Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Ultah Pernikahan ke-11, Choky Sitohang: Kapan Boleh Pegang Kartu ATM Sendiri?

Reporter

Editor

Marvela

image-gnews
Choky Sitohang dan Melissa Aryani. (Instagram/@sitohangchoky).
Choky Sitohang dan Melissa Aryani. (Instagram/@sitohangchoky).
Iklan

TEMPO.CO, JakartaPembawa acara, Choky Sitohang baru saja merayakan ulang tahun pernikahan dengan Melissa Aryani yang ke-11 pada Jumat, 18 Juni 2021. Dalam perayaan tersebut, Choky mengunggah sejumlah foto lawas bersama Melissa di Instagram.

"Aku inget banget nih foto abis selesai konpers soal rencana pernikahan yang bakal digelar 18 Juni 2010. Aku terlihat macam ajudan dan kau obyek pengawalannya," tulis Choky saat menjelaskan foto pertama.

Choky juga mengunggah foto-foto pernikahan yang memperlihatkan bagaimana perjalanan cinta mereka selama belasan tahun bersama hingga sampai saat ini. Baginya, Melissa adalah perempuan yang memang ditakdirnya untuk mendampinginya. "11 tahun pernikahan plus 4,5 tahun pacaran. Artinya, kaulah wanita pertama yang kuanggap ‘tulang rusukku yang baru kutemukan,’ yang kukenal sepanjang durasi itu!" tulisnya.

Di akhir unggahannya, Choky membuat catatan kecil untuk sang istri. Ia mempertanyakan kabar kartu ATMnya yang diketahui hingga saat ini dipegang oleh Melissa. "Kapan kira-kira aku boleh pegang lagi kartu ATM-ku sendiri? Dalam rangka mengantisipasi lonjakan harga sembako demi ketahanan pangan nasional. Itu aja sih aku mah," tulisnya.

Presenter Choky Sitohang bersama istrinya Melissa Aryani dan anaknya Chelsea Abigail Victory Sitohang saat menghadiri pembukaan Rockstar Gym di Kota Kasablanka, Jakarta (23/1). TEMPO/Nurdiansah

Melissa merasa senang membaca pesan manis dari Choky di hari ulang tahun pernikahannya. Tidak hanya itu, ibu tiga anak ini juga membalas pertanyaan Choky perihal kartu ATMnya. "Ucapan anniversary ter-the best! Tenang nanti ATM aku balikin enggak papa kok, yang penting token-nya aku yang pegan," tulis Melissa sambil meledek. "Happy Anniversary, too! Love you to the moon and back!"

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Sebelumnya, Choky pernah mengutarakan perubahan Melissa sejak awal pacaran hingga pernikahan 11 tahun. Keduanya berpacaran 15 tahun yang lalu saat Melissa berusia 23 tahun. Menurut Choky, tidak banyak perubahan pada diri Melissa meski telah memiliki tiga anak.

"Enggak banyak berubah. Cuma makin cantik dan berkharisma, enggak tipker lagi alias berisi, anaknya udah 3, lebih bijaksana dan penyabar, stok maafnya lebih banyak," tulis Choky di Instagram pada 22 Mei 2021.

Hal tersebut diungkapkannya tepat di hari ulang tahun Melissa. Choky Sitohang merasa beruntung mendapatkan pasangan yang bisa melengkapi hidupnya. "Semua yang kubutuhin dari seorang perempuan ada di kamu, @mrssitohang boru Hutapea," tulisnya.

Baca juga: Choky Sitohang Pernah Bercita-cita Jadi Tentara

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


5 Konflik Umum dalam Pernikahan yang Bisa Berbahaya bila Didiamkan

4 hari lalu

Ilustrasi pasangan bertengkar. Foto: Freepik.com/Drazen Zigic
5 Konflik Umum dalam Pernikahan yang Bisa Berbahaya bila Didiamkan

Pernikahan yang tampak bahagia sekali pun pasti ada saja masalah. Berikut kata terapis tentang berbagai masalah yang berpotensi serius bila didiamkan.


Wacana KUA Layani Nikah Semua Agama, Wakil Ketua Komisi VIII DPR: Perlu Ubah Undang-undang

13 hari lalu

Wakil Ketua Komisi VIII DPR RI Ace Hasan Syadzily
Wacana KUA Layani Nikah Semua Agama, Wakil Ketua Komisi VIII DPR: Perlu Ubah Undang-undang

Wakil Ketua Komisi VIII DPR RI, Ace Hasan Syadzily, menanggapi wacana perluasan layanan KUA agar menjadi tempat menikah semua agama.


