Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Akan Tayang Agustus Mendatang, Ini Deretan Pemain Drama Korea My Dearest

image-gnews
Lee Do Hyun dan Ahn Eun Jin membintangi drama The Good Bad Mother. Foto: Instagram/@eunjin___a
Lee Do Hyun dan Ahn Eun Jin membintangi drama The Good Bad Mother. Foto: Instagram/@eunjin___a
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Drama sageuk selalu memiliki ruang sendiri di hati penggemar drama korea. Dan kali ini, MBC kembali mengumumkan drama romantis sejarah Korea, My Dearest yang lebih dikenal dengan judul Lovers. Sederat bintang muda membintangi drama ini. Seperti Namkoong Min, Ahn Eun Ji, Lee Hak Joo, dan Lee Da In.

My Dearest merupakan drama saeguk dengan latar era Dinasti Joseon. Film itu menceritakan kisah cinta Lee Jang Hyeon dan Yu Gil Chae. Kisah cinta keduanya berlangsung saat rakyat Dinasti Joseon mengalami penderitaan berat akibat invasi Qing yang berlangsung dari 3 Januari 1637 hingga 24 Februari 1637. 

Pemain My Dearest: 

1. Ahn Eun Jin 

Ahn Eun Jin melakonkan Yo Gill-chae. Aktris Kores Selatan yang lahir pada 6 Mei 1991 ini memulai debutnya di musikal Beautiful Sign tahun 2011. Ia mengawali debut di dunia seni peran dalam drama 2018 Life. Namanya semakin melejit setelah membintangi drama populer Hospital Playlist dan The Good Bad Mother.

2. Lee Da In

Lee Da In berperan sebagai Kyung Eun-ae.  Aktris kelahiran 5 November 1992 adalah salah satu putri dari aktris Kyeon Mi-ri. Ia juga istri dari Lee Seung-gi

3. Namkoong Min

Berperan sebagai Lee Jang-hyun, Namkoong Min lahir 12 Maret 1978. Ia adalah seorang aktris dan model Korea Selatan. ia terkenal karena perannya dalam film neo-noir A Dirty Carnival (2006). Dia kemudian menerima pujian atas penampilannya dalam drama War of the Son (2015-2016), Beautiful Gong Shim (2016), Good Manager (2017), Falsify (2017), Doctor Prisoner (2019), Hot Stove League (2019-2020), Awaken (2020-2021) dan The Veil (2021). 

4. Lee Hak Jo

Lee Hak-joo lahir 9 Januari 1989. Ia terkenal karena perannya sebagai Park In-kyu dalam drama JTBC The World of the Married. Dalam My Dearest, Lee Hak-jo melakonkan peran Nam Yeon-joon.

5. Choi Moo Sung

Choi Myung-soo, lebih dikenal dengan nama panggungnya Choi Moo-sung, adalah seorang aktor asal Korea Selatan, berperan sebagai Yang-Cheon.

6. Jeon Hye-won

Jeon Hye-won berperan sebagai Crown Prince. Merupakan seorang aktris Korea Selatan yang lahir pada tanggal 2 April 1998. Debutnya dimulai saat Jeon Hye-won membintangi drama Why This Is My First Life yang dibintangi oleh Lee Min-ki dan Jung So-min. 

7. Kim Tae-hoon

Berperan sebagai Choe Myeong. Kim Tae-hoon lahir 26 Mei 1975. Kim lulus dari Universitas Hanyang dan memulai karir aktingnya di Hanyang Repertory Theater pada tahun 1997. 

8. Nam Gie-ae

Nam Gi-ae lahir 13 September 1961. Dia melakukan debut aktingnya pada tahun 1998 dan kemudian muncul di beberapa drama, film, dan serial televisi. Berperan sebagai Yi-rang.

9. Ji Seung-hyun

Ji Seung-hyun lahir 19 Desember 1981 adalah aktor asal korea selatan, berperan sebagai Gu Won-moo.

10. Choi Jong-hwan

Choi Jong-hwan aktor asal Korea Selatan, Choi memenangkan penghargaan Producer's Award untuk perannya dalam Gyebaek dan The Duo pada MBC Drama Awards pada tahun 2011. Berperan sebagai Kim Sang-heon

My Dearest dijadwalkan tayang pada 4 Agustus 2023 setiap Sabtu dan Minggu pukul 21.50 KST. Drama korea garapan Kim Sung Yong ini bergenre sageuk, melodrama, dan roman yang mengisahkan kisah cinta era Joseon.

