Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Gran Turismo: Ini Profil Singkat 5 Pemeran Utama Film Itu

image-gnews
Film Grand Turismo (2023). Imdb
Film Grand Turismo (2023). Imdb
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Film Gran Turismo disutradarai oleh Neill Blomkamp. Film yang diadaptasi dari seri video game itu sudah tayang di bioskop pada 23 Agustus 2023.

Dikutip dari Skor.id, film Gran Turismo berkisah tentang kontes Nissan PlayStation GT Academy, ajang balap mobil virtual ke realitas yang berlangsung antara 1998 sampai 2016. Para pemenang ajang ini akan ikut Driver Development Programme dari Nissan.

Salah satu kisah sukses jebolan GT Academy di kehidupan nyata itu pembalap asal Inggris Jann Mardenborough. Setelah menang GT Academy pada 2011, Mardenborough menembus GP3 Series, 24 Hours of Le Mans, dan seri Super GT Jepang.

Dikutip dari IMDb, skenario film Gran Turismo ditulis oleh Jason Hall dan Zach Baylin. Film ini juga dibintangi oleh sejumlah aktor dan aktris terkenal, termasuk Archie Madekwe, Djimon Hounsou, David Harbour, Orlando Bloom, dan Darren Barnet.

Pemeran dalam Film Gran Turismo

1. Archie Madekwe

Dikutip dari Collider, Archie Madekwe memerankan Jann Mardenborough, karakter utama film Gran Turismo. Aktor muda ini terkenal, karena perannya dalam film Midsommar dari A24 dan serial Apple TV+ See (2019–2022). Dia juga bagian dari Heart of Stone, film Netflix yang dirilis pada tanggal yang sama dengan Gran Turismo.

2. Djimon Hounsou

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Djimon Hounsou aktor nominasi Academy Award. Dalam film Gran Turismo, dia berperan sebagai ayah Jann, Steve Mardenborough. Hounsou telah muncul di beberapa film dengan genre berbeda. Ia pernah mengambil peran dalam film superhero seperti Guardians of the Galaxy, Captain Marvel, Shazam, Aquaman, dan Black Adam.

Hounsou juga memiliki peran penting dalam film Furious 7, A Quiet Place Part II, How to Train Your Dragon 2, dan The King's Man. Dia membintangi banyak film pemenang penghargaan seperti In America, Blood Diamond, Amistad, dan Gladiator

3. David Harbour

David Harbour aktor yang dikenal sebagai Jim Hopper di film Stranger Things. Dalam film Gran Turismo, dia akan tampil sebagai Jack Salter, pelatih Jann Mardenborough. David Harbour juga pernah menjadi bagian dari film populer seperti The Equalizer, Suicide Squad, Extraction, dan Marvel's Black Widow. 

4. Orlando Bloom

Orlando Bloom aktor yang akan memerankan Danny Moore, seorang eksekutif pemasaran Motorsports Gran Turismo. Bloom telah muncul di berbagai serial film, termasuk The Lord of the Rings, The Hobbit, dan Pirates of the Caribbean.

5. Darren Barnet

Di film Gran Turismo Darren Barnet akan berperan sebagai Matty Davis, pembalap GT Academy yang terancam oleh kesuksesan Jann. Barnet paling dikenal karena perannya sebagai atlet populer Paxton Hall-Yoshida dalam serial hit Netflix Never Have I Ever.

Pilihan Editor: Gran Turismo Tayang, Mengenal Neill Blomkamp Sutradara Film Itu

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Penjelasan Terbaru Erick Thohir soal Pajak Film, Harga Tiket Bioskop Bakal Sama di Semua Daerah?

3 hari lalu

Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Erick Thohir saat ditemui usai rapat kerja dengan Komisi VI DPR RI di Senayan, Jakarta Pusat pada Senin, 4 Desember 2023. TEMPO/Amelia Rahima Sari
Penjelasan Terbaru Erick Thohir soal Pajak Film, Harga Tiket Bioskop Bakal Sama di Semua Daerah?

Erick Thohir memberikan penjelasan terbaru soal pajak film. Apakah harga tiket bioskop akan sama di seluruh daerah?


