Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Kata Olppaemi Project soal Single untuk Anies Baswedan, ForEvery1: Stay Tuned!

image-gnews
Single untuk Anies buatan Olppaemi Project. Foto: Twitter.
Single untuk Anies buatan Olppaemi Project. Foto: Twitter.
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Setelah food truck dan videotron, Olppaemi Project mengumumkan segera merilis single untuk Anies Baswedan. Sebelumnya, media sosial dihebohkan dengan kabar akan dirilisnya lagu yang dibuat oleh para Humanies, yakni fandom tak resmi bergaya Kpopfication untuk Anies.

Beberapa waktu lalu, admin Twitter/X @olpproject membocorkan akan ada lagu yang dibuat khusus sebagai bentuk dukungan mereka pada sosok yang kerap dijuluki Abah Owl tersebut. Lagu berjudul For Every1 itu sebelumnya diperkirakan rilis pada kampanye akbar AMIN di JIS pada Sabtu, 10 Februari 2024. Namun, rupanya lagu tersebut hingga kini masih dalam proses pengerjaan dan segera diluncurkan bila sudah final.

Single Olppaemi Project dan Humanies untuk Anies Masih Dipoles

Saat ditemui Tempo di Pintu Masuk Barat stadion JIS dalam stan Humanies Festival, kemarin, dua tim Olppaemi Project mengungkap informasi lebih lanjut soal lagu tersebut. Menjawab pertanyaan mengenai kapan dirilisnya lagu For Every1, begini jawaban tim Olppaemi.  "Mungkin bisa ditunggu dulu ya di akun kami, sekarang masih teaser aja," ujar Dae selaku external affaires Olppaemi Project. "Rilisnya bukan untuk hari ini. Stay tuned selalu di Olppaemi!" kata Dae kemarin.

Diketahui, lagu yang dinyanyikan oleh Stephanie Velina dengan kolaborasi bersama Sashart dan Jo Han itu kini sedang dalam tahap pembuatan. Mereka mengaku membutuhkan waktu untuk menyelesaikan proyek tersebut karena dibuat murni dari kreativitas para Humanies.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

"Soalnya kami melewati banyak proses. Tim kami banyak, ya harus konfirmasi segala macam. Jadi masih butuh beberapa waktu lagi biar hasilnya juga memuaskan," ujar Dae. Single yang diumumkan akan rilis pada Februari 2024 ini didukung secara penuh oleh Olppaemi. "Lagu ini merupakan karya komposer lokal. Jadi kami harus full memberikan dukungan kepada mereka dan berapapun waktu yang mereka butuhkan," ucap Sofia, tim Olppaemi Project.

Usai Debat Capres final, media sosial Olpproject membocorkan segera membuat lagu dari karya para Humanies. Menanggapi kabar tersebut, mereka mengaku antusias atas gebrakan ini. "Single ini diliris sebagai bentuk dukungan untuk Pak Anies, meramaikan pemilu dengan cara yang segar, mendulang kreatifitas tanpa batas, serta mengajak dan memberikan semangat kepada anak muda Indonesia untuk ikut berpartisipasi dalam berdemokrasi," kata inisiator Olppaemi Project dengan sebutan Dyno ketika dihubungi Tempo pada Senin, 5 Februari 2024.

Pilihan Editor: Kisah Olppaemi Project Bikin Stan Humanies Festival Sempat Mundur karena Hujan dan Membeludak

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Respons Anies Soal Sudirman Said yang Bakal Maju di Pilgub Jakarta

43 menit lalu

Anies Baswedan saat menghadiri silaturahmi dan halal bihalal dengan PKL dan warga kampung Jaringan Rakyat Miskin Kota (JRMK) di Kampung Marlina, Muara Baru, Penjaringan Jakarta Utara pada Ahad, 19 Mei 2024. TEMPO/Intan Setiawanty
Respons Anies Soal Sudirman Said yang Bakal Maju di Pilgub Jakarta

Anies mengaku belum ada komunikasi dengan Sudirman Said yang berencana maju dalam Pilgub Jakarta 2024.


Soal Kenaikan UKT, Anies Minta Panja DPR Bahas Problem Fundamental Pendidikan Tinggi

16 jam lalu

Anies Baswedan saat menghadiri silaturahmi dan halal bihalal dengan PKL dan warga kampung Jaringan Rakyat Miskin Kota (JRMK) di Kampung Marlina, Muara Baru, Penjaringan Jakarta Utara pada Ahad, 19 Mei 2024. TEMPO/Intan Setiawanty
Soal Kenaikan UKT, Anies Minta Panja DPR Bahas Problem Fundamental Pendidikan Tinggi

Menurut Anies, pembahasan dalam Panja Pembiayaan Pendidikan seharusnya tidak berfokus pada persentase.


Anies Soal Kisruh UKT Mahal: Negara Harus Alokasikan Anggaran Lebih Banyak

17 jam lalu

Anies Baswedan saat menghadiri silaturahmi dan halal bihalal dengan PKL dan warga kampung Jaringan Rakyat Miskin Kota (JRMK) di Kampung Marlina, Muara Baru, Penjaringan Jakarta Utara pada Ahad, 19 Mei 2024. TEMPO/Intan Setiawanty
Anies Soal Kisruh UKT Mahal: Negara Harus Alokasikan Anggaran Lebih Banyak

Anies Baswedan turut menanggapi persoalan kenaikan UKT yang diprotes oleh mahasiswa karena dinilai tidak wajar.


