Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Daftar Lengkap Pemenang Grammy Awards 2024: Taylor Swift, Miley Cyrus, hingga SZA

Reporter

Editor

Marvela

image-gnews
SZA, Taylor Swift, dan Halle Bailey menghadiri Grammy Awards 2024 di Los Angeles, California, 4 Februari 2024. Foto: Instagram/@recordingacademy
SZA, Taylor Swift, dan Halle Bailey menghadiri Grammy Awards 2024 di Los Angeles, California, 4 Februari 2024. Foto: Instagram/@recordingacademy
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Grammy Awards 2024 telah digelar di Peacock Theater Los Angeles pada Minggu malam, 4 Februari 2024 atau Senin pagi, 5 Februari 2024 waktu Indonesia. Taylor Swift, Miley Cyrus, SZA dan Billie Eilish termasuk di antara pemenang Grammy Awards ke-66 ini.

Tahun ini ada 94 kategori Grammy Awards. Taylor Swift memenangkan album terbaik tahun ini untuk Midnights, menjadikannya orang pertama yang memenangkan kategori tersebut sebanyak 4 kali. SZA memenangkan Grammy solo pertamanya, membawa pulang 4 Grammy termasuk Best R&B Song, Best Progressive R&B Album, dan banyak lagi. Miley Cyrus memenangkan Grammy Awards pertama dalam kariernya dengan membawa pulang 2 piala, yaitu Best Pop Solo Performance dan Record of the Year berkat lagu Flowers.

Daftar Lengkap Pemenang Grammy Awards 2024

Record of the Year: Flowers - Miley Cyrus
Album of the Year: Midnights - Taylor Swift
Song of the Year: What Was I Made For? - Billie Eilish dan Finneas O’Connell

Best Music Video: The Beatles – I’m Only Sleeping
Best New Artist: Victoria Monét
Producer of the Year, Non-Classical: Jack Antonoff
Songwriter of the Year, Non-Classical: Theron Thomas


Best Pop Solo Performance: Flowers - Miley Cyrus
Best Pop Duo/Group Performance: Ghost in the Machine - SZA featuring Phoebe Bridgers
Best Pop Dance Recording: Padam Padam - Kylie Minogue
Best Dance/Electronic Recording: Rumble - Skrillex, Fred Again, Flowdan
Best Dance/Electronic Music Album: Actual Life 3 (January 1 - September 9 2022) -  Fred Again
Best Rock Album: This Is Why - Paramore
Best Alternative Music Performance: This Is Why - Paramore
Best Alternative Music Album: The Record - boygenius
Best Rock Performance: Boygenius – Not Strong Enough
Best Metal Performance: Metallica – 72 Seasons
Best Rock Song: Boygenius – Not Strong Enough


Best R&B Performance: ICU - Coco Jones
Best R&B Album: Jaguar II - Victoria Monét
Best Traditional R&B Performance: PJ Morton ft. Susan Carol – Good Morning
Best R&B Song: SZA - Snooze
Best Progressive R&B Album: SZA - SOS
Best Melodic Rap Performance: All My Life - Lil Durk featuring J. Cole
Best Rap Performance: Killer Mike ft. André 3000, Future, and Eryn Allen Kane - Scientists & Engineers
Best Rap Song: Killer Mike ft. André 3000, Future, and Eryn Allen Kane - Scientists & Engineers
Best Rap Album: Killer Mike - Michael


Best Country Solo Performance: White Horse - Chris Stapleton
Best Country Album: Bell Bottom Country - Lainey Wilson
Best Country Duo/Group Performance: Zach Bryan ft. Kacey Musgraves - I Remember Everything
Best Country Song: Chris Stapleton - White Horse


Best American Roots Performance: Allison Russell - Eve Was Black
Best Americana Performance: Brandy Clark ft. Brandi Carlile - Dear Insecurity
Best American Roots Song: Jason Isbell and the 400 Unit - Cast Iron Skillet
Best Americana Album: Jason Isbell and the 400 Unit - Weathervanes


Best Bluegrass Album: Molly Tuttle & Golden Highway - City of Gold
Best Traditional Blues Album: Bobby Rush - All My Love for You
Best Contemporary Blues Album: Larkin Poe - Blood Harmony
Best Folk Album: Joni Mitchell - Joni Mitchell at Newport (Live)
Best Regional Roots Music Album: Buckwheat Zydeco Jr. & The Legendary Ils Sont Partis Band - New Beginnings dan Lost Bayou Ramblers & Louisiana Philharmonic Orchestra - Live: Orpheum Theater Nola

Best Latin Pop Album: X Mí (Vol. 1) - Gaby Moreno

Best Música Urbana Album: Mañana Será Bonito - Karol G

Best African Music Performance: Water - Tyla

Best Score Soundtrack for Visual Media (Includes Film and Television): Oppenheimer - Ludwig Göransson 

