Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Konser Harry Styles Dibatalkan karena Insiden Penembakan di Kopenhagen Denmark

Reporter

Editor

Marvela

image-gnews
Dalam tangkapan layar memperlihatkan aksi Harry Styles saat tampil dalam memeriahkan ajang penghargaan Grammy Awards yang ke-63 di Los Angeles, California, AS, 14 Maret 2021. CBS/Handout via REUTERS
Dalam tangkapan layar memperlihatkan aksi Harry Styles saat tampil dalam memeriahkan ajang penghargaan Grammy Awards yang ke-63 di Los Angeles, California, AS, 14 Maret 2021. CBS/Handout via REUTERS
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Penyanyi asal Inggris, Harry Styles membatalkan konsernya yang berada dekat dengan lokasi penembakan di Kopenhagen, Denmark pada Minggu, 3 Juli 2022. Penembakan yang terjadi di mal Field menewaskan tiga orang, termasuk dua remaja dan beberapa lainnya terluka.

Mantan personel One Direction ini seharusnya tampil di Royal Arena Kopenhagen pada hari tersebut pukul 8 malam waktu setempat, yang merupakan bagian dari rangkaian turnya di Eropa bertajuk Love On Tour. Harry Styles turut prihatin dan meminta maaf karena terpaksa membatalkan konsernya karena insiden naas tersebut.

"Saya patah hati bersama orang-orang Kopenhagen. Saya mengagumi kota ini. Orang-orangnya sangat hangat dan penuh cinta. Saya sangat sedih untuk para korban, keluarga mereka, dan semua orang yang terluka," tulis Styles di Twitter. "Maaf kita tidak bisa bersama. Tolong jaga satu sama lain."

Kepala polisi Kopenhagen Soren Thomassen mengatakan pada Senin, 4 Juli 2022 waktu setempat, bahwa tidak ada indikasi penembakan itu sebagai aksi teror atau bahwa tersangka bertindak bersama-sama dengan orang lain. Korban yang tewas adalah dua remaja laki-laki dan perempuan berusia 17 tahun, serta seorang warga negara Rusia berusia 47 tahun yang tinggal di Denmark.

Seorang pria Denmark berusia 22 tahun, yang diduga sebagai pelaku, ditangkap sekitar 11 menit setelah penembakan dan diyakini bekerja sendiri. "Tersangka juga dikenal di antara layanan psikiatri, di luar itu saya tidak ingin berkomentar," kata Soren Thomassen pada Senin, 4 Juli 2022.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Belum diketahui apakah konser Harry Styles di Kopenhagen akan dijadwalkan ulang atau tidak. Harry Styles selanjutnya akan tampil di Accor Arena, Paris pada Selasa, 5 Juli 2022.

REUTERS | DEADLINE | PAGE SIX

Baca juga: Harry Styles Pecahkan Guinness World Records Berkat Lagu As It Was

Ikuti berita terkini dari Tempo.co di Google News, klik di sini.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Zayn Malik Gelar Konser Solo Pertama Sejak Keluar dari One Direction

1 hari lalu

Zayn Malik dalam video musik single terbaru
Zayn Malik Gelar Konser Solo Pertama Sejak Keluar dari One Direction

Zayn Malik mengaku merindukan suasana manggung di konser setelah keluar dari One Direction pada 2015 lalu.


Bawakan Lagu Sisa Rasa saat Konser, Kyuhyun: Seperti Orang Indonesia Belum?

1 hari lalu

Kyuhyun Super Junior menutup konser 2024 Kyuhyun Asia Tour 'Restart' di Tennis Indoor, Senayan, Jakarta, Sabtu 18 Mei 2023. (dok. CK Star Entertainment)
Bawakan Lagu Sisa Rasa saat Konser, Kyuhyun: Seperti Orang Indonesia Belum?

