Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Han So Hee dan Park Hyung Sik Sembunyikan Perasaaan di Drama Korea Soundtrack #1

Reporter

Editor

Marvela

image-gnews
Han So Hee dan Park Hyung Sik dalam drama Korea Soundtrack #1. Dok. Disney+ Hotstar.
Han So Hee dan Park Hyung Sik dalam drama Korea Soundtrack #1. Dok. Disney+ Hotstar.
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Drama Korea Soundtrack #1 menghadirkan Han So Hee dan Park Hyung Sik sebagai pemeran utama. Drama ini akan menyoroti kisah sepasang sahabat yang terpaksa berhadapan kembali dengan perasaan cinta yang telah lama mereka sembunyikan karena terjebak deadline dan tekanan pekerjaan.

Soundtrack #1 bercerita tentang perjuangan Eunsoo (Han So Hee), seorang penulis lagu, dan Sunwoo (Park Hyung Sik), laki-laki yang telah menjadi sahabatnya selama 19 tahun. Saat mendapat tantangan untuk menulis lagu hit tentang cinta yang bertepuk sebelah tangan, tanpa diduga, keduanya harus tinggal bersama dan berbagi kisah cinta untuk menyelesaikan lagu tersebut.

Tanpa sepengetahuan Eunsoo, Sunwoo telah lama menyembunyikan perasaannya karena takut merusak persahabatan mereka dan kehilangan Eunsoo. Seiring berjalannya waktu, keduanya semakin sering menghabiskan waktu bersama hingga perasaan yang disembunyikan pun mulai muncul, dan membuat keduanya harus berhadapan dengan sebuah dilema antara persahabatan dan cinta.

Dalam teaser terbaru, Eunsoo bertanya kepada Sunwoo mengapa dia tidak bisa mengungkapkan perasaannya kepada orang yang dia sukai. “Bukannya aku tidak bisa, itu karena aku memilih untuk tidak melakukannya," kata Eunsoo. “Karena kamu takut ditolak?” kata Sunwoo. “Bukan karena aku takut ditolak, tapi karena aku takut kehilangan dia," kata Eunsoo.

Dari cerita karya Ahn Sae Bom dan arahan dari Kim Hee Won, sutradara drama Vincenzo, Soundtrack #1 menggabungkan pembawaan cerita dengan lagu-lagu dari beberapa penyanyi terkenal asal Korea seperti Kyuhyun, Park Boram, and Davichi yang dapat membuat para penonton terhanyut dalam kisah menyentuh serta mengenang cerita cinta yang telah lalu.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Soundtrack #1 merupakan drama Korea penuh emosi tentang kisah cinta tak berbalas dan musik yang mengancam sebuah persahabatan. Drama Korea terbaru dari Star Original ini akan tayang di Disney+ Hotstar mulai Rabu, 23 Maret 2022.

Baca juga: Serial Korea Terbaru di Disney+ Hotstar, Termasuk Big Mouth dan Crazy Love

Selalu update info terkini. Simak breaking news dan berita pilihan dari Tempo.co di kanal Telegram “Tempo.co Update”. Klik https://t.me/tempodotcoupdate untuk bergabung. Anda perlu meng-install aplikasi Telegram terlebih dahulu.

Iklan

Berita Selanjutnya



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Frankly Speaking: Sinopsis dan Pemeran Drakor Ini

1 hari lalu

Go Kyung Pyo dalam serial Frankly Speaking. Dok. Netflix
Frankly Speaking: Sinopsis dan Pemeran Drakor Ini

Drama Korea atau drakor Frankly Speaking telah tayang pada Rabu, 1 Mei 2024


Jung Jinwoon, Aktor dan Idola Grup 2AM yang Tengah Berbahagia

2 hari lalu

2AM. Wikipedia.org
Jung Jinwoon, Aktor dan Idola Grup 2AM yang Tengah Berbahagia

Jung Jinwoon adalah aktor sekaligus idola dari grup K-pop 2AM. Ia telah sukses bersama grupnya maupun bersolo karier.


Han So Hee dan Jeon Jong Seo akan Membintangi Drakor Bergenre Noir, Project Y

5 hari lalu

Jeon Jong Seo. Foto: Instagram/@andmarq_official
Han So Hee dan Jeon Jong Seo akan Membintangi Drakor Bergenre Noir, Project Y

Han So Hee dikabarkan akan membintangi drama bergenre noir bersama Jeon Jong Seo


2 Drakor yang Dibintangi Gong Yoo Setelah Hiatus

5 hari lalu

Gong Yoo. Dok. Management SOOP
2 Drakor yang Dibintangi Gong Yoo Setelah Hiatus

Setelah rehat selama dua tahun tak muncul dalam film atau drama, Gong Yoo akan kembali dengan dua proyek baru, yaitu Squid Game 2 dan The Trunk


Park Sung Hoon, Penonton Queen of Tears Kesal hingga Permohonan Maaf

5 hari lalu

Park Sung Hoon dalam Queen of Tears. Dok. tvN
Park Sung Hoon, Penonton Queen of Tears Kesal hingga Permohonan Maaf

Aktor Korea Selatan, Park Sung Hoon membuat para penonton Queen of Tears terbawa suasana kesal


Profil Pyo Ye Jin Aktris Multitalenta yang Membuat Terobosan dalam Industri Hiburan Korea

5 hari lalu

Kim Young Dae dan Pyo Ye Jin dalam drama Moon in the Day. (dok. Viu)
Profil Pyo Ye Jin Aktris Multitalenta yang Membuat Terobosan dalam Industri Hiburan Korea

Pyo Ye Jin adalah aktris Korea Selatan yang banyak berkarya di berbagai genre.


Tak Sabar Queen of Tears Episode Terakhir, Netizen Ajak Nobar di Berbagai Kota

7 hari lalu

Fashion Kim Ji Won dalam serial drama Queen of Tears/Foto: Instagram/Queenoftears
Tak Sabar Queen of Tears Episode Terakhir, Netizen Ajak Nobar di Berbagai Kota

Nonton bareng tidak hanya untuk pencinta bola. Netizen pun menyiapkan kegiatan nobar untuk nikmati episode terakhir Queen of Tears.


Serial Crash akan Tayang di Disney+ Hotstar

8 hari lalu

Poster drama Korea
Serial Crash akan Tayang di Disney+ Hotstar

Serial kriminal Crash akan tayang perdana di Disney+ Hotstar pada 13 Mei 2024


Rekomendasi 7 Drama Korea Bertema Polisi dan Detektif

8 hari lalu

Drama Korea Signal. (Asian Wiki)
Rekomendasi 7 Drama Korea Bertema Polisi dan Detektif

Dari misteri yang membingungkan hingga aksi yang mendebarkan, drama Korea tema polisi dan detektif ini patut Anda tonton.


Seo Ye Ji Buka Akun Instagram, Penggemar Tidak Sabar Melihat Aktingnya Lagi

8 hari lalu

Seo Ye Ji. Instagram.com/@yeyeji_seo
Seo Ye Ji Buka Akun Instagram, Penggemar Tidak Sabar Melihat Aktingnya Lagi

Ada tiga foto yang dibagikan Seo Ye Ji dalam akun Instagram barunya