Best Song Written for Visual Media: What Was I Made For? dari Barbie the Album - Billie Eilish O’Connell dan Finneas O’Connell 

Best Música Mexicana Album (Including Tejano): Peso Pluma - Génesis

Best Alternative Jazz Album: The Omnichord Real Book - Meshell Ndegeocello

Best Jazz Performance: Samara Joy - Tight

Best Jazz Vocal Album: Nicole Zuraitis - How Love Begins

Best Jazz Instrumental Album: Billy Childs - The Winds of Change

Best Large Jazz Ensemble Album: The Count Basie Orchestra Directed By Scotty Barnhart - Basie Swings The Blues

Best Latin Jazz Album: Miguel Zenón & Luis Perdomo - El Arte Del Bolero Vol. 2

Best Traditional Pop Vocal Album: Laufey - Bewitched

Best Pop Vocal Album: Taylor Swift - Midnights

Best Contemporary Instrumental Album: Béla Fleck, Zakir Hussain, Edgar Meyer ft. Rakesh Chaurasia - As We Speak

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Best Musical Theater Album: Some Like It Hot

Best Gospel Performance/Song: Kirk Franklin - All Things

Best Contemporary Christian Music Performance/Song: Lecrae & Tasha Cobbs Leonard - Your Power

Best Gospel Album: Tye Tribbett - All Things New: Live In Orlando

Best Contemporary Christian Music Album: Lecrae - Church Clothes 4

Best Roots Gospel Album: Blind Boys of Alabama - Echoes of the South

Best Música Urbana Album: Karol G – Mañana Será Bonito

Best Latin Rock or Alternative Album: Juanes - Vida Cotidiana dan Natalia Lafourcade - De Todas Las Flores

Best Tropical Latin Album: Rubén Blades con Roberto Delgado & Orquesta - Siembra

Best Global Music Performance: Béla Fleck, Edgar Meyer & Zakir Hussain ft. Rakesh Chaurasia - Pashto

Best Global Music Album: Shakti – This Moment

Best Reggae Album: Julian Marley & Antacus - Colors of Royal

Best New Age, Ambient, or Chant Album: Carla Patullo ft. Tonality and the Scorchio Quartet - So She Howls

Best Children’s Music Album: 123 Andrés - We Grow Together Preschool Songs

Best Comedy Album: Dave Chappelle - What’s In A Name?

Best Spoken Word Poetry Album: J. Ivy - The Light Inside
Best Audio Book, Narration, and Storytelling Recording: Michelle Obama - The Light We Carry: Overcoming In Uncertain Times

Best Score Soundtrack for Video Games and Other Interactive Media: Star Wars Jedi: Survivor

Best Compilation Soundtrack for Visual Media: Various Artists - Barbie The Album

Best Music Film: Moonage Daydream

Best Recording Package: Luke Brooks & James Theseus Buck - Stumpwork

Best Boxed or Special Limited Edition Package: For The Birds: The Birdsong Project

Best Album Notes: Various Artists - Written In Their Soul: The Stax Songwriter Demos

Best Historical Album: Various Artists - Written in Their Soul: The Stax Songwriter Demos

Best Engineered Album, Non-Classical: Victoria Monét - Jaguar II

Best Engineered Album, Classical: Riccardo Muti & Chicago Symphony Orchestra - Contemporary American Composers

Producer of the Year, Classical: Elaine Martone



Best Remixed Recording: Depeche Mode - Wagging Tongue (Wet Leg Remix)

Best Immersive Audio Album: Alicia Keys - The Diary of Alicia Keys

Best Instrumental Composition: John Williams - Helena’s Theme

Best Arrangement, Instrumental or A Cappella: The String Revolution ft. Tommy Emmanuel - Folsom Prison Blues
Best Arrangement, Instruments and Vocals: säje ft. Jacob Collier - In the Wee Small Hours of the Morning

Best Orchestral Performance: Los Angeles Philharmonic - Adès: Dante



Best Opera Recording: The Metropolitan Opera Orchestra; The Metropolitan Opera Chorus - Blanchard: Champion

Best Choral Performance: Uusinta Ensemble; Helsinki Chamber Choir - Saariaho: Reconnaissance

Best Chamber Music/Small Ensemble Performance: Roomful Of Teeth - Rough Magic

Best Classical Instrumental Solo: Yuja Wang; Teddy Abrams, conductor (Louisville Orchestra) - The American Project

Best Classical Solo Vocal Album: Julia Bullock, soloist; Christian Reif, conductor (Philharmonia Orchestra)

Best Classical Compendium: Alex Brown, Harlem Quartet, Imani Winds, Edward Perez, Neal Smith & A.B. Spellman - Passion For Bach And Coltrane

Best Contemporary Classical Composition: Jessie Montgomery, composer (Awadagin Pratt, A Far Cry & Roomful Of Teeth) - Montgomery: Rounds

VARIETY | THE HOLLYWOOD REPORTER

Pilihan Editor: Raih 6 Nominasi, Ini Alasan Taylor Swift Tidak Tampil di Grammy Awards 2024

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Apple Singkirkan 3 Aplikasi AI yang Bisa Bikin Foto Telanjang dari App Store

4 hari lalu

Ilustrasi kecerdasan buatan atau AI. Dok. Shutterstock
Apple Singkirkan 3 Aplikasi AI yang Bisa Bikin Foto Telanjang dari App Store

Menurut keterangan Apple, tiga aplikasi AI itu melabeli dirinya sebagai generator seni. Sudah ada di App Store dua tahun.


