Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

V BTS Positif Covid-19, Datangi Rumah Sakit Usai Alami Sakit Tenggorokan

Reporter

Editor

Marvela

image-gnews
V BTS. (Instagram/@bts.bighitofficial).
V BTS. (Instagram/@bts.bighitofficial).
Iklan

TEMPO.CO, JakartaV BTS dinyatakan positif Covid-19 pada Selasa, 15 Februari 2022. Pemilik nama Kim Tae Hyung ini mengalami gejala ringan berupa demam dan sakit tenggorokan.

Kabar ini diumumkan langsung oleh agensinya, Big Hit Music melalui pernyataan tertulis. "V mengunjungi rumah sakit Selasa sore pada tanggal 15 setelah mengalami sakit tenggorokan ringan dan mengikuti tes PCR. Dia didiagnosis positif Covid-19 malam ini," kata Big Hit Music, dikutip dari Soompi.

V yang telah mendapatkan vaksin kedua tidak menunjukkan gejala selain demam dan sakit tenggorokan ringan. Saat ini, V menjalani isolasi mandiri di rumah. "Dia saat ini menjalani perawatan di rumah sambil menunggu pedoman lebih lanjut dari otoritas perawatan kesehatan," kata Big Hit Music.

Berdasarkan informasi dari Big Hit Music, V dan anggota BTS lainnya sempat melakukan kontak erat pada Sabtu, 12 Februari 2022. Namun, dipastikan kalau mereka memakai masker pada saat pertemuan tersebut. Setelah V dinyatakan positif Covid-19, para anggota BTS lainnya langsung menjalani tes PCR.

"Tidak ada anggota BTS selain V yang menunjukkan gejala apa pun, dan semua orang menerima hasil negatif dari tes mandiri sebelumnya," kata Big Hit Music.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Sebelum V BTS, empat rekannya, Suga, RM, Jin, dan Jimin sudah pernah terpapar Covid-19. Suga pertama kali dinyatakan positif Covid-19 pada Jumat, 24 Desember 2021. RM dan Jin dinyatakan positif satu hari setelah Suga. Sementara Jimin dinyatakan positif Covid-19 sebelum menjalani operasi usus buntu pada Senin, 31 Januari 2022.

Baca juga: Jimin BTS Diizinkan Pulang Pasca Operasi Usus Buntu dan Sembuh dari Covid-19

Selalu update info terkini. Simak breaking news dan berita pilihan dari Tempo.co di kanal Telegram “Tempo.co Update”. Klik https://t.me/tempodotcoupdate untuk bergabung. Anda perlu meng-install aplikasi Telegram terlebih dahulu.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Pencapaian Lagu Seven Jungkook BTS

4 jam lalu

Jungkook BTS tampil di Times Square New York, Amerika Serikat pada Kamis, 9 November 2023. YouTube/BANGTANTV
Pencapaian Lagu Seven Jungkook BTS

Lagu Seven dari Jungkook BTS menduduki peringkat teratas dalam daftar The Hottest Hits Outside the US yang dirilis oleh Billboard, pekan ini


Gejala Baru pada Pasien DBD yang Dialami Penyintas COVID-19

21 jam lalu

Pasien Demam Berdarah Dengue (DBD) menjalani perawatan medis di Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Sultan Abdul Azis Syah Peureulak, Kabupaten Aceh Timur, Aceh, Rabu, 11 Maret 2020. Kementerian Kesehatan mencatat jumlah kasus DBD di Indonesia telah menelan 100 korban meninggal dari total 16.099 kasus dalam periode Januari sampai dengan awal Maret 2020. ANTARA/Syifa Yulinnas
Gejala Baru pada Pasien DBD yang Dialami Penyintas COVID-19

Kemenkes mendapat beberapa laporan yang menunjukkan perubahan gejala pada penderita DBD pascapandemi COVID-19. Apa saja?