Pilihan Editor: Kiprah Kim So Hyun, Aktris Multitalenta di Berbagai Genre Drama Korea

 

 

 

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Tak Sabar Queen of Tears Episode Terakhir, Netizen Ajak Nobar di Berbagai Kota

1 hari lalu

Fashion Kim Ji Won dalam serial drama Queen of Tears/Foto: Instagram/Queenoftears
Tak Sabar Queen of Tears Episode Terakhir, Netizen Ajak Nobar di Berbagai Kota

Nonton bareng tidak hanya untuk pencinta bola. Netizen pun menyiapkan kegiatan nobar untuk nikmati episode terakhir Queen of Tears.


Serial Crash akan Tayang di Disney+ Hotstar

1 hari lalu

Poster drama Korea
Serial Crash akan Tayang di Disney+ Hotstar

Serial kriminal Crash akan tayang perdana di Disney+ Hotstar pada 13 Mei 2024


Rekomendasi 7 Drama Korea Bertema Polisi dan Detektif

2 hari lalu

Drama Korea Signal. (Asian Wiki)
Rekomendasi 7 Drama Korea Bertema Polisi dan Detektif

Dari misteri yang membingungkan hingga aksi yang mendebarkan, drama Korea tema polisi dan detektif ini patut Anda tonton.


Seo Ye Ji Buka Akun Instagram, Penggemar Tidak Sabar Melihat Aktingnya Lagi

2 hari lalu

Seo Ye Ji. Instagram.com/@yeyeji_seo
Seo Ye Ji Buka Akun Instagram, Penggemar Tidak Sabar Melihat Aktingnya Lagi

Ada tiga foto yang dibagikan Seo Ye Ji dalam akun Instagram barunya


5 Drama Korea yang Akan Tayang Mei-Juni 2024

3 hari lalu

Drama Korea Uncle Samsik. Disney+ Hotstar
5 Drama Korea yang Akan Tayang Mei-Juni 2024

Berikut adalah 5 drama Korea yang sangat dinantikan yang akan tayang pada periode Mei-Juni 2024:


Cerita Byeon Woo Seok Pernah Ditolak Casting 100 Kali Sebelum Sukses Jadi Aktor

4 hari lalu

Kim Hye Yoon dan Byeon Woo Seok dalam poster drama Lovely Runner. Dok. Vidio
Cerita Byeon Woo Seok Pernah Ditolak Casting 100 Kali Sebelum Sukses Jadi Aktor

Bagaimana Byeon Woo Seok jatuh bangun membangun kariernya di dunia seni peran?


Sinopsis Reunion Counseling, Mini Drama Tentang Konsultasi Mantan

5 hari lalu

Reunion Counseling. Foto: Soompi
Sinopsis Reunion Counseling, Mini Drama Tentang Konsultasi Mantan

Reunion Counseling adalah salah satu drama korea atau drakor terbaru yang tayang pada April 2024.


6 Drakor Populer yang Dibintangi Kim Myung Soo

5 hari lalu

Kim Myung Soo. Foto : Asianwiki
6 Drakor Populer yang Dibintangi Kim Myung Soo

Apa saja drakor populer yang dibintangi Kim Myung Soo atau L INFINITE


5 Chaebol dari Korea Selatan di Dunia Nyata

6 hari lalu

Choi Siwon dalam drama Death's Game. Foto: Instagram/@tving.official
5 Chaebol dari Korea Selatan di Dunia Nyata

Kalangan Chaebol memiliki kekayaan dan pengaruh besar di Korea Selatan. Dinamika kehidupan mereka kerap dijadikan cerita drakor.


7 Fakta Unik Goodbye Earth, Drakor yang Tayang 26 April 2024

6 hari lalu

Goodbye Earth. Dok. Netflix
7 Fakta Unik Goodbye Earth, Drakor yang Tayang 26 April 2024

Terdapat sejumlah fakta unik baik di dalam hingga belakang layar drakor Goodbye Earth.