Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Zoomsical Bianglala, Nikmati Drama Musikal Anak Secara Virtual

image-gnews
Zoomsical. Foto: Instgram Bandung Philharmonic Official
Zoomsical. Foto: Instgram Bandung Philharmonic Official
Iklan

TEMPO.CO, Bandung - Sekelompok pekerja seni di Bandung, Jawa Barat, menggarap sebuah pertunjukan drama musikal anak berjudul Bianglala. Mereka tampil dari tempat masing-masing dan terhubung lewat aplikasi Zoom.

Pertunjukan daring ini tetap menyuguhkan penampilan yang menarik dan suara merdu para pemain terdengar indah. Naskah dan musik Bianglala digarap oleh pasangan Sundea dan Fauzi Wiriadisastra. Produksi kelompok orkestrasi Bandung Philharmonic dengan sutradara Mario Hasan.

Sandiwara Bianglala mengangkat cerita kondisi selama pandemi Covid-19 yang membatasi kegiatan banyak orang, termasuk anak-anak. Bianglala mengisahkan proses terjadinya pelangi secara imajinatif. Setiap benda langit dipersonifikasikan sehingga mempunyai karakter seperti manusia.

Mario Hasan mengatakan Bianglala melibatkan sebelas pemain hasil audisi dan seleksi, pemusiknya berjumlah empat orang yang memainkan instrumen berdawai dalam format strings kuartet. Jenis pertunjukannya disebut Zoomsical, gabungan dari nama aplikasi Zoom dan musical.

"Pementasannya secara daring. Jadi para pemain tidak bertemu satu sama lain," kata Mario saat preview Bianglala, Sabtu 5 Juni 2021. Zoomsical karya perdana Bandung Philharmonic itu rencananya akan dihelat selama dua hari pada Sabtu dan Ahad, 12 - 13 Juni 2021.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Para pemain dan penonton nantinya akan berkumpul secara daring. "Ini inovasi, terobosan dalam pementasan sejak pandemi agar tidak terjadi kerumunan," ujar Mario. Selain memberi harapan bagi pekerja panggung yang rindu berkarya, pertunjukan itu ingin mengumpulkan donasi.

Hasil penjualan tiket seharga Rp 50 ribu akan digunakan untuk mendukung program Tunas Bandung Philharmonic. Program itu berupa pendidikan musik gratis untuk anak-anak dari keluarga kurang mampu. Program ini sudah berjalan di beberapa tempat, antara lain komunitas pengungsi Hope Learning Center di Bogor dan Panti Asuhan Kinderdorf di Lembang.

Baca juga:
Makna Waktu Saat Pandemi Jadi Tema Pertunjukan Daring Mainteater

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Cegah Wabah, WHO Kirim Lebih dari 1 Juta Vaksin Polio ke Gaza

3 jam lalu

Anak-anak Palestina menangis saat berebut makanan dimasak oleh dapur amal, di tengah kelangkaan makanan, saat konflik Israel-Hamas berlanjut, di Jalur Gaza utara, 18 Juli 2024. REUTERS/Mahmoud Issa
Cegah Wabah, WHO Kirim Lebih dari 1 Juta Vaksin Polio ke Gaza

WHO mengirimkan lebih dari satu juta vaksin polio ke Gaza untuk mencegah anak-anak terkena wabah


Mengenal Pengobatan Cuci Darah yang Banyak Dilakukan Puluhan Anak-anak

18 jam lalu

Ruang cuci darah di RSCM.
Mengenal Pengobatan Cuci Darah yang Banyak Dilakukan Puluhan Anak-anak

Hingga pekan ini sekitar 60 anak menjalani dialisis secara rutin, dengan 30 anak di antaranya menjalani hemodialisa atau cuci darah.


Tips Cegah Perasaan Sedih Usai Libur Sekolah

1 hari lalu

Ilustrasi ibu antar anaknya ke sekolah. dailymail.co.uk
Tips Cegah Perasaan Sedih Usai Libur Sekolah

Psikolog bagikan tips mencegah perasaan sedih atau kesepian pada anak usai libur sekolah. Apa kunci utamanya?