Bamsoet dan Maruarar Gagas Rekonsiliasi Nasional, Akan Pertemukan Anies, Prabowo dan Ganjar

21 jam lalu

Capres nomor urut 3 Ganjar Pranowo , Capres nomor urut 2 Prabowo Subianto, dan Capres nomor urut 1 Anies Baswedan saling berjabat tangan usai debat perdana di KPU RI, Jakarta, Selasa, 12 Desember 2023. TEMPO/ Febri Angga Palguna
Bamsoet dan Maruarar Gagas Rekonsiliasi Nasional, Akan Pertemukan Anies, Prabowo dan Ganjar

Ketua MPR Bambang Soesatyo alias Bamsoet menyebut akan membuat acara rekonsiliasi nasional untuk mempertemukan para calon presiden pada pilpres 2024.


Anies Baswedan Disebut Dukung Ide Koalisi Gagasan untuk Bangun Bangsa

1 hari lalu

Mantan capres nomor urut 01 di pilpres 2024 Anies Baswedan usai halal bihalal dan pembubaran Timnas AMIN di kawasan Lebak Bulus, Jakarta Selatan pada Selasa, 30 April 2024. TEMPO/Amelia Rahima Sari
Anies Baswedan Disebut Dukung Ide Koalisi Gagasan untuk Bangun Bangsa

Co-Founder Paramadina Public Policy Institute, Wijayanto Samirin, menyebut Anies Baswedan menyetujui ide soal koalisi gagasan.


Sandiaga Sebut Duet Ahok-Anies Sebagai Dream Team, tapi Terganjal UU

6 hari lalu

Ketua Bappilu Nasional PPP Sandiaga Uno memberikan pernyataan pers kepada awak media di Kota Solo, Jawa Tengah, Jumat, 15 September 2023. TEMPO/SEPTHIA RYANTHIE
Sandiaga Sebut Duet Ahok-Anies Sebagai Dream Team, tapi Terganjal UU

Ahok-Anies santer disebut bakal disandingkan dalam Pilgub DKI. Namun, duet keduanya bakal melanggar UU Pilkada.


Ahok-Anies Mustahil Bersama di Pilgub Jakarta 2024, Ini Aturannya

6 hari lalu

Foto kombinasi Basuki Tjahaja Purnama (Ahok) dan Anies Baswedan. Tempo/Dhemas Reviyanto-Dian Triyuli Handoko
Ahok-Anies Mustahil Bersama di Pilgub Jakarta 2024, Ini Aturannya

Ini aturan yang menghambat duet Ahok-Anies di Pilgub Jakarta


Respons Internal PDIP Soal Peluang Duet Ahok-Anies di Pilkada Jakarta 2024

7 hari lalu

Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan tertawa bersama dengan Mantan Gubernur DKI Jakarta Basuki Tjahja Purnama (Ahok) usai hadiri acara pelantikan anggota DPRD DKI Jakarta di Gedung DPRD DKI Jakarta, Senin, 26 Agustus 2019. TEMPO/Muhammad Hidayat
Respons Internal PDIP Soal Peluang Duet Ahok-Anies di Pilkada Jakarta 2024

Politikus PDIP menyebut Ahok dan Anies berasal dari akar rumput yang berbeda.


Kenapa Tak Bisa Duet Anies Baswedan -Ahok di Pilkada Jakarta? KPU Sebutkan Bunyi Pasal Larangannya

8 hari lalu

Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan bersama Mantan Gubernur DKI Jakarta Basuki Tjahja Purnama (Ahok) dan Djarot Syaiful Hidayat mengobrol saat usai acara pelantikan anggota DPRD DKI Jakarta di Gedung DPRD DKI Jakarta, Senin, 26 Agustus 2019. TEMPO/Muhammad Hidayat
Kenapa Tak Bisa Duet Anies Baswedan -Ahok di Pilkada Jakarta? KPU Sebutkan Bunyi Pasal Larangannya

Kadivi Teknis Penyelenggaraan Pemilu KPU DKI Jakarta, Dody Wijaya sebut duet Anies Baswedan-Ahok pada Pilkada Jakarta 2024 tak akan terwujud.


Rektor Paramadina: Anies dan Ahok Sangat Mungkin Berpasangan di Pilkada Jakarta

9 hari lalu

Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan tertawa bersama dengan Mantan Gubernur DKI Jakarta Basuki Tjahja Purnama (Ahok) usai hadiri acara pelantikan anggota DPRD DKI Jakarta di Gedung DPRD DKI Jakarta, Senin, 26 Agustus 2019. TEMPO/Muhammad Hidayat
Rektor Paramadina: Anies dan Ahok Sangat Mungkin Berpasangan di Pilkada Jakarta

Dalam pemilihan presiden 2024, Anies tampil dengan citra nasionalis religius biasa. Sedangkan, Ahok selama ini dianggap sebagai seorang nasionalis.