Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Lemmy Kilmister: Band Metal dan Soal Idiom Lemmy is God

Reporter

Editor

Dwi Arjanto

image-gnews
Lemmy membentuk Motorhead pada tahun 1975 dan merilis 23 album dengan salah satu album terbaik  pada 1980 dengan salah satu singlenya Ace of Spades. Instagram.com
Lemmy membentuk Motorhead pada tahun 1975 dan merilis 23 album dengan salah satu album terbaik pada 1980 dengan salah satu singlenya Ace of Spades. Instagram.com
Iklan

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Ozzy Osbourne, vokalis Black Sabbath, suatu hari kebingungan untuk menulis lirik lagu dan ia konsultansi dengan Lemmy. Lemmy memancing idenya dengan membaca buku sejarah, kemudian menuliskan lirik untuk Ozzy.

Lebih lanjut, idiom “Lemmy is God” sering terdengar bagi penggemar Heavy Metal—khususnya Motorhead. Idiom ini populer ketika film komedi Airhead (1994) rilis. karakter Chazz (Brendan Fraser) sedang tebak-tebakan dengan karakter Chris.

Ian Fraser "Lemmy" Kilmister, pentolan grup heavymetal Motorhead tampil dalam acara Festival Wacken Open Air ke-24 di Wacken, 2 Agustus 2013. Sang vokalis meninggal dunia di rumahnya sendiri setelah menderita kanker. REUTERS/Fabian Bimmer/Files

Chazz melemparkan pertanyaan, “Jika Tuhan dan Lemmy bertarung, siapa pemenangnya?” akhirnya karakter Rex (Steve Buscemi) menimpali, “Salah, payah! Lemmy adalah Tuhan.”

Terkait hal ini New York Times menanyakan hal tersebut kepada sang front liner band metal itu. “Lemmy adalah Tuhan, menurut film "Airheads", bukan?” tanya New York Times. Tanpa tedeng aling Lemmy menjawabnya, “Tidak, Tuhan lebih tinggi, dan dia berpakaian lebih baik. Dia tinggal di sebuah pondok Cape Cod di ujung Rhode Island.”

GERIN RIO PRANATA
Baca : Gojira, Nama Fosil yang Ditemukan di Luksemburg Berasal dari Band Metal Prancis

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Ditangkap di Australia, Mantan Pilot Marinir AS Akui Bekerja dengan Peretas Cina

4 jam lalu

Mantan pilot Korps Marinir A.S. Daniel Duggan, yang menghadapi ekstradisi ke Amerika Serikat karena diduga melanggar undang-undang pengendalian senjata A.S. setelah ia melatih pilot Tiongkok, berpose untuk difoto dalam gambar selebaran tak bertanggal ini.  Warwick Ponder/Handout melalui REUTERS
Ditangkap di Australia, Mantan Pilot Marinir AS Akui Bekerja dengan Peretas Cina

Mantan pilot Marinir AS yang menentang ekstradisi dari Australia, tanpa sadar bekerja dengan seorang peretas Tiongkok, kata pengacaranya.


Ajang Balap Formula 1 Pertama Diadakan 74 Tahun Lalu, Siapa Juaranya?

7 jam lalu

Mobil Formula 1 Mercedes Benz W196 ini sudah menggunakan mesin fuel-injected, chasis yang sangat ringan, dan rem inboard mounted, yang merupakan inovasi pada tahun 1950-an. wot.motortrend.com
Ajang Balap Formula 1 Pertama Diadakan 74 Tahun Lalu, Siapa Juaranya?

