Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Konser Tribute Freddie Mercury Tayang 48 Jam di Youtube

Reporter

image-gnews
Freddie Mercury personel Band Queen. metro.co.uk
Freddie Mercury personel Band Queen. metro.co.uk
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Queen akan mengadakan streaming  Konser Tribute Freddie Mercury di saluran YouTube selama 48 jam, mulai Jumat ini pukul 19.00 BST atau Sabtu 16 Mei 2020 pukul 01.00 WIB.

Konser yang dihadiri 72 ribu penonton di Stadion Wembley pada 20 April 1992 itu merupakan penghormatan kepada sang vokalis band tersebut, yang meninggal karena AIDS pada November tahun sebelumnya.

Konser tersebut menampilkan para personel Queen lainnya yang masih hidup, bersama dengan musisi lainnya seperti David Bowie, Roger Daltrey, George Michael, Elton John, dan Axl Rose.Band Queen. officialcharts.com

Pertunjukan itu juga menghadirkan Metallica, Spinal Tap, Def Leppard, U2 dan Guns N 'Roses dengan membawakan lagu-lagu tribute. Sementara aktris Elizabeth Taylor berpidato tentang AIDS.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Queen juga akan menggalang donasi yang akan disalurkan kepada Organisasi Kesehatan Dunia (WHO) untuk menghormati Freddy Mercury.

Queen dan vokalis mereka saat ini, Adam Lambert, juga telah merombak lagu We Are The Champions menjadi You Are The Champions sebagai versi terbaru untuk menghormati tenaga medis COVID-19.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


10 Selebritas Meninggal Akibat HIV/AIDS Termasuk Freddie Mercury dan Tommy Morrison

2 Desember 2023

Freddy Mercury
10 Selebritas Meninggal Akibat HIV/AIDS Termasuk Freddie Mercury dan Tommy Morrison

HIV/AIDS menyerang 10 selebritas dunia ini antara lain vokalis Queen Freddie Mercury, petinju Tommy Morrison dan aktor Rock Hudson.


Dua Kata Terakhir Freddie Mercury Sebelum Pergi Selamanya

26 November 2023

Freddy Mercury
Dua Kata Terakhir Freddie Mercury Sebelum Pergi Selamanya

Pada 24 November 1991, Freddie Mercury meninggal dunia karena AIDS. Lantas, apa yang dilakukan pentolan Queen saat waktu terakhirnya sebelum meninggal?


1.406 Barang Pribadi Freddie Mercury Dilelang, Total Harganya Tembus Rp 774 Miliar

18 September 2023

Freddie Mercury personel Band Queen. metro.co.uk
1.406 Barang Pribadi Freddie Mercury Dilelang, Total Harganya Tembus Rp 774 Miliar

Grand piano tahun 1973 yang sering digunakan mendiang Freddie Mercury berhasil terjual dengan harga paling tinggi, yaitu Rp 33 miliar.


Brian May Queen Sebut AI Punya Dampak Sangat Mengerikan untuk Industri Musik

12 September 2023

Gitaris Queen, Brian May beraksi dalam konser perayaan Platinum Jubilee Ratu Elizabeth di London, Inggris, 4 Juni 2022. Sejumlah musisi turut memeriahkan konser perayaan 70 tahun bertakhtanya Ratu Elizabeth II yang digelar di depan Buckingham Palace. Alberto Pezzali/Pool via REUTERS
Brian May Queen Sebut AI Punya Dampak Sangat Mengerikan untuk Industri Musik

Gitaris Queen, Brian May menjadi musisi berikutnya yang menyatakan kekhawatirannya terhadap kemunculan AI dalam dunia musik.


Jika Masih Ada, Hari Ini Freddie Mercury 77 Tahun, Berikut Profil Pemilik Nama Lahir Farrokh Bulsara

5 September 2023

Freddy Mercury
Jika Masih Ada, Hari Ini Freddie Mercury 77 Tahun, Berikut Profil Pemilik Nama Lahir Farrokh Bulsara

Freddie Mercury punya nama lahir Farrokh Bulsara. Jika masih ada, hari ini vokalis Queen berusia 77 tahun.


Brian May Genap 76 Tahun, Kisah Gitaris Legendaris Queen Sukses Mendalami Astrofisika

19 Juli 2023

Aksi gitaris Queen, Brian May dalam Global Citizen Festival 2019 di New York, AS, 28 September 2019. REUTERS/Eduardo Munoz
Brian May Genap 76 Tahun, Kisah Gitaris Legendaris Queen Sukses Mendalami Astrofisika

Kecintaan Brian May dengan dunia astronomi membuatnya memutuskan berkuliah di Imperial Collage London, Inggris.


76 Tahun Brian May, Pemetik Gitar Queen yang Aktivis Lingkungan dan Hak Hewan

19 Juli 2023

Gitaris Queen, Brian May beraksi dalam konser perayaan Platinum Jubilee Ratu Elizabeth di London, Inggris, 4 Juni 2022. Sejumlah musisi turut memeriahkan konser perayaan 70 tahun bertakhtanya Ratu Elizabeth II yang digelar di depan Buckingham Palace. Alberto Pezzali/Pool via REUTERS
76 Tahun Brian May, Pemetik Gitar Queen yang Aktivis Lingkungan dan Hak Hewan

Hari ini adalah hari lahir legenda gitar dari band Queen, Brian May. Ini profil dan aktivitasnya sebagai aktivis lingkungan dan perjuangkan hak hewan.


Trending Putri Ariani Nyanyikan Bohemian Rhapsody, Ini Kisah dan Lirik Lagu dari Freddie Mercury - Queen

20 Juni 2023

Grup musik Queen. 7-themes.com
Trending Putri Ariani Nyanyikan Bohemian Rhapsody, Ini Kisah dan Lirik Lagu dari Freddie Mercury - Queen

Putri Ariani menjadi trending di YouTube setelah video 2 tahun lalu bawakan Bohemian Rhapsody banyak diunggah. Ini kisah dan lirik lagu dari Queen.


Trending di YouTube, Putri Ariani Bawakan Bohemian Rhapsody dengan Cara Berbeda

20 Juni 2023

Putri Ariani. Foto: Instagram/@arianinismaputri
Trending di YouTube, Putri Ariani Bawakan Bohemian Rhapsody dengan Cara Berbeda

Putri Ariani menyanyikan Bohemian Rhapsody milik Freddy Mercury - Queen menarik perhatian penikmat musik dunia. Video di YouTube unggahan 2 tahun lalu


Menengok Lagi Penyakit AIDS yang Membuat Freddie Mercury Meninggal

25 November 2022

Sejumlah buruh wanita membawa air untuk dipercikkan pada patung pasir yang bergambar logo HIV/AIDS karya seniman pasir Sudarshan Pattnaik pada malam Hari AIDS Dunia di sebuah pantai di Konark, Bhubaneswar, India, (30-11). (AP Photo/Biswaranjan Rout)
Menengok Lagi Penyakit AIDS yang Membuat Freddie Mercury Meninggal

HIV yang memnyebabkan AIDS dapat menginfeksi melalui cairan tubuh seperti darah, air mani, atau cairan vagina.