Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Inka Christie Persembahkan Lagu Sahabat Sejati untuk Mengenang Nike Ardilla

Reporter

Editor

Marvela

image-gnews
Inka Christie. Dok. Musica Studios
Inka Christie. Dok. Musica Studios
Iklan

TEMPO.CO, JakartaPenyanyi, Inka Christie mempersembahkan lagu terbarunya Sahabat Sejati untuk mengenang sahabatnya, Nike Ardilla. Lagu yang dirilis pada Jumat, 11 Maret 2022 ini merupakan ciptaan Inka Christie sendiri.

"Inka sering sekali menulis lagu tentang sahabat, baik yang sudah tiada maupun yang masih ada. Karena memang kita tidak bisa hidup tanpa orang lain, apalagi seorang sahabat yang selalu mengingatkan akan kebaikan," kata Inka dalam siaran pers yang diterima Tempo pada Jumat, 11 Maret 2022.

Sahabat Sejati menceritakan tentang sahabat dan berdasarkan kisah nyata yang Inka alami. Salah satu sahabat Inka menyarankannya untuk membuat lagu lagi. "Pada saat itu, Inka memang sudah ada lagu hanya saja lagu ini masih dalam bentuk midi. Sahabat Inka ini senang sekali mendengarkannya karena ada kata-kata yang Inka tulis," katanya.

Suatu waktu, ketika sedang membenahi lagunya, Inka mendapat kabar kalau sahabatnya itu telah berpulang. Inka seperti merasa deja vu mendengar kabar itu dan membuatnya teringat lagi akan kejadian Nike Ardilla dulu.

"Terulang kembali, satu per satu sahabat Inka pergi meninggalkan dunia. Padahal beberapa hari sebelumnya Inka masih ngobrol-ngobrol di WA sama sahabat Inka ini. Pasca kejadian itu, akhirnya di bagian lirik Inka tambahkan: Sahabat sejati kini tlah pergi/Hanya doa untukmu/Selamanya/Selamanya,” kata Inka.

“Mulanya bagian lirik itu tidak ada, tapi Inka berikan penambahan untuk mengenang sahabat-sahabat Inka yang telah pergi,” tambah Inka.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Proses rekaman lagu ini tidak memakan waktu yang terlalu lama, hanya saat pengerjaan musiknya saja yang membutuhkan waktu lebih. "Karena Inka ingin ada penambahan ornamen musik, seperti biola atau cello agar musiknya terdengar lebih berasa lagi supaya pesan lagunya bisa sampai ke orang yang mendengarkannya. Total pengerjaan kira-kira satu bulan lah sudah selesai sama mixing," katanya.

Bersamaan dengan lagunya, Inka juga telah menyiapkan video klip lagu Sahabat Selamanya. “Di video klip nya pun menggunakan nuansa putih-putih itu memang ide dari Inka pribadi agar kita selalu mengingat akan kematian kelak.” ungkap Inka.

Inka Christie berharap lagu yang diciptakannya ini bisa memberikan motivasi kepada para pendengar bahwa sahabat yang baik adalah sahabat yang selalu mengingatkan akan kebaikan. "Bisa memahami kandungan lagu ini, bukan hanya sekedar lagu tapi ada hikmah di balik lagu ini agar kita lebih mendekatkan diri kepada yang Maha Kuasa, bahwa kita hidup di dunia ini hanya sementara dan usia bukan menjadi patokan karena semua itu rahasia Illahi. Intinya, bisa memberikan semangat untuk terus menjadi manusia yang lebih baik lagi," katanya.

Baca juga: Kenangan Manis Tersimpan, Nicky Astria Pamerkan Sikap Manja Nike Ardilla

Selalu update info terkini. Simak breaking news dan berita pilihan dari Tempo.co di kanal Telegram “Tempo.co Update”. Klik https://t.me/tempodotcoupdate untuk bergabung. Anda perlu meng-install aplikasi Telegram terlebih dahulu.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Legendaris! Nama Beyonce akan Masuk ke dalam Kamus Prancis Larousse

1 hari lalu

Beyonce. Instagram/@beyonce
Legendaris! Nama Beyonce akan Masuk ke dalam Kamus Prancis Larousse

Nama Beyonce akan masuk ke dalam Kamus Prancis Le Petit Larousse edisi terbaru tahun ini dengan definisi sebagai penyanyi R&B dan pop Amerika.


44 Tahun Duta Sheila on 7 Kelahiran Kentucky AS, Mau Tau Motto Hidupnya?

3 hari lalu

Vokalis grup musik Sheila on 7, Duta Modjo saat tampil pada konser musik Pestapora 2023 di Gambir Expo Kemayoran, Jakarta, Jumat, 22 September 2023. Dalam penampilannya Sheila on 7 membawakan lagu andalannya seperti Tunjukan Padaku, Film Favorit, Radio, Hari Bersamanya, dan Saat Aku Lanjut Usia. TEMPO / Hilman Fathurrahman W
44 Tahun Duta Sheila on 7 Kelahiran Kentucky AS, Mau Tau Motto Hidupnya?

