Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

HUT Aamir Khan ke-57, Perjalanannya Menaklukkan Industri Film Bollywood

Reporter

image-gnews
Aktor bintang Bollywood Aamir Khan saat tiba bersama istrinya Kiran Rao dalam penayangan perdana film
Aktor bintang Bollywood Aamir Khan saat tiba bersama istrinya Kiran Rao dalam penayangan perdana film "Jab Tak Hai Jaan" di Mumbai, India, (12-11). (AP Photo/Rafiq Maqbool)
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Hingga kini, film Bollywood masih digandrungi banyak orang. Aamir Khan atau yang bernama lengkap Mohammed Aamir Hussain Khan adalah salah seorang aktor Bollywood India yang sukses berperan di berbagai film kebanggaan negara di Asia Selatan itu.

Aamir Khan, sapaan akrabnya lahir pada 14 Maret 1965 di Mumbai, India. Khan memulai karir di dunia layar lebar mulai 1973 dengan membintangi film Yaadon Ki Baaraat. Karirnya terus cemerlang hingga menyabet puluhan penghargaan film. Ia memenangkan empa penghargaan film nasional serta sembilan penghargaan filmfare. Bahkan, ia mendapatkan nominasi Oscar sebagai pemeran film laga.

Mengutip laman The Famous People, keaktifannya di dunia akting membuat Khan diakui secara internasional. Profilnya telah masuk dalam majalah Forbes sebagai bintang film terbesar di Dunia. Beberapa film yang dibintanginya, 3 Idiots, PK, dan Dangal menjadi film dengan rekor sebagai film India terlaris sepanjang masa.

Dalam dunia nyata, aktor yang dijuluki sebagai Mr. Perfectionist of Bollywood ini menjalin hubungan asmara dengan Reena Dutta. Pernikahannya berlangsung mulai 1986 hingga 2002. Dari pernikahan keduanya, mereka dikaruniai dua orang anak, yaitu Junaid dan Ira.

Melansir IMDb, pernikahan keduanya bersama  dengan rekan kerjanya, Kiran Rao. Ia adalah seorang produser film, penulis skenario, dan sutradara pada 2005. Mereka memiliki seorang putra bernama Azad. Namun keduanya dikabarkan bercerai pada Juli 2021.

Selain dikenal sebagai seorang aktor yang perfeksionis, pria empat bersaudara ini beberapa kali mengungkapkan pandangannya terkait persoalan intoleransi di negaranya. Hal itu membuatnya harus berurusan dengan para nasionalis India pada 2015.

Ia juga dianggap melakukan berbagai kontribusi untuk tujuan kemanusiaan. Pada tahun 2011, pemain film Ghajini (2008) ini sempat ditunjuk oleh UNICEF untuk mempromosikan pentingnya nutrisi untuk anak.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Tidak hanya bergulat dalam perfilman, Khan juga dikenal dengan beberapa aksi komedinya dalam beberapa acara di stasiun televisi yang dibintangi. Seperti yang ia tunjukkan pada serial komedi Andaz Apna Apna, Passion, dan Dil Chahta Hai.

Film Laga Dhoom 3 yang dibintangi Aamir Khan memecahkan rekor sebagai film Bollywood dengan pendapatan tertinggi sepanjang sejarah. Film ini menjadi film pertama yang pendapatan kotornya berhasil melampaui lima miliar rupee atu setara dengan Rp 972 miliar dari pemutaran di seluruh dunia.

Karir Aamir Khan sebagai pemain film, produser, sutradara, dan host di beberapa stasiun TV India belum padam. Hingga saat ini, ia menyabet sebanyak 29 piala awards dalam industri film Bollywood.

RISMA DAMAYANTI 

Baca: PK Film India Paling Laris Sepanjang Masa

Selalu update info terkini. Simak breaking news dan berita pilihan dari Tempo.co di kanal Telegram “Tempo.co Update”. Klik https://t.me/tempodotcoupdate untuk bergabung. Anda perlu meng-install aplikasi Telegram terlebih dahulu.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Berapa Jumlah Penduduk Bumi Saat Ini? Berikut Penjelasannya

4 jam lalu

Berapa jumlah penduduk bumi saat ini? Hingga tahun 2024, penduduk bumi mencapai hampir 10 miliar. Berikut ini daftar negara dengan populasi terbanyak. Foto: Canva
Berapa Jumlah Penduduk Bumi Saat Ini? Berikut Penjelasannya

Berapa jumlah penduduk bumi saat ini? Hingga tahun 2024, penduduk bumi mencapai hampir 10 miliar. Berikut ini daftar negara dengan populasi terbanyak.


