Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Fakta Tentang Bonnie Aarons, Pemeran Valak di The Nun

Reporter

Editor

Aisha Shaidra

image-gnews
Foto Bonnie Aarons saat berpose dalam <i>world premier</i> film terbarunya, <i>The Nun</i>, yang diunggah di akun Instagram-nya pada Kamis, 6 September 2018. Wajah Bonnie disulap menjadi seram saat berperan sebagai hantu Valak dalam film <i>The Nun</i> dan <i>The Conjuring 2</i>. Instagram.com/@Bonnieaarons1
Foto Bonnie Aarons saat berpose dalam world premier film terbarunya, The Nun, yang diunggah di akun Instagram-nya pada Kamis, 6 September 2018. Wajah Bonnie disulap menjadi seram saat berperan sebagai hantu Valak dalam film The Nun dan The Conjuring 2. Instagram.com/@Bonnieaarons1
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - The Nun sedang tayang di jaringan bioskop Indonesia. Film tentang asal mula Suster Valak ini disutradarai Corin Hardy, naskahnya dikembangkan oleh James Wan dan Gary Dauberman. Film ini dibintangi Taissa Farmiga, Damian Bichir, Jonas Bloquet, dan Bonnie Aarons.

Dalam The Nun, Bonnie Aarons memerankan Valak. Sejak The Nun memuncaki tangga box office Amerika, banyak penonton penasaran dengan siapa Bonnie Aarons sebenarnya. Untuk Anda, kami hadirkan 5 fakta menarik seputar Bonnie Aarons yang kami kumpulkan dari berbagai sumber.

1. Bonnie Aarons sempat sekolah akting di Los Angeles, AS, tapi sering dicemooh tidak akan memiliki karier akting gara-gara penampilan serta bentuk hidungnya yang dinilai aneh.

2. Penampilan pertamanya di film Hollywood adalah sebagai wanita tuna susila di film Exit to Eden (Garry Marshall, 1994).

3. Sebelum memulai karier sebagai aktris, Bonnie Aarons sempat mengerjakan film-film pendek dan iklan komersial di Eropa.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

4. Sempat muncul sebagai pemeran pendukung di beberapa film Hollywood, seperti Mulholland Drive, I Know Who Killed Me, hingga Drag Me to Hell. Namun peran dengan porsi lebih besar didapatnya di film The Princess Diaries sebagai Baroness Joy von Troken.

Baca: The Nun, Valak, dan Kronologi Cerita dalam Semesta The Conjuring

5. Bonnie Aarons juga menjadi kreator sekaligus produser serial komedi And You Know Who You Are sejak 2012.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Profil James Wan, Sutradara Berdarah Malaysia di Balik Film Night Swim

3 Januari 2024

Night Swim. Imdb
Profil James Wan, Sutradara Berdarah Malaysia di Balik Film Night Swim

Selain menggarap Night Swim yang akan tayang pada Januari 2024, James Wan juga menggarap sejumlah film horor rating tinggi.


5 Hal Menarik Night Swim, Film Horor yang Tayang 5 Januari 2024

3 Januari 2024

Night Swim. Imdb
5 Hal Menarik Night Swim, Film Horor yang Tayang 5 Januari 2024

Night Swim akan menceritakan kisah horor di kolam renang. Film horor itu turut dibintangi Wyatt Russell dan Billie Eilish.


Sara Wijayanto Penelusuran ke Rumah The Conjuring hingga Boneka Annabelle di AS

1 November 2023

Host DiaryMisteriSara, (kiri ke kanan) Demian Aditya, Sara Wijayanto, Fadi Iskandar, dan Wisnu Hardana. Foto: Instagram/@diarymisterisara
Sara Wijayanto Penelusuran ke Rumah The Conjuring hingga Boneka Annabelle di AS

Sara Wijayanto bersama rekan-rekannya di DiaryMisteriSara membuat konten spesial berjudul Journey to Annabelle yang akan tayang pada November 2023.


20 Film Horor Terbaik di Dunia, Jangan Nonton Sendiri

30 Oktober 2023

Poster film Halloween (1978). Foto: Wikipedia.
20 Film Horor Terbaik di Dunia, Jangan Nonton Sendiri

Ada sejumlah film horor terbaik di dunia, di antaranya Halloween, The Exorcist, The Conjuring, dan Insidious.


The Devil on Trial: Mengenali Serba-serbi Cenayang Ed Warren dan Lorraine

20 Oktober 2023

(kiri ke kanan) Ed Warren, David Glatzel, dan Lorraine Warren dalam film dokumenter The Devil on Trial. Dok. Netflix
The Devil on Trial: Mengenali Serba-serbi Cenayang Ed Warren dan Lorraine

The Devil on Trial film dokumenter kisah nyata yang menjadi inspirasi film horor The Conjuring 3, salah satunya tokoh pasangan cenayang


3 Serba-serbi The Devil on Trial, Film Dokumenter Terbaru Netflix

20 Oktober 2023

The Devil on Trial. Dok. Netflix
3 Serba-serbi The Devil on Trial, Film Dokumenter Terbaru Netflix

The Devil on Trial film dokumenter Netflix terbaru yang menjadi inspirasi The Conjuring 3


The Devil on Trial, Film Dokumenter Kisah Nyata The Conjuring 3

20 Oktober 2023

The Devil on Trial. Dok. Netflix
The Devil on Trial, Film Dokumenter Kisah Nyata The Conjuring 3

The Devil on Trial menghadirkan kisah kerasukan setan keluarga David Glatzel yang menarik perhatian paranormal investigasi, Ed dan Lorraine Warren.


Ikuti Saran Penonton, Sutradara Buat The Nun 2 Jadi Lebih Mengerikan

11 September 2023

Adegan di film The Nun II. Foto: Rotten Tomatoes.
Ikuti Saran Penonton, Sutradara Buat The Nun 2 Jadi Lebih Mengerikan

Sutradara Michael Chaves melakukan sedikit perubahan sebelum film The Nun 2 dirilis agar lebih menyeramkan dan sadis.


The Nun 2 Rajai Box Office dengan Pendapatan Rp 500 Miliar di Pekan Pertama

11 September 2023

Film The Nun 2. Dok. Warner Bros.
The Nun 2 Rajai Box Office dengan Pendapatan Rp 500 Miliar di Pekan Pertama

Belum sepekan tayang di bioskop, The Nun 2 langsung melejit ke posisi pertama box office, melampaui The Equalizer 3.


Sinopsis The Nun 2 dan Perbedaannya dengan Sekuel Sebelumnya

9 September 2023

Poster film The Nun II. Foto: Rotten Tomatoes.
Sinopsis The Nun 2 dan Perbedaannya dengan Sekuel Sebelumnya

Ketahui sinopsis The Nun 2 dan perbedaannya dengan sekuel sebelumnya. Simak selengkapnya sekarang juga.