Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Andrew Stanton Ditunjuk Pixar Jadi Sutradara untuk Toy Story 5

image-gnews
Buzz Lightyear dan Woody dalam film Toy Story. Foto: Instagram/@toystory
Buzz Lightyear dan Woody dalam film Toy Story. Foto: Instagram/@toystory
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Setelah merilis Toy Story 4 pada tahun 2019, Pixar akan kembali dengan sekuelnya, Toy Story 5. Pembuatan film ini sebelumnya telah diumumkan pada awal tahun lalu oleh CEO Disney, Bob Iger. 

Kali ini, Andrew Stanton ditunjuk sebagai sutradara. Stanton bukanlah nama baru di Toy Story, dia telah bersama Pixar sejak awal, ikut menulis naskah untuk Toy Story asli dan sekuelnya pada 1999 dan 2019. Dia bahkan menjadi produser eksekutif untuk spinoff Lightyear, serta sutradara film animasi legendaris seperti Finding Nemo dan WALL-E.

Toy Story 5 Disebut Siap Kejutkan Penonton

Seperti yang dilaporkan Collider, Pete Docter selaku Chief Creative Officer Pixar telah memberikan bocoran bahwa sekuel ini akan mengejutkan penonton dan dijadwalkan untuk rilis pada 19 Juni 2026.

Pixar menyebutkan, kemampuan Stanton dalam menciptakan keseimbangan antara humor, emosi, dan petualangan merupakan aset yang diharapkan akan membawa kesuksesan baru bagi Toy Story 5. Selain itu, pemilihan keterlibatan Stanton di Toy Story 5 juga dapat dilihat sebagai respons terhadap penerimaan yang kurang baik terhadap film spinoff Lightyear sebelumnya. Dengan menghadirkan Stanton, Pixar berharap dapat mengembalikan kejayaan waralaba ini dan memuaskan para penggemar setia.

Tim Allen dan Tom Hanks Sudah Dihubungi

Tim Allen dan Tom Hanks, pengisi suara Buzz Lightyear dan Woody dalam film Toy Story. Foto: Instagram/@toystory

Menyusul pengumuman tersebut, Tim Allen, pengisi suara Buzz Lightyear, muncul di 'The Tonight Show Starring Jimmy Fallon' untuk memberikan sedikit bocoran tentang sekuel ini. Allen menyatakan bahwa Disney telah menghubungi dia dan Tom Hanks (pengisi suara Woody) tentang proyek tersebut. Dia berharap sekuelnya akan memenuhi harapan penggemar. Tim Allen juga mengungkapkan bahwa penulis skenario sedang bekerja keras untuk menyusun cerita yang memuaskan.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Meskipun belum ada informasi lebih lanjut mengenai plot cerita dan tanggal rilis Toy Story 5, sekuel animasi ini sudah disambut antusiasme para penggemar di seluruh dunia. Mereka tak sabar untuk kembali menyaksikan petualangan seru bersama Woody, Buzz Lightyear, dan kawan-kawan.

COLLIDER| THEWRAP 

Pilihan Editor: Disney Umumkan Jadwal Rilis Toy Story 5 hingga Live Action Moana

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Sinopsis Inside Out 2 yang Raih Pendapatan Global 295 Juta Dolar di Pekan Pertama

4 hari lalu

Film Inside Out 2. Foto: Instagram/@pixar
Sinopsis Inside Out 2 yang Raih Pendapatan Global 295 Juta Dolar di Pekan Pertama

Inside Out 2 mengajak penonton untuk masuk ke dalam benak Riley Andersen, sang karakter utama


Inside Out 2 Dominasi Box Office, Raih Rp 2,5 Triliun di Pekan Awal

4 hari lalu

Film Inside Out 2. Foto: Disney/Pixar
Inside Out 2 Dominasi Box Office, Raih Rp 2,5 Triliun di Pekan Awal

Film animasi Inside Out 2 mencatatkan rekor sebagai film dengan pendapatan pembuka terbesar sepanjang tahun 2024.


Toy Story 5 Disutradarai oleh Andrew Stanton, Siapa Dia?

7 hari lalu

Buzz Lightyear dan Woody dalam film Toy Story. Foto: Instagram/@toystory
Toy Story 5 Disutradarai oleh Andrew Stanton, Siapa Dia?

Andrew Stanton ditunjuk sebagai sutradara Toy Story 5 dari Pixar. Sekuel dari Toy Story ini dijadwalkan rilis pada 19 Juni 2026


Toy Story akan Berlanjut Sekuel Kelima, Simak Perjalanan Film Animasi Ini

16 April 2024

Buzz Lightyear dan Woody dalam film Toy Story. Foto: Instagram/@toystory
Toy Story akan Berlanjut Sekuel Kelima, Simak Perjalanan Film Animasi Ini

Toy Story 5 akan rilis tahun 2026


Disney Umumkan Jadwal Rilis Toy Story 5 hingga Live Action Moana

6 April 2024

Buzz Lightyear dan Woody dalam film Toy Story. Foto: Instagram/@toystory
Disney Umumkan Jadwal Rilis Toy Story 5 hingga Live Action Moana

Jadwal tayang Toy Story 5 hingga live action Moana. Disney juga memundurkan tanggal rilis beberapa judul film terbarunya.


Kenalan dengan 4 Emosi Baru dari Film Inside Out 2, Tayang di Bioskop Juni 2024

9 Maret 2024

Poster Inside Out 2. Dok. Disney/Pixar
Kenalan dengan 4 Emosi Baru dari Film Inside Out 2, Tayang di Bioskop Juni 2024

Selain Anxiety, ada tiga Emosi baru lainnya yang akan muncul di film Inside Out 2 yang sesuai dengan kehidupan masa remaja.


Tim Allen dan Tom Hanks Kembali Isi Suara Buzz Lightyear dan Woody di Toy Story 5

23 November 2023

Tim Allen dan Tom Hanks, pengisi suara Buzz Lightyear dan Woody dalam film Toy Story. Foto: Instagram/@toystory
Tim Allen dan Tom Hanks Kembali Isi Suara Buzz Lightyear dan Woody di Toy Story 5

Tim Allen dan Tom Hanks telah dihubungi oleh Disney untuk kembali mengisi suara Buzz Lightyear dan Woody di film Toy Story 5.


Profil Para Pengisi Suara Inside Out 2

12 November 2023

Inside Out 2. Foto: YouTube Pixar
Profil Para Pengisi Suara Inside Out 2

Maya Hawke akan bergabung dengan emosi lainnya sebagai pengisi suara dari karakter anxiety atau kegelisahan dalam Inside Out 2


Sinopsis Film Inside Out 2, Ada Karakter Emosi Baru

12 November 2023

Inside Out 2. Disney
Sinopsis Film Inside Out 2, Ada Karakter Emosi Baru

Teaser trailer dan poster Inside Out 2 telah dirilis oleh Disney dan Pixar pada Kamis malam, 9 November 2023, waktu Indonesia


Teaser Trailer Inside Out 2 Perkenalkan Anxiety sebagai Emosi Baru

10 November 2023

Inside Out 2. Foto: YouTube Pixar
Teaser Trailer Inside Out 2 Perkenalkan Anxiety sebagai Emosi Baru

Joy, Sadness, Anger, Fear, dan Disgust dikejutkan dengan kehadiran emosi baru bernama Anxiety berwarna oranye di Inside Out 2.