Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Film Korea Handsome Guys: Sinopsis dan Para Pemerannya

image-gnews
Film Handsome Guys. Instagram
Film Handsome Guys. Instagram
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Film Korea Selatan Handsome Guys dijadwalkan tayang, pada 5 Juli 2024. Film yang bergenre horor komedi ini disutradarai oleh Nam Dong Hyeob.

Sinopsis Handsome Guys

Dikutip dari Sompi, Handsome Guys mengikuti kisah Jae Pil (Lee Sung Min) dan Sang Goo (Lee Hee Joon), mereka memiliki mimpi yang sama untuk hidup di perdesaan. Namun, saat pindah ke rumah baru, keduanya menemukan roh jahat yang terbangun kembali. Sebelumnya, makhluk itu terperangkap di ruang bawah tanah dan memicu rangkaian peristiwa yang tak terlupakan.

Mi Na (Gong Seung Yeon) bergabung dengan Pil dan Sang Goo, pemilik rumah, setelah mereka menyelamatkannya saat tenggelam. Ketiganya menunjukan hubungan yang dekat seperti keluarga di tengah peristiwa yang memperkuat ikatan.

Sutradara Nam Dong Hyeob mengemas visualisasi horor dan komedi yang intens melalui rangkaian peristiwa yang dialami ketiga penghuninya dan orang-orang yang terlibat. Lee Sung Min dan Lee Hee Joon sebagai pemeran utamanya.

Pemeran Handsome Guys

1. Li Sung Min sebagai Jae Pil

2. Lee Hee Joon sebagai Sang Goo

3. Gong Seung Yeon sebagai Mi Na

4. Park Ji Hwan sebagai Police Substation Head Choi

5. Lee Kyoo Hyung sebagai Policeman Nam

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

6. Jang Dong Joo sebagai Sung Bin

7. Kang Ki Doong sebagai Byeong Jo

8. Bin Chan Uksebagai Yong Joon

9. Kim Do Hoon sebagai Jason

10. Park Jeong-Hwa sebagai Bo Ra

11. Park Kyung-Hye sebagai Soon-Ok

12. Lee Seo-Hwan sebagai Real Estate office owner

13. Song Yoo-Hyun sebagai Nun

14. Woo Hyeon sebagai Priest Kim

Pilihan Editor:  Film yang Dibintangi Jang Ki Yong, Aktor Korea yang akan Fan Meeting Asia

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


5 Game Bergenre Horor

3 hari lalu

Game Lethal Company. Youtube
5 Game Bergenre Horor

Game genre ini mengutamalan sensasi misteri dari alur yang menegangkan


Fakta-Fakta Escape, Film Terbaru Lee Je Hoon dan Koo Kyo Hwan

7 hari lalu

Film Korea, Escape. Istimewa
Fakta-Fakta Escape, Film Terbaru Lee Je Hoon dan Koo Kyo Hwan

Lee Je Hoon akan bermain dalam Escape, film yang menceritakan pelarian seorang tentara Korea Utara.


Mengenal Lupita Nyong'o, Aktris yang Ingin Mendapat Peran Film Komedi Romantis

9 hari lalu

Aktris Lupita Nyong'o berbicara saat menghadiri Critics Choice Awards  ke-25 di Santa Monica, California, AS, 12 Januari 2020. Lupita Nyong'o juga masuk dalam nominasi peraih Oscars 2020 lewat Pemeran Utama Wanita Terbaik dalam perannya di film US. REUTERS/Mario Anzuoni
Mengenal Lupita Nyong'o, Aktris yang Ingin Mendapat Peran Film Komedi Romantis

Aktris Lupita Nyong'o ingin memainkan salah satu genre komedi romantis jika mendapat kesempatan untuk proyek film selanjutnya


My Annoying Brother Diadaptasi Versi Indonesia, Vino G. Bastian dan Angga Yunanda Adu Peran

9 hari lalu

Produser, sutradara, serta jajaran cast film My Annoying Brother yang diperankan oleh; Angga Yunanda, Vino G. Bastian, Kristo Immanuel dan Caitlin Halderman, saat menghadiri konferensi pers di Cilandak, Jakarta Selatan pada Jumat, 21 Juni 2024. TEMPO/Adinda Jasmine
My Annoying Brother Diadaptasi Versi Indonesia, Vino G. Bastian dan Angga Yunanda Adu Peran

My Annoying Brother akan dibuat adaptasi versi Indonesia. Film ini mengangkat tema drama komedi keluarga tentang persaudaraan yang menyentuh hati.


5 Fakta Chun Woo Hee, Aktris yang Fokus di Film Daripada Drakor

10 hari lalu

Chun Woo Hee. Foto Instagram Fans Chun Woo Hee.
5 Fakta Chun Woo Hee, Aktris yang Fokus di Film Daripada Drakor

Dedikasinya dalam seni akting membuatnya Chun Woo Hee menjadi salah satu aktris yang diperhitungkan dalam industri hiburan Korea.


7 Fakta Film Korea 'Project Silent' yang Sempat Dibintangi oleh Mendiang Lee Sun Kyun

12 hari lalu

Sebelum meninggal, Lee Sun Kyun masih menjalani pemeriksaan skandal narkoba. Melalui pengacaranya, Selasa 26 Desember 2023, dia mengajukan permintaan tes poligraf atau pendeteksi kebohongan, untuk membuktikan dia tidak bersalah. REUTERS
7 Fakta Film Korea 'Project Silent' yang Sempat Dibintangi oleh Mendiang Lee Sun Kyun

'Project Silent' adalah film Korea yang dibintangi Lee Sun Kyun saat hidup. Ia tak sempat melihat film itu rilis.


5 Hal tentang Undercover High School, Seo Kang Joon Dianggap Terlalu Tua Perankan Anak SMA

14 hari lalu

Seo Kang Joon dalam drama Korea Grid. Dok. Disney+ Hotstar.
5 Hal tentang Undercover High School, Seo Kang Joon Dianggap Terlalu Tua Perankan Anak SMA

Aktor Seo Kang Joon bakal membintangi drama Korea bertajuk Undercover High School.


6 Fakta Menarik Sebelum Menonton Sweet Home 3

14 hari lalu

Song Kang dalam Sweet Home Season 3. Dok. Netflix
6 Fakta Menarik Sebelum Menonton Sweet Home 3

Sweet Home 3 akan hadir di Netflix pada pertengahan Juli mendatang. Ini hal yang perlu diketahui sebelum menontonnya.


5 Fakta Menarik Tentang Bae Suzy, dari Trainee Jadi Idol Hingga Sukses Jadi Aktris

19 hari lalu

Bae Suzy raih piala Aktris Terbaik Blue Dragon Series Awards lewat perannya dalam drama Korea Anna. (Tangkapan layar Youtube KBS Entertain)
5 Fakta Menarik Tentang Bae Suzy, dari Trainee Jadi Idol Hingga Sukses Jadi Aktris

Dijuluki Nation's First Love hingga berhasil menaklukkan dua aktor karismatik Korea Selatan ini fakta-fakta menarik Bae Suzy.


Prime Video Mengumumkan LOL: Last One Laughing Serial Komedi Asia Tenggara

24 hari lalu

LOL: Last One Laughing. Istimewa
Prime Video Mengumumkan LOL: Last One Laughing Serial Komedi Asia Tenggara

Prime Video mengumumkan adaptasi lokal terbaru dari serial komedi global LOL: Last One Laughing di Asia Tenggara