Begini Taylor Swift Kalahkan The Beatles dalam Perolehan Album Nomor Satu ke-12 di Inggris

4 hari lalu

Taylor Swift. Instagram.com/@taylorswift
Begini Taylor Swift Kalahkan The Beatles dalam Perolehan Album Nomor Satu ke-12 di Inggris

Taylor Swift menggemparkan tangga lagu Inggris dengan albumnya The Tortured Poets Department, mengungguli 10 lainnya dan melampaui The Beatles.


Taylor Swift Memecahkan Rekor Spotify hingga Penjualan Vinyl The Tortured Poets Department

8 hari lalu

Taylor Swift. Instagram.com/@taylorswift
Taylor Swift Memecahkan Rekor Spotify hingga Penjualan Vinyl The Tortured Poets Department

Seperti karya-karya Taylor Swift yang lain, album The Tortured Poets Department juga memecahkan beberapa rekor


Cerita di Balik Hotel Chelsea yang Disebut Taylor Swift dalam Lagu The Tortured Poets Department

8 hari lalu

Hotel Chelsea, New York, Amerika Serikat. Unsplash.com/Jon Tyson
Cerita di Balik Hotel Chelsea yang Disebut Taylor Swift dalam Lagu The Tortured Poets Department

Hotel Chelsea merupakan bangunan bersejarah yang dibangun antara tahun 1883 dan 1885


Album Baru Taylor Swift The Tortured Poets Department: Sebuah Amalgamasi

9 hari lalu

Taylor Swift tampil dalam konser
Album Baru Taylor Swift The Tortured Poets Department: Sebuah Amalgamasi

Ada Daddy I Love Him di album ini yang menandai kembalinya Taylor Swift country, dalam beberapa hal, termasuk penulisan lagu dongeng dan riff gitar.


Mengintip The Black Dog, Pub yang Disebut Taylor Swift dalam Album Barunya

10 hari lalu

The Black Dog, Vauxhall, London. Instagram.com/@theblackdogvauxhall
Mengintip The Black Dog, Pub yang Disebut Taylor Swift dalam Album Barunya

The Black Dog, pub di London mendadak ramai dikunjungi Swifties, setelah Taylor Swift merilis album barunya


5 Destinasi yang Disebut Taylor Swift dalam Album Baru The Tortured Poets Department

10 hari lalu

Danau Central Park. Unsplash.com/Emily Kessler
5 Destinasi yang Disebut Taylor Swift dalam Album Baru The Tortured Poets Department

Taylor Swift menyebutkan banyak lokasi secara eksplisit, dari Florida, di New York, hingga di London


Album Baru Taylor Swift, Pencapaian dalam Spotify hingga Kolaborasi

12 hari lalu

Taylor Swift menerima penghargaan Album Vokal Pop Terbaik untuk Midnights dalam Grammy Awards Tahunan ke-66 di Los Angeles, California, AS, 4 Februari 2024. Tahun ini Taylor Swift meraih  Best Pop Vocal Album dan Album of The Year. Kemenangan tersebut pun mengantarkan Taylor sebagai penyanyi paling banyak mendapatkan penghargaan Album of the Year dari Grammy Awards. REUTERS/Mike Blake
Album Baru Taylor Swift, Pencapaian dalam Spotify hingga Kolaborasi

Taylor Swift baru saja merilis album terbaru The Tortured Poets Department pada Jumat 19 April 2024


Momen Mesra Taylor Swift dan Travis Kelce Nonton Coachella 2024

17 hari lalu

Taylor Swift dan Travis Kelce nonton Coachella 2024. Foto: Instagram/@rivetandjean
Momen Mesra Taylor Swift dan Travis Kelce Nonton Coachella 2024

Taylor Swift dan Travis Kelce menonton Coachella 2024 bersama. Keduanya tidak ragu menunjukkan kemesraan mereka di tengah kerumunan penonton.


Cara Istri Calvin Harris Dengarkan Lagu Taylor Swift Tanpa Ketahuan Suami

22 hari lalu

Calvin Harris dan istri, Vick Hope. Foto: Instagram/@vicknhope
Cara Istri Calvin Harris Dengarkan Lagu Taylor Swift Tanpa Ketahuan Suami

Istri Calvin Harris, Vick Hope mengaku suka mendengarkan lagu Taylor Swift diam-diam ketika suaminya pergi.