Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Menapaki Usia 28 Tahun, Berikut Profil Wen Jun Hui Anggota SEVENTEEN

Reporter

Editor

Dwi Arjanto

image-gnews
Wen Jun Hui Seventeen. Twitter
Wen Jun Hui Seventeen. Twitter
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Member boy band SEVENTEEN asal Korea Selatan, Wen Jun Hui sedang merayakan ulang tahunnya yang ke-28 tahun, hari ini 10 Juni. Pria gemini ini dikenal sebagai lead dancer dan sub vokalis di grup tersebut. Meskipun menjadi bagian dari grup K-Pop yang berbasis di Korea Selatan, Jun sebenarnya berasal Tiongkok. 

Profil Jun SEVENTEEN

Dilansir dari Kepoper, Jun lahir pada 10 Juni 1996 di Shenzhen, Guangdong, Tiongkok. Selain fasih berbahasa ibu, ia juga lancar berbahasa Korea. Kemampuan ini memudahkannya dalam berkomunikasi dengan anggota SEVENTEEN lainnya dan penggemar dari berbagai negara.

Jun dikenal dengan julukan Ice Prince karena visualnya yang menawan. Sebelum debut sebagai idol K-Pop, Jun sudah terjun ke dunia hiburan di Tiongkok sebagai aktor cilik. Ia memulai debut akting pada tahun 2002 saat berusia 6 tahun. Beberapa drama dan film yang dibintanginya antara lain The Pye Dag (2006) dan Who’s The Hero? (2010).

Perjalanan Jun menjadi idol K-Pop dimulai pada tahun 2012. Saat itu Jun sedang berbelanja dengan teman-temannya, di sanalah ia berkenalan dengan staf agensi K-Pop.

Jun mulai mengikuti audisi sebagai anggota grup K-Pop. Ia berhasil dan lolos  dan berlatih di Pledis Entertainment. Setelah berlatih selama dua tahun, Jun akhirnya debut bersama Seventeen pada 26 Mei 2015.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Dilansir dari Kprofiles, pria dengan tinggi badan 182 cm ini juga memiliki beberapa lagu solo di antaranya Can You Sit By My Side? (2018) dan Crow (2021). Ia juga berkontribusi dalam beberapa OST seperti Brothers For One Time (2019) dan Dream untuk OST The King: Eternal Monarch (2020).

Setelah meniti karir di Korea, Jun mulai menggunakan nama Koreanya, Moon Jun Hwi. Ia berteman baik dengan beberapa idol K-Pop asal China seperti Renjun, Chenle, dan Kun dari NCT.

Jun adalah orang yang menyukai makanan pedas. Ia juga dikenal memiliki adik laki-laki yang sepuluh tahun lebih muda darinya, bernama Wen Feng Jun. 

Dalam perjalanan kariernya, Jun SEVENTEEN telah menerima berbagai penghargaan, baik sebagai aktor maupun bersama SEVENTEEN. Beberapa prestasi yang diraih Seventeen antara lain New Artist Award di Seoul Music Awards 2015 dan Best Dance Performance Male Group di Mnet Asian Music Awards 2017.

KEPOPER | KPROFILES
Pilihan editor: Jeonghan dan Wonwoo SEVENTEEN Akan Meluncurkan Album This Man

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


5 Hal Menarik Grup SEVENTEEN: Julukan dan Sederet Pencapaian Gemilang

2 hari lalu

SEVENTEEN. Dok. Weverse
5 Hal Menarik Grup SEVENTEEN: Julukan dan Sederet Pencapaian Gemilang

Sejak debut SEVENTEEN sudah mencuri perhatian publik dengan sederet bakat para member dan prestasi yang diraihnya


Mengenal Sosok Jeon Wonwoo SEVENTEEN: Main Rapper yang All Rounder

3 hari lalu

Jeon Wonwoo Seventeen. Instagram/@Everyone_woo
Mengenal Sosok Jeon Wonwoo SEVENTEEN: Main Rapper yang All Rounder

Pada 17 Juni 2024 Wonwoo dan Jeonghan SEVENTEEN merilis lagu sub unit duonya, Wonwoo adalah member SEVENTEEN yang all rounder dan kesayangan Carat.


