Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Sebelum Iblis Menjemput Ayat 2, Tetap Sadis dengan Sedikit Komedi

Reporter

image-gnews
Para pemain Sebelum Iblis Menjemput Ayat 2 (ANTARA)
Para pemain Sebelum Iblis Menjemput Ayat 2 (ANTARA)
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Setelah sukses dengan film pertamanya yang meraih satu juta penonton, Screenplay Films kembali menghadirkan sekuel Sebelum Iblis Menjemput Ayat 2. Seperti film sebelumnya, Sebelum Iblis Menjemput Ayat 2 disutradarai oleh Timo Tjahjanto.

Mengusung genre horor, Sebelum Iblis Menjemput Ayat 2 melanjutkan kisah Alfie (Chelsea Islan) dan adik tirinya Nara (Hadijah Shahab) setelah lolos dari teror iblis yang dialami di film sebelumnya.

Masa kelam itu belum berakhir, kini mereka bertemu dengan Budi (Baskara Mahendra), Gadis (Widika Sidmore), Jenar (Shareefa Daanish), Martha (Karina Salim), Leo (Arya Vasco), dan Kristi (Lutesha) yang juga sedang diteror oleh sosok misterius Pak Ayub, pengurus sebuah panti asuhan.

Berbagai kejadian mengerikan pun menimpa Alfie dan rekan-rekannya itu dalam usahanya memecahkan misteri mengenai sosok Pak Ayub dan teka-teki masa lalu Alfie.  

Sebelum Iblis Menjemput Ayat 2 menawarkan pengertian serta ketegangan dari awal film hingga akhir yang membuat penonton tak ingin beranjak dari tempat.Timo Tjahjanto. Instagram/@timobros

Di film ini, unsur sadis yang melekat pada sutradara Timo Tjahjanto tetap ditampilkan meskipun intensitasnya tidak terlalu banyak. Sang sutradara mengaku memang lebih ingin memasukkan unsur drama serta sedikit komedi dalam sekuel ini.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Beberapa adegan komedi kecil yang diselipkan di tengah suasana kengerian mampu mencairkan ketegangan.

Pujian juga layak disematkan kepada Timo Tjahjanto, terutama mengenai riset serta literasi yang menjadi inspirasi pembuatan film ini. Sebagai contoh, Timo menampilkan sosok iblis Molokh yang populer dalam berbagai mitologi dan bersinggungan dengan beragam kultur, seperti Ibrani, Romawi, dan Yunani.

Molokh digambarkan sebagai sosok bertanduk dan menuntut pengorbanan anak dari pengikutnya. Perseteruan Alfie dan iblis Molokh di film ini menjadi suguhan menarik yang patut disaksikan.

Film Sebelum Iblis Menjemput Ayat 2 tayang di bioskop mulai 27 Februari 2020.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Serial Ratu Adil Siap Hadirkan Aksi Menegangkan dan Karakter yang Kompleks

23 Februari 2024

(kiri-kanan) Tommy Dewo, Dian Sastrowardoyo, Ginanti Rona dan Timo Tjahjanto saat Red Carpet Moment Series Ratu Adil di Jakarta, Kamis, 22 Februari 2024. Dok. Vidio
Serial Ratu Adil Siap Hadirkan Aksi Menegangkan dan Karakter yang Kompleks

Sutradara serial Ratu Adil menghadirkan ketegangan di setiap episode dan mengemasnya sehingga penonton tetap betah untuk menonton


Dian Sastrowardoyo Harus Berjuang Secara Mental dan Fisik di Serial Ratu Adil

26 Januari 2024

Dian Sastrowardoyo dalam serial Ratu Adil. Foto: Instagram/@therealdisastr
Dian Sastrowardoyo Harus Berjuang Secara Mental dan Fisik di Serial Ratu Adil

Dian Sastrowardoyo bertransformasi dari ibu rumah tangga menjadi perempuan luar biasa demi menjaga keluarganya di serial Ratu Adil.


