Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Fairuz A Rafiq Umumkan Hamil Anak Ketiga, Usia Kandungan Sudah 4 Bulan

Reporter

Editor

Marvela

image-gnews
Sonny Septian dan Fairuz A Rafiq mengumumkan hamil anak ketiga. (Instagram/@fairuzarafiq).
Sonny Septian dan Fairuz A Rafiq mengumumkan hamil anak ketiga. (Instagram/@fairuzarafiq).
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Kabar bahagia datang dari pasangan selebritas Fairuz A Rafiq dan Sonny Septian. Keduanya mengumumkan bahwa Fairuz tengah hamil anak ketiga dan usia kehamilannya sudah memasuki empat bulan.

"MasyaAllah tabarakAllah. Alhamdulillah hari ini tepat sudah 16 minggu 6 hari (4 bulan 6 hari)hadiah terindah yang diberikan Allah tepatnya pertama kali kita tahu di bulan ramadhan tahun ini," tulis Fairuz di Instagram pada Kamis, 22 Juli 2021.

Pasangan yang menikah pada 21 Mei 2017 ini sudah tahu sejak beberapa bulan lalu namun baru mengabarkan ke publik setelah usia kandungannya empat bulan.Fairuz meminta doa agar seluruh proses kehamilannya, ia dan bayi yang ada di dalam kandungannya diberikan kesehatan, kelancaran sampai waktu kelahiran nanti.

"Setelah kelahiranpun aku suami dan anak-anakku selalu dalam lindungan Allah, sehat lahir dan bathin, dijauhkan dari segala macam penyakit, panjang umur, bahagia dunia akhirat dijauhkan dari musibah dan masalah," tulisnya.

Hal serupa juga diutarakan oleh Sonny Septian. Ia berulang kali mengucapkan syukur dan terima kasih atas hadiah terindah ini. "Ya Allah, jagalah anakku selama ia berada dalam perut istriku, sehatkan ia, sesungguhnya Engkau Yang Maha Menyehatkan," tulisnya.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Sonny juga menuliskan harapannya untuk buah hati ketiganya ini dan Fairuz. "Bentuk ia yang ada di perut istriku dalam rupa yang baik, Ya Allah, jadikan ia utuh, sempurna, berakal, cerdas, banyak beramal. Ya Allah, panjangkan umurnya, sehatkan jasadnya, baguskan rupanya, serta sehatkan dan jagalah juga bidadari yang sedang mengandungnya," tulisnya.

Pada September 2020, Fairuz A Rafiq sempat mengalami keguguran. Sonny Septian menyampaikan kabar tersebut melalui video yang diunggah di akun Instagram miliknya pada Jumat, 4 September 2020. Dengan suara bergetar, Sonny mengungkapkan kesedihan kehilangan calon bayinya.

Sebelum menikah dengan Sonny Septian, Fairuz A Rafiq pernah menikah dengan Galih Ginanjar. Pernikahan Fairuz dan Galih hanya bertahan tiga tahun dan telah dikaruniai anak laki-laki bernama King Faaz Arafiq. Dari pernikahannya dengan Sonny, Fairuz dikaruniai putri bernama Queen Eijaz Slofa.

Baca juga: Fairuz A Rafiq Keguguran, Sonny Septian: Doakan Semoga Istri Saya Kuat

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Cegah Stunting dengan Jaga Nutrisi dan Rutin Periksa Kandungan

17 jam lalu

Ilustrasi stunting. freepik.com
Cegah Stunting dengan Jaga Nutrisi dan Rutin Periksa Kandungan

Ibu hamil untuk menjaga nutrisi dan rutin memeriksakan kandungan untuk cegah stunting. Berikut saran yang perlu dilakukan.


Bagaimana Risiko Kehamilan pada Usia Terlalu Muda dan Terlalu Tua? Ini Penjelasan Wakil Dekan Kedokteran UI

7 hari lalu

Ilustrasi Kehamilan. TEMPO/Aditia Noviansyah
Bagaimana Risiko Kehamilan pada Usia Terlalu Muda dan Terlalu Tua? Ini Penjelasan Wakil Dekan Kedokteran UI

Wakil Dekan Fakultas Kedokteran UI memaparkan sejumlah risiko kehamilan di luar usia 20-35 tahun. Kondisi itu memerlukan antisipasi lebih dini.


