Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Rekomendasi Film Keluarga Indonesia untuk Menemani Libur Idul Adha

Reporter

Editor

Marvela

image-gnews
Film Eyang Ti yang dibintangi Beby Tsabina dan Widyawati. Dok. Vidio
Film Eyang Ti yang dibintangi Beby Tsabina dan Widyawati. Dok. Vidio
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Libur Idul Adha dimanfaatkan sebagian keluarga untuk berlibur atau hanya sekadar bersantai menonton film di rumah. Pada momen Idul Adha kali ini, Vidio menghadirkan koleksi film Indonesia terbaru yang cocok disaksikan bersama keluarga.

Berikut rekomendasi film keluarga Indonesia untuk libur Idul Adha:

1. Eyang Ti


Film Eyang Ti mengangkat tema drama keluarga yang cocok disaksikan oleh semua kalangan. Eyang Ti mengangkat permasalahan yang berawal dari luka batin yang kemudian mempengaruhi hubungan dengan orang di sekitarnya. Dalam kasus Eyang Ti, permasalahan ini berupa hubungan antara mertua dan menantu yang tidak akur.

Eyang Ti disutradarai oleh Herwin Novianto yang turut berkolaborasi dengan penulis naskah Lottati Mulyani. Sang sutradara mengaku tertarik dengan kualitas akting aktris muda Beby Tsabina dan aktris senior Widyawati, menjadikan mereka berdua sebagai pemeran utama di film ini.

Mengisahkan tentang kehidupan Eyang Ti (Widyawati) yang tinggal satu atap dengan dengan anaknya, Adi (Irgi Achmad Fahrezi), yang telah berkeluarga. Seiring berjalannya waktu, sang menantu, Ratna (Widi Dwinanda), merasa terganggu dengan kehadiran ibu mertuanya. Ratna pun mengusulkan kepada Adi untuk mengirimkan Eyang Ti untuk tinggal di panti jompo. Mendengar hal tersebut, sang cucu, Nares (Beby Tsabina), merasa tidak terima atas usul yang diberikan oleh ibunya. Keputusan untuk menitipkan Eyang Ti di panti jompo akhirnya menimbulkan banyak kesalahpahaman di antara keluarga tersebut.

2. Pulang

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Film Pulang yang dibintangi Ringgo Agus Rahman, Ziva Magnolya, Imelda Therinne, dan Mark Natama. Dok. Vidio

Film yang bertema drama keluarga ini mengisahkan tentang perjalanan mudik sebuah keluarga ke Yogyakarta. Disutradarai oleh Azhar Kinoi Lubis, film Pulang mengangkat permasalahan tentang keadaan saat berada di ambang perpisahan, membuat penonton merasa terikat secara emosional karena relate dengan permasalahan yang terjadi.

Mengisahkan tentang perjalanan mudik seorang anak perempuan bernama Rindu (Ziva Magnolya) dengan sang ayah, Pras (Ringgo Agus Rahman). Keduanya berkendara menggunakan mobil menuju kota Yogyakarta untuk menyusul ibunya, Santi (Imelda Therinne), dan saudara laki-laki dari Rindu, Beno (Mark Natama). Seiring perjalanan mereka, Rindu dan Pras saling berbincang mengenai banyak hal, hingga akhirnya sebuah rahasia pun terkuak. Rindu mengetahui bahwa hubungan kedua orang tuanya sedang berada di ambang perpisahan dan merasa kecewa atas keputusan mereka tersebut meskipun Pras telah memberikan penjelasan terkait dengan masalah yang dialaminya.

Pilihan Editor: 7 Film Thailand Tentang Keluarga, Ada How to Make Millions Before Grandma Dies

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Setelah 10 Tahun Berusaha, Scarlett Johansson Akhirnya Main Film Jurassic World 4

8 jam lalu

Scarlett Johansson berpose saat menghadiri acara British Academy of Film and Television Awards (BAFTA) di Royal Albert Hall, London, 2 Februari 2020. Scarlett tampil glamor menggunakan gaun bewarna merah muda berbulu busty. REUTERS/Henry Nicholls
Setelah 10 Tahun Berusaha, Scarlett Johansson Akhirnya Main Film Jurassic World 4

Scarlett Johansson menjadi penggemar berat Jurassic Park sejak lama. Selama 10 tahun, dia mencoba berbagai cara untuk bisa membintangi Jurassic World.


