Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Divonis Kanker Ginjal, Vidi Aldiano Merasa Hidupnya Akan Berakhir

Reporter

image-gnews
Penyanyi Vidi Aldiano berbicara dalam Media Gathering dengan tema Kerja Barengan Untuk Pendidikan di Go Work fX Sudirman, Jakarta, Selasa, 30 April 2019. Kolaborasi Kerja Barengan Untuk Pendidikan yang digagas oleh Najelaa Shihab atau yang akrab disapa Kak Ela. TEMPO/Nurdiansah
Penyanyi Vidi Aldiano berbicara dalam Media Gathering dengan tema Kerja Barengan Untuk Pendidikan di Go Work fX Sudirman, Jakarta, Selasa, 30 April 2019. Kolaborasi Kerja Barengan Untuk Pendidikan yang digagas oleh Najelaa Shihab atau yang akrab disapa Kak Ela. TEMPO/Nurdiansah
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta -Vidi Aldiano mengaku sempat berpikir hidupnya akan berakhir setelah mendengar dokter menyatakan bahwa dia mengidap kanker ginjal stadium 3. Pria 29 tahun ini juga merasa siap jika sesuatu yang buruk terjadi pada dirinya.

"Iyalah (takut), iya (nangis), gue ngerasa hidup gw akan berakhir, iya (berpikir akan meninggal), gue siap meninggal," kata Vidi di YouTube channel Boy William pada Jumat, 21 Februari 2020.

Vidi mengatakan banyak pelajaran tentang hidup yang membuatnya lebih menghargai waktu yang diberikan oleh Tuhan saat ini. "Gue merasa semua orang akan meninggal, tapi sekarang gue merasa dikasih tahu aja sama Tuhan bahwa hidup itu sedikit loh, hidup itu sebentar, lo di dunia ini jangan sia-siakan waktu," kata Vidi.

Dokter pun mengatakan bahwa kanker di dalam tubuhnya sewaktu-waktu bisa saja timbul kembali.  Kondisi ini membuat Vidi harus memeriksakan kesehatannya setiap 3 bulan sekali di Singapura. "Setelah sudah diangkat ginjal gue, kata dokternya itu tipe kanker yang mungkin banget bisa balik lagi, jadi sekarang per 3 bulan gw harus check up ke Singapura untuk kontrol semuanya," kata Vidi.

Pelantun lagu Nuansa Bening ini mengatakan bahwa orang yang paling kuat selama menemaninya menjalani pengobatan adalah ibunya. "Dia salah satu orang yang kuat banget, dia gak pernah nangis di depan gue sekalipun walaupun gw tahu di kamarnya dia saat dia salat, gue tahu dia nangis karena balik ke kamar kelihatan hidungnya merah, matanya merah," kata Vidi.Vidi Aldiano. foto/instagram/vidialdiano

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Pria yang pernah berpacaran dengan Sheila Dara ini juga mendapatkan banyak dukungan dari para sahabatnya yang tak henti-hentinya memberikan semangat. "Gue merasa kemarin bisa sembuh cepat karena temen-temen semuanya sampai hari ini udah berapa bulan kan, gw gak pernah sendirian," kata Vidi.

Vidi bersyukur selalu ditemani dan dikelilingi oleh sahabat-sahabat yang memberinya semangat untuk melewati masalah yang dialaminya. Para penggemarnya pun juga sangat berperan dalam kesembuhan Vidi.

Penyakit kanker di ginjal Vidi Aldiano baru diketahui beberapa waktu lalu. Sebelumnya, Vidi menduga kalau itu adalah kista. Namun setelah diperiksa lebih detail, dokter menyatakan ada sel kanker yang bersarang di bagian kiri ginjalnya. Vidi menjalani operasi pengangkatan ginjal yang digerogoti sel kanker di Singapura pada Jumat, 13 Desember 2019.

MARVELA

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Kolaborasi Vidi Aldiano dengan Lay Zhang dan Lauv Lagu RB2U

22 jam lalu

Vidi Aldiano hadir di acara peluncuran kampanye Coach Holiday 2022, Kamis 17 November 2022/Foto: Doc. Coach
Kolaborasi Vidi Aldiano dengan Lay Zhang dan Lauv Lagu RB2U

Vidi Aldiano berkolaborasi dengan penyanyi Lay Zhang dan Lauv menyanyikan lagu Run Back To You (VIDI Remix) atau disingkat RB2U


Bahaya Pewarna Makanan bagi Kesehatan, Alergi sampai Kanker

1 hari lalu

Ilustrasi camilan manis atau permen (Pixabay.com)
Bahaya Pewarna Makanan bagi Kesehatan, Alergi sampai Kanker

Masyarakat disarankan untuk menghindari pewarna makanan untuk mencegah risiko kesehatan seperti reaksi alergi atau bahkan kanker.


