Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Susan Sameh Menikah, Suaminya Pelatih Bola di Hamburg, Jerman

Reporter

image-gnews
Susan Sameh menikah dengan pelatih akademi bola. Foto: Instagram.
Susan Sameh menikah dengan pelatih akademi bola. Foto: Instagram.
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Aktris, Susan Sameh mengakhiri masa lajangnya dengan menikahi Khalid Atamimi pada Sabtu, 27 Juli 2024. Perempuan berusia 27 tahun ini. Ia mengunggah foto bersama suaminya sambil masing-masing memamerkan buku pernikahan di akun Instagramnya. satu jam lalu. "Alhamdulillah SAH!!" tulisnya pada keterangan unggahan. 

Pernikahan ini menjawab teka-teki siapa pria yang akan menikahi Susan Sameh. Lima hari lalu, ia mengunggah foto prewedding tengah memeluk pria yang hanya terlihat punggungnya. Wajahnya bersinar dengan senyum lebar. "Mashallah," tulisnya pada keterangan foto itu. Unggahan itu memancing para sahabatnya mengiringi doa agar hari besarnya diberikan kemudahan dan kelancaran. 

Natasha Wilona dan Indah Permatasari Jadi Bridesmaids Susan Sameh 

Sejak kemarin, Susan Sameh mengunggah foto-foto bersama sahabat dan keluarganya yang hendak menyambut hari istimewa pemeran Sarah di Wedding Agreement The Series itu. Dari foto-foto yang diunggahnya, ia terlihat menikmati hari-hari terakhirnya sebagai perempuan lajang. "Here for @susansameeh," tulis salah seorang sahabatnya.

Terlihat juga unggahan Natasha Wilona yang menjadi bridesmaids di pernikahan perempuan berdarah Mesir dan Tionghoa ini. "Happy wedding my beloved bestfriend @susansameeh& Khalid. Aku berharap kamu memiliki kehidupan pernikahan yang bahagia, sejahtera, selamanya! Aku sangat bahagia untukmu, Ucan. Selalu mendukung dan berdoa yang terbaik untukmu," tulisnya. Natasha mengunggah foto bersama pengantin, bridesmaid, dan bestman. 

Indah Permatasari yang menjadi pemeran utama di film dan serial Wedding Agreement juga menjadi bridesmaid, tak ketinggalan mengunggah video dan foto hari bahagia sahabatnya ini. "Selamat sayangku," tulis Indah di atas video saat Susan tengah digandeng ayahnya, Sameh Abd Elfatah. Ada juga Jihane Almira yang juga menjadi pengiring pengantin perempuan. 

Sekilas Profil Khalid Atamimi

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Khalid Atamimi, adalah pria Indonesia yang lahir di Hamburg, Jerman, 32 tahun lalu itu. Ia berprofesi sebagai pelatih klub bola ETV, Hamburg, Jerman. Sayangnya tak banyak informasi yang diperoleh darinya lantaran Khalid memproteksi akun media sosialnya. Hanya saja, ia pernah diwawancara media Hamburg, Hamburger Abenblatt saat mengeluhkan banyaknya pembatalan pertandingan sepak bola pada awal tahun ini.  

Sebelum menjadi istri Khalid, Susan Sameh sempat menjalin hubungan dengan Fajar Alfian, atlet bulu tangkis Indonesia yang sempat menduduki peringkat satu dunia bersama Muhammad Rian Ardianto. Hubungan mereka kandas. Fajar kembali bersama kekasih lamanya,  Firly Assyifa Camilien. Adapun Susan Sameh mulai berhubungan dengan Khalid Atamimi. 

Pilihan Editor: Didoakan Lancar Sampai Hari H, Susan Sameh Foto Prewedding dengan Calon Suami?

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Veddriq Leonardo Ternyata Penggemar Bulu Tangkis, Antusias Saat Bertemu Jonatan Christie dan Fajar Alfian

23 hari lalu

Atlet panjat tebing Indonesia peraih medali emas Olimpiade Paris 2024 Veddriq Leonardo saat ditemui di Ruang VVIP Terminal 3 Bandara Soekarno-Hatta, Tangerang, Selasa 13 Agustus 2024. TEMPO/Randy
Veddriq Leonardo Ternyata Penggemar Bulu Tangkis, Antusias Saat Bertemu Jonatan Christie dan Fajar Alfian

Veddriq Leonardo mengaku gemar dengan olahraga bulu tangkis dan antusias ketika bertemu beberapa atlet Indonesia di Olimpiade Paris 2024.


Mengenal Tanda-tanda Sakaratul Maut

32 hari lalu

Indah Permata Sari dalam film Sakaratul Maut
Mengenal Tanda-tanda Sakaratul Maut

Sakaratul Maut merupakan film yang wajib ditonton bagi para pecinta film horor dan thriller.


Tiba di Tanah Air, Fajar / Rian Bungkam Usai Gagal Raih Medali Olimpiade Paris 2024

33 hari lalu

Dari kiri ke kanan: Pasangan ganda putra Fajar Alfian /Muhammad Rian Ardianto, atlet rowing La Memo, pelatih rowing Indonesia Muhammad Hadris dalam acara penyambutan kontingan Indonesia usai berlaga di Olimpiade Paris 2024 yang digelar di Terminal 3 Bandara Sokarno-Hatta, Tangerang, Senin, 5 Agustus 2024. TEMPO/Randy
Tiba di Tanah Air, Fajar / Rian Bungkam Usai Gagal Raih Medali Olimpiade Paris 2024

Fajar / Rian tak mengeluarkan sepatah kata pun setibanya di Indonesia usai gagal meraih medali Olimpiade Paris 2024.


