Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Novel Grafis Trese Dibuat Serial Animasi, Bakal Tayang di Netflix

Reporter

image-gnews
Serial animasi Netflix berjudul Trese. (Dok. BASE Entertainment)
Serial animasi Netflix berjudul Trese. (Dok. BASE Entertainment)
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - BASE Entertainment akan memproduksi serial animasi Netflix berjudul Trese. Serial animasi ini diambil dari novel grafis berjudul serupa karangan komikus Filipina, Budjette Tan dan Kajo Baldisimo.

Trese adalah satu dari 12 judul film dan serial orisinal Asia yang disiapkan Netflix sebagai salah satu komitmen dan keseriusannya dalam menyediakan konten bertema Asia kepada para penontonnya. Hal ini diumumkan pada sesi perdana penayangan konten See What’s Next: Asia pada 8 November 2018 lalu.

Shanty Harmayn dan Tanya Yuson akan menjadi produser untuk serial animasi Trese ini. Adapun kursi sutradara dan eksekutif produser diserahkan kepada Jay Oliva, filmmaker kawakan yang antara lain dikenal lewat film Batman: The Dark Knight Returns dan Justice League: The Flashpoint Paradox.

“Suatu kebahagiaan yang besar saat mengetahui Trese akan diadaptasi menjadi serial animasi di Netflix. Untuk dapat berbagi cerita dan cinta kami akan mitos dan cerita rakyat Filipina kepada dunia adalah mimpi yang menjadi kenyataan," kata Budjette Tan. Budjette Tan merasa bangga karena film ini disutradarai  Jay Oliva

Trese berlatar di Manila. Di sanalah makhluk mitos cerita rakyat Filipina hidup bersembunyi di antara manusia. Di ibu kota Filipina itulah, Alexandra Trese menemukan dirinya akan berhadapan dengan dunia kriminal bawah tanah yang dikendalikan oleh makhluk gaib yang jahat.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Trese akan menjadi proyek kolaborasi kedua BASE Entertainment di  2018 ini. Sebelumnya, pada 18 September lalu, BASE mengumumkan kerja samanya dengan Ivanhoe Pictures (Crazy Rich Asians) dari Los Angeles, Amerika Serikat dalam produksi atau co-producing tiga film horor karya Joko Anwar. Proyek ini juga melibatkan CJ Entertainment dan Rapi Film.

Baca: The Grinch Ulah Makhluk Hijau yang Membenci Natal

“Kami di BASE sangat antusias dapat bekerja dengan partner seperti Netflix dan berharap ke depannya kami juga dapat membawa intellectual property dari Indonesia untuk dapat dibagikan dengan penonton dunia. Selain itu, kami juga sangat bangga akan memproduksi serial ini dengan Jay Oliva yang sangat kami kagumi.”, ujar Shanty Harmayn, Partner & Chief Executive BASE Entertainment.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Sinopsis The Fall Guy yang Dibintangi Ryan Gosling

22 jam lalu

Ryan Gosling dalam film The Fall Guy. Dok. Universal Pictures
Sinopsis The Fall Guy yang Dibintangi Ryan Gosling

The Fall Guy film aksi stuntman produksi Universal Pictures yang tayang di bioskop Indonesia, pada Rabu, 24 April 2024


Bamsoet Dukung FKPPI Produksi Film Anak Kolong

1 hari lalu

Bamsoet Dukung FKPPI Produksi Film Anak Kolong

Bambang Soesatyo mengungkapkan, keluarga besar FKPPI akan segera memproduksi atau syuting film "Anak Kolong".


Dapat Sambutan Positif, Serial Fallout Lanjut Musim Kedua Setelah Sepekan Tayang

3 hari lalu

Serial Fallout. Dok. Prime Video
Dapat Sambutan Positif, Serial Fallout Lanjut Musim Kedua Setelah Sepekan Tayang

Serial Fallout yang diadaptasi dari video game ini menduduki peringkat 3 teratas judul yang paling banyak ditonton sepanjang masa.


Peluncuran Ulang Film The Beatles 'Let it Be' Didahului Perilisan Buku 'All You Need Is Love'

7 hari lalu

The Beatles. Foto: Instagram/@thebeatles
Peluncuran Ulang Film The Beatles 'Let it Be' Didahului Perilisan Buku 'All You Need Is Love'

Buku tentang The Beatles diluncurkan menjelang rilis ulang film Let It Be


Next Stop Paris, Film Romantis Hasil Kecanggihan AI

9 hari lalu

Cuplikan trailer Next Stop Paris, film hasil AI Generatif buatan TCL (Dok. Youtube)
Next Stop Paris, Film Romantis Hasil Kecanggihan AI

Produsen TV asal Cina, TCL, mengembangkan film romantis berbasis AI generatif.


Toy Story akan Berlanjut Sekuel Kelima, Simak Perjalanan Film Animasi Ini

10 hari lalu

Buzz Lightyear dan Woody dalam film Toy Story. Foto: Instagram/@toystory
Toy Story akan Berlanjut Sekuel Kelima, Simak Perjalanan Film Animasi Ini

Toy Story 5 akan rilis tahun 2026


7 Rekomendasi Film Fantasi yang Terinspirasi dari Cerita Legenda dan Dongeng

10 hari lalu

Poster film The Green Knight. Foto: Wikipedia.
7 Rekomendasi Film Fantasi yang Terinspirasi dari Cerita Legenda dan Dongeng

Film fantasi yang terinspirasi dari cerita legenda dan dongeng, ada The Green Knight.


8 Film Terbaik Sepanjang Masa Berdasarkan Rating IMDb

13 hari lalu

Mansion di film The Godfather (Paramount Picture)
8 Film Terbaik Sepanjang Masa Berdasarkan Rating IMDb

Untuk menemani liburan Idul Fitri, Anda bisa menonton deretan film terbaik sepanjang masa berdasarkan rating IMDb berikut ini.


Christian Bale Berperan dalam Film The Bride sebagai Monster Frankenstein

14 hari lalu

Aktor Christian Bale menghadiri pemutaran perdana film terbarunya, `Exodus:Gods and Kings` di Madrid, Spanyol, 4 Desember 2014. REUTERS
Christian Bale Berperan dalam Film The Bride sebagai Monster Frankenstein

Christian Bale menjadi monster Frankenstein dalam film The Bridge karya Maggie Gyllenhaal


7 Film yang Diperankan Nicholas Galitzine

16 hari lalu

Film The Idea of You. (dok. Prime Video)
7 Film yang Diperankan Nicholas Galitzine

Nicholas Galitzine adalah seorang aktor muda yang sedang melesat, Galitzine telah membuktikan dirinya sebagai salah satu bintang muda yang paling menjanjikan di industri hiburan.