Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

24 Jam Bersama Gaspar Raih Piala Citra Penulis Skenario Adaptasi Terbaik FFI 2023

Reporter

Editor

Marvela

image-gnews
24 Jam Bersama Gaspar. Foto: Instagram/@24jambersamagasparfilm
24 Jam Bersama Gaspar. Foto: Instagram/@24jambersamagasparfilm
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Mohammad Irfan Ramli atau M. Irfan Ramli memenangkan Piala Citra kategori Penulis Skenario Adaptasi Terbaik untuk film 24 Jam Bersama Gaspar di Malam Anugerah Piala Citra Festival Film Indonesia (FFI) 2023, Selasa, 14 November 2023. Ini merupakan nominasi keempat dan Piala Citra pertama bagi Irfan Ramli.

Absen di FFI 2023, M. Irfan Ramli Titip Pesan

Penulis skenario dan sutradara kelahiran Ambon itu berhalangan hadir. Produser Cristian Imanuell yang mewakili Irfan untuk menerima Piala Citra secara langsung di atas panggung.

"Untuk sutradara saya, produser saya, dan semua orang yang terlibat mewujudkan film ini, saya akan mengingat ini sebagai proses yang sangat menyenangkan dan membanggakan," kata Cristian membacakan pesan yang dititipkan oleh Irfan.

Secara khusus Irfan mengucapkan terima kasih kepada Angga Dwimas Sasongko dan Anggia Kharisma sebagai pendiri dari rumah produksi Visinema Pictures. "Terima kasih atas kepercayaannya sejak hari pertama," kata Irfan. "Untuk teman-teman penulis di Skriptura, mari terus bercerita dengan menyenangkan."

Film 24 Jam Bersama Gaspar

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Film 24 Jam Bersama Gaspar mengikuti kisah Gaspar (Reza Rahadian), seorang detektif partikelir yang divonis akan mati dalam 24 jam. Ia terhubung dengan petunjuk tentang misteri hilangnya Kirana, sahabat masa kecilnya. Petunjuk itu mengarah kepada Wan Ali yang terlibat sindikat perdagangan manusia. Gaspar pun merencanakan perampokan sebuah toko emas bersama lima orang lain di sisa waktunya.

Film garapan sutradara Yosep Anggi Noen ini dibintangi oleh Shenina Cinnamon, Laura Basuki, Dewi Irawan, Kristo Immanuel, Sal Priadi, dan Iswadi Pratama. Film laga misteri ini berdasarkan novel berjudul sama karya Sabda Armandio.

Film 24 Jam bersama Gaspar menjadi satu-satunya film Indonesia yang masuk kategori Kim Jiseok Award untuk berkompetisi di ajang Busan International Film Festival atau BIFF 2023. Film ini menggelar World Premiere di Busan pada 6 Oktober 2023.

Penayangan perdana film 24 Jam Bersama Gaspar di Indonesia akan dilakukan pada akhir November 2023. 24 Jam Bersama Gaspar terpilih menjadi salah satu film panjang dalam program Panorama di Jogja-NETPAC Asian Film Fest (JAFF) 2023.

Pilihan Editor: 17 Nominasi Piala Citra FFI 2023 yang Diborong Film Budi Pekerti

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


FFI Pertimbangkan Penambahan Kategori Baru di Festival Tahun Depan

2 hari lalu

Ketua Bidang Penjurian FFI 2024-2026 Budi Irawanto. Foto: Instagram.
FFI Pertimbangkan Penambahan Kategori Baru di Festival Tahun Depan

FFI masih harus mendiskusikan hal tersebut sebagai kategori baru sehingga belum bisa ditambahkan pada FFI 2024.


Kasak-kusuk Koalisi Setelah Putusan MK

4 hari lalu

Kasak-kusuk Koalisi Setelah Putusan MK

Ada lobi-lobi disertai pembagian jatah menteri di kabinet. Rencana koalisi PDIP disertai syarat tertentu.