Album Debut Jeonghan x Wonwoo SEVENTEEN Sukses Tembus 500 Ribu Penjualan di Hari Pertama

3 hari lalu

Jeonghan x Wonwoo SEVENTEEN. (x.com/pledis_17)
Album Debut Jeonghan x Wonwoo SEVENTEEN Sukses Tembus 500 Ribu Penjualan di Hari Pertama

Jeonghan x Wonwoo SEVENTEEN merilis album THIS MAN pada Senin, 17 Juni 2024.


Debut sebagai Sub-Unit, Jeonghan dan Wonwoo SEVENTEEN Resmi Rilis Single Album THIS MAN

4 hari lalu

Anggota grup SEVENTEEN, Jeonghan dan Wonwoo. Foto: X/@pledis_17
Debut sebagai Sub-Unit, Jeonghan dan Wonwoo SEVENTEEN Resmi Rilis Single Album THIS MAN

Dua anggota SEVENTEEN, Jeonghan dan Wonwoo debut sebagai sebuah sub-unit bernama JxW dengan merilis single album THIS MAN.


Propaganda Pengeras Suara Korsel terhadap Korut Diaudit karena Terlalu Pelan

4 hari lalu

Tentara Korea Selatan bekerja di sebelah fasilitas militer pengeras suara yang dibongkar pada tahun 2018, dekat zona demiliterisasi yang memisahkan kedua Korea di Paju, Korea Selatan, 10 Juni 2024. REUTERS/Kim Hong-Ji
Propaganda Pengeras Suara Korsel terhadap Korut Diaudit karena Terlalu Pelan

Sistem pengeras suara ini dirancang untuk menyiarkan musik K-Pop dan pesan politik sejauh 10 kilometer, cukup untuk menjangkau kota Kaesong, Korut.


Diundur Hingga September, Keena FIFTY FIFTY Akan Comeback Bersama 4 Anggota Baru

7 hari lalu

Keena FIFTY FIFTY. Foto: Instagram/@we_fiftyfifty
Diundur Hingga September, Keena FIFTY FIFTY Akan Comeback Bersama 4 Anggota Baru

FIFTY FIFTY rencananya akan comeback pada bulan Juni, dengan Keenda dan empat anggota baru pengganti Saena, Si dan Aran


9 Fakta Jin BTS, Teman Kecil Mitchell Hope Hingga Banyak Julukan

7 hari lalu

Anggota Boy band K-pop BTS, Jin berpose untuk foto setelah menyelesaikan Wajib Militer di Yeoncheon, Korea Selatan, 12 Juni 2024. Yonhap via REUTERS
9 Fakta Jin BTS, Teman Kecil Mitchell Hope Hingga Banyak Julukan

Jin BTS merupakan salah satu bintang K-Pop yang paling banyak mendapat sorotan


Sepak Terjang Grup SEVENTEEN Kian Mengkilap

9 hari lalu

SEVENTEEN di Golden Disc Awards ke-38 di Jakarta pada Sabtu, 6 Januari 2024. Foto: X/@pledis_17
Sepak Terjang Grup SEVENTEEN Kian Mengkilap

Sejak debut, SEVENTEEN telah mengukir berbagai prestasi. Lagu-lagu mereka seperti Home, Left & Right, dan Fear meraih popularitas internasional.


Perang Psikologi dan K-pop: Korea Utara vs Korea Selatan

10 hari lalu

Selebaran anti-Korea Utara yang dirancang oleh kelompok aktivis yang berbasis di Seoul untuk dibawa dengan balon melintasi wilayah Korea Utara, saat berada di Seoul, Korea Selatan, 3 Juni 2024. Kelompok yang memiliki sekitar 30 anggota inti dan didanai oleh keuangan serta sumbangan anggotanya sendiri, sebelumnya tidak merinci kegiatannya kepada media. REUTERS/Kim Hong-Ji
Perang Psikologi dan K-pop: Korea Utara vs Korea Selatan

Hubungan Korea Utara dan Korea Selatan yang secara teknis masih dalam perang memanas setelah pengiriman balon-balon sampah dari utara ke selatan.


Jadi Duta Persahabatan UNESCO, SEVENTEEN Diminta Suarakan Soal Palestina

10 hari lalu

Grup idola K-pop SEVENTEEN. Foto: X/@pledis_17jp
Jadi Duta Persahabatan UNESCO, SEVENTEEN Diminta Suarakan Soal Palestina

Tidak sedikit penggemar yang meminta SEVENTEEN untuk ikut menyuarakan isu tentang krisis kemanusiaan yang sedang terjadi di Palestina.