Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

5 Film yang Diadaptasi dari Buku Novelis Agatha Christie, Cocok Iringi Akhir Pekan

Reporter

Editor

Dwi Arjanto

image-gnews
Agatha Cristie. wikipedia.org
Agatha Cristie. wikipedia.org
Iklan
 

Film yang diadaptasi dari novel karya Agatha Christie dengan judul sama ini dibintangi oleh John Malkovich, Rupert Grint, dan Eamon Farren. The ABC Murders bercerita tentang detektif legendaris bernama Hercule Poirot (John Malkovich) yang sudah pensiun. Serial yang berlatar di Inggris pada 1930 ini juga menceritakan bagaimana teka-teki misterius dari pembunuh berinisial ABC mampu mengelabui Hercule Poirot. 

4. Death on The Nile 

Film Death on the Nile merupakan sekuel dari Murder on the Orient Express yang diangkat dari novel karya penulis Agatha Christie tahun 1937 dengan judul sama. Film tersebut adalah adaptasi layar ketiga dari novel Christie, setelah film tahun 1978 dan sebuah episode dari serial televisi Agatha Christie's Poirot yang disiarkan pada tahun 2004. Film Death on the Nile ini dijadwalkan rilis pada Februari 2022.

Film Death on the Nile. Dok. 20th Century Studios. 

Mengutip dari decode.uai.co.id, Hercule Poirot merupakan seorang mantan polisi dari Belgia yang menjadi detektif swasta setelah mengungsi ke Inggris saat perang Dunia Pertama. Sang penulis, Agatha Christie, mengakui beberapa cerita di masa awalnya terinspirasi dari Sherlock Holmes dalam beberapa aspek. Kisah tokoh Poirot yang teliti dan keras kepala ini juga diadaptasi ke banyak karya lainnya. 

5. And Then There Were None

And Then There Were None adalah novel fiksi detektif karya Agatha Christie , pertama kali diterbitkan di Inggris oleh Collins Crime Club pada 6 November 1939 dengan judul Ten Little Ni**ers, kemudian diedit menjadi Ten Little Indians, dan di Amerika Serikat States oleh Dodd, Mead and Company pada Januari 1940 dengan judul And Then There Were None. Sama seperti judul sebelumnya, kisah ini pun dirilis dalam tiga episode mini seri yang tayang di tahun 2015 silam. 

Itulah beberapa rekomendasi film yang diadaptasi dari novel karya Agatha Christie. Christie memang novelis produktif. 

RINDI ARISKA
Baca juga :  Penusukan Novelis Salman Rushdie, Rekan Penulis Ikut Komentar

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Joko Pinurbo Wafat, Novelis Okky Madasari : Karyanya Diam-diam Soal Perlawanan

7 hari lalu

Sastrawan Joko Pinurbo. Dok.TEMPO/Suryo Wibowo
Joko Pinurbo Wafat, Novelis Okky Madasari : Karyanya Diam-diam Soal Perlawanan

Penulis Okky Madasari mengungkapkan duka atas kepergian sastrawan Joko Pinurbo


Aktivis Palestina Meninggal karena Kanker, 38 Tahun Mendekam di Penjara Israel

27 hari lalu

Walid Daqqah. Foto: X
Aktivis Palestina Meninggal karena Kanker, 38 Tahun Mendekam di Penjara Israel

Walid Daqqah, seorang novelis dan aktivis Palestina yang menghabiskan 38 tahun di penjara Israel, meninggal pada Minggu karena kanker


Jurnalis dan Novelis Senior, Parakitri T. Simbolon Meninggal dalam Usia 76 Tahun

40 hari lalu

Jurnalis dan novelis senior, Parakitri T. Simbolon meninggal dalam usia 76 tahun pada Ahad, 24 Maret 2024. Dok. Istimewa
Jurnalis dan Novelis Senior, Parakitri T. Simbolon Meninggal dalam Usia 76 Tahun

Jurnalis sekaligus novelis senior, Parakitri T. Simbolon meninggal dalam usia 76 tahun pada 24 Maret 2024 dan akan dikremasi besok.


Mengenang Kelahiran Novelis NH Dini, Ini 5 Karya yang Fenomenal

1 Maret 2024

Novelis NH Dini, wafat akibat kecelakaan lalu lintas pada Selasa, 4 Desember 2018, di Jalan Gombel, Semarang. ANTARA FOTO/Aditya Pradana Putra, TEMPO/Ijar Karim
Mengenang Kelahiran Novelis NH Dini, Ini 5 Karya yang Fenomenal

Semasa hidupnya, sastrawan NH Dini telah menghasilkan banyak karya-karya yang dikenang hingga kini.


Marga T, Penulis Novel Karmila dan Badai Pasti Berlalu Meninggal dalam Usia 80 Tahun

18 Agustus 2023

Marga T. Foto: Instagram bukugpu.
Marga T, Penulis Novel Karmila dan Badai Pasti Berlalu Meninggal dalam Usia 80 Tahun

Novel-novel cinta Marga T yang terkenal antara lain Karmila (1973)m Badai Pasti Berlalu (1974), dan Bukan Impian Semusim (1976).


Mesir Bangun Sungai Buatan

17 Juli 2023

Ilustrasi sungai ganga. Sumber: eyeem.com
Mesir Bangun Sungai Buatan

Mesir membangun sungai buatan yang akan menghubungkan dengan sungai nil demi mengurangi ketergantungan impor gandum.


Meninggal di Usia 94 Tahun, Ini Kisah Hidup Penulis Kelahiran Ceko Milan Kundera

14 Juli 2023

Milan Kundera. Wikipedia
Meninggal di Usia 94 Tahun, Ini Kisah Hidup Penulis Kelahiran Ceko Milan Kundera

Milan Kundera, novelis asal Ceko, meninggal dunia pada usia 94 tahun di Paris, Perancis. Begini kisah hidupnya.


Kisah Around the World in 80 Days, Karya Terpopuler Novelis Fiksi Ilmiah Jules Verne

9 Februari 2023

Jules Verne. Wikipedia
Kisah Around the World in 80 Days, Karya Terpopuler Novelis Fiksi Ilmiah Jules Verne

Around the World in 80 Days adalah salah satu film pertualangan terpopuler yang diadaptasi dari karya novelis fiksi ilmiah Jules Verne.


Warga Italia 6 Tahun Mencuri Manuskrip dari Penulis Terkenal

9 Januari 2023

Ilustrasi buku. Sxc.hu
Warga Italia 6 Tahun Mencuri Manuskrip dari Penulis Terkenal

Bernardini menyamar sebagai editor dan agen (penerbitan buku) selama bertahun-tahun demi bisa mencuri manuskrip buku-buku yang belum terbit


Jenazah Remy Sylado Dimakamkan Besok di Menteng Pulo, Pernah Dibantu Anies Baswedan

12 Desember 2022

Remy Sylado, Joko Pinurbo, Zawawi Imron, Acep Zamzam Noor. Foto-Foto: TEMPO/Aditia Noviansyah
Jenazah Remy Sylado Dimakamkan Besok di Menteng Pulo, Pernah Dibantu Anies Baswedan

Jenazah seniman Remy Sylado dimakamkan pada Selasa (13/12) di TPU Menteng Pulo, Jakarta Selatan.