Kyuhyun akhirnya menampilkan lagu Sisa Rasa yang dipopulerkan Mahalini, saat konser di Jakarta, Sabtu 18 Mei 2024


Serba-serbi Menjelang Konser Kahitna 2 Tahun Menuju 40

1 hari lalu

Kahitna. Dok. Musica Studios
Serba-serbi Menjelang Konser Kahitna 2 Tahun Menuju 40

Kahitna akan mengadakan konser 2 Tahun Menuju 40 di JCC Senayan, Jakarta Pusat pada Selasa, 17 September 2024


Kyuhyun Tutup Tur Asia di Jakarta, Keliling Venue Konser Buat Haru Penggemar

1 hari lalu

Kyuhyun Super Junior menutup konser 2024 Kyuhyun Asia Tour 'Restart' di Tennis Indoor, Senayan, Jakarta, Sabtu 18 Mei 2023. (dok. CK Star Entertainment)
Kyuhyun Tutup Tur Asia di Jakarta, Keliling Venue Konser Buat Haru Penggemar

Kyuhyun Super Junior menghibur penggemarnya di Tennis Indoor Senayan Jakarta, 18 Mei 2024


Kondisi Perdana Menteri Slovakia Stabil, tapi Masih Kritis

2 hari lalu

Perdana Menteri Slovakia Robert Fico dipindahkan ke F.D. Rumah Sakit Universitas Roosevelt setelah dia terluka dalam insiden penembakan di Handlova, di Banska Bystrica, Slovakia, 15 Mei 2024. REUTERS/Stringer
Kondisi Perdana Menteri Slovakia Stabil, tapi Masih Kritis

Kementerian Kesehatan menjelaskan Perdana Menteri Slovakia sudah dipindah ke rumah sakit di Bratislava. Kondisinya stabil.


Konser Kyuhyun di Jakarta Penggemar Cosplay Jadi Genie

2 hari lalu

Seorang penggemar Kyuhyun, Nina, mengenakan kostum genie saat menonton konser Kyuhyun di Tennis Indoor Senayan, Jakarta, Sabtu 18 Mei 2024. TEMPO/Yunia Pratiwi
Konser Kyuhyun di Jakarta Penggemar Cosplay Jadi Genie

Penggemar Kyuhyun menceritakan alasan dan persiapan pakai kostum itu


Arti WalkerWorld Nama Konser Alan Walker Tur Asia

2 hari lalu

Produser rekaman dan DJ Alan Walker. FOTO/instagram
Arti WalkerWorld Nama Konser Alan Walker Tur Asia

Musisi sekaligus produser Alan Walker akan segera memulai tur Asia WalkerWorld Southeast Asia Tour Part 1 pada 8 Juni 2024


Perdana Menteri Slovakia Robert Fico Kembali Jalani Operasi

2 hari lalu

Pemimpin partai SMER-SSD Robert Fico berjalan di luar markas partainya pada hari pemilihan parlemen awal negara itu di Bratislava, Slovakia, 30 September 2023. REUTERS/Eva Korinkova
Perdana Menteri Slovakia Robert Fico Kembali Jalani Operasi

Wakil perdana menteri Slovakia mengatakan ia melihat ada kemajuan dalam kondisi PM Robert Fico setelah selamat dari upaya pembunuhan pekan ini.


3 Hal Menjelang Key Shinee Konser di Jakarta

3 hari lalu

Key SHINee. Foto: Instagram.
3 Hal Menjelang Key Shinee Konser di Jakarta

Key SHINee akan tampil di Jakarta sebagai bagian dari tur Asia solo pertamanya 2024 Keyland On: And On


Penembakan Robert Fico, Tanggapan NATO hingga Kondisinya

3 hari lalu

Perdana Menteri Slovakia Robert Fico. REUTERS/Laurent Dubrule
Penembakan Robert Fico, Tanggapan NATO hingga Kondisinya

Robert Fico ditembak saat menghadiri pertemuan pemerintahannya di Handlova