Pemeriksaan Kehamilan Rutin Bantu Cegah Penularan Sifilis dari Ibu ke Janin

8 hari lalu

Ilustrasi ibu hamil berbaring. Freepik.com/Valuavitaly
Pemeriksaan Kehamilan Rutin Bantu Cegah Penularan Sifilis dari Ibu ke Janin

Penyakit sifilis bisa menular dari ibu yang terinfeksi ke janinnya melalui plasenta. Pemeriksaan kehamilan bantu mencegah penularan itu.


Risiko Kehamilan setelah Usia 35 Tahun dan Perawatannya

17 hari lalu

Ilustrasi perawatan ibu hamil. Shutterstock.com
Risiko Kehamilan setelah Usia 35 Tahun dan Perawatannya

Seiring bertambahnya usia, risiko komplikasi terkait kehamilan mungkin meningkat, terutama pada yang berumur di atas 35 tahun.


Lebaran di Rumah Sakit, Fairuz A. Rafiq Minta Maaf ke Suami dan Anak

17 hari lalu

Fairuz A Rafiq dan Sonny Septian. Foto: Instagram/@fairuzarafiq
Lebaran di Rumah Sakit, Fairuz A. Rafiq Minta Maaf ke Suami dan Anak

Fairuz A. Rafiq dan putrinya dirawat di rumah sakit menjelang Hari Raya Idul Fitri sehingga terpaksa merayakan malam takbiran hingga Lebaran di sana.


Ragam Penyebab Mual dan Kapan Perlu Mendapat Perhatian Serius

20 hari lalu

Ilustrasi wanita mual. Freepik.com
Ragam Penyebab Mual dan Kapan Perlu Mendapat Perhatian Serius

Semua orang bisa mengalami mual dengan berbagai penyebab. Kapan perlu mendapat perhatian khusus dan periksa ke dokter?


4 Pola Tidur Berkaitan Tidur yang Terbawa Sejak Masa Kehamilan

20 hari lalu

Ilustrasi ibu dan bayi. Foto: Unsplash/Kevin Liang
4 Pola Tidur Berkaitan Tidur yang Terbawa Sejak Masa Kehamilan

Perilaku dan pola pikir bermasalah mengenai tidur dapat muncul selama kehamilan dan menetap pada masa nifas.


Penanganan Tidur yang Buruk Selama Masa Kehamilan dan Pasca Melahirkan

21 hari lalu

Ilustrasi bayi tidur. Foto: Freepik.com/user18526052
Penanganan Tidur yang Buruk Selama Masa Kehamilan dan Pasca Melahirkan

Tiga dari 4 wanita selama periode hamil dan atau pasca melahirkan mengalami masalah tidur seperti insomnia, kualitas tidur buruk, atau gangguan tidur


Mudik Lebaran, Ibu Hamil Perlu Periksa USG Dulu dan Bawa Camilan Berprotein

22 hari lalu

Ilustrasi ibu hamil mudik. Shutterstock
Mudik Lebaran, Ibu Hamil Perlu Periksa USG Dulu dan Bawa Camilan Berprotein

Ibu hamil disarankan melakukan pemeriksaan melalui USG hingga membawa camilan berprotein tinggi untuk perjalanan mudik Lebaran.


Hamil Anak Pertama Setelah Sempat Keguguran, Patricia Gouw: Mohon Doakan Kami

23 hari lalu

Patricia Gouw dan suami, Daniel Bertoli. Foto: Instagram/@patriciagouw
Hamil Anak Pertama Setelah Sempat Keguguran, Patricia Gouw: Mohon Doakan Kami

Patricia Gouw membagikan video perjalanannya dan suami menyambut anak pertama yang sempat keguguran tahun lalu.