Olivia Munn Didiagnosis Kanker Payudara setelah Jalani Mammogram, pada Usia Berapa Harus Dilakukan?

4 hari lalu

Olivia Munn, aktris dan pembawa acara televisi, menceritakan bahwa dirinya didiagnosis kanker payudara. Instagram.com/@oliviamunn
Olivia Munn Didiagnosis Kanker Payudara setelah Jalani Mammogram, pada Usia Berapa Harus Dilakukan?

Olivia Munn membagikan kisahnya didiagnosis kanker payudara hanya dua bulan setelah menjalani mammogram. Saran mammogram di AS pun kini berubah.


Olivia Munn Didiagnosis Kanker Payudara, 4 Kali Operasi dan Mastektomi

5 hari lalu

Olivia Munn, aktris dan pembawa acara televisi, menceritakan bahwa dirinya didiagnosis kanker payudara. Instagram.com/@oliviamunn
Olivia Munn Didiagnosis Kanker Payudara, 4 Kali Operasi dan Mastektomi

Olivia Munn mengungkapkan kepada publik perjuangannya mengalami kanker payudara pada tahun 2023


5 Manfaat Makan Pepaya

6 hari lalu

Ilustrasi buah pepaya. Unsplash.com/Pranjall Kumar
5 Manfaat Makan Pepaya

Pepaya mengandung berbagai nutrisi dan bermanfaat bagi kesehatan. Apa saja?


Ginekolog Sebut Perkembangan Kanker Serviks Bisa Dicegah, Cek Caranya

9 hari lalu

Ilustrasi Kanker Serviks. Cancerbox.org
Ginekolog Sebut Perkembangan Kanker Serviks Bisa Dicegah, Cek Caranya

Spesialis kandungan mengatakan perkembangan kanker serviks bisa dicegah dengan menghentikan perilaku berisiko dan menjalani tindakan penanganan tepat.


Kanker Serviks Dominasi Proporsi Kasus Kanker, Mayoritas Terdeteksi pada Stadium Lanjut

9 hari lalu

Ilustrasi Kanker Serviks. Cancerbox.org
Kanker Serviks Dominasi Proporsi Kasus Kanker, Mayoritas Terdeteksi pada Stadium Lanjut

Kanker serviks mendominasi proporsi kasus kanker yang sering dijumpai sekitar 62 persen.


Deteksi dan Obat, Kunci Harapan Hidup Anak dengan Kanker

12 hari lalu

Dua orang guru mengajarkan sambil bermain bersama anak penderita kangker di Yayasan Kasih Kangker Anak Indonesia (YKAKAI) di Salemba, Jakarta, 15 Februari 2016. Selain belajar bermain, anak-anak penderita Kanker juga melakukan pengobatan. TEMPO/M Iqbal Ichsan
Deteksi dan Obat, Kunci Harapan Hidup Anak dengan Kanker

Kanker pada anak tidak bisa dicegah sehingga harapan hidup pasien sangat tergantung pada kecepatan deteksi dan pengobatan.


Kenali Bromat dalam Dunia Pangan dan Isunya di Air Minum Dalam Kemasan

13 hari lalu

Ilustrasi label lolos uji keamanan pangan pada kemasan air minum dalam kemasan.
Kenali Bromat dalam Dunia Pangan dan Isunya di Air Minum Dalam Kemasan

Pakar di Universitas Trilogi Jakarta menilai perlu pengujian analisis berkala air tanah terkait kandungan bromat di air minum dalam kemasan.


5 Langkah Penting untuk Hindari Kanker Kolorektal

14 hari lalu

Ilustrasi kanker usus (pixabay.com)
5 Langkah Penting untuk Hindari Kanker Kolorektal

Spesialis onkologi menyebut lima hal yang perlu diperhatikan untuk menghindari kanker kolorektal, yang kasusnya semakin banyak di kalangan anak muda.