Formula 1 pertama di Sirkuit Silverstone, Inggris dimenangkan oleh Guiseppe Farina, berikut profilnya


Rishi Sunak Minta Universitas di Inggris Lindungi Mahasiswa Yahudi dari Pelecehan

3 hari lalu

PM Inggris Rishi Sunak dan kucing Larry. REUTERS
Rishi Sunak Minta Universitas di Inggris Lindungi Mahasiswa Yahudi dari Pelecehan

Rishi Sunak menyerukan pada universitas di Inggris agar melindungi mahasiswa pemeluk yahudi dari pelecehan menyusul unjuk rasa pro-Palestina


Voice of Baceprot Dapat Sorotan dari Media AS: Inspirasi Perempuan Indonesia

5 hari lalu

Voice of Baceprot. Foto: Instagram/@voiceofbaceprot
Voice of Baceprot Dapat Sorotan dari Media AS: Inspirasi Perempuan Indonesia

Voice of Baceprot disebut mampu membuktikan bahwa usia, gender, bahkan agama bukanlah halangan untuk berkarya dan menorehkan prestasi.


Belgia akan Dukung Resolusi Pengakuan Palestina Jadi Anggota Penuh PBB

6 hari lalu

Menteri Luar Negeri Hadja Lahbib dan Menteri Luar Negeri Palestina Riyad al-Maliki. FOTO/X/@hadjalahbib
Belgia akan Dukung Resolusi Pengakuan Palestina Jadi Anggota Penuh PBB

Menlu Belgia Hadja Lahbib mengatakan negaranya akan mendukung resolusi yang mengakui Palestina sebagai anggota penuh PBB


Sadiq Khan, Muslim Pertama yang Terpilih Jadi Wali Kota London Tiga Periode

6 hari lalu

Wali Kota London, Sadiq Khan (kiri) menyalakan lampu yang menghiasi pusat kota London untuk menyambut Ramadan, di Inggris, 7 Maret 2024. Ini merupakan tahun kedua kawasan Coventry Street dekat Piccadilly Circus di pusat kota London menjadi semakin terang kala malam hari berkat hiasan lampu-lampu untuk menyambut Ramadan. REUTERS/Maja Smiejkowska
Sadiq Khan, Muslim Pertama yang Terpilih Jadi Wali Kota London Tiga Periode

Sadiq khan terpilih untuk ketiga kalinya sebagai wali kota London.


Jelajah Lokasi Syuting Baby Reindeer dari Edinburgh hingga London

7 hari lalu

Baby Reindeer. Dok. Netflix
Jelajah Lokasi Syuting Baby Reindeer dari Edinburgh hingga London

Baby Reindeer tidak hanya menarik dari sisi cerita, lokasi syutingnya seolah mengajak penonton berkeliling Edinburgh hingga London


Perjalanan Band Metal Misery Index Hingga Sampai ke Panggung Hammersonic 2024

8 hari lalu

Band Misery Index. Wikipedia
Perjalanan Band Metal Misery Index Hingga Sampai ke Panggung Hammersonic 2024

Misery index menjadi salah satu band metal yang tampil pada hari kedua Festival Hammersonic. Telah melalui perjalanan panjang hingga saat ini.


Hammersonic 2024 Malam Ini: Profil Atreyu yang Mengusung Metalcore

8 hari lalu

Band rock Atreyu. Wikipedia
Hammersonic 2024 Malam Ini: Profil Atreyu yang Mengusung Metalcore

Atreyu merupakan band metal legendaris asal California Selatan. Mereka akan tampil pada hari kedua Festival Hammersonic 2024 malam ini.


RI - Inggris Berkomitmen Perkuat Kerja Sama Ekonomi dan Perdagangan

8 hari lalu

Menteri Perdagangan Inggris Greg Hands (kiri) dan Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto (kanan) saat bertemu di London, Senin (29/4/2024) (ANTARA/HO-Kemenko Perekonomian)
RI - Inggris Berkomitmen Perkuat Kerja Sama Ekonomi dan Perdagangan

Pemerintah Indonesia bertemu dengan Menteri Perdagangan Inggris Greg Hands MP untuk membahas sejumlah kerja sama di bidang ekonomi dan perdagangan.