduga Jennie dan V berada di tempat dan waktu yang sama.

Konfirmasi Jennie BLACKPINK Banjir Komentar dari Netizen Indonesia

Unggahan terakhir Jennie BLACKPINK itu langsung dibanjiri ratusan ribu komentar, termasuk dari netizen Indonesia. Mereka menyadari kemiripan foto-foto tersebut dan semakin yakin bahwa Jennie dan V BTS berpacaran. Meski ada yang belum bisa menerima, tidak sedikit juga yang mendukung demi kebahagiaan Jennie.

"Diperjelas gitu ya jenn," tulis @e.nxvy***. "Outfit ini kan waktu, hihihii. Bahagia terus ya jennie, blink sayang jennie banyak-banyak," tulis @ailuroph***. "Valid gais valid, udh dikonfirm sm pakaian jennie di feed ini tolong," tulis @clara_09***. "Semua akan go publik pada waktunya, tidak apa-apa jennie kamu berhak bahagia, kami akan mendukung semua keputusan mu," tulis @amlpu***.

Pilihan Editor: 5 Fakta Menarik V BTS dan Jennie BLACKPINK, Banyak Dukungan Penggemar

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Dibintangi V BTS, Video Klip IU Digarap Sutradara Concrete Utopia

21 jam lalu

IU dan V BTS dalam episode 24 Pallete. (Tangkapan layar kanal Youtube.com/Palette)
Dibintangi V BTS, Video Klip IU Digarap Sutradara Concrete Utopia

Sutradara Concrete Utopia menggarap video klip IU mendatang yang dibintangi oleh V BTS.


Jisoo Blackpink Pemeran Drama Influenza, Berikut Deretan Drakor dan Film yang pernah Dibintanginya

23 jam lalu

Jisoo Blackpink. Foto: Instagram/@sooyaaa_
Jisoo Blackpink Pemeran Drama Influenza, Berikut Deretan Drakor dan Film yang pernah Dibintanginya

Sebelumnya Jisoo Blackpink pernah membintang beberapa drama dan film sebagai kameo hingga peran utama


Jennie Blackpink dan V BTS Mengakhiri Hubungan, Netizen Sulit Menunggu Orang yang Wamil

1 hari lalu

Jennie Blackpink dan V BTS. Foto: YG Entertainment/Big Hit.
Jennie Blackpink dan V BTS Mengakhiri Hubungan, Netizen Sulit Menunggu Orang yang Wamil

Meski tidak ada keterangan resmi dari Jennie BLACKPINK dan V BTS, kabar putusnya mreka juga mengejutkan publik


Kontrak BLACKPINK Diperpanjang, Saham YG Entertainment Naik hingga Reaksi Netizen

2 hari lalu

Personel BLACKPINK (dari kiri) Lisa, Rose, Jisoo, dan Jennie memamerkan medali penghargaan Most Excellent Order of the British Empire (MBE) di Istana Buckingham, London, Inggris, 22 November 2023. Penghargaan kehormatan MBE biasanya diberikan kepada satu atau beberapa orang oleh Raja atau Ratu Inggris atas capaian mereka. Victoria Jones/Pool via REUTERS
Kontrak BLACKPINK Diperpanjang, Saham YG Entertainment Naik hingga Reaksi Netizen

Saham YG Entertainment naik lebih dari 25 persen setelah BLACKPINK memperpanjang kontrak dengan mereka.


Jelang Wamil, V dan Jungkook BTS Kejutkan Penggemar dengan Gaya Rambutnya

2 hari lalu

RM, V, Jimin dan Jungkook BTS menyapa ARMY melalui siaran langsung di Weverse, Selasa 5 Desember 2023. (Tangkapan layar Weverse/BTS)
Jelang Wamil, V dan Jungkook BTS Kejutkan Penggemar dengan Gaya Rambutnya

Sebelum wajib militer, RM, Jimin, V dan Jungkook BTS menyapa ARMY lewat siaran langsung di Weverse


BLACKPINK Perpanjang Kontrak dengan YG Entertainment, Punya Rencana Besar

2 hari lalu

BLACKPINK. Foto: Instagram/@blackpinkofficial.
BLACKPINK Perpanjang Kontrak dengan YG Entertainment, Punya Rencana Besar

YG Entertainment mengabarkan BLACKPINK telah memperpanjang kontrak dengan mereka untuk aktivitas grup setelah negosiasi cukup panjang.


RM, V, Jimin dan Jungkook BTS Minta Army Tak Datang ke Pusat Pelatihan Militer

2 hari lalu

Jelang wajib militer RM, V, Jimin dan Jungkook BTS menyapa ARMY melalui siaran langsung di Weverse, Selasa 5 Desember 2023. (Tangkapan layar Weverse)
RM, V, Jimin dan Jungkook BTS Minta Army Tak Datang ke Pusat Pelatihan Militer

Keempat anggota BTS RM, V, Jimin dan Jungkook menyapa ARMY lewt siaran langsung di Weverse, jelang wajib militer


Jisoo BLACKPINK Konfirmasi Bintangi Drama Influenza

2 hari lalu

Jisoo Blackpink. Foto: Instagram/@sooyaaa_
Jisoo BLACKPINK Konfirmasi Bintangi Drama Influenza

Saat ditemui di Bandara Incheon kemarin, Jisoo BLACKPINK mengkonfirmasi sendiri perannya di drama mendatang, Influenza.


IU Gaet V BTS Jadi Model Video Klip Lagu Barunya, Dirilis Tahun Depan

2 hari lalu

IU dan V BTS dalam episode 24 Pallete. (Tangkapan layar kanal Youtube.com/Palette)
IU Gaet V BTS Jadi Model Video Klip Lagu Barunya, Dirilis Tahun Depan

IU saat ini sedang mempersiapkan album barunya yang akan dirilis tahun 2024


BTS Tampil dalam Film Dokumenter Michael Jackson Thriller 40

3 hari lalu

Poster film Thriller 40. Foto: Wikipedia.
BTS Tampil dalam Film Dokumenter Michael Jackson Thriller 40

BTS mendapat penghormatan di segmen khusus dalam film ini karena terinspirasi dari koregrafi khas Raja Pop, Michael Jackson.