Sudah Berpisah, Sam Asghari Sebut Pernikahannya dengan Britney Spears sebagai Berkah

13 hari lalu

Britney Spears menikah dengan Sam Asghari pada Kamis, 9 Juni 2022 atau Jumat waktu Indonesia (Instagram/@kevinostaj)
Sudah Berpisah, Sam Asghari Sebut Pernikahannya dengan Britney Spears sebagai Berkah

Pernikahannya hanya bertahan 1 tahun, Sam Asghari mengatakan kalau dia tidak memiliki niat buruk terhadap Britney Spears.


Sederet Fakta Gus Samsudin: Diduga Bikin Konten Suami Istri Boleh Tukar Pasangan, Kini Jadi Tersangka

17 hari lalu

 Polisi membawa Gus Samsudin untuk diperiksa di Polda Jatim, Kamis, 29 Februarai 2024 atas pembuatan konten
Sederet Fakta Gus Samsudin: Diduga Bikin Konten Suami Istri Boleh Tukar Pasangan, Kini Jadi Tersangka

Viral video yang menarasikan pasangan suami istri boleh tukar pasangan. Samsudin, si pembuat video, kini telah dijadikan tersangka.


KUA Jadi Tempat Nikah bagi Semua Agama, Siapa Saja Tokoh yang Mendukung dan Menolak?

17 hari lalu

Petugas saat melayani warga yang mengurus persyaratan menikah di Kantor Urusan Agama (KUA) Pasar Minggu, Jakarta, Selasa, 27 Februari 2024. Menteri Agama Yaqut Cholil Qoumas mengatakan KUA rencananya akan menjadi tempat menikah untuk semua agama, Ia ingin memberikan kemudahan bagi warga nonmuslim. TEMPO/M Taufan Rengganis
KUA Jadi Tempat Nikah bagi Semua Agama, Siapa Saja Tokoh yang Mendukung dan Menolak?

Wacana Menteri Agama yang akan merubah KUA sebagai tempat nikah bagi semua agama menuai beberapa pendapat yang mendukung dan menolaknya dari berbagai tokoh.


Pemicu Pasangan Bercerai di Usia 50-an

17 hari lalu

Ilustrasi pasangan bercerai. milligazette.com
Pemicu Pasangan Bercerai di Usia 50-an

Bercerai tak kenal usia. Ada lima alasan umum mengapa perceraian terjadi pada pasangan berusia di atas 50 tahun menurut psikoterapis.


Soal Rencana Menag Yaqut Jadikan KUA Tempat Pernikahan Semua Agama, PGI : Perlu Koordinasi antar Lembaga

18 hari lalu

Ilustrasi pesta pernikahan. Pexel/Rene Asmussen
Soal Rencana Menag Yaqut Jadikan KUA Tempat Pernikahan Semua Agama, PGI : Perlu Koordinasi antar Lembaga

PGI merespons positif rencana Menag Yaqut agar semua agama bisa menikah di KUA, namun masih dibutuhkan koordinasi lebih baik antar lembaga dan kementerian.


Menteri Agama Yaqut Rencanakan KUA untuk Pernikahan Semua Agama, Pahami 10 Tugas Pokok Kantor Urusan Agama

18 hari lalu

Petugas saat melayani warga yang mengurus persyaratan menikah di Kantor Urusan Agama (KUA) Pasar Minggu, Jakarta, Selasa, 27 Februari 2024. Menteri Agama Yaqut Cholil Qoumas mengatakan KUA rencananya akan menjadi tempat menikah untuk semua agama, Ia ingin memberikan kemudahan bagi warga nonmuslim. TEMPO/M Taufan Rengganis
Menteri Agama Yaqut Rencanakan KUA untuk Pernikahan Semua Agama, Pahami 10 Tugas Pokok Kantor Urusan Agama

Menteri Agama Yaqut punya rencana jadikan KUA untuk pernikahan semua agama. Patut pahami kembali 10 tugas pokok Kantor Urusan Agama.


Bukan KDRT, 6 Masalah Ini Juga Rentan Sebabkan Perceraian

19 hari lalu

Ilustrasi cerai. dailymail.co.uk
Bukan KDRT, 6 Masalah Ini Juga Rentan Sebabkan Perceraian

Meski hubungan sudah dijaga dengan baik, ada berbagai faktor orang terpaksa mengakhiri pernikahan dan berujung perceraian. Berikut di antaranya.


Rencana Menag Yaqut Jadikan KUA Tempat Pernikahan Semua Agama, Dosen UIN Suska Riau Beri Catatan

20 hari lalu

Ilustrasi Kantor Urusan Agama. TEMPO/Marifka Wahyu Hidayat
Rencana Menag Yaqut Jadikan KUA Tempat Pernikahan Semua Agama, Dosen UIN Suska Riau Beri Catatan

Dosen UIN Suska Riau berikan catatan soal rencana Menag Yaqut Cholil Qoumas menjadikan KUA tempat pernikahan semua agama.