Polemik Tiket Bioskop dan Pajak Film, Ini Tanggapan Pengelola Bioskop

4 hari lalu

Ilustrasi bioskop. Foto: Freepik.com/Starline
Polemik Tiket Bioskop dan Pajak Film, Ini Tanggapan Pengelola Bioskop

Gabungan Pengelola Bioskop Seluruh Indonesia (GPBSI) menanggapi polemik harga tiket bioskop dan penghimpunan pajak film.


Wacana PFN Bisa Himpun Pajak Film, Ini Kata Kemenkeu

8 hari lalu

Ilustrasi bioskop. Sumber: the straits times/asiaone.com
Wacana PFN Bisa Himpun Pajak Film, Ini Kata Kemenkeu

Kementerian Keuangan atau Kemenkeu menanggapi wacana BUMN Perum Produksi Film Negara (PFN) untuk menghimpun pajak film bioskop.


Erick Thohir Ungkap Jokowi Bakal Atur Pajak Film, Bagaimana Dampaknya ke Tiket Bioskop?

9 hari lalu

Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi (Menko Marves) Ad Interim Erick Thohir ketika memberikan keterangan pers di Kantor Kementerian BUMN, Kamis, 23 November 2023. TEMPO/Riri Rahayu
Erick Thohir Ungkap Jokowi Bakal Atur Pajak Film, Bagaimana Dampaknya ke Tiket Bioskop?

Menteri BUMN Erick Thohir mengungkapkan Presiden Jokowi akan mengatur pajak film. Bagaimana dampaknya terhadap tiket bioskop?


Sinopsis Hunger Games: The Ballad of Songbirds & Snakes

22 hari lalu

The Hunger Games: The Ballad of The Songbirds & Snakes . Foto: Wikipedia.
Sinopsis Hunger Games: The Ballad of Songbirds & Snakes

Film The Hunger Games: The Ballad of Songbirds & Snake akhirnya tayang di bioskop mulai kemarin. Berikut ini sinopsis lengkapnya.


Masuk 5 Film Terlaris 2023, Sekuel Petualangan Sherina 2 Raih 2 Juta Penonton

27 hari lalu

Pemain Petualangan Sherina 2 dalam farewell screening di Epicentrum XXI pada Kamis, 9 November 2023. (Publicist Miles Film)
Masuk 5 Film Terlaris 2023, Sekuel Petualangan Sherina 2 Raih 2 Juta Penonton

Saat dirilis pada 28 September lalu, Petualangan Sherina 2 secara konsisten menerima tanggapan antusias dari penontonnya.


Serba-serbi GTA 6, Cuplikan Perdana pada Awal Desember 2023

28 hari lalu

GTA VI. Istimewa
Serba-serbi GTA 6, Cuplikan Perdana pada Awal Desember 2023

Rockstar Games mengumumkan, cuplikan perdana Grand Theft Auto atau GTA 6 akan dirilis pada awal Desember 2023


Game Grand Theft Auto VI Bakal Diumumkan Pekan Ini

29 hari lalu

Ilustrasi Grand Theft Auto 6. Sumber: carscoops.com
Game Grand Theft Auto VI Bakal Diumumkan Pekan Ini

Berbagai rumor dan bocoran mengenai game Grand Theft Auto VI (GTA 6) sudah beredar.


4 Serba-serbi Film Five Nights at Freddy's

38 hari lalu

Film Five Nights at Freddy's. Dok. Blumhouse via IMDb
4 Serba-serbi Film Five Nights at Freddy's

Five Nights at Freddy's meraih kesuksesan dalam debut box office


Hati-hati! Iklan Grafis Pro-Israel Sudah Menyusup ke dalam Video Game Anak

38 hari lalu

Maria Julia Assis (tidak dalam gambar), mengawasi putranya, saat putranya bermain video game di ponselnya setelah terganggu oleh iklan pro-Israel, di rumah mereka di London, Inggris, 20 Oktober 2023. REUTERS/Hannah  McKay
Hati-hati! Iklan Grafis Pro-Israel Sudah Menyusup ke dalam Video Game Anak

Kementerian Luar Negeri Israel telah menghabiskan US$1,5 juta (sekitar Rp 23,8 M) untuk iklan internet Pro-Israel sejak serangan Hamas pada 7 Oktober.