Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Felicya Angelista Wisuda Dapat Cum Laude, Caesar Hito: Ada yang Nebeng Gelar

Reporter

Editor

Rini Kustiani

image-gnews
Felicya Angelista saat wisuda. Foto: Instagram
Felicya Angelista saat wisuda. Foto: Instagram
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Aktris Felicya Angelista berhasil menamatkan kuliah dan bergelar Sarjana Ekonomi dari Institut Bisnis Nusantara. Istri dari Caesar Hito ini juga meraih pencapaian yang membanggakan karena mendapatkan predikat Cum Laude.

"Aku yang cuma berharap lulus, Tuhan Yesus kasih predikat Cum Laude. Makasih banyak Tuhan Yesus," tulis Felicya Angelista di Instagram pada Sabtu, 23 Mei 2021. Dalam unggahan itu, dia mengenakan toga wisuda dan menunjukkan piagam penghargaan.

Felicya juga menceritakan sekelumit pertanyaan orang lain yang biasa disampaikan kepadanya. Dulu dia pernah ditanya 'kapan nikah?'. Lalu dia jawab, 'tunggu lulus kuliah'. Pernyataan ini sesuai dengan kenyataan.

Feliciya Angelista menikah dengan Caesar Hito pada 9 Januari 2021, setelah dia selesai sidang skripsi dan dinyatakan lulus sarjana. "Sekarang wisuda dan enggak menyangka wisudanya enggak sendirian, tapi berdua dengan my sweet little angel," kata Felicya yang tengah hamil tiga bulan ini.

Felicya Angelista bersama Caesar Hito. Foto: Instagram

Caesar Hito bangga kepada Felicya. "Felicya Angelista, my super wife wisuda," tulis Caesar. "Hasil susah payah kuliah sambil kerja akhirnya terbayar lunas plus bonus lulus cum laude."

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Caesar Hito berseloroh ada yang nebeng gelar Sarjana Ekonomi dan predikat Cum Laude istrinya. "Si dedek masih di perut sudah nebeng gelar," tulisnya bercanda.

Felicya Angelista menyampaikan terima kasih kepada Caesar Hito karena menjadi suami yang siaga dan sabar menghadapi ibu hamil pecicilan. "I love you so much Caesar Hito," tulisnya.

Felicya Angelista juga menceritakan bagaimana dia kebingungan menentukan busana wisuda yang akan dipakai karena sedang hamil. Akhirnya Felicya mendapatkan kebaya yang dia inginkan dan nyaman untuk ibu hamil. "Kebayanya tetap egelan, kece, dan tetap terlihat ramping singset meski lagi hamil," tulisnya.

Baca juga:
Felicya Angelista Potong Rambut Pendek, Caesar Hito Deg-degan

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Yang Perlu Disiapkan Ibu Hamil agar Persalinan Aman dan Lancar

1 hari lalu

Ilustrasi melahirkan. Shutterstock
Yang Perlu Disiapkan Ibu Hamil agar Persalinan Aman dan Lancar

Selain memahami bahaya persalinan, ibu hamil juga harus menyiapkan keperluan untuk membantu lancarnya proses kelahiran.


Tanda Ibu Hamil Alami Gangguan Mental

4 hari lalu

Ilustrasi wanita depresi. (Pixabay.com)
Tanda Ibu Hamil Alami Gangguan Mental

Gangguan mental pada ibu hamil perlu dikenali karena membuat perasaan tidak nyaman dan ada gangguan pada aktivitas sehari-hari.


Serangan Israel di Rafah Tewaskan 18 orang, Termasuk 14 Anak-anak

4 hari lalu

Warga Palestina menunggu untuk menerima makanan selama bulan suci Ramadan, saat konflik antara Israel dan Hamas, di Rafah, di selatan Jalur Gaza 13 Maret 2024. REUTERS/Mohammed Salem
Serangan Israel di Rafah Tewaskan 18 orang, Termasuk 14 Anak-anak

Serangan brutal Israel pada Sabtu malam di Rafah menewaskan 18 orang, termasuk 14 anak-anak. Dokter berhasil menyelamatkan bayi dari jasad ibu hamil


Pemeriksaan Kehamilan Rutin Bantu Cegah Penularan Sifilis dari Ibu ke Janin

6 hari lalu

Ilustrasi ibu hamil berbaring. Freepik.com/Valuavitaly
Pemeriksaan Kehamilan Rutin Bantu Cegah Penularan Sifilis dari Ibu ke Janin

Penyakit sifilis bisa menular dari ibu yang terinfeksi ke janinnya melalui plasenta. Pemeriksaan kehamilan bantu mencegah penularan itu.


Risiko Kehamilan setelah Usia 35 Tahun dan Perawatannya

14 hari lalu

Ilustrasi perawatan ibu hamil. Shutterstock.com
Risiko Kehamilan setelah Usia 35 Tahun dan Perawatannya

Seiring bertambahnya usia, risiko komplikasi terkait kehamilan mungkin meningkat, terutama pada yang berumur di atas 35 tahun.


Beri Layanan Kebidanan pada Pemudik, Ikatan Bidan Buka Posko Kesehatan

15 hari lalu

Ilustrasi ibu hamil mudik. Shutterstock
Beri Layanan Kebidanan pada Pemudik, Ikatan Bidan Buka Posko Kesehatan

Posko OPOR Bu Bidan didirikan untuk mendekatkan layanan kebidanan kepada pemudik, khususnya akses bagi perempuan, ibu hamil dan menyusui


Mudik Lebaran, Ibu Hamil Perlu Periksa USG Dulu dan Bawa Camilan Berprotein

19 hari lalu

Ilustrasi ibu hamil mudik. Shutterstock
Mudik Lebaran, Ibu Hamil Perlu Periksa USG Dulu dan Bawa Camilan Berprotein

Ibu hamil disarankan melakukan pemeriksaan melalui USG hingga membawa camilan berprotein tinggi untuk perjalanan mudik Lebaran.


Bolehkah Ibu Hamil Mudik Naik Motor? Ketahui Risikonya

20 hari lalu

Bolehkah ibu hamil mudik naik motor? Meskipun lebih efisien dalam hal waktu, sebaiknya jangan lakukan hal ini karena risikonya cukup besar. Foto: Canva
Bolehkah Ibu Hamil Mudik Naik Motor? Ketahui Risikonya

Bolehkah ibu hamil mudik naik motor? Meskipun lebih efisien dalam hal waktu, sebaiknya jangan lakukan hal ini karena risikonya cukup besar.


Hamil Anak Pertama Setelah Sempat Keguguran, Patricia Gouw: Mohon Doakan Kami

21 hari lalu

Patricia Gouw dan suami, Daniel Bertoli. Foto: Instagram/@patriciagouw
Hamil Anak Pertama Setelah Sempat Keguguran, Patricia Gouw: Mohon Doakan Kami

Patricia Gouw membagikan video perjalanannya dan suami menyambut anak pertama yang sempat keguguran tahun lalu.


Bahaya Ibu Hamil Menahan Kencing saat Mudik Lebaran

22 hari lalu

Ilustrasi ibu hamil mudik. Shutterstock
Bahaya Ibu Hamil Menahan Kencing saat Mudik Lebaran

Sering menahan buang air kecil selama perjalanan mudik Lebaran dapat berisiko buruk pada kesehatan ibu hamil. Apa saja dampaknya?