Duta Sheila on 7 hari berusia 44 tahun tetap menunjukkan eksistensinya dalam berkiprah di industri musik Tanah Air. Ini profilnya.


Diperingati Setiap 30 April, Begini Sejarah Lahirnya Musik Jazz

4 hari lalu

Pemain saksofon dari grup musik jazz asal Belanda Henk Kraaijeveld Quintet, Yoran Aarssen saat tampil di Erasmus Huis, Jakarta, Selasa 1 Agustus 2023. Penampilan grup musik jazz asal Belanda yakni Henk Kraaijeveld Quintet digelar dalam rangka melakukan tur di Indonesia. Henk Kraaijeveld Quintet membawakan sejumlah lagu dan aransemen musik yang bernuansa petualangan, balada maupun jazz modern. TEMPO / Hilman Fathurrahman W
Diperingati Setiap 30 April, Begini Sejarah Lahirnya Musik Jazz

Tanggal 30 April diperingati sebagai Hari Jazz Sedunia. Bagaimana kisah musik Jazz sebagai perlawanan?


Mengenal Jooyoung, Penyanyi Korea yang Akan Konser di Jakarta

8 hari lalu

Jooyoung. FOTO/Instagram/jooyoung
Mengenal Jooyoung, Penyanyi Korea yang Akan Konser di Jakarta

Penyanyi Korea Selatan Jooyoung merilis jadwal tur konser Asia perdananya yang akan berlangsung pada Mei-Juni 2024


10 Kebiasaan yang Bisa Menurunkan Fungsi Otak

10 hari lalu

Ilustrasi otak. medicalnews.com
10 Kebiasaan yang Bisa Menurunkan Fungsi Otak

Semua kebiasaan ini bukan menjadi hal menakutkan karena bisa diubah dengan pola hidup sehat.


Rihanna Menggarap Lagu untuk Album Baru

11 hari lalu

Rihanna berpose saat tiba di acara peluncuran Fenty X Puma Creeper Phatty Earth Tone di London, Inggris, 17 April 2024. Pelantun Umbrella itu memamerkan rambut pirang barunya lengkap dengan poni bergaya untuk merayakan peluncuran kolaborasi Fenty x Puma Creeper Phatty Earth Tone. REUTERS/Belinda Jiao
Rihanna Menggarap Lagu untuk Album Baru

Rihanna mengumumkan sedang melakukan pengerjaan lagu yang akan masuk dalam album terbarunya


Iqbaal Ramadhan Lebih Dekat dengan Fans, Bagikan Konten Eksklusif di Saluran WhatsApp

11 hari lalu

Iqbaal Ramadhan. Foto: Istimewa
Iqbaal Ramadhan Lebih Dekat dengan Fans, Bagikan Konten Eksklusif di Saluran WhatsApp

Iqbaal Ramadhan akan berbagi cerita tentang proses kreatif di balik musiknya secara eksklusif lewat Saluran WhatsApp.


Mengenal Gejala dan Jenis Dysphonia atau Suara Serak

12 hari lalu

Ilustrasi wanita memegangi atau sakit tenggorokan. shutterstock.com
Mengenal Gejala dan Jenis Dysphonia atau Suara Serak

Dysphonia adalah kondisi di mana suara seseorang terdengar kasar, serak, tegang, atau terengah-engah. Ini bisa memengaruhi kemampuan berbicara jelas.


Cara Melihat Receiptify Spotify untuk Mengetahui Musik yang Sering Diputar

12 hari lalu

Belakangan ini sedang tren orang-orang yang membagikan receiptify Spotify ke media sosial. Ini cara melihat receiptify Spotifnya. Foto: Canva
Cara Melihat Receiptify Spotify untuk Mengetahui Musik yang Sering Diputar

Belakangan ini sedang tren orang-orang yang membagikan receiptify Spotify ke media sosial. Ini cara melihat receiptify Spotifnya.


Album Baru Taylor Swift, Pencapaian dalam Spotify hingga Kolaborasi

14 hari lalu

Taylor Swift menerima penghargaan Album Vokal Pop Terbaik untuk Midnights dalam Grammy Awards Tahunan ke-66 di Los Angeles, California, AS, 4 Februari 2024. Tahun ini Taylor Swift meraih  Best Pop Vocal Album dan Album of The Year. Kemenangan tersebut pun mengantarkan Taylor sebagai penyanyi paling banyak mendapatkan penghargaan Album of the Year dari Grammy Awards. REUTERS/Mike Blake
Album Baru Taylor Swift, Pencapaian dalam Spotify hingga Kolaborasi

Taylor Swift baru saja merilis album terbaru The Tortured Poets Department pada Jumat 19 April 2024