Penghapusan Jurusan di SMA, Sekolah di Bandung Siapkan Pendidikan Vokasi

2 hari lalu

Peniadaan jurusan di SMA membuat siswa tidak fokus. Sudah diterapkan di beberapa negara, tapi dengan infrastruktur yang memadai.
Penghapusan Jurusan di SMA, Sekolah di Bandung Siapkan Pendidikan Vokasi

Sekolah di Bandung Jawa Barat, mulai menyesuaikan penghapusan jurusan di SMA itu.


Kepala SMA Bicara Penghapusan Jurusan IPA-IPS, dari Sosialisasi sampai Ubah Pilihan Pelajaran

2 hari lalu

Ilustrasi siswa SMA. ANTARA
Kepala SMA Bicara Penghapusan Jurusan IPA-IPS, dari Sosialisasi sampai Ubah Pilihan Pelajaran

Sejumlah Sekolah Menengah Atas (SMA) negeri dan swasta di Bandung telah menghapus jurusan IPA dan IPS sesuai Kurikulum Merdeka sejak 2022.


Awan Lokal Tumbuh, Suhu Minimum di Bandung Mulai Naik Lagi

2 hari lalu

Cuaca hujan di Kota Bandung, Jawa Barat, Kamis 29 Desember 2022.  Suhu di kota itu terukur lebih rendah daripada biasanya karena cuaca ekstrem yang sedang terjadi.  (ANTARA/Bagus Ahmad Rizaldi)
Awan Lokal Tumbuh, Suhu Minimum di Bandung Mulai Naik Lagi

Dari yang terdingin 16,2 derajat Celsius, suhu udara malam ke pagi di Bandung mulai menghangat sepekan terakhir


3 Faktor Penyebab Cuaca Dingin di Bandung Saat Kemarau

2 hari lalu

Ilustrasi kedinginan. Shutterstock
3 Faktor Penyebab Cuaca Dingin di Bandung Saat Kemarau

Fenomena suhu dingin diprediksi BMKG masih akan terjadi sampai Agustus.


Lihat Eksploitasi Anak, Kementerian PPPA: Hubungi Hotline 129

3 hari lalu

Wakil Direktur Tindak Pidana Siber Bareskrim Polri, Kombes Pol Dani Kustoni, Kepala Bagian Penerangan Umum Divisi Humas Polri Kombes Pol Erdi A. Chaniago, Plt Asisten Deputi Bidang Pelayanan Anak yang Memerlukan Perlindungan Khusus (AMPK) KemenPPPA Atwirlany Ritonga menunjukkan barang bukti kasus praktik ekspolitasi seksual anak secara online, di Mabes Polri, Jakarta, Selasa, 23 Juli 2024. Bareskrim Polri menetapkan empat orang tersangka kasus eksploitasi seksual anak secara online yang melibatkan anak di bawah umur melalui akun media sosial di X dan membentuk grup Telegram Premium Place. TEMPO/Jihan Riatiyanti
Lihat Eksploitasi Anak, Kementerian PPPA: Hubungi Hotline 129

Bareskrim Polri mengungkap belasan anak dijadikan pekerja seks dan dijual via aplikasi Telegram


Ditsiber Polri Bongkar Eksploitasi Seksual Anak Lewat Grup Telegram Premium Place

3 hari lalu

Polri ungkap kasus eksploitasi seksual lewat telegram yang melibatkan anak dibawah umur, Selasa, 23 Juli 2024. TEMPO/Jihan Riatiyanti
Ditsiber Polri Bongkar Eksploitasi Seksual Anak Lewat Grup Telegram Premium Place

Dari total 1.962 orang yang dijajakan di grup telegram itu, Polri baru mengidentifikasi 19 orang yang masuk katagori di bawah umur.


Tim Jelajah Satu Nusantara Bersepeda dari Sumatera-Sulawesi Sambil Wisata

3 hari lalu

Pesepeda Jelajah Satu Nusantara Go 5000 saat rehat melintasi Aceh, Mei 2024.  (Dok.Tim)
Tim Jelajah Satu Nusantara Bersepeda dari Sumatera-Sulawesi Sambil Wisata

Tim bersepeda yang sebagian merupakan anggota organisasi kegiatan alam bebas Wanadri di Bandung itu berusia lebih dari 60-70 tahun.