Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

MLD Jazz Project Gandeng Ardhito Pramono, Nadhif Basalamah, dan Fanny Soegi di BNI Java Jazz Festival 2024

image-gnews
MLD Jazz Project menggandeng tiga penyanyi ternama Nadhif Basalamah, Ardhito Pramono, dan Fanny Soegi, dalam Java Jazz Festival tahun 2024, JIExpo Kemayoran, Jakarta, Sabtu, 25 Mei 2024. Masing-masing penyanyi membawakan lagu andalan mereka, Ardhito dengan lagu 'Fine Today', Nadhif 'Penjaga Hati', dan Fanny Soegi dengan lagu andalannya 'Asmalibrasi'. TEMPO/Martin Yogi Pardamean
MLD Jazz Project menggandeng tiga penyanyi ternama Nadhif Basalamah, Ardhito Pramono, dan Fanny Soegi, dalam Java Jazz Festival tahun 2024, JIExpo Kemayoran, Jakarta, Sabtu, 25 Mei 2024. Masing-masing penyanyi membawakan lagu andalan mereka, Ardhito dengan lagu 'Fine Today', Nadhif 'Penjaga Hati', dan Fanny Soegi dengan lagu andalannya 'Asmalibrasi'. TEMPO/Martin Yogi Pardamean
Iklan

TEMPO.CO, JakartaMLD Jazz Project menggandeng tiga penyanyi ternama, yakni Nadhif Basalamah, Ardhito Pramono, dan Fanny Soegi, dalam BNI Java Jazz Festival 2024. Bertempat di MLD Hall, para musisi itu membawakan sejumlah lagu populer selama satu jam, mulai pukul 18.00 hingga 19.00.

'Bitterlove' dari Ardhito Pramono menjadi lagu pembuka dalam konser itu. Lagu itu turut membuat sorakan penonton memuncak. Penyanyi berusia 29 tahun itu juga menyapa para penggemarnya yang berasal dari berbagai kalangan. 

"Senang bisa bertemu di Java Jazz Festival," kata Ardhito sambil usai membawakan lagu pertama, Sabtu, 25 Mei 2024. Tampil di Java Jazz Festival sudah kesekian kalinya dilakukan musisi dan aktor yang mulai dikenal publik sejak mendaur ulang sejumlah lagu di kanal Youtubenya pada 2013 itu.  

MLD Jazz Project menggandeng tiga penyanyi ternama Nadhif Basalamah, Ardhito Pramono, dan Fanny Soegi, dalam Java Jazz Festival tahun 2024, JIExpo Kemayoran, Jakarta, Sabtu, 25 Mei 2024. Masing-masing penyanyi membawakan lagu andalan mereka, Ardhito dengan lagu ‘Fine Today’, Nadhif ‘Penjaga Hati’, dan Fanny Soegi dengan lagu andalannya ‘Asmalibrasi’. TEMPO/Martin Yogi Pardamean

Ardhito Pramono dan Nadhif Basalamah Bikin Koor di Java Jazz Festival 2024

Ardhito yang mengenakan outer berwarna hitam itu turut membawakan sejumlah lagu, termasuk tembang populer andalannya 'Fine Today'. Dia berhasil membuat penonton bersenandung bersama. Dalam momen yang sama, Ardhito juga tampil bergantian dengan dua penyanyi lain. 

Nadhif Basalamah juga menjadi sorotan. Penampilannya dibuka dengan lagu 'Tiba-tiba Jumat Lagi'. Dengan berkemeja putih, pria berusia 23 tahun itu juga membawakan lagu 'After School Sad Session'. 

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Lebih lanjut, Nadhif turut membawakan lagu viralnya, 'Penjaga Hati'. Dia membawakan lagu itu bersama para penggemarnya. Seperti dituntun, lirik, "Kala bersamamu semua terasa indah," langsung menggema saat dinyanyikan secara koor oleh penonton.

MLD Jazz Project menggandeng tiga penyanyi ternama Nadhif Basalamah, Ardhito Pramono, dan Fanny Soegi, dalam Java Jazz Festival tahun 2024, JIExpo Kemayoran, Jakarta, Sabtu, 25 Mei 2024. Masing-masing penyanyi membawakan lagu andalan mereka, Ardhito dengan lagu ‘Fine Today’, Nadhif ‘Penjaga Hati’, dan Fanny Soegi dengan lagu andalannya ‘Asmalibrasi’. TEMPO/Martin Yogi Pardamean

Tak hanya Ardhito dan Nadhif, Fanny Soegi turut tampil. Perempuan berusia 25 tahun itu menyanyikan lagu-lagu andalannya, termasuk 'Asmalibrasi'. 

Berdasarkan pantauan Tempo, BNI Java Jazz Festival 2024 ramai dikunjungi penggemar musik domestik maupun mancanegara. Sejak pukul 15.00, penonton telah memenuhi kawasan JIExpo. 

Pilihan Editor: Laufey dan Jazz Generasi Muda

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Nadhif Basalamah Ungkap Tulis Lagu Sesuatu di Toilet

11 hari lalu

Nadhif Basalamah. Dok. After School Records
Nadhif Basalamah Ungkap Tulis Lagu Sesuatu di Toilet

Nadhif Basalamah membagikan proses pendewasaannya lewat lagu "Sesuatu" yang baru dirilis sehari setelah ulang tahunnya.


