Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Tayang Seminggu 4 Kali, Branding in Seongsu tentang Jiwa yang Tertukar

Reporter

Editor

Marvela

image-gnews
Branding in Seongsu. Dok. Vidio
Branding in Seongsu. Dok. Vidio
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Drama Korea Branding in Seongsu tayang perdana di Vidio pada Minggu, 4 Februari 2024, dengan subtitle bahasa Indonesia dan Inggris. Drama bergenre komedi romantis ini tayang 4 kali dalam sepekan, yakni pada hari Minggu, Senin, Selasa, dan Rabu.

Branding in Seongsu berlatar daerah Seongsu, sebuah wilayah yang dikenal sebagai pusat pemasaran di Korea Selatan. Dibintangi oleh Lomon dan Kim Ji Eun yang berperan sebagai Eun Ho dan Na Eon. Dua orang yang awalnya tidak saling kenal, namun mengalami sebuah ‘kecelakaan’ yang membuat jiwa mereka bertukar tempat. Eun Ho masuk ke tubuh Na Eon, dan Na Eon masuk ke tubuh Eun Ho.

Sinopsis Branding in Seongsu

Branding in Seongsu mengisahkan tentang pertukaran jiwa yang terjadi setelah Eun Ho dan Na Eon tanpa sengaja mencium satu sama lain. Eun Ho, seorang intern marketing yang santai, dan Na Eon, pemimpin tim pemasaran yang ambisius, mendapati diri mereka bertukar tempat setelah kejadian tersebut.

Dalam tubuh yang baru, Eun Ho dan Na Eon mulai memahami kehidupan dan pandangan hidup masing-masing. Eun Ho, yang kini berada dalam tubuh Na Eon, mulai menghargai dedikasi dan kerja keras yang selama ini dilakukan Na Eon. Sebaliknya, Na Eon, yang berada dalam tubuh Eun Ho, belajar untuk bersantai dan menikmati hidup dengan lebih ringan.

Melalui pertukaran ini, keduanya mendapatkan wawasan baru tentang kehidupan dan pekerjaan satu sama lain. Drama ini mengeksplorasi dinamika antara dua kepribadian yang berbeda dan memberikan sentuhan komedi dalam menggambarkan perjalanan mereka untuk saling memahami.

Pemain Branding in Seongsu

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Pemeran utama Branding in Seongsu adalah Lomon yang populer melalui drama All of Us are Dead dan Revenge of Others, bersama Kim Ji Eun yang pernah bermain dalam drama Longing for You dan Strangers from Hell.

Selain itu ada juga Yang Hye Ji, Kim Ho Young, Jung Yi Rang, Ahn Yun Hong, Jeon Jun Ho, Lee Kwang Hee, Chae Soo Ah, dan Kim Young Jae.

Pilihan Editor: Deretan Drama Korea yang akan Tayang Februari 2024

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Frankly Speaking: Sinopsis dan Pemeran Drakor Ini

23 jam lalu

Go Kyung Pyo dalam serial Frankly Speaking. Dok. Netflix
Frankly Speaking: Sinopsis dan Pemeran Drakor Ini

Drama Korea atau drakor Frankly Speaking telah tayang pada Rabu, 1 Mei 2024


Jung Jinwoon, Aktor dan Idola Grup 2AM yang Tengah Berbahagia

1 hari lalu

2AM. Wikipedia.org
Jung Jinwoon, Aktor dan Idola Grup 2AM yang Tengah Berbahagia

Jung Jinwoon adalah aktor sekaligus idola dari grup K-pop 2AM. Ia telah sukses bersama grupnya maupun bersolo karier.


Han So Hee dan Jeon Jong Seo akan Membintangi Drakor Bergenre Noir, Project Y

4 hari lalu

Jeon Jong Seo. Foto: Instagram/@andmarq_official
Han So Hee dan Jeon Jong Seo akan Membintangi Drakor Bergenre Noir, Project Y

Han So Hee dikabarkan akan membintangi drama bergenre noir bersama Jeon Jong Seo


2 Drakor yang Dibintangi Gong Yoo Setelah Hiatus

4 hari lalu

Gong Yoo. Dok. Management SOOP
2 Drakor yang Dibintangi Gong Yoo Setelah Hiatus

Setelah rehat selama dua tahun tak muncul dalam film atau drama, Gong Yoo akan kembali dengan dua proyek baru, yaitu Squid Game 2 dan The Trunk


Park Sung Hoon, Penonton Queen of Tears Kesal hingga Permohonan Maaf

4 hari lalu

Park Sung Hoon dalam Queen of Tears. Dok. tvN
Park Sung Hoon, Penonton Queen of Tears Kesal hingga Permohonan Maaf

Aktor Korea Selatan, Park Sung Hoon membuat para penonton Queen of Tears terbawa suasana kesal


Profil Pyo Ye Jin Aktris Multitalenta yang Membuat Terobosan dalam Industri Hiburan Korea

4 hari lalu

Kim Young Dae dan Pyo Ye Jin dalam drama Moon in the Day. (dok. Viu)
Profil Pyo Ye Jin Aktris Multitalenta yang Membuat Terobosan dalam Industri Hiburan Korea

Pyo Ye Jin adalah aktris Korea Selatan yang banyak berkarya di berbagai genre.


Tak Sabar Queen of Tears Episode Terakhir, Netizen Ajak Nobar di Berbagai Kota

6 hari lalu

Fashion Kim Ji Won dalam serial drama Queen of Tears/Foto: Instagram/Queenoftears
Tak Sabar Queen of Tears Episode Terakhir, Netizen Ajak Nobar di Berbagai Kota

Nonton bareng tidak hanya untuk pencinta bola. Netizen pun menyiapkan kegiatan nobar untuk nikmati episode terakhir Queen of Tears.


Serial Crash akan Tayang di Disney+ Hotstar

7 hari lalu

Poster drama Korea
Serial Crash akan Tayang di Disney+ Hotstar

Serial kriminal Crash akan tayang perdana di Disney+ Hotstar pada 13 Mei 2024


Rekomendasi 7 Drama Korea Bertema Polisi dan Detektif

7 hari lalu

Drama Korea Signal. (Asian Wiki)
Rekomendasi 7 Drama Korea Bertema Polisi dan Detektif

Dari misteri yang membingungkan hingga aksi yang mendebarkan, drama Korea tema polisi dan detektif ini patut Anda tonton.


Seo Ye Ji Buka Akun Instagram, Penggemar Tidak Sabar Melihat Aktingnya Lagi

7 hari lalu

Seo Ye Ji. Instagram.com/@yeyeji_seo
Seo Ye Ji Buka Akun Instagram, Penggemar Tidak Sabar Melihat Aktingnya Lagi

Ada tiga foto yang dibagikan Seo Ye Ji dalam akun Instagram barunya