Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Lagu Terbaru Agnez Mo, Patience Langsung Duduki Puncak iTunes Berbagai Negara

Reporter

Editor

Marvela

image-gnews
Agnez Mo. (Instagram/@agnezmo).
Agnez Mo. (Instagram/@agnezmo).
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Penyanyi, Agnez Mo merilis lagu terbarunya yang berjudul Patience pada Jumat, 11 Februari 2022, diikuti dengan peluncuran musik video di hari berikutnya. Dalam waktu satu hari, Patience berhasil menduduki puncak tangga lagu iTunes di berbagai negara.

Patience berada di peringkat pertama tangga lagu iTunes Indonesia untuk kategori All Genre. Tidak hanya itu, posisi pertama juga dikuasai Patience untuk kategori R&B iTunes di Indonesia, Uni Emirat Arab, Singapura, dan Taiwan di peringkat ketiga. Sementara di Hongkong, Patience menduduki peringkat kedua.

"HANYA HARI 1 dan sejauh ini luar biasa! AGNATION kalian keren! Kalian tidak hanya membuat lagu itu naik ke no 1, kalian juga memastikan kalian mendukung saya di lagu-lagu saya yang lain juga sehingga 4 lagu saya masuk kembali ke 10 besar! F Yo Love Song, Promises and Overdose feat @chrisbrownofficial," tulis pemilik nama lengkap Agnes Monica Muljoto di Instagram pribadinya pada Minggu, 13 Februari 2022.

Patience merupakan lagu pertama Agnez Mo yang dirilis pada 2022. Terakhir, Agnez Mo merilis lagu F Yo Love Song pada Maret 2021 lalu. Patience mengisahkan tentang pasangan yang ingin membawa hubungannya ke tahap yang lebih serius namun salah satu dari mereka tidak ingin terburu-buru.

"Saya ingin menormalkan waktu sebelum terburu-buru melakukan apa pun. Seharusnya tidak apa-apa meluangkan waktu untuk mengenal satu sama lain," kata Agnez Mo, dikutip dari PopSugar.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Perilisan lagu terbaru Agnez Mo ini tentunya disambut baik oleh para penggemarnya, Agnation. Tagar Agnez Mo dan Patience menjadi trending di Twitter sejak akhir Januari lalu. "Kami pikir kami harus menunggu sampai jam 9 pagi pst.. tetapi dukungan penggemar saya sangat gila sehingga #AGNEZMO2022 menjadi trending dan saya bahkan belum mengeluarkan cuplikannya! AGNATION u da one!" cuit Agnez Mo pada Senin, 31 Januari 2022.

Agnez Mo mendapat banyak komentar positif dalam musik video Patience yang diunggah di kanal YouTube pribadinya kemarin, Sabtu, 12 Februari 2022. Hal ini membuat Agnez Mo sangat senang sekaligus terharu. "Saya biasanya tidak pernah membaca komentar di video YouTube saya, tapi ketika saya membacanya, (emotikon terharu) terima kasih atas kata-kata ini guys," tulis Agnez Mo di Instagram Story.

Baca juga: Makin Bucin, Agnez Mo Pamer Kemesraan dengan Adam Rosyadi

Selalu update info terkini. Simak breaking news dan berita pilihan dari Tempo.co di kanal Telegram “Tempo.co Update”. Klik https://t.me/tempodotcoupdate untuk bergabung. Anda perlu meng-install aplikasi Telegram terlebih dahulu.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Agnez Mo, Lyodra, hingga Mahalini akan Meriahkan SOORA Music Festival 2024 di Bandung

1 hari lalu

Penyanyi Agnez Mo tampil pada hari ketiga Synchronize Fest 2022 di Gambir Expo Kemayoran, Jakarta, Minggu 9 Oktober 2022. Dalam penampilannya Agnez Mo membawakan sejumlah lagu diantaranya Matahariku dan Coke Bottle. ANTARA FOTO/Muhammad Adimaja
Agnez Mo, Lyodra, hingga Mahalini akan Meriahkan SOORA Music Festival 2024 di Bandung

Agnez Mo, Armada, Lyodra, Mahalini, Rizky Febian, hingga Smash akan manggung di SOORA Music Festival 2024.