Bukan di Arab, Ini Negara yang 100 Persen Penduduknya Muslim

6 jam lalu

Umat Muslim berdoa sebelum mereka makan makanan berbuka puasa di sebuah toko baju, selama bulan puasa Ramadan di kawasan tua Delhi, India, 29 Maret 2024. REUTERS/Anushree Fadnavis
Bukan di Arab, Ini Negara yang 100 Persen Penduduknya Muslim

Negara yang 100 persen penduduknya muslim ternyata bukan di Arab. Lokasinya ada sebelah selatan-barat daya India. Ini ulasannya.


Rio Reifan Kembali Ditangkap atas Kasus Narkoba, Polisi Sita Sabu, Ekstasi hingga Obat Keras

21 jam lalu

Rio Reifan sudah 4 kali tertangkap dalam kasus narkoba. Pada 8 Januari 2015, Rio pertama kali ditangkap karena kedapatan bertransaksi sabu. Rio kembali mendekam di penjara setelah berpesta sabu di tempat hiburan malam di Bekasi pada 13 Agustus 2017. Rio kembali ditangkap polisi pada 13 Agustus 2019 dengan barang bukti 0,0129 gram sabu. Paling anyar, Rio kembali ditangkap polisi karena kembali menggunakan narkoba pada Senin malam, 19 April 2021. TEMPO
Rio Reifan Kembali Ditangkap atas Kasus Narkoba, Polisi Sita Sabu, Ekstasi hingga Obat Keras

Polres Metro Jakarta Barat menangkap aktor Rio Reifan dalam kasus penyalagunaan narkotika di kediamannya di Jakarta Barat pada Jumat, 26 April 2024.


Kang Dong Won Membintangi Film The Plot, Simak Sinopsisnya

3 hari lalu

Kang Dong Won. (Soompi)
Kang Dong Won Membintangi Film The Plot, Simak Sinopsisnya

The Plot yang dibintangi Kang Dong Won dijadwalkan tayang perdana di bioskop Korea Selatan pada 29 Mei 2024


Ryan Gosling Menyebut Keluarganya Sebagai Bintang Utara, Apa Artinya?

3 hari lalu

Ryan Gosling dalam film The Fall Guy. Dok. Universal Pictures
Ryan Gosling Menyebut Keluarganya Sebagai Bintang Utara, Apa Artinya?

Aktor Ryan Gosling, pemeran dalam film The Fall Guy (2024) dan Barbie (2023) menjuluki Eva Mendes dan putrinya sebagai bintang utara


Cerita Byeon Woo Seok Pernah Ditolak Casting 100 Kali Sebelum Sukses Jadi Aktor

3 hari lalu

Kim Hye Yoon dan Byeon Woo Seok dalam poster drama Lovely Runner. Dok. Vidio
Cerita Byeon Woo Seok Pernah Ditolak Casting 100 Kali Sebelum Sukses Jadi Aktor

Bagaimana Byeon Woo Seok jatuh bangun membangun kariernya di dunia seni peran?


Apa Itu Deepfake? Mengenali Kecenderungan Bahayanya

5 hari lalu

Ilustrasi artificial intelligence (AI). (Antara/Pixabay)
Apa Itu Deepfake? Mengenali Kecenderungan Bahayanya

Deepfake video palsu yang dibuat menggunakan perangkat lunak digital


Temuan Fosil, Ular Raksasa Vasuki Indicus Saingi Ukuran Titanoboa

6 hari lalu

Ilustrasi ular dari keluarga MadtsoiidaeNewscientist.com/dimodifikasi dari nixillustration.com
Temuan Fosil, Ular Raksasa Vasuki Indicus Saingi Ukuran Titanoboa

Para penelitinya memperkirakan kalau ular tersebut dahulunya memiliki panjang hingga 15 meter.


Video Deepfake Aktor Bollywood Kritik Narendra Modi Tersebar selama Masa Pemilu India

6 hari lalu

Pendukung Perdana Menteri India Narendra Modi mengenakan masker yang menutupi wajahnya, saat mereka menghadiri kampanye pemilu di Meerut, India, 31 Maret 2024. REUTERS/Anushree Fadnavis
Video Deepfake Aktor Bollywood Kritik Narendra Modi Tersebar selama Masa Pemilu India

Beberapa video deepfake tersebar selama masa pemilu India, menampilkan dua aktor Bollywood papan atas yang tampak mengkritik Perdana Menteri Narendra Modi.


Pemilu India Dimulai, Narendra Modi Incar Masa Jabatan Ketiga yang Bersejarah

10 hari lalu

Seorang pria memberikan suaranya di tempat pemungutan suara di desa Nongriat, selama tahap pertama pemilu, di Shillong di negara bagian Meghalaya, India, 19 April 2024. REUTERS/Adnan Abidi
Pemilu India Dimulai, Narendra Modi Incar Masa Jabatan Ketiga yang Bersejarah

Jika menang, Narendra Modi akan menjadi perdana menteri kedua yang terpilih tiga kali berturut-turut, setelah Jawaharlal Nehru.