Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Tiket Konser Reuni The Corrs di Jakarta Dijual Mulai dari Rp 1 Juta

image-gnews
The Corrs. Foto: Instagram @thecorrsofficial.
The Corrs. Foto: Instagram @thecorrsofficial.
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Band legendaris tahun 90-an, The Corrs akan menggelar konser reuni bertajuk The Corrs Live in Jakarta, pada Rabu, 18 Oktober 2023 di Beach City International Stadium Ancol, Jakarta Utara. Konser The Corrs ini akan menjadi penanda kembalinya band legendaris asal Irlandia itu ke Indonesia setelah 22 tahun. 

Harga Tiket Konser The Corrs Mulai dari Rp 1 Juta

Penjualan tiket konser The Corrs Live in Jakarta mulai dibuka pada Rabu, 21 Juni  2023 di website www.thecrossjakarta.com. Tiket akan dibagi menjadi 5 kategori dengan harga sebagai berikut.

1.  Bronze (duduk): Rp 1 juta

2.  Silver (duduk): Rp 1,5 juta

3.  Gold (duduk): Rp 3,5 juta

4.  VVIP (duduk): Rp 4,5 juta 

5. Festival (berdiri): Rp 2 juta

Konser The Corrs hanya digelar 1 hari di Jakarta dan diadakan pada pertengahan minggu, yaitu pada 18 Oktober 2023. The Corrs Live in Jakarta direncanakan berdurasi 1 jam 30 menit yang akan diisi oleh The Corrs Family.

Strategi Promotor Cegah Calo

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Promotor konser band  penyanyi lagu 'Breathless' ini hanya akan menyediakan 10 ribu tiket dan melakukan beberapa upaya yang untuk mencegah calo tiket. "Kalau dari saya sebenarnya, maksimal pembelian tiketnya kita jaga. Setiap tiketnya harus punya nomor induk kependudukan. Jadi sebenarnya kita mempersulit untuk calo bisa beli tiket," tutur Ravel Junardy, CEO Ravel Entertainment di acara konferensi pers yang diadakan di kawasan Jakarta Selatan, pada Jumat,  16 Juni 2023.

Selain itu, Ravel Entertainment juga berupaya untuk memilih tempat penjualan tiket yang mudah diakses oleh semua orang. "Kita berusaha membuat sebisa mungkin orang akan mudah mendapatkan tiket ini," ujar Naomi Claudya, Tim Marketing Ravel Entertainment. 

The Corrs merupakan band genre Indie yang debut pada 1995. Band ini memiliki sejumlah lagu hits, seperti 'Breathless', 'Runaway', 'What Can I Do', 'All The Love in the World'dan lain sebagainya. Ada The Corrs terakhir menghibur penggemar Indonesia secara langsung pada 2001. 

GABRIELLA AMANDA

Pilihan Editor: The Corrs akan Datangi Jakarta Tahun Ini, Jadi Ajang Reuni untuk Lintas Generasi Setelah 22 Tahun

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Konser Kyuhyun di Jakarta Penggemar Cosplay Jadi Genie

6 jam lalu

Seorang penggemar Kyuhyun, Nina, mengenakan kostum genie saat menonton konser Kyuhyun di Tennis Indoor Senayan, Jakarta, Sabtu 18 Mei 2024. TEMPO/Yunia Pratiwi
Konser Kyuhyun di Jakarta Penggemar Cosplay Jadi Genie

Penggemar Kyuhyun menceritakan alasan dan persiapan pakai kostum itu


Arti WalkerWorld Nama Konser Alan Walker Tur Asia

7 jam lalu

Produser rekaman dan DJ Alan Walker. FOTO/instagram
Arti WalkerWorld Nama Konser Alan Walker Tur Asia

Musisi sekaligus produser Alan Walker akan segera memulai tur Asia WalkerWorld Southeast Asia Tour Part 1 pada 8 Juni 2024


3 Hal Menjelang Key Shinee Konser di Jakarta

1 hari lalu

Key SHINee. Foto: Instagram.
3 Hal Menjelang Key Shinee Konser di Jakarta

Key SHINee akan tampil di Jakarta sebagai bagian dari tur Asia solo pertamanya 2024 Keyland On: And On


Ruth Sahanaya akan Konser 40 Tahun Simfoni dari Hati

1 hari lalu

Ruth Sahanaya. Foto: Instagram/@mamauthe
Ruth Sahanaya akan Konser 40 Tahun Simfoni dari Hati

Ruth Sahanaya akan mengadakan konser tunggal 40 Tahun Simfoni dari Hati di Plenary Hall, Jakarta Convention Center (JCC), pada 22 Juni 2024


Key SHINee Konser di Jakarta 20 Juli 2024, Ada Syarat untuk Dapat Benefitnya

2 hari lalu

KEY SHINee. Dok. CK Star Entertainment
Key SHINee Konser di Jakarta 20 Juli 2024, Ada Syarat untuk Dapat Benefitnya

Konser Key SHINee akan digelar di The Kasablanka pada Sabtu, 20 Juli 2024. Harga tiketnya Rp 1-3 jutaan.


Take That Umumkan Konser di Asia, Termasuk di Jakarta Bulan November

3 hari lalu

Take That. Instagram.com/@takethat/@rhm.productions
Take That Umumkan Konser di Asia, Termasuk di Jakarta Bulan November

Take That mengumumkan jadwal tur konser di Asia melalui media sosial


Junny Kembali Konser di Indonesia, Simak Profil Solois Korea Ini

3 hari lalu

Musisi asal Korea Selatan, Junny. Istimewa
Junny Kembali Konser di Indonesia, Simak Profil Solois Korea Ini

Solois Korea Selatan, Junny akan berkunjung ke Indonesia dalam acara 2024 Junny Tour : [intro] Dopamine with DJ Daul


Fancon Tour di Jakarta, Lucas Mengaku Suka Piscok dan Ayam Cabai Hijau

7 hari lalu

Fancon Lucas di Kasablanka Hall, Jakarta pada Sabtu, 11 Mei 2024. Fancon sebagai pembuka rangkaian Lucas First Fancon Tour in Asia. Foto: TEMPO| Hanin Marwah.
Fancon Tour di Jakarta, Lucas Mengaku Suka Piscok dan Ayam Cabai Hijau

Meskipun sempat salah menyebutkan namanya, para penggemar akhirnya berhasil menebak apa yang Lucas maksud.


Libur Panjang, 111 Ribu Pengunjung Padati Ancol

7 hari lalu

Warga berwisata saat libur lebaran di Taman Impian Jaya Ancol, Jakarta. TEMPO/M Taufan Rengganis
Libur Panjang, 111 Ribu Pengunjung Padati Ancol

Lebih dari 100 ribu orang memadati Ancol Taman Impian di masa libur panjang pekan ini.


Austria - Indonesia Gelar Konser Orkestra di 3 Negara, Rayakan 70 Tahun Persahabatan

10 hari lalu

Duta Besar Austria untuk Indonesia Thomas Loidl, Direktur Eropa I Kementerian Luar Negeri RI Widya Sadnovic, pemain biola asal Austria Julian Walder dan Direktur Jakarta Concert Orchestra (JCO) Avip Priatna di konferensi pers perayaan 70 tahun hubungan diplomatik Indonesia-Austria, Jakarta Pusat, Rabu, 8 Mei 2024. TEMPO/Nabiila Azzahra A.
Austria - Indonesia Gelar Konser Orkestra di 3 Negara, Rayakan 70 Tahun Persahabatan

Austria dan Indonesia merayakan 70 tahun hubungan diplomatik dengan menggelar serangkaian konser orkestra di tiga negara.