Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

5 Hal tentang Paramore, Band yang sedang Disoroti karena Hapus Semua Posting di Media Sosial

Reporter

Editor

Bram Setiawan

image-gnews
Paramore tunda gelaran turnya di Indonesia pada 16 Februari 2018 karena kondisi sang vokalis yang tak memungkinkan untuk melanjutkan konser
Paramore tunda gelaran turnya di Indonesia pada 16 Februari 2018 karena kondisi sang vokalis yang tak memungkinkan untuk melanjutkan konser
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Grup musik Amerika Serikat Paramore dirumorkan akan bubar. Rumor ini bermula ketika akun X Paramore menghilang pada Selasa 26 Desember 2023. Akun ketiga anggota Paramore di Facebook, Instagram, dan X juga tak ada. Situs web Paramore juga tidak bisa diakses.

Paramore adalah band rock yang dibentuk di Franklin, Tennessee, Amerika Serikat pada 2003. Band ini telah merilis enam album studio, yaitu All We Know is Falling, RIOT! , Brand New Eyes, Paramore, After Laughter, dan This is Why. Dari enam album studio tersebut, Paramore menjadi album yang pernah menduduki puncak tangga lagu Billboard 200.

Tentang Paramore

1. Anggota Paramore

Sebelum beranggota tiga orang, Paramore memiliki lima anggota. Adapun di antaranya Josh Farro sebagai gitar utama, Zac Farro sebagai drum, Jeremy Davis sebagai gitar bass, Hayley Williams vokalis, dan Jason Bynum sebagai gitar ritme.

2. Nirvana

Tak hanya mengidolakan Linkin Park dan Lana Del Rey, Paramore juga yang terpengaruh dari Nirvana. Hayley Williams selaku vokalis Paramore tak bisa lepas dari idola-idola rock 90-annya, terutama Nirvana.

3. This is Why

Dikutip dari Antara, album keenam Paramore This is Why mendapatkan antusiasme yang cukup dari penggemar musik. Penjualan tiket tur untuk album tersebut terjual habis. Hasil dari penjualan itu sebagian disumbangkan ke organisasi yang bekerja untuk dukungan komunitas, yaitu ARC Southeast, Kansas Abortion Funds, Shelter Safe Canada dan Support & Feed.

4. Konser di Indonesia

Paramore pernah konser di Indonesia Convention Exhibition, BSD City, Tangerang Selatan, pada 25 Agustus 2018 .Paramore juga pernah konser di Garuda Wisnu Kencana (GWK), Bali, pada 17 Agustus 2011. Setelah itu konserdi Pantai Carnaval, Ancol, Jakarta, pada 19 Agustus 2011.

5. Penghargaan

Paramore mendapat penghargaan, yaitu NME Awards (Best International Band dan Hottest Female), dua People’s Choice Award (Favorite Rock Band), satu Teen Choice Awards (Choice Rock Group), dua Kerrang! Awards (Best Album, Hottest Female), dan satu Grammy Awards (Best Rock Song).

Pilihan Editor: Paramore Menunda Konser Demi Kesehatan Vokalisnya, Simak Profil Band Amerika Ini

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Perjalanan Sakti Sheila On 7, Keluar Band, Hijrah hingga Rilis Album Religi

7 jam lalu

Salman Al Jugjawy atau yang lebih dikenal Sakti mantan gitaris Sheila On 7 menyanyikan lagu religinya saat launching album terbarunya di Kawasan Sabang, Jakarta, (2/8). Dalam album religinya tersebut, Sakti berduet dengan Yudan. TEMPO/Nurdiansah
Perjalanan Sakti Sheila On 7, Keluar Band, Hijrah hingga Rilis Album Religi

Sakti atau Salman Al-Jugjawy adalah mantan personel Sheila on 7 yang kini hijrah dan lebih mendalami Agama Islam.


Begini Fans Mengenang 30 Tahun Kepergian Kurt Cobain

20 hari lalu

Kur Cobain  bersama Nirvana tampil untuk MTV's Unplugged di New York City serta melakukan tur keliling Eropa pada 1993. Grammy
Begini Fans Mengenang 30 Tahun Kepergian Kurt Cobain

Juan Prado Teno, seorang drummer dari Chili dan kelompok fans Nirvana Latino, mengatakan dia mengidentifikasi diri dengan energi murni Kurt Cobain.


Profil Gwen Stefani yang akan Reuni Bersama No Doubt April 2024

1 Februari 2024

Gwen Stefani. Instagram.com/@gwenstefani
Profil Gwen Stefani yang akan Reuni Bersama No Doubt April 2024

Gwen Stefani akan reuni bersama band yang membuat namanya melejit sebagai vokalis, No Doubt


Mengenal Boygenius, Supergrup Indie asal AS yang Mendobrak Norma-norma Patriarki

19 Januari 2024

Boygenius. Rolling Stone
Mengenal Boygenius, Supergrup Indie asal AS yang Mendobrak Norma-norma Patriarki

Boygenius mencoba mendobrak norma-norma patriarkis dalam dunia musik rock.


Profil FT Island, Band Korea Selatan yang akan Konser di Indonesia

9 Januari 2024

FT Island. Foto : X
Profil FT Island, Band Korea Selatan yang akan Konser di Indonesia

Three Angle Production mengumumkan grup musik Korea FT Island akan konser di Indonesia


Mengenal Kofia, Band Indie Swedia yang Pro Palestina dan Anti Zionisme

2 Januari 2024

Orang-orang menghadiri demonstrasi untuk mengekspresikan solidaritas terhadap warga Palestina di Gaza, di tengah konflik yang sedang berlangsung antara Israel dan Hamas, di New York City, New York, AS, 26 Oktober 2023. REUTERS/Eduardo Munoz
Mengenal Kofia, Band Indie Swedia yang Pro Palestina dan Anti Zionisme

Kofia adalah band independen sayap kiri dari Swedia yang membuat lagu-lagu dengan tema pembebasan Palestina


Profil Anggota The Rose, Band Korea yang akan Konser di Indonesia

28 Desember 2023

Band Korea The Rose. Cuplikan YouTube
Profil Anggota The Rose, Band Korea yang akan Konser di Indonesia

Indonesia menjadi negara pertama terselenggaranya tur konser The Rose di Jakarta pada 18 Januari 2024


Profil Anggota Band Korea Xdinary Heroes yang Akan Konser di Jakarta

27 Desember 2023

Band Korea Xdinary Heroes. YouTube/JYP Audition
Profil Anggota Band Korea Xdinary Heroes yang Akan Konser di Jakarta

Grup band asal Korea Selatan, Xdinary Heroes akan menggelar konser di Jakarta, Maret nanti. Sudahkah Anda mengetahui anggota Xdinary Heroes?


Mengenal The Rose, Band Korea Selatan yang akan Konser di Indonesia

21 Desember 2023

Band Korea The Rose. Cuplikan YouTube
Mengenal The Rose, Band Korea Selatan yang akan Konser di Indonesia

Tur konser The Rose di Jakarta pada 18 Januari 2024


Reality Club akan Gelar Tur Amerika Utara Mulai Maret 2024

8 Desember 2023

Reality Club. Dok. Istimewa
Reality Club akan Gelar Tur Amerika Utara Mulai Maret 2024

Tur ini akan sekaligus menjadi debut Reality Club di benua Amerika, setelah gagal mengikuti SXSW pada 2020 lalu akibat pandemi.