Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Menonton Messiah, Serial Netflix yang Disinyalir Bahas Kepercayaan Yahudi

image-gnews
Orang Yahudi Ultra-Ortodoks mengambil bagian dalam upacara
Orang Yahudi Ultra-Ortodoks mengambil bagian dalam upacara "Mayim Shelanu" di mana air dikumpulkan dari mata air alami untuk persiapan matza, roti tradisional tidak beragi yang dimakan selama hari raya Paskah Yahudi di dekat Yerusalem di Tepi Barat yang diduduki Israel , 4 April 2023. REUTERS/Ronen Zvulun
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Dalam kepercayaan Yahudi, dikenal istilah zaman mesianik, suatu masa ketika mesias datang dan menjadi juru selamat. Mesias diyakini sebagai sosok yang mempunyai mukjizat dan berbagai keajaiban yang membuat pengikutnya setia. 

Pada tahun 2020. Sebuah film seri Netflix berjudul Messiah disinyalir mengangkat cerita tentang Mesias. Seri thriller yang tayang pada 1 Januari 2020 itu hanya bertahan satu musim, Netflix mengumumkan membatalkan lanjutan seri ini.

Pada 26 Maret 2020, bintang utama dari seri Messiah, Wil Traval, memberikan kabar kepada para penggemar seri ini melalui akun Instagramnya. Traval mengumumkan bahwa Netflix telah memutuskan untuk tidak melanjutkan seri ini ke musim kedua.

Dalam akun instagramnya, ia menulis, "Ini adalah hari yang sangat sedih. Saya baru saja menerima kabar dari Netflix bahwa tidak akan ada musim kedua dari #Messiah. Saya ingin mengucapkan terima kasih kepada semua penggemar atas dukungan dan cinta kalian." tulis Wil.

Dilansir dari tvfanatic.com, Messiah adalah seri yang dibuat oleh Michael Petroni dan disutradarai oleh James McTeigue, Kate Woods, serial ini menggabungkan elemen-elemen kejahatan, misteri, dan agama dalam sebuah narasi yang penuh teka-teki.

Serial Messiah berpusat pada karakter Eva Geller, seorang perwira CIA yang diperankan oleh Michelle Monaghan. Eva Geller mengungkap informasi tentang seorang pria misterius yang mendapatkan perhatian internasional melalui tindakan-tindakan gangguan publik. Pria ini diperankan oleh Mehdi Dehbi. Sebagai seorang perwira CIA, Geller mulai melakukan penyelidikan mendalam tentang asal-usul pria misterius tersebut.

Pria tersebut mengklaim melakukan mukjizat-mukjizat, dan pengikutnya semakin bertambah, sehingga media global pun terpesona oleh sosok karismatik ini. Eva Geller harus berpacu dengan waktu untuk mengungkap misteri apakah pria tersebut benar-benar entitas ilahi atau hanya seorang penipu ulung yang mampu menghancurkan tatanan geopolitik dunia.

Serial ini memadukan berbagai sudut pandang, termasuk seorang perwira intelijen Israel yang diperankan oleh Tomer Sisley, seorang pendeta Texas dan putrinya yang diperankan oleh John Ortiz dan Stefania LaVie Owen, seorang pengungsi Palestina yang diperankan oleh Sayyid El Alami, dan seorang jurnalis yang meliput kisah tersebut diperankan oleh Jane Adams.

Selain Michelle Monaghan dan Mehdi Dehbi, serial ini juga menampilkan Melinda Page Hamilton, Wil Traval, Fares Landoulsi, Dermot Mulroney, dan Beau Bridges dalam berbagai peran penting.

Keberagaman perspektif ini memberikan dimensi yang kompleks pada cerita, dan mengundang penonton untuk merenungkan makna kekuasaan pengaruh dan keyakinan di era media sosial yang terus berkembang.

Keputusan untuk membatalkan Messiah setelah satu musim membuat seri ini bergabung dengan daftar panjang seri Netflix lainnya yang mengalami nasib serupa. Seri seperti Spinning Out, AJ and the Queen, dan Chambers juga mengalami pembatalan setelah musim pertama mereka. 