Raissa Ramadhani Luapkan Perasaan Kecewa Lewat Lagu Tak Bisa Gantikannya

1 hari lalu

Raissa Ramadhani. Dok. Sony Music
Raissa Ramadhani Luapkan Perasaan Kecewa Lewat Lagu Tak Bisa Gantikannya

Lagu baru Raissa Ramadhani menceritakan tentang perasaan kecewa saat seseorang tahu bahwa orang yang dicintai masih terikat dengan masa lalu.


Fitur Miniplayer Spotify, Apa Fungsinya?

3 hari lalu

Fitur Mini player Spotify. Istimewa
Fitur Miniplayer Spotify, Apa Fungsinya?

Spotify meluncurkan fitur Miniplayer untuk aplikasinya di desktop


Tonton Akting Sal priadi di 24 Jam Bersama Gaspar, Ini Profil Pencipta Lagu Amin Paling Serius

9 hari lalu

Sal Priadi. Dok. Istimewa
Tonton Akting Sal priadi di 24 Jam Bersama Gaspar, Ini Profil Pencipta Lagu Amin Paling Serius

Sal Priadi ambil peran dalam film 24 Jam Bersama Gaspar, film bergenre crime distopia ini telah tayang di Netflix sejak 14 Maret 2024. Siapa dia?


45 Tahun Adam Levine, Tangga Kesuksesan Pentolan Band Maroon 5

10 hari lalu

Penampilan Adam Levine di Super Bowl/USA Today
45 Tahun Adam Levine, Tangga Kesuksesan Pentolan Band Maroon 5

Adam Levine vokalis Maroon 5 yang juha Juri The Voice America hari ini berulang tahun ke-45. Ini karier bermusiknya dan tangga raih kesuksesan.


Day6 Merilis Album Mini Fourever, Kembali Setelah Tiga Tahun Rehat

10 hari lalu

Foto semua personel Day6. Foto: Instagram @day6kilogram.
Day6 Merilis Album Mini Fourever, Kembali Setelah Tiga Tahun Rehat

DAY6 merilis album mini kedelapan Fourever. Mereka kembali setelah sebelumnya rehat selama tiga tahun karena para anggotanya menjalani wajib militer


Berbuat Asusila dengan Modus Orkes Musik Sahur Keliling, Enam Orang Ditangkap di Makassar

11 hari lalu

Dua terduga pelaku asusila modus orkes musik keliling diperiksa tim penyidik Unit Tindak Pidana Tertentu (Tipidter) Satreskrim di Kantor Polrestabes Makassar, Sulawesi Selatan, Sabtu, 16 Maret 2024. Foto: ANTARA.
Berbuat Asusila dengan Modus Orkes Musik Sahur Keliling, Enam Orang Ditangkap di Makassar

Polisi menangkap enam orang anggota orkes musik kelilng usai viral video perbuatan asusila dua personelnya


Celine Dion Beri Dukungan ke Sesama Pengidap Stiff Person Syndrome: Kita Bisa!

12 hari lalu

Celine Dion bersama tiga putranya. Foto: Instagram/@celinedion
Celine Dion Beri Dukungan ke Sesama Pengidap Stiff Person Syndrome: Kita Bisa!

Celine Dion memperingati Hari Kesadaran Stiff Person Syndrome Sedunia. Dia menuliskan kata-kata penyemangat kepada sesama penderita SPS.


Mengenal Luke Hemmings, Vokalis 5SOS yang akan Tur Solo 2024

14 hari lalu

Luke Hemmings. Foto : X
Mengenal Luke Hemmings, Vokalis 5SOS yang akan Tur Solo 2024

Vokalis grup musik Australia 5SOS yang juga solois Luke Hemmings akan tur solo pada April 2024


Bahaya Suara Keras di Pusat Kebugaran, Bisa Kehilangan Pendengaran

14 hari lalu

Ilustrasi senam aerobic. Dok. TEMPO/Nickmatulhuda
Bahaya Suara Keras di Pusat Kebugaran, Bisa Kehilangan Pendengaran

Pakar audiologi mengingatkan dampak suara keras pada pendengaran, baik musik maupun teriakan instruktur, di pusat kebugaran atau kelas senam.