Sakaratul Maut Tayang: Deretan Film Horor Ini Dirilis Agustus 2024, Ada yang Bercampur Komedi

37 hari lalu

Film Sakaratul Maut. Dok. Rapi Films
Sakaratul Maut Tayang: Deretan Film Horor Ini Dirilis Agustus 2024, Ada yang Bercampur Komedi

Pada Agustus 2024, deretan film horor Indonesia terbaru telah memiliki jadwal tayang. Pertama, Sakaratul Maut


Film Horor Sakaratul Maut Siap Suguhkan Teror Keluarga Mulai 1 Agustus 2024

38 hari lalu

Film Sakaratul Maut. Dok. Rapi Films
Film Horor Sakaratul Maut Siap Suguhkan Teror Keluarga Mulai 1 Agustus 2024

Sakaratul Maut, film horor terbaru dari Sidharta Tata, akan mengajak penonton menyelami kegelapan yang mengancam sebuah keluarga terpandang di Desa Umbul Krida.


Jadwal Bulu Tangkis Olimpiade Paris 2024: Fajar / Rian dan Apriyani / Fadia Jalani Laga Terakhir Fase Grup

40 hari lalu

Pebulu tangkis ganda putra Indonesia Muhammad Rian Ardianto (kiri) dan Fajar Alfian saat melawan ganda putra Prancis Lucas Corvee/ Ronan Labar pada babak penyisihan grup C Olimpiade Paris 2024 di Porte De La Chapella Arena, Paris, Prancis, Senin, 29 Juli 2024. Fajar/Rian menang 21-13, 21-10. PBSI/Badmintonphoto/Yohan Nonotte
Jadwal Bulu Tangkis Olimpiade Paris 2024: Fajar / Rian dan Apriyani / Fadia Jalani Laga Terakhir Fase Grup

Fajar / Rian dan Apriyani / Fadia bersiap untuk melakoni laga terakhir fase grup Olimpiade Paris 2024, Selasa, 30 Juli 2024, mulai pukul 15.10 WIB.


Hasil Bulu Tangkis Olimpiade Paris 2024: Fajar / Rian Lolos ke Perempat Final Usai Kalahkan Wakil Tuan Rumah

40 hari lalu

Ganda putra Indonesia Muhammad Rian Ardianto (kiri) dan Fajar Alfian mengembalikan kok ke arah lawannya ganda Jerman Mark Lamsfuss/Marvin Saidel pada babak penyisihan Grup C Olimpiade Paris 2024 di Porte De La Chapella Arena, Paris, Prancis, Sabtu 27 Juli 2024. Fajar/Rian menang dengan skor 21-13, 21-17. ANTARA FOTO/Wahyu Putro A
Hasil Bulu Tangkis Olimpiade Paris 2024: Fajar / Rian Lolos ke Perempat Final Usai Kalahkan Wakil Tuan Rumah

Fajar / Rian mengalahkan wakil Prancis Lucas Corvee / Ronan Labar di laga kedua grup C Olimpiade Paris 2024.


Jadwal Wakil Indonesia di Olimpiade Paris 2024, Senin 29 Juli: Rinov / Pitha, Fajar / Rian, dan La Memo Tampil

40 hari lalu

Logo Olimpiade Paris 2024. Wikipedia
Jadwal Wakil Indonesia di Olimpiade Paris 2024, Senin 29 Juli: Rinov / Pitha, Fajar / Rian, dan La Memo Tampil

Sejumlah atlet Indonesia meneruskan perjuanganya dalam pada hari ketiga Olimpiade Paris 2024 pada Senin, 29 Juli 2024.


Hasil Olimpiade Paris 2024: Fajar / Rian Raih Kemenangan Pertama atas Wakil Jerman

42 hari lalu

Ganda Putra Indonesia Fajar Alfian dan Muhammad Rian Ardianto saat mengembalikkan kok ke arah lawannya Pebulutangkis Ganda Putra Indonesia Leo Rolly Carnando dan Daniel Marthin pada babak 32 besar Indonesia Open 2024 di Istora Senayan, Jakarta, Rabu, 5 Juni 2024. Leo Rolly Carnando dan Daniel Marthin mengalahkan Fajar Alfian dan Muhammad Rian Ardianto dengan skor 21-14 dan 21-17. TEMPO/M Taufan Rengganis
Hasil Olimpiade Paris 2024: Fajar / Rian Raih Kemenangan Pertama atas Wakil Jerman

Fajar / Rian mengatasi perlawanan wakil Jerman Mark Lamsfuss / Marvin Seidel pada pertandingan pertama fase grup Olimpiade Paris 2024.


Alasan Fajar / Rian Terkesan dengan Suasana Perkampungan Atlet Olimpiade Paris 2024

44 hari lalu

Pasangan ganda putra Indonesia Fajar Alfian / Muhammad Rian Ardianto saat ditemui di mixed zone Istora Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta Pusat, Rabu, 5 Juni 2024. TEMPO/Randy
Alasan Fajar / Rian Terkesan dengan Suasana Perkampungan Atlet Olimpiade Paris 2024

Fajar / Rian membagikan kesan saat memasuki Perkampungan Atlet Olimpiade Paris 2024. Keduanya memilih berfokus hadapi laga pertama.