Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Sebut Denise Chariesta Jadi Tersangka, Razman Arif Nasution Tantang Hotman Paris Beri Pembelaan

image-gnews
Denise Chariesta dan Hotman Paris. (Instagram/@denisechariesta)
Denise Chariesta dan Hotman Paris. (Instagram/@denisechariesta)
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Buntut perseteruan pengacara Razman Arif Nasution dan selebgram Danies Chariesta beberapa waktu lalu, saat ini kembali kembali muncul ke permukaan. Denise telah ditetapkan sebagai tersangka atas kasus dugaan penyebaran fitnah, pencemaran nama baik, dan ujaran kebencian. 

Sebagai informasi, keduanya telah berseteru dan saling sindir di media sosial karena kasus yang menimpa Denise dengan Medina Zein sebelumnya. Pengacara Medina Zein, Razman akhirnya melaporkan Denise Chariesta ke Polda Sumatera Utara pada Sabtu, 18 Juni 2023.

Razman Arif Nasution Umumkan Status Tersangka Denise

Setelah setahun, Razman akhirnya lega karena laporan polisi (LP) yang telah mejalani proses penyidikan itu membuat Denise ditetapkan sebagai tersangka. Dalam unggahan di Instagram pribadinya, Razman menyampaikan kelanjutan proses hukum Denise dan bersyukur atas kabar tersebut.

"DR. RAN & Keluarga mengucap Syukur kepada Allah SWT & menghaturkan terimakasih kepada Bapak Kapolri, Bapak Wakapolri, Bapak Kabareskrim, Bapak Kapolda Sumut, Bapak Dirkrimsus Polda Sumut, Bapak Kasubdit Cyber Crime Polda Sumut dan penyidik atas ditetapkannya sdri. Denise Chariesta alias Denise Cadel sebagai "Tersangka"  terkait laporan polisi DR. RAN di Polda Sumut beberapa waktu lalu," tulisnya menyebut diri DR. RAN, dari singkatan namanya, dalam keterangan resmi di Medan, Rabu, 20 Desember 2023.

Razman Arif Nasution, tersangka dugaan pencemaran nama baik Hotman Paris Hutapea, setelah mengikuti gelar perkara khusus di Bareskrim Polri, Jakarta Selatan, Rabu, 24 Mei 2023. Tempo/Eka Yudha Saputra

Denise Chariesta Diminta Berani Hadapi Panggilan

Melaporkan Denise atas dugaan kasus pelanggaran Undang-undang Informasi dan Transaksi Elektronik (UU ITE), Razman ingin perempuan yang baru melahirkan itu jera. "Saya bukan membenci orang yang saya laporkan, tapi saya ingin memberikan efek jera kepada seseorang ini untuk tidak mengulangi perbuatannya dan jadi pembelajaran bagi yang lain," ujarnya.

Dia juga meminta, agar Denise Chariesta berani menghadapi status tersangka dan segera meminta bantuan hukum pengacara Hotman Paris Hutapea, yang selama ini dikenal sebagai sahabatnya. Maka dari itu, ia menegaskan supaya Denise buka suara atas semua pemberitaan yang dinilai mencoreng nama baiknya. 

"Status tersangka saudari Denise Chariesta ini akan menjadi pembuka 'Kotak Pandora' untuk menyeret orang orang yg selama ini dgn gagah berani memfitnah dan mencemarkan nama baik DR. RAN sehingga DR. RAN mengalami kerugian moral dan material yg tdk sedikit," tulis Razman.

Pasal yang Menjerat Denise Chariesta

Dari laporan polisi Razman, Denise diduga telah melanggar beberapa pasal. Pengacara itu merincinya, yakni pasal 27 ayat 3 atau perubahan UU ITE pasal 45 ayat 3, dan dapat juga nantinya pada junto pasal 310 311 KUHP.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

"Dalam hal ini, saudara Denise Chariesta telah secara sengaja mempermalukan saya, menghina saya, merendahkan saya, dan bahkan dapat dikategorikan melakukan ujaran kebencian kepada saya," kata Razman Arif Nasution.

Denise Chariesta Dapat Dukungan dari Netizen

Video pernyataan Razman kini telah menyebar di media sosial. Penetapan Denise sebagai tersangka justru mendapatkan pembelaan dari netizen.

Dari kolom komentar di beberapa video TikTok, netizen bersimpati atas kasus yang menimpa ibu satu anak itu. Mereka menyatakan dukungan kepada Denise. 

"Hayo netizen bela Denise."

"Kasihan dia baru punya baby."

"Ayo bela Denise guys, apalagi sesama perempuan. Kasihan dia baru abis lahiran, baby perlu ASI."

"Udahlah Pak, pemaaf aja. Denise ada bayi dan tulang punggung keluarga."

Pilihan Editor: Razman Arif Nasution Jadi Tersangka, Begini Reaksi Hotman Paris dan Richard Lee

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Polemik Pelaporan Mahasiswa Unri ke Polisi hingga Rektor Cabut Laporan

2 menit lalu

Kronologi Khariq Anhar Mahasiswa Fakultas Pertanian Universitas Riau (Unri) mencuat usai video kritiknya soal Iuran Pengembangan Institusi (IPI) di Unri dilaporkan oleh Rektor Unri Sri Indarti pada 15 Maret 2024. Foto: Istimewa
Polemik Pelaporan Mahasiswa Unri ke Polisi hingga Rektor Cabut Laporan

Langkah Rektor Unri Sri Indarti yang melaporkan mahasiswanya sendiri karena protes soal UKT menuai kritik di masyarakat.