FFI 2024 Angkat Tema Merandai Cakrawala Sinema Indonesia, Ini Artinya

6 hari lalu

Ario Bayu. Foto: Instagram @ariobayu.
FFI 2024 Angkat Tema Merandai Cakrawala Sinema Indonesia, Ini Artinya

Ketua Komite FFI menjelaskan tema FFI 2024 yakni Merandai Cakrawala Sinema Indonesia.


Film Festival Kurang Populer, Ario Bayu Tak Bisa Salahkan Selera Publik

6 hari lalu

Ario Bayu. (Tempo/Thea Fathanah)
Film Festival Kurang Populer, Ario Bayu Tak Bisa Salahkan Selera Publik

Penyelenggaraan FFI dapat memberdayakan produksi film lokal Indonesia dan membuka ruang bagi film festival agar lebih dikenal.


Tembus 2,5 Juta Penonton di Hari ke-9, Siksa Kubur Akan Tayang di 7 Negara

8 hari lalu

Poster film Siksa Kubur. Dok. Poplicist
Tembus 2,5 Juta Penonton di Hari ke-9, Siksa Kubur Akan Tayang di 7 Negara

Film Siksa Kubur juga direncanakan akan tayang di tujuh negara di Asia dan Luar Asia.


Tonton Akting Sal priadi di 24 Jam Bersama Gaspar, Ini Profil Pencipta Lagu Amin Paling Serius

40 hari lalu

Sal Priadi. Dok. Istimewa
Tonton Akting Sal priadi di 24 Jam Bersama Gaspar, Ini Profil Pencipta Lagu Amin Paling Serius

Sal Priadi ambil peran dalam film 24 Jam Bersama Gaspar, film bergenre crime distopia ini telah tayang di Netflix sejak 14 Maret 2024. Siapa dia?


Pemain Film 24 Jam Bersama Gaspar di Netflix, Ini Profil Sutradara Yosep Anggi Noen

42 hari lalu

Para pemain film 24 Jam Bersama Gaspar. Dok. Netflix
Pemain Film 24 Jam Bersama Gaspar di Netflix, Ini Profil Sutradara Yosep Anggi Noen

Film 24 Jam Bersama Gaspar sudah tayang di Netflix yang diperankan pemain ternama dan digarap oleh sutradara berbakat. Lantas, siapa sajakah mereka?


Penulis Buku Terpukau dengan Visualisasi Novelnya di Film 24 Jam Bersama Gaspar

47 hari lalu

Reza Rahadian dalam film 24 Jam Bersama Gaspar. Dok. Netflix
Penulis Buku Terpukau dengan Visualisasi Novelnya di Film 24 Jam Bersama Gaspar

Penulis buku 24 Jam Bersama Gaspar membiarkan sutradara menggunakan imajinasinya untuk memvisualisasikan setiap alur cerita dan penempatan tokohnya.


Review Film 24 Jam Bersama Gaspar: Adegan Laga hingga Senggol Isu Krusial

47 hari lalu

24 Jam Bersama Gaspar. Foto: Instagram/@24jambersamagasparfilm
Review Film 24 Jam Bersama Gaspar: Adegan Laga hingga Senggol Isu Krusial

Dengan penggunaan bahasa Indonesia baku, 24 Jam Bersama Gaspar membuat film ini lebih berkelas lantaran menjangkau penonton yang lebih luas.


24 Jam bersama Gaspar Segera Tayang di Netflix, Sutradara Sebut Film Paling Mahal!

50 hari lalu

24 Jam Bersama Gaspar. Foto: Instagram/@24jambersamagasparfilm
24 Jam bersama Gaspar Segera Tayang di Netflix, Sutradara Sebut Film Paling Mahal!

Sutradara 24 Jam Bersama Gaspar, Yosep Anggi Noen menyebutkan film besutannya ini yang termahal dari semua karyanya.