Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Leslie Chung: Aktor Kenamaan Hong Kong dan Ikon Pendobrak Batas Gender

image-gnews
Leslie Cheung. last.fm
Leslie Cheung. last.fm
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Nama Leslie Chung di kancah perfilman Hong Kong dapat dikatakan sebagai Bintang yang populer pada tahun 1980-an. Filmnya yang berjudul Farewell My Concubine pada tahun 1993 meraih penghargaan Palme D’Or di Festival Cannes Film dan juga masuk dalam nominasi Oscar ke-66 pada tahun yang sama. 

Di film tersebut Cheung berperan sebagai tokoh utama, Cheng Dieyi, seorang aktor opera yang tinggal di Tiongkok pada abad ke-20, di film tesrebut karakter Dieyi menjadi sangat terkenal sebagai aktor opera ketika memerankan sebagai selir kaisar di atas panggung. Perannya di film tersebut dianggap sangat legendaris, dan semakin mengaburkan antara realitas dirinya dan peran, Leslie mulai terobsesi dengan peran perempuan. 

Dilansir dari Departemen Bahasa Asing Universitas Nasional Taiwan, Cheung sendiri menyatakan dirinya menganut maskulinitas dan feminitas dan mendeklarasikan dirinya sebagai biseksual pada wawancaranya dengan majalah time. “Saya adalah biseksual. Mudah bagi saya untuk mencintai seorang wanita. Mudah bagi saya untuk mencintai seorang pria,” ujarnya.

Tidak hanya di film, pada lagunya yang berjudul red ia berpenampilan menjadi sosok androgini dengan sepatu hak merah dan bibir merah dengan penari pria lainnya. Ia menjadi tonggak sejarah sosok androgini di Hongkong. Penonton cukup antusias dalam penampilannya yang berbeda dan memberi nafas baru bagi penampil lelaki di Hongkong. Leslie sendiri merasa cukup yakin dan percaya diri untuk memulai tren ini.

Leslie tidak hanya menembus stigma seksual anormatif yang dituangkan pada karya-karyanya tetapi juga pada realitas kehidupan. Deklarasi dirinya yang berorientasi gay ditampilkan secara terang-terangan, tidak ada rasa sungkan pada dirinya untuk menampilkan aktivitas bersama kekasihnya.

Di Hong Kong sendiri aktivitas homoseksual adalah ilegal dan melanggar hukum pidana di Hong Kong. Dan pada konser tahun 1977, ia menyanyikan lagu yang diperuntukkan bagi kekasihnya dan menyatakan rasa syukur dan cinta, penampilan tersebut menjadi momentum deklarasinya bagi umum dan masyarakat.

Selain di film Farewell My Concubine, Leslie juga terus berkiprah pada film yang mengangkat isu gender, tepatnya pada  film Happy Together pada tahun 1997 yang mengisahkan tentang kendala yang dihadapi sebagai pasangan gay dalam menjalankan kasih. Film ini menekankan pasangan homoseksual tidak jauh berbeda dengan pasangan hetero pada umumnya, yang terkadang terjadi pasang surut.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Akhir yang Tragis bagi Ikon Gender

Dilansir pada jurnal yang berjudul Queering Body and Sexuality: Leslie Cheung’s Gender Representation in Hong Kong Popular Culture. Disebutkan bahwa representasi seksual yang orientasi seksual yang dikonsumsi secara umum ditambah stigmatisasi dari masyarakat hong kong sebagai bentuk ketidakmampuan masyarakat Hongkong menerima akan sesuatu yang tidak normatif. 

Pada 1 April 2003, Leslie Cheung diduga melakukan tindakan bunuh diri dengan meloncat dari lantai 24 Hotel Mandarin Oriental. Alasan yang melatarbelakangi tindakan tersebut diduga akibat kondisi mental yang dialaminya, yakni depresi. 

ACADEMIC.OUP | TAIDAJOURNAL
Pilihan editor: Gaet Turis Indonesia Hong Kong Promosi Wisata Ramah Muslim

 

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Hong Kong Meluncurkan Tiket Bus Khusus untuk Wisatawan

2 hari lalu

Kowloon Motor Bus Hong Kong. Unsplash.com/Wanghao Shang
Hong Kong Meluncurkan Tiket Bus Khusus untuk Wisatawan

Mulai Sabtu, 27 Juli 2024, salah satu operator bus di Hong Kong menerapkan tiket satu hari tanpa batas untuk wisatawan


Hasil Piala Uber 2024: Begini Komentar Gregoria Mariska Tunjung Sumbang Poin Pertama untuk Indonesia saat Lawan Hong Kong

2 hari lalu

Pemain tunggal putri Indonesia, Gregoria Mariska Tunjung. Kredit: Tim Humas PBSI
Hasil Piala Uber 2024: Begini Komentar Gregoria Mariska Tunjung Sumbang Poin Pertama untuk Indonesia saat Lawan Hong Kong

Gregoria Mariska Tunjung mengalahkan Yeng Sum Yee dalam 32 menit untuk memastikan satu poin bagi Indonesia lawan Hong Kong di Grup c Piala Uber 2024.