Rektor Unri Cabut Laporan Polisi Soal Mahasiswa yang Kritik UKT

13 jam lalu

Kronologi Khariq Anhar Mahasiswa Fakultas Pertanian Universitas Riau (Unri) mencuat usai video kritiknya soal Iuran Pengembangan Institusi (IPI) di Unri dilaporkan oleh Rektor Unri Sri Indarti pada 15 Maret 2024. Foto: Istimewa
Rektor Unri Cabut Laporan Polisi Soal Mahasiswa yang Kritik UKT

Rektor Unri Sri Indarti mengatakan bahwa persoalan ini sudah selesai dan tidak dilanjutkan.


Dituduh Cemarkan Nama Baik Rektor, Mahasiswa Universitas Riau: Saya Kritik Kebijakan Bukan Pribadi

1 hari lalu

Universitas Riau. unri.ac.id
Dituduh Cemarkan Nama Baik Rektor, Mahasiswa Universitas Riau: Saya Kritik Kebijakan Bukan Pribadi

Mahasiswa Universitas Riau Khariq Anhar menyebut pernyatan dia soal Rektor Sri Indarti broker pendidikan adalah satire.


Kronologi Kritik Iuran Pengembangan Institusi Mahasiswa Unri Diadukan Rektor ke Polisi dengan UU ITE

2 hari lalu

Kronologi Khariq Anhar Mahasiswa Fakultas Pertanian Universitas Riau (Unri) mencuat usai video kritiknya soal Iuran Pengembangan Institusi (IPI) di Unri dilaporkan oleh Rektor Unri Sri Indarti pada 15 Maret 2024. Foto: Istimewa
Kronologi Kritik Iuran Pengembangan Institusi Mahasiswa Unri Diadukan Rektor ke Polisi dengan UU ITE

Nama Khariq Anhar Mahasiswa Fakultas Pertanian Unri mencuat usai video kritiknya soal IPI dilaporkan Rektor Unri Sri Indarti pada 15 Maret 2024.


Adam Deni Bakal Ajukan Pleidoi Usai Dituntut Satu Tahun Penjara di Perkara Pencemaran Nama Sahroni

2 hari lalu

Terdakwa kasus dugaan pelanggaran Undang-Undang (UU) ITE Adam Deni Gearaka (tengah) bersiap menjalani sidang pembacaan tuntutan di Pengadilan Negeri Jakarta Pusat, Jakarta, Selasa, 7 Mei 2024. Selebgram Adam Deni Gearaka dituntut pidana 1 tahun penjara dalam kasus pencemaran nama baik Wakil Ketua Komisi III DPR RI Ahmad Sahroni terkait pembungkaman atau suap Rp30 miliar.  ANTARA /Reno Esnir
Adam Deni Bakal Ajukan Pleidoi Usai Dituntut Satu Tahun Penjara di Perkara Pencemaran Nama Sahroni

Adam Deni terlibat dua perkara dengan politikus Partai NasDem Ahmad Sahroni.


Hal yang Meringankan Tuntutan Adam Deni: Sudah Saling Memaafkan dengan Ahmad Sahroni

2 hari lalu

Adam Deni Gearaka saat mengikuti sidang tuntutan di Pengadilan Negeri Jakarta Pusat, Selasa, 7 Mei 2024. Tempo/M. Faiz Zaki
Hal yang Meringankan Tuntutan Adam Deni: Sudah Saling Memaafkan dengan Ahmad Sahroni

Jaksa memberikan tuntutan hukuman ringan kepada Adam Deni Gearaka dalam perkara pencemaran nama baik Ahmad Sahroni


Adam Deni Dituntut Satu Tahun Penjara karena Pencemaran Nama Baik Ahmad Sahroni

2 hari lalu

Adam Deni Gearaka saat mengikuti sidang tuntutan di Pengadilan Negeri Jakarta Pusat, Selasa, 7 Mei 2024. Tempo/M. Faiz Zaki
Adam Deni Dituntut Satu Tahun Penjara karena Pencemaran Nama Baik Ahmad Sahroni

Ahmad Sahroni tidak terima atas ucapan Adam Deni yang menyebutnya mengeluarkan uang Rp30 miliar untuk membayar aparat demi mengkriminalisasinya


Kuasa Hukum Rektor Unri soal Kritik Uang Pangkal yang Berujung ke Polisi: Harusnya Disampaikan dengan Etika

2 hari lalu

Universitas Riau. unri.ac.id
Kuasa Hukum Rektor Unri soal Kritik Uang Pangkal yang Berujung ke Polisi: Harusnya Disampaikan dengan Etika

Mahasiswa Universitas Riau (Unri), Khariq Anhar, dilaporkan Rektor Unri, Sri Indarti, ke Polda Riau usai mengkritik kebijakan uang pangkal


Kritik Uang Pangkal, Mahasiswa Universitas Riau Dipolisikan Rektor Atas Tuduhan Pencemaran Nama Baik

2 hari lalu

Universitas Riau. unri.ac.id
Kritik Uang Pangkal, Mahasiswa Universitas Riau Dipolisikan Rektor Atas Tuduhan Pencemaran Nama Baik

Seorang mahasiswa Universitas Riau dilaporkan oleh rektornya sendiri. Khariq dilaporkan kasus pencemaran nama baik di UU ITE.


Polisi Tangkap Eks Manajer Restoran Hotman Paris yang Bawa Kabur Uang Rp172 Juta

9 hari lalu

Konferensi pers pengungkapan kasus penggelapan uang di restoran Hotmen milik Hotman Paris di Kota Bogor. Foto: ANTARA/Shabrina Zakaria
Polisi Tangkap Eks Manajer Restoran Hotman Paris yang Bawa Kabur Uang Rp172 Juta

Tersangka berinisial FA diduga membawa kabur uang di restoran Hotmen milik pengacara Hotman Paris