Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

4 Serba-serbi Mask Girl, Drama Korea Terbaru Tayang di Netfilx

Reporter

Editor

Bram Setiawan

image-gnews
Yeom Hye Ran dalam drama Mask Girl. Dok. Netflix
Yeom Hye Ran dalam drama Mask Girl. Dok. Netflix
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Drama Korea Mask Girl tentang pekerja kantoran bernama Kim Mo Mi yang memilih menjadi bintang Internet bertopeng saat malam. Kebiasaannya itu disusul berbagai peristiwa tragis yang merenggut ketenangan kehidupannya.

Mask Girl tayang di Netfilx sejak 18 Agustus 2023. Kim Mo Mi terpaksa menjalani tiga kehidupan dengan nama berlainan. Mask Girl ditulis dan dan disutradarai oleh Kim Young Hoon. Drama Korea yang dibintangi Go Hyun Jung ini diadopsi dari komik web karya Mae Mi yang dipublikasikan pada 2015-2018. 

Mask Girl juga menampilkan perjalanan hidup Kim Mo Mi, keseharian dia sebagai pekerja kantoran hingga menjadi gadis bertopeng populer di Internet dan tahanan Nomor 1047. 

Tentang Mask Girl

1. Pemeran Mask Girl

Mask Girl dibintangi oleh deretan aktor dan aktris, Ko Hyun Jung dan Nana (After School) yang memerankan Kim Mo Mi, Ahn Jae Hong sebagai Joo Oh Nam, dan Yeom Hye Ran menjadi ibu Joo Oh Nam. Ada juga Kim Ga Hee sebagai Yoo Sang Soon, Park Jeong Hwa memerankan Lee Ah Reum, Choi Daniel, Lee Jun Young menjadi Choi Bu Yeong, dan Anzu Lawson sebagai Cellie.

2. Jadwal tayang

Mask Girl atau Maseukeu Geol akan dipublikasikan dalam tujuh episode. Dengan bergenre thriller dan komedi, drama ini menghadirkan karakter yang berlapis-lapis dengan plot yang berliku.

3. Asal-usul topeng dalam cerita

Insiden tak terduga menambah identitas ketiga untuk diri Kim Mo Mi. Kisahnya dimulai menyoroti saat masih kecil, Kim Mo Mi bermimpi menjadi idola banyak orang. Tapi, impian dia kandas. Selepas bekerja, Kim Mo Mi akan memakai topeng dan melakukan siaran langsung.

4. Terseret kasus tak terduga

Kim Mo Mi terseret kasus tak terduga. Ia harus menjalani kehidupan dengan tiga identitas yang berbeda. Mask Girl juga menceritakan Joo Oh Nam, rekan kerja Kim Mo Mi yang berjuang untuk mendapat pengakuan. Sama seperti Kim Mo Mi, Joo Oh Nam digambarkan sebagai sosok yang kurang percaya diri. Ia punya kebiasaan menonton siaran Internet. Joo Oh Nam menjadi penggemar Mask Girl.

Pilihan Editor: Yeom Hye Ran Ungkap Perbedaan Karakternya di The Glory dan Mask Girl

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Penghargaan Daesang untuk Moving, Serial Fantasi Laga Korea

1 hari lalu

Drama Korea Moving. Dok. Disney+ Hotstar
Penghargaan Daesang untuk Moving, Serial Fantasi Laga Korea

Drakor Moving mendapat Daesang atau Grand Prize dan menjadikannya sebagai penerima penghargaan tertinggi dalam kategori tersebut


5 Drama Populer yang Dibintangi Kim Go Eun, Aktris Pemenang Baeksang Arts Awards 2024

1 hari lalu

Kim Go Eun dalam film Exhuma. Instagram.com/@ggonekim
5 Drama Populer yang Dibintangi Kim Go Eun, Aktris Pemenang Baeksang Arts Awards 2024

Kim Go Eun menjadi aktris terbaik ketegori film di ajang Baeksang Arts Awards 2024. Ia berhasil memerankan seorang dukun dalam film Exhuma.


Seperti Lovely Runner 4 Drama Korea ini Usung Tema Perjalanan Waktu

1 hari lalu

Kim Hye Yoon dan Byeon Woo Seok dalam poster drama Lovely Runner. Dok. Vidio
Seperti Lovely Runner 4 Drama Korea ini Usung Tema Perjalanan Waktu

Drama dengan tema perjalanan waktu seperti Lovely Runner memiliki daya tarik tersendiri


The Atypical Family, Mengenali Para Pemeran Drakor Ini

1 hari lalu

Chun Woo He dalam drama Korea The Atypical Family. Dok. JTBC
The Atypical Family, Mengenali Para Pemeran Drakor Ini

Drakor The Atypical Family telah menayangkan dua episode pertamanya pada 4 Mei dan 5 Mei 2024


Filmografi 5 Pemain Drama Korea The Midnight Romance In Hagwon

2 hari lalu

Wi Ha Joon dan Jung Ryeo Won dalam drama The Midnight Romance in Hagwon. Dok. tvN
Filmografi 5 Pemain Drama Korea The Midnight Romance In Hagwon

Drama Korea The Midnight Romance In Hagwon tayang mulai Jumat 11 Mei 2024 menggantikan Queen of Tears. Berikut filmografi 5 pemainnya.


Frankly Speaking: Sinopsis dan Pemeran Drakor Ini

5 hari lalu

Go Kyung Pyo dalam serial Frankly Speaking. Dok. Netflix
Frankly Speaking: Sinopsis dan Pemeran Drakor Ini

Drama Korea atau drakor Frankly Speaking telah tayang pada Rabu, 1 Mei 2024


Jung Jinwoon, Aktor dan Idola Grup 2AM yang Tengah Berbahagia

6 hari lalu

2AM. Wikipedia.org
Jung Jinwoon, Aktor dan Idola Grup 2AM yang Tengah Berbahagia

Jung Jinwoon adalah aktor sekaligus idola dari grup K-pop 2AM. Ia telah sukses bersama grupnya maupun bersolo karier.


Pemeran Drakor The Midnight Romance in Hagwon

6 hari lalu

Wi Ha Joon dan Jung Ryeo Won dalam drama The Midnight Romance in Hagwon. Dok. tvN
Pemeran Drakor The Midnight Romance in Hagwon

Drakor The Midnight Romance in Hagwon akan menggantikan Queen of Tears di tvN


Bloodhounds Direncanakan akan Berlanjut Musim Kedua

8 hari lalu

Woo Do Hwan, Lee Sang Yi dalam poster Bloodhounds. Dok. Netflix
Bloodhounds Direncanakan akan Berlanjut Musim Kedua

Bloodhounds bercerita tentang Kim Gun Woo (Woo Do Hwan), petinju berbakat yang terjebak dalam utang rentenir yang berbahaya


Han So Hee dan Jeon Jong Seo akan Membintangi Drakor Bergenre Noir, Project Y

8 hari lalu

Jeon Jong Seo. Foto: Instagram/@andmarq_official
Han So Hee dan Jeon Jong Seo akan Membintangi Drakor Bergenre Noir, Project Y

Han So Hee dikabarkan akan membintangi drama bergenre noir bersama Jeon Jong Seo