Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Bangun Kedekatan dengan Jefri Nichol, Chicco Jerikho Minta Diajari Main TikTok

Reporter

image-gnews
Jefri Nichol mengunggah poster film Aum! yang dibintanginya bersama Chicco Jerikho. Foto: Instagram Jefri Nichol.
Jefri Nichol mengunggah poster film Aum! yang dibintanginya bersama Chicco Jerikho. Foto: Instagram Jefri Nichol.
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta -  Aktor Chicco Jerikho punya cara sendiri membangun kedekatan dengan lawan mainnya, Jefri Nichol. Salah satunya, seperti diungkapkan oleh Jefri, ia diminta mengajari Chicco bermain TikTok.

“Selama syuting bang Chicco kayak yang, 'Jeff ajarin TikTok dong, gue pengen main TikTok.' Akhirnya kayak, selama lagi enggak take, kita bikin TikTok. Itu bikin bonding banget,” ujarnya saat konferensi pers virtual dengan media, Jumat, 24 September 2021.

Jefri Nichol menjadi lawan main Chicco Jerikho di film Aum!. Aum! menjadi film pertama mereka bekerja bareng. Aktor lain yang terlibat dalam film ini adalah Agnes Natasya Tije dan Aksera Dena.

Pendapat serupa juga dilontarkan oleh sutradara film Aum! Bambang 'Ipoenk' K.M. Ipoenk menilai masuknya Chicco dalam proyek filmnya membawa energi yang  berbeda. “Itu saya bersyukur, Chicco bisa membagi energinya. Setiap malam, WA-an sama mas Chicco, soal penyutradaraan, jadi energi yang baru setiap harinya,” ujar Ipoenk.

Chicco sendiri menyebut sebagai seorang aktor dia berusaha untuk mengosongkan diri sebelum memulai proyek baru. Hal ini ia lakukan agar ia tidak terbawa oleh karakter lama yang ia perankan sebelumnya. “Asyik banget, dari awal pertama kali ketemu, mas Ipoenk orangnya terbuka, ketika gue menawarkan sesuatu, mas Ipoenk membebaskan, enak ngobrolnya,” ujar Chicco.

Kepada sesama pemain, cara Chicco membangun kedekatan salah satunya seperi yang ia lakukan kepada Nichol, minta diajari main TikTok. Selain itu, ia juga membuka percakapan bukan hanya dengan pemain inti tapi seluruh pemain yang terlibat.

“Bagaimana caranya sinkronisasi energi bisa bersatu, ngomongin hal-hal yang di luar skenario. Karena menurut gue lebih penting, supaya bisa mengenal lebih dekat, supaya kita bisa beradegan enggak canggung, enggak ada batas,” tutur suami Putri Marino ini.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Hal ini dibenarkan oleh Nichol, jika tidak sedang membahas karakter, para pemain sering menghabiskan waktu dengan membahas kehidupan pribadi mereka. Mereka juga sering membahas masalah-masalah yang terjadi saat ini.

“Mas Dena banyak cerita soal gurunya yang sekaligus petani, banyak dapat pelajaran. Agnes kehidupannya di modeling, bang Chicco kehidupan pribadinya. Yang bikin kita dekat banget, enggak cuma sebatas kerjaan, kehidupan pribadi pun saling kenal,” ujar Jefri.

Film Aum! akan mulai tayang di Bioksop Online, 30 September 2021 mendatang. Film Aum! ini akan memiliki pesan tentang kebebasan berpendapat. Dalam trailer yang ditayangkan pada saat konferensi pers diperlihatkan Chicco Jerikho berperan sebagai sutradara Panji. Sementara Jeffri Nichol memerankan dua karaker yaitu Satria dan Surya. 

DEWI RETNO

Baca juga: Penuh Semangat, Jefri Nichol dan Chicco Jerikho Suarakan Pendapat di Film Aum!

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Memahami Pentingnya Kesetaraan Lewat Lomba Lari

13 jam lalu

Run for Equality 2024 di Jakarta pada 28 April 2024/Plan Indonesia
Memahami Pentingnya Kesetaraan Lewat Lomba Lari

Plan Indonesia dan YPAC mengingatkan masyarakat soal isu kesetaraan melalui lomba lari bertajuk 'Run for Equality'.


Fakta-fakta TikTok Dilarang di Amerika Serikat

13 jam lalu

Fakta-fakta TikTok Dilarang di Amerika Serikat

ByteDance selaku perusahaan pemilik TikTok memilih untuk menutup aplikasinya di Amerika yang merugi.


