Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Di Oscar, 2 Jennifer Ini Bikin Sesi Foto Usil  

JLo photobomb
JLo photobomb
Iklan

TEMPO.COLos Angeles - Photobomb adalah aksi usil pada foto sehingga hasilnya jadi lucu atau bahkan kacau. Hal ini dialami Jennifer Lopez saat berpose manis untuk foto selfie-nya di Oscar.

Namun foto JLo tersebut dibikin kocak oleh pasangan Jennifer Aniston dan Justin Theroux. Dilansir Femalefirst, Selasa, 24 Februari 2015, dalam sebuah foto, JLo terlihat tersenyum manis, tapi tiba-tiba Aniston muncul dengan mulut yang menganga.

Toh, dibikin photobomb tak membuat penyanyi On the Floor itu terganggu dengan kehadiran Aniston dan Justin di belakangnya.

"Foto dibom oleh pasangan favorit saya, Jennifer dan Justin #Oscars," tulis JLo pada keterangan gambar yang diunggahnya di Instagram.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Bukan hanya “merusak” foto JLo, Aniston bahkan berulah saat Beyonce berpose dengan Kevin Hart.

Jennifer Lopez hadiri Oscar karena didampuk untuk membacakan nomine. Mantan kekasih Casper Smart itu terlihat anggun dengan gaun panjang bertaburkan aksen mutiara. Namun sayang, gaun yang ia kenakan sangat mirip dengan gaun yang dikenakan Luciana Duvall.

RINA ATMASARI | FEMALEFIRST

Iklan




Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.




Video Pilihan


Jennifer Aniston Dipuji karena Pamer Uban dalam Peluncuran Produk Perawatan Rambutnya

1 hari lalu

Jennifer Aniston saat menghadiri pemutaran perdana Murder Mystery 2.  Instagram.com/@lolavie
Jennifer Aniston Dipuji karena Pamer Uban dalam Peluncuran Produk Perawatan Rambutnya

Belakangan ini, Jennifer Aniston tidak segan-segan memamerkan rambutnya yang alami.


Ingin Lihat Produknya Dipajang, Jennifer Aniston Nyamar Masuk Toko Kosmetik

12 hari lalu

Jennifer Aniston menunjukkan produk perawatan rambutnya, LolaVie (Instagram/@jenniferaniston)
Ingin Lihat Produknya Dipajang, Jennifer Aniston Nyamar Masuk Toko Kosmetik

Jennifer Aniston meluncurkan lini perawatan rambutnya, LolaVie, pada September 2022.


Selebritas yang akan Hadiri Penobatan Raja Charles III hingga Tolak Undangan Kerajaan

34 hari lalu

Raja Inggris Charles III berbicara selama Dewan Aksesi di Istana St James, di mana ia secara resmi menyatakan raja baru Inggris, setelah kematian Ratu Elizabeth II, di London, Inggris 10 September 2022. Raja Charles III secara resmi akan dinobatkan sebagai pengganti Ratu Elizabeth III. Victoria Jones/Pool via REUTERS
Selebritas yang akan Hadiri Penobatan Raja Charles III hingga Tolak Undangan Kerajaan

Banyak selebritas yang akan hadir dalam acara penobatan Raja Charles III, namun tidak sedikit juga yang dikabarkan menolak undangan kerajaan tersebut.


Jennifer Aniston: Generasi Muda Sekarang Anggap Serial Friends Menyinggung

31 Maret 2023

Jennifer Aniston berbicara di atas panggung Annual American Cinematheque Award ke-29 di Los Angeles, California, 30 Oktober 2015. John Salangsang/Invision/AP
Jennifer Aniston: Generasi Muda Sekarang Anggap Serial Friends Menyinggung

Menurut Jennifer Aniston komedi telah berevolusi dan membuat candaan zaman dahulu tidak lagi lucu bagi anak-anak muda sekarang.


Cedera yang Dialami Jennifer Aniston dan Adam Sandler Saat Syuting Murder Mystery 2

30 Maret 2023

Adam Sandler dan Jennifer Aniston, pemain Murder Mystery 2. Foto: Netflix/Michael Buckner/Variety via Getty Images
Cedera yang Dialami Jennifer Aniston dan Adam Sandler Saat Syuting Murder Mystery 2

Bintang film Murder Myster 2, Jennifer Aniston dan Adam Sandler mengalami berbagai cedera mulai dari punggung hingga harus melakukan operasi.


Gaya Jennifer Aniston Edgy Pakai Gaun Mini Versace di Premiere Murder Mystery 2

30 Maret 2023

Jennifer Aniston saat menghadiri pemutaran perdana Murder Mystery 2.  Instagram.com/@lolavie
Gaya Jennifer Aniston Edgy Pakai Gaun Mini Versace di Premiere Murder Mystery 2

Jennifer Aniston sempat meledek lawan mainnya Adam Sandler yang datang berpakaian sangat santai


Pengalaman Drew Barrymore Hot Flash Pertama Kali saat Acara Talkshow-nya

29 Maret 2023

Drew Barrymore dan Jennifer Aniston. Instagram.com/@drewbarrymore
Pengalaman Drew Barrymore Hot Flash Pertama Kali saat Acara Talkshow-nya

Drew Barrymore mengalami hot flash pertama kali saat acara bincang-bincang dirinya bersama Jennifer Aniston dan Adam Sandler


Jennifer Aniston Ogah Potong Rambut Pendek Demi Sebuah Peran

28 Maret 2023

Jennifer Aniston dengan potongan rambut Rachel Green di serial Friends era 1990-an (Dok. NBCU)
Jennifer Aniston Ogah Potong Rambut Pendek Demi Sebuah Peran

Jennifer Aniston sempat mengatakan potongan rambut Rachel Green bukan penampilan terbaiknya


Profil Jennifer Aniston, Aktris yang Ingin Berakting Bersama Adam Sandler

26 Maret 2023

Jennifer Aniston terlihat saat upacara pembukaan bintang Courteney Cox di Hollywood Walk of Fame di Los Angeles, California, AS, 27 Februari 2023. REUTERS/Mario Anzuoni
Profil Jennifer Aniston, Aktris yang Ingin Berakting Bersama Adam Sandler

Aktris kawakan Jennifer Aniston mengungkapkan keinginan berakting bareng Adam Sandler dan Drew Barrymore


Akhiri Kompetisi, Jennifer Aniston Siap Main Film dengan Adam Sandler dan Drew Barrymore

25 Maret 2023

Jennifer Aniston terlihat saat upacara pembukaan bintang Courteney Cox di Hollywood Walk of Fame di Los Angeles, California, AS, 27 Februari 2023. REUTERS/Mario Anzuoni
Akhiri Kompetisi, Jennifer Aniston Siap Main Film dengan Adam Sandler dan Drew Barrymore

Jennifer Aniston dan Drew Barrymore kerap dibandingkan ketika menjadi pasangan Adam Sandler di beberapa judul film.