The Big 4 Masih Puncaki Netflix Global, Timo Tjahjanto Ungkap Keajaiban yang Terjadi

29 Desember 2022

The Big 4. Dok. Netflix
The Big 4 Masih Puncaki Netflix Global, Timo Tjahjanto Ungkap Keajaiban yang Terjadi

Masuk Netflix Top 10 di 65 negara, sutradara Timo Tjahjanto mengungkapkan anggaran The Big 4 jauh lebih kecil daripada The Night Comes for Us.


The Big 4 Jadi Film Tertinggi di Netflix yang Paling Banyak Ditonton, Arie Kriting: Mimpi Apa Aku?

20 Desember 2022

Poster film The Big 4. Foto: Dok. Netflix
The Big 4 Jadi Film Tertinggi di Netflix yang Paling Banyak Ditonton, Arie Kriting: Mimpi Apa Aku?

Sutradara The Big 4, Timo Tjahjanto mengunggah daftar peringkat yang dikeluarkan Netflix itu pada Selasa, 20 Desember 2022.


Christine Hakim Main Serial HBO The Last of Us, Diduga Ada Aktor Indonesia Lain

19 Desember 2022

Christine Hakim. TEMPO/Rully Kesuma
Christine Hakim Main Serial HBO The Last of Us, Diduga Ada Aktor Indonesia Lain

Christine Hakim mengenakan baju laboratorium dalam cuplikan serial The Last of Us yang akan tayang di HBO awal tahun depan.


The Big 4 Hadirkan Pertarungan Sengit dengan Sentuhan Komedi yang Segar

16 Desember 2022

(kiri ke kanan) bimana Aryasatya, Arie Kriting, Kristo Immanuel, dan Lutesha dalam film The Big 4. Foto: Dok. Netflix
The Big 4 Hadirkan Pertarungan Sengit dengan Sentuhan Komedi yang Segar

Review film The Big 4 karya sutradara Timo Tjahjanto, adegan laga yang intens dengan selipan sisi komedi dari kekerasan dan tragedi.


The Big 4 Jadi Salah Satu Film Favorit yang Pernah Dibuat Timo Tjahjanto

15 Desember 2022

Sutradara film The Big 4, Timo Tjahjanto saat konferensi pers di kawasan Kebayoran Baru, Jakarta Selatan, Kamis, 15 Desember 2022. Foto: Netflix
The Big 4 Jadi Salah Satu Film Favorit yang Pernah Dibuat Timo Tjahjanto

Sutradara Timo Tjahjanto mengapresiasi totalitas Abimana Aryasatya, Putri Marino, dan seluruh pemain film The Big 4 lainnya.


Debut Main Film Lewat The Big 4, Kristo Immanuel Ngaku Sempat Pesimis

15 Desember 2022

Kristo Immanuel. Foto: Instagram/@kristo.immanuel
Debut Main Film Lewat The Big 4, Kristo Immanuel Ngaku Sempat Pesimis

Kristo Immanuel menceritakan kisah lucu saat mendapatkan tawaran dari sutradara Timo Tjahjanto untuk bermain di film The Big 4.


Perempuan Bergaun Merah, Kolaborasi Timo Tjahjanto dan William Chandra yang Penuh Adegan Brutal

3 November 2022

Poster film Perempuan Bergaun Merah. Foto: Instagram/@perempuanbergaunmerah
Perempuan Bergaun Merah, Kolaborasi Timo Tjahjanto dan William Chandra yang Penuh Adegan Brutal

Dalam film Perempuan Bergaun Merah, Timo Tjahjanto mendorong William Chandra untuk lebih berani mengambil adegan yang lebih seram hingga berbahaya.


Film Perempuan Bergaun Merah Angkat Kisah Pembalasan Dendam yang Penuh Misteri

27 Oktober 2022

Refal Hady dan Tatjana Saphira menghadiri konferensi pers film Perempuan Bergaun Merah, Rabu, 26 Oktober 2022. Dok. Frontier Pictures/RAPI Films/Legacy Pictures
Film Perempuan Bergaun Merah Angkat Kisah Pembalasan Dendam yang Penuh Misteri

Film ini mengajak penonton menebak hingga akhir tentang mitos perempuan bergaun merah yang berusaha membalas dendam.