Berperan Sebagai Anggota Boy Band, Nicholas Galitzine Terinpirasi BTS hingga Backstreet Boys

1 hari lalu

Nicholas Galitzine berperan sebagai Hayes Campbell dalam film The Idea of You. (dok. Prime Video)
Berperan Sebagai Anggota Boy Band, Nicholas Galitzine Terinpirasi BTS hingga Backstreet Boys

Bagi Nicholas Galitzine tantangan dalam film The Idea of You adalah saat harus tampil di atas panggung


Ibu Hamil Konsumsi Paracetamol, Apa yang Perlu Jadi Perhatian?

2 hari lalu

Ilustrasi ibu hamil berpikir. shutterstock.com
Ibu Hamil Konsumsi Paracetamol, Apa yang Perlu Jadi Perhatian?

Ibu hamil mengonsumsi paracetamol perlu baca artikel ini. Apa saja yang harus diperhatikan?


Vaksinasi Masih Jadi Tantangan, Banyak Orang Termakan Mitos Keliru

3 hari lalu

Ilustrasi vaksinasi Covid-19. TEMPO/Subekti
Vaksinasi Masih Jadi Tantangan, Banyak Orang Termakan Mitos Keliru

Masih ada warga yang menganggap vaksinasi dapat menyebabkan kematian sehingga pelaksanaannya masih sering menemui kendala.


Jangan Beri Anak Parasetamol setelah Imunisasi, Ini Alasannya

3 hari lalu

Petugas kesehatan meneteskan vaksin polio pada mulut anak balita saat pelaksanaan Sub Pekan Imunisasi Nasional (Sub PIN) Polio di Kota Madiun, Jawa Timur, Senin 19 Februari 2024. Imunisasi itu merupakan putaran kedua yang menyasar  kepada sekitar 18 ribu anak hingga usia delapan tahun di wilayah tersebut untuk memberikan kekebalan pada anak sekaligus upaya menanggulangi Kejadian Luar Biasa (KLB) polio menyusul penemuan kasus lumpuh layu di Pamekasan, Sampang Jawa Timur serta Klaten Jawa Tengah beberapa waktu lalu, dilaksanakan pada 19-25 Februari. ANTARA FOTO/Siswowidodo
Jangan Beri Anak Parasetamol setelah Imunisasi, Ini Alasannya

Jangan memberi obat penurun demam seperti parasetamol saat anak mengalami demam usai imunisasi. Dokter anak sebut alasannya.


Album Solo RM BTS, Wajib Militer hingga Lukisan Yun Hyong-keun

4 hari lalu

Cover art album solo kedua RM BTS, Right Place, Wrong Person. Instagram.com/@bts.bighitofficial
Album Solo RM BTS, Wajib Militer hingga Lukisan Yun Hyong-keun

RM BTS akan meluncurkan album solo kedua


RM BTS Siapkan Konten Jelang Rilis Album Solo Kedua Right Place, Wrong Person

6 hari lalu

Cover art album solo kedua RM BTS, Right Place, Wrong Person. Instagram.com/@bts.bighitofficial
RM BTS Siapkan Konten Jelang Rilis Album Solo Kedua Right Place, Wrong Person

Album solo kedua RM BTS akan dirilis pada 24 Mei 2024


IDAI Anjurkan Pemberian Parasetamol Anak Saat Demam Suhunya 38 Derajat ke Atas, Alasannya?

8 hari lalu

Ilustrasi anak demam. webmd.com
IDAI Anjurkan Pemberian Parasetamol Anak Saat Demam Suhunya 38 Derajat ke Atas, Alasannya?

Hal ini karena saat anak mengalami kenaikan suhu tubuh saat demam sebenarnya sistem imun sedang memerangi virus dan bakteri.


Lagu Like Crazy Jimin BTS Puncaki Hot 50 World Song

9 hari lalu

Jimin BTS. Foto: Instagram/@bts.bighitofficial
Lagu Like Crazy Jimin BTS Puncaki Hot 50 World Song

Lagu Like Crazy Jimin itu sudah sembilan kali menduduki posisi puncak 50 Hot World Song