Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Perjalanan Ma Dong Seok Jadi Aktor Chungmoro Hingga Tembus Marvel

image-gnews
Ma Dong Seok dalam film The Roundup: No Way Out. Foto: Instagram/@aboentertainment
Ma Dong Seok dalam film The Roundup: No Way Out. Foto: Instagram/@aboentertainment
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Ma Dong Seok atau Dan Lee, dikenal sebagai salah satu aktor chungmoro atau aktor bergengsi di Korea Selatan. Namanya melambung tinggi setelah ia membintangi serial film zombie bertajuk "Train to Busan". Sebelum menjadi aktor kelas A, ia memulai karier dengan tidak mudah. Pengalaman menjadi pelatih bela diri membawanya ke dunia peran.  

Pria kelahiran 1971 ini sempat kuliah di Amerika Serikat. Columbia State University adalah universitas yang ia pilih. Setelah lulus, Ma Dong-seok memutuskan untuk menjadi pelatih seni bela diri. Dilansir dari Koreanfilm.or.kr, pada tahun 2005 Don Lee memutuskan kembali ke Korea dan mengikuti casting film "Heaven's Soldiers". Meski bisa dikatakan terlambat untuk seukuran orang Korea memulai karier sebagai aktor, Ma Dong-seok tetap membuktikan kualitas dan bakatnya tersebut.

Singkat cerita, keberhasilannya debut dalam film pertamanya membuat aktor berbadan kekar tersebut banjir tawaran sebagai pemain pendukung dalam beberapa film. Mengutip laman kids.kiddle.co, perannya sebagai Ahn Hyuk-Mo pada film "The Neighbor, Nameless Gangster: Rules of the Time" membuat karier Ma Dong-seok kian melejit. Ditambah, ia berhasil mendapatkan peran utamanya melalui drama Nrigae, Murdered, dan One on One.

Puncaknya, ketika Ma Dong-seok menerima permintaan menjadi karakter tangguh dalam film "Train to Busan" bersama aktor kenamaan Gong Yoo. Namanya benar-benar dikenal oleh seluruh dunia, ia berhasil mewujudkan kariernya sebagai aktor kelas A Korea Selatan. Terkait penghargaan yang telah ia terima, dari sumber yang sama Ma Dong-seok disebut berbagai penghargaan bergengsi. Salah satunya yakni Best Supporting Actor pada Baeksang Arts Award ke-49 2013.

Luar biasanya lagi, Ma Dong-seok mendapat peran sebagai Gilgamesh dalam film bertajuk "The Eternals" produksi Marvel. Demikian, Ma Dong-seok berhasil menembus pasar internasional dan membuktikan bahwa usia bukanlah batasan untuk mengejar karier impian.

Pilihan Editor: 6 Fakta Film Warpath yang Dibintangi Iko Uwais dan Yayan Ruhian

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Bamsoet: Perikhsa Siap Gelar 'Deffensive Shooting' pada Juli

3 hari lalu

Bamsoet: Perikhsa Siap Gelar 'Deffensive Shooting' pada Juli

Sebelum lomba digelar, peserta akan dibekali pengetahuan tentang teknik menembak, teknik bergerak, hingga teknik mengisi ulang peluru (reload magazine).


Lestarikan Silek Galombang Duo Baleh Minangkabau, Mahasiswa ISI Padang Panjang Gelar Pertunjukan Seni

8 hari lalu

Silek Galombang Duo Baleh (Dok. ISI Padang Panjang)
Lestarikan Silek Galombang Duo Baleh Minangkabau, Mahasiswa ISI Padang Panjang Gelar Pertunjukan Seni

Silek Galombang Duo Baleh merupakan salah satu aliran atau cabang dari seni bela diri tradisional Minangkabau yang berkembang di Batipuh, Tanah Datar.


Kisah Pencak Silat Merpati Putih, Bela Diri Keluarga Keraton yang Dibuka ke Masyarakat Umum

26 hari lalu

Logo perguruan pencak silat Merpati Putih. wikipedia
Kisah Pencak Silat Merpati Putih, Bela Diri Keluarga Keraton yang Dibuka ke Masyarakat Umum

Sejumlah teknik dan jurus pencak silat awalnya eksklusif dan hanya dipelajari keluarga bangsawan. Namun telah berubah dan lebih inklusif.


10 Film Korea Paling Laris dan Paling Banyak Ditonton, Exhuma Tidak Termasuk

29 hari lalu

Film Exhuma. Foto: Instagram/@showbox.movie
10 Film Korea Paling Laris dan Paling Banyak Ditonton, Exhuma Tidak Termasuk

film Korea paling laris dan paling banyak ditonton. Film Exhuma belum termasuk.


7 Film Populer yang Dibintangi Gemma Chan

33 hari lalu

Aktris Gemma Chan berpose di karpet merah British Independent Film Awards 2015 di London, 6 Desember 2015. Jonathan Short/Invision/AP
7 Film Populer yang Dibintangi Gemma Chan

Gemma Chan adalah seorang aktris Inggris yang telah membintangi berbagai film populer. Ini 7 film epik yang dibintangi Gemma Chan


Dibintangi Ma Dong Seok, Ini Sinopsis The Roundup: Punishment

34 hari lalu

Don Lee atau Ma Dong Seok dalam film The Roundup: Punishment. Dok. ABO Entertainment
Dibintangi Ma Dong Seok, Ini Sinopsis The Roundup: Punishment

Cerita film The Roundup: Punishment berpusat detektif Ma Seok do (Ma Dong Seok) yang bergabung dengan Tim Investigasi Siber


Profil Jeon So Nee dan Koo Kyo Hwan Bintangi Serial Parasyte: The Grey di Netflix, Ini Jadwal Tayangnya

34 hari lalu

Serial Parasyte: The Grey tayang 5 April 2024. Dok. Netflix
Profil Jeon So Nee dan Koo Kyo Hwan Bintangi Serial Parasyte: The Grey di Netflix, Ini Jadwal Tayangnya

"Parasyte: The Grey" dijadwalkan tayang perdana melalui Netflix pada 5 April. Drama ini dibintangi oleh Jeon Sonee dan Koo kyu Hwan. Berikut profil kedua artis tersebut.


Rekomendasi 5 Bela Diri untuk Anak, Bisa Cegah dan Antisipasi Bullying

22 Februari 2024

Ilustrasi kejuaraan Pencak Silat. Fotografer : Alfan.
Rekomendasi 5 Bela Diri untuk Anak, Bisa Cegah dan Antisipasi Bullying

Bela diri mengajarkan anak untuk tidak menganiaya orang. Bisa digunakan anak membela diri dari pelaku bullying


Jeremy Renner Menghadiri People's Choice Award 2024

20 Februari 2024

Jeremy Renner jalani dua kali operasi setelah alami kecelakaan tersebut di Nevada, Amerika Serikat. REUTERS/Mario Anzuoni/File Photo
Jeremy Renner Menghadiri People's Choice Award 2024

Jeremy Renner menghadiri acara People's Choice Award 2024 setelah lebih dari 13 bulan ia kecelakaan ski yang mengakibatkannya dalam kondisi kritis


Deretan Film yang Dibintangi Sydney Sweeney

19 Februari 2024

Sydney Sweeney. Foto: Instagram/@sydney_sweeney
Deretan Film yang Dibintangi Sydney Sweeney

Selain Madame Web dan Euphoria, Sydney Sweeney membintangi banyak film. Apa saja?