3 Polemik TikTok di Amerika Serikat

1 hari lalu

Bendera AS dan logo TikTok terlihat melalui pecahan kaca dalam ilustrasi yang diambil pada 20 Maret 2024. REUTERS/Dado Ruvic/Illustration/File Photo
3 Polemik TikTok di Amerika Serikat

DPR Amerika Serikat mengesahkan rancangan undang-undang yang akan melarang penggunaan TikTok


Influencer TikTok Perempuan Irak Ditembak Mati

1 hari lalu

Om Fahad TikToker asal Irak. Foto: Om Fahad/gambar Facebook
Influencer TikTok Perempuan Irak Ditembak Mati

Seorang pria bersenjata yang mengendarai sepeda motor menembak mati seorang influencer media sosial perempuan terkenal Irak


ByteDance Pilih Tutup TikTok di AS jika Opsi Hukum Gagal

2 hari lalu

Bendera AS dan logo TikTok terlihat melalui pecahan kaca dalam ilustrasi yang diambil pada 20 Maret 2024. REUTERS/Dado Ruvic/Illustration/File Photo
ByteDance Pilih Tutup TikTok di AS jika Opsi Hukum Gagal

TikTok berharap memenangkan gugatan hukum untuk memblokir undang-undang yang ditandatangani oleh Presiden Joe Biden.


Galih Loss Mengaku Buat Konten yang Diduga Menistakan Agama untuk Menghibur

2 hari lalu

Tersangka Galih Loss (tengah) dihadirkan saat keterangan pers pegungkapan kasus penistaan agama atau ujaran kebencian oleh konten kreator Galih Nova Aji di Direktorat Reserse Kriminal (Ditreskrimsus) Polda Metro Jaya, Jakarta, Jumat, 26 April 2024. Tersangka Galih Nova Aji atau pemilik akun sosial media Galih Loss ditahan karena kasus pendistribusian konten vidio yang menyinggung SARA dan menimbulkan rasa kebencian dengan ancaman hukuman 6 tahun penjara. TEMPO/Martin Yogi Pardamean
Galih Loss Mengaku Buat Konten yang Diduga Menistakan Agama untuk Menghibur

Niat itu kini berujung penahanan Galih Loss di Rumah Tahanan (Rutan) Polda Metro Jaya.


Jadi Tersangka Penistaan Agama, Galih Loss Minta Maaf ke Umat Muslim

2 hari lalu

Tersangka Galih Loss (tengah) dihadirkan saat keterangan pers pegungkapan kasus penistaan agama atau ujaran kebencian oleh konten kreator Galih Nova Aji di Direktorat Reserse Kriminal (Ditreskrimsus) Polda Metro Jaya, Jakarta, Jumat, 26 April 2024. Tersangka Galih Nova Aji atau pemilik akun sosial media Galih Loss ditahan karena kasus pendistribusian konten vidio yang menyinggung SARA dan menimbulkan rasa kebencian dengan ancaman hukuman 6 tahun penjara. TEMPO/Martin Yogi Pardamean
Jadi Tersangka Penistaan Agama, Galih Loss Minta Maaf ke Umat Muslim

Konten kreator TikTok Galih Loss meminta maaf atas konten video tebak-tebakannya dengan seorang anak kecil yang dianggap menistakan agama.


Konflik TikTok dengan AS Makin Panas: ByteDance Mau Jual?

3 hari lalu

Logo TikTok terlihat di smartphone di depan logo ByteDance yang ditampilkan dalam ilustrasi yang diambil pada 27 November 2019. [REUTERS / Dado Ruvic / Illustration / File Photo]
Konflik TikTok dengan AS Makin Panas: ByteDance Mau Jual?

Bagaimana nasib TikTok di AS pasca-konflik panas dan pengesahan RUU pemblokiran aplikasi muncul di sana?


Alasan Tokopedia Naikkan Biaya Layanan Merchant: Lebih Banyak Campaign untuk Jangkau Konsumen

3 hari lalu

Ilustrasi TikTok dan Tokopedia. TEMPO/Tony Hartawan
Alasan Tokopedia Naikkan Biaya Layanan Merchant: Lebih Banyak Campaign untuk Jangkau Konsumen

Platform e-commerce Tokopedia membeberkan alasan menaikkan biaya layanan merchant pada 1 Mei 2024 mendatang


Terpopuler: Jokowi Bahas Program Makan Siang Gratis Prabowo di RAPBN 2025 hingga AS Larang TikTok

3 hari lalu

Presiden Jokowi bersama rombongan terbatas termasuk Menteri Pertahanan Prabowo Subianto bertolak menuju Jawa Timur untuk kunjungan kerja, Lanud TNI AU Halim Perdanakusuma, Jakarta Timur, Jumat, 8 Maret 2024. Foto Biro Pers Sekretariat Presiden
Terpopuler: Jokowi Bahas Program Makan Siang Gratis Prabowo di RAPBN 2025 hingga AS Larang TikTok

Berita terpopuler bisnis pada Kamis, 25 April 2024, dimulai dari program unggulan Prabowo - Gibran telah dibahas oleh Presiden Jokowi di RAPBN 2025.