Ingin Jadi Pusat Seni dan Budaya, Hong Kong Dirikan Museum Sastra

10 hari lalu

Wan Chai, Hong Kong. Unsplash.com/Letian Zhang
Ingin Jadi Pusat Seni dan Budaya, Hong Kong Dirikan Museum Sastra

Museum Sasta Hong Kong akan dibuka pada Juni


Perempuan Tajir Vietnam Truong My Lan Divonis Hukuman Mati, Apa Kesalahannya? Ini Profilnya

13 hari lalu

Truong My Lan. Istimewa
Perempuan Tajir Vietnam Truong My Lan Divonis Hukuman Mati, Apa Kesalahannya? Ini Profilnya

Truong My Lan, taipan real estate dijatuhi hukuman mati oleh pengadilan di Vietnam. Apa yang diperbuatnya? Berikut profilnya.


Keluarga WNI Korban Tewas Kebakaran Apartemen di Hong Kong akan Urus Pemulangan Jenazah

15 hari lalu

Petugas pemadam kebakaran bekerja di lokasi sebuah kecelakaan bus tingkat dua di Hong Kong, 10 Februari 2018. Sebanyak 65 penumpang lainnya terluka, dan 33 lainnya dirawat di rumah sakit. AP
Keluarga WNI Korban Tewas Kebakaran Apartemen di Hong Kong akan Urus Pemulangan Jenazah

Perwakilan keluarga dua WNI yang tewas dalam kebakaran apartemen di Distrik Kowloon telah tiba di Hong Kong untuk mengurus pemulangan jenazah.


Dua WNI Tewas dalam Kebakaran di Hong Kong

17 hari lalu

Ilustrasi kebakaran. ANTARA
Dua WNI Tewas dalam Kebakaran di Hong Kong

KJRI Hong Kong mengonfirmasi adanya dua WNI yang meninggal dunia akibat kebakaran gedung apartemen di Distrik Kowloon, Hong Kong


Kebakaran di Hong Kong, 5 Korban Luka Serius

19 hari lalu

Ilustrasi kebakaran. shutterstock
Kebakaran di Hong Kong, 5 Korban Luka Serius

Sebuah gedung tempat tinggal kebakaran hingga membuat jalan di sekitar area gedung ditutuo sementara.


Profil Kristen Stewart yang Menapaki Usia 34: Pernah Sukses Raih Aktris Terbaik Festival Film Cannes

20 hari lalu

Aktris Kristen Stewart berpose saat menghadiri gala Premier Film Love Lies Bleeding di Beverly Hills, California, Amerika Serikat, 5 Maret 2024. REUTERS/Mario Anzuoni
Profil Kristen Stewart yang Menapaki Usia 34: Pernah Sukses Raih Aktris Terbaik Festival Film Cannes

Kristen Stewart, pemeran Bella Swan dalam seri Twilight lahir pada tanggal 9 April, 1990 di Los Angeles, California.


5 Masjid di Hong Kong yang Menarik Wisatawan Muslim, Tertua Dibangun pada 1840-an

31 hari lalu

Jamia Mosque Hong Kong (Hong Kong Tourism Board)
5 Masjid di Hong Kong yang Menarik Wisatawan Muslim, Tertua Dibangun pada 1840-an

Masjid tertua di Hong Kong dibangun pada 1840-an dan kini termasuk salah satu bangunan bersejarah grade 1.


Hikayat Dunia Distopia di Furiosa: A Mad Max Saga yang Akan Premier di Festival Film Cannes

31 hari lalu

Anya Taylor-Joy. Instagram.com/@greggoryrussellhair
Hikayat Dunia Distopia di Furiosa: A Mad Max Saga yang Akan Premier di Festival Film Cannes

Film terbaru dari George Miller yang berjudul Furiosa: A Mad Max Saga, akan tampil di Festival Film Cannes ke-77 bulan Mei 2024.