Film yang Dibintangi Jang Ki Yong, Aktor Korea yang akan Fan Meeting Asia

16 jam lalu

Jang Ki Yong dalam drama The Atypical Family. Dok. JTBC
Film yang Dibintangi Jang Ki Yong, Aktor Korea yang akan Fan Meeting Asia

Jang Ki Yong akan mengadakan jumpa penggemar atau fan meeting di beberapa negara di Asia


3 Film yang Dibintangi Thomas Brodie-Sangster

18 jam lalu

Thomas Brodie-Sangster dan Talulah Riley. Foto: Instagram/@talulahrm
3 Film yang Dibintangi Thomas Brodie-Sangster

Thomas Brodie-Sangster aktor yang belakangan disoroti. Ia menikah dengan aktris Talulah Riley


Film Dokumenter Elton John: Never Too Late akan Tayang di Festival Film Toronto 2024

18 jam lalu

Elton John berpose dalam sesi pemotretan film
Film Dokumenter Elton John: Never Too Late akan Tayang di Festival Film Toronto 2024

Film dokumenter Elton John mengenai tur perpisahan sang musisi, Farewell Yellow Brick Road


Slamet Rahardjo Membintangi Agrafi, Ini Deretan Film Lawas yang Dibintanginya Semasa Muda

21 jam lalu

Aktor Slamet Rahardjo melakukan wawancara dengan awak media setelah acara malam Nominasi Festival Film Indonesia di Lotte Ciputra Avenue, Jakarta 5 Oktober 2017. Tempo/Fakhri Hermansyah
Slamet Rahardjo Membintangi Agrafi, Ini Deretan Film Lawas yang Dibintanginya Semasa Muda

Aktor Slamet Rahardjo membintangi film terbaru, Algrafi


Halsey Perdana Muncul di Premiere Film MaXXXine Usai Umumkan Diagnosis Lupus

1 hari lalu

Halsey menghadiri acara red carpet pemutaran perdana film MaXXXine di Hollywood, Amerika Serikat, Senin, 24 Juni 2024. Foto: Instagram Story/@maxxxinemovie
Halsey Perdana Muncul di Premiere Film MaXXXine Usai Umumkan Diagnosis Lupus

Halsey pertama kali menghadiri acara karpet merah film terbarunya, MaXXXine, setelah mengungkapkan bahwa dia didiagnosis lupus.


Rekomendasi 6 Film Indonesia yang Tayang Juli 2024, Banyak Horor!

3 hari lalu

Catatan Harian Menantu Sinting. Foto: Instagram.
Rekomendasi 6 Film Indonesia yang Tayang Juli 2024, Banyak Horor!

Rekomendasi film Indonesia yang tayang Juli 2024, ada Sekawan Limo, Janji Darah, dan Romeo Ingkar Janji


5 Hal tentang Film Romeo Ingkar Janji yang akan Tayang 25 Juli 2024

3 hari lalu

Morgan Oey dan Valerie Thomas dalam film Romeo Ingkar Janji. Dok. Adhya Pictures/Creative Power Management
5 Hal tentang Film Romeo Ingkar Janji yang akan Tayang 25 Juli 2024

Film Romeo Ingkar Janji dibintangi oleh Morgan Oey dan Valerie Thomas


Mengenal Lupita Nyong'o, Aktris yang Ingin Mendapat Peran Film Komedi Romantis

4 hari lalu

Aktris Lupita Nyong'o berbicara saat menghadiri Critics Choice Awards  ke-25 di Santa Monica, California, AS, 12 Januari 2020. Lupita Nyong'o juga masuk dalam nominasi peraih Oscars 2020 lewat Pemeran Utama Wanita Terbaik dalam perannya di film US. REUTERS/Mario Anzuoni
Mengenal Lupita Nyong'o, Aktris yang Ingin Mendapat Peran Film Komedi Romantis

Aktris Lupita Nyong'o ingin memainkan salah satu genre komedi romantis jika mendapat kesempatan untuk proyek film selanjutnya


Film Michael Jackson, Mengenali Neverland Ranch Tempat Syuting Biopik Ini

4 hari lalu

Taman bermain Neverland, milik mendiang Michael Jackson di Santa Ynez, California. Jason Kirk/Getty Images
Film Michael Jackson, Mengenali Neverland Ranch Tempat Syuting Biopik Ini

Biopik ini disutradarai oleh Antoine Fuqua, akan menampilkan keponakan Michael Jackson, Jaafar Jackson, sebagai pemeran utama