Selain Nonton Konser di BNI Java Jazz Festival 2024, Ini 7 Keseruan yang Bisa Dilakukan

20 hari lalu

Ilustrasi BNI Java Jazz Festival 2024/Tempo-Mitra Tarigan
Selain Nonton Konser di BNI Java Jazz Festival 2024, Ini 7 Keseruan yang Bisa Dilakukan

Selain menikmati berbagai alunan musik Jazz, yuk ikuti 7 kegiatan seru yang ditawarkan oleh para pemilik stan di BNI Java Jazz Festival 2024.


Nadhif Basalamah Kenalkan Lagu di Album Barunya ke Penonton BNI Java Jazz Festival 2024

20 hari lalu

Penampilan Nadhif Basalamah di Wonderful Indonesia Stage BNI Java Jazz Festival 2024 Jiexpo Kemayoran Jakarta pada Ahad, 26 Mei 2024. Pada penampilan spesialnya ini, Nadhif membawakan lagu-lagu baru di album perdananya. TEMPO/Intan Setiawanty.
Nadhif Basalamah Kenalkan Lagu di Album Barunya ke Penonton BNI Java Jazz Festival 2024

Seperti apa penampilan spesial Nadhif Basalamah di hari ketiga BNI Java Jazz Festival? Ia kenalkan lagu barunya dan kekasihnya yang bikin patah hati.


Masuk Lagu Favorit, Andien Bawakan Pulang di BNI Java Jazz Festival 2024

20 hari lalu

Penyanyi Andien saat tampil di hari terakhir BNI Java Jazz Festival 2024 di JIExpo, Kemayoran, Jakarta, Minggu, 26 Mei 2024. Dalam penampilanya yang ke-19 di Java Jazz Festival, kali ini Andien menyanyikan sejumlah lagu Benang-Benang Asmara hingga Indahnya Dunia. TEMPO/ Febri Angga Palguna
Masuk Lagu Favorit, Andien Bawakan Pulang di BNI Java Jazz Festival 2024

Penyanyi Andien membawakan salah satu dari lagu favoritnya, yaitu Pulang, pada BNI Java Jazz Festival 2024 26 Mei 2024.


Aisha Retno Akui Sempat Gugup Penontonnnya di BNI Java Jazz Festival Ramai atau Tidak

21 hari lalu

Aisha Retno. Foto: Instagram.
Aisha Retno Akui Sempat Gugup Penontonnnya di BNI Java Jazz Festival Ramai atau Tidak

Aisha Retno membagikan sedikit kekhawatirannya sebagai seorang penyanyi asal Malaysia yang tampil di Indonesia soal jumlah penonton yang akan datang.


HIVI! Bikin Penonton BNI Java Jazz Festival Nyanyi Bareng dengan Aksi Panggung dan Interaksi yang Asyik

21 hari lalu

HIV! menutup kemeriahan pada panggung Java Jazz Stage hari kedua diacara BNI Java Jazz Festival 2024 di Jiexpo Kemayoran, Jakarta, Sabtu, 25 Mei 2024. TEMPO/Martin Yogi Pardamean
HIVI! Bikin Penonton BNI Java Jazz Festival Nyanyi Bareng dengan Aksi Panggung dan Interaksi yang Asyik

Simak keseruan grup band HIVI! tampil di BNI Java Jazz Festival hari kedua, Sabtu, 25 Mei 2024 dengan membawakan lagu-lagu populer mereka.


Laufey dan Jazz Generasi Muda

23 hari lalu

Penampilan Laufey dan Junia pada BNI Java Jazz Festival 2024 di JIExpo Kemayoran, Jakarta, Jumat. (ANTARA)
Laufey dan Jazz Generasi Muda

Sepanjang penampilannya, Laufey banyak bercerita sehingga aksi panggungnya begitu hidup: ada celoteh, tawa, dan segala yang dilontarkan disambut riuh


Asyiknya Sing Along di BNI Java Jazz Festival 2024

23 hari lalu

Booth Lounge Teh Botol Sosro di Java Jazz Festival 2024/Tempo-Mitra Tarigan
Asyiknya Sing Along di BNI Java Jazz Festival 2024

Ada berbagai kegiatan bernyanyi bersama yang disediakan beberapa booth di Java Jazz Festival 2024.


Erwin Gutawa Gandeng Ardhito Pramono Hingga Rafi Sudirman Kenang Lagu January Christy

23 hari lalu

Konser Erwin Gutawa dan Ardhito Pramono pada Tribute to January Christy, 24 Mei 2024 di Java Jazz Festival 2024/Tempo-Mitra Tarigan
Erwin Gutawa Gandeng Ardhito Pramono Hingga Rafi Sudirman Kenang Lagu January Christy

Erwin Gutawa ajak penonton mengenang penyanyi January Christy di Java Jazz Festival 2024.


Menteri Dito Ingin Java Jazz Jadi Ajang Musisi Muda Berkreasi

23 hari lalu

Menteri Pemuda dan Olahraga Dito Ariotedjo hadir di Java Jazz Festival 2024 pada 24 Mei 2024/Tempo-Mitra Tarigan
Menteri Dito Ingin Java Jazz Jadi Ajang Musisi Muda Berkreasi

Menteri Pemuda dan Olahraga Dito Ariotedjo menonton Laufey dan juga Erwin Gutawa Tribute to January Christy di BNI Java Jazz Festival 2024.