Pilihan Editor: Rabi Israel Peringatkan Perang Gaza Pertanda Ramalan Hari Kiamat

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Detektif Swasta Israel Ditangkap di London, Dicari AS atas Dugaan Peretasan

3 menit lalu

Ilustrasi Hacker atau Peretas. REUTERS/Dado Ruvic/Illustration
Detektif Swasta Israel Ditangkap di London, Dicari AS atas Dugaan Peretasan

Seorang detektif swasta Israel yang dicari oleh Amerika Serikat, ditangkap di London atas tuduhan spionase dunia maya


Belgia Kecam Intimidasi Israel dan AS terhadap ICC

33 menit lalu

Jaksa Karim Khan dari Pengadilan Kriminal Internasional (ICC). REUTERS
Belgia Kecam Intimidasi Israel dan AS terhadap ICC

Kementerian Luar Negeri Belgia mengatakan pihaknya "mengutuk segala ancaman dan tindakan intimidasi" terhadap Pengadilan Kriminal Internasional (ICC)


Ratusan Mahasiswa Universitas Indonesia Gelar Aksi Simbolik UI Palestine Solidarity Camp

36 menit lalu

Mahasiswa Universitas Indonesia melakukan aksi simbolik UI Palestine Solidarity Camp di Lapangan Rotunda, Kampus Depok, Jumat, 3 Mei 2024. TEMPO/Ricky Juliansyah
Ratusan Mahasiswa Universitas Indonesia Gelar Aksi Simbolik UI Palestine Solidarity Camp

Ratusan mahasiswa Universitas Indonesia menggelar aksi solidaritas bagi warga Palestina dan mahasiswa di Amerika yang diberangus aparat.


Hamas dan CIA Bahas Gencatan Senjata Gaza di Kairo

1 jam lalu

Direktur CIA William Burns berbicara selama sidang Komite Intelijen DPR AS tentang ancaman di seluruh dunia, di Washington, D.C., AS, 15 April 2021. [Tasos Katopodis/Pool via REUTERS]
Hamas dan CIA Bahas Gencatan Senjata Gaza di Kairo

Para pejabat Hamas dan CIA dijadwalkan bertemu dengan mediator Mesir di Kairo untuk merundingkan gencatan senjata di Gaza.


Emily in Paris Season 4 Tayang Agustus 2024, Penuh Petualangan dan Balas Dendam

1 jam lalu

Lily Collins mengumumkan jadwal penayangan serial Emily in Paris Season 4. Foto: Netflix
Emily in Paris Season 4 Tayang Agustus 2024, Penuh Petualangan dan Balas Dendam

Lily Collins mengumumkan jadwal tayang Emily in Paris Season 4 yang terbagi menjadi dua bagian dalam video baru yang dirilis oleh Netflix.


Israel Keluarkan Travel Warning ke Swedia Jelang Perhelatan Eurovision

2 jam lalu

Seseorang berjalan melewati tanda Kontes Lagu Eurovision di Malmo, Swedia, 1 Mei 2024. REUTERS/Tom Little
Israel Keluarkan Travel Warning ke Swedia Jelang Perhelatan Eurovision

Israel mengeluarkan travel warning bagi warganya untuk tidak menghadiri kontes lagu Eurovision yang digelar di Malmo, Swedia, pekan depan


Frankly Speaking: Sinopsis dan Pemeran Drakor Ini

2 jam lalu

Go Kyung Pyo dalam serial Frankly Speaking. Dok. Netflix
Frankly Speaking: Sinopsis dan Pemeran Drakor Ini

Drama Korea atau drakor Frankly Speaking telah tayang pada Rabu, 1 Mei 2024


Antisipasi Protes Anti-Israel, Penyelenggara Eurovision Larang Pengibaran Bendera Palestina

2 jam lalu

Seseorang memegang bendera Palestina saat demonstran berbaris menuntut gencatan senjata dan diakhirinya serangan Israel di Gaza, selama konflik yang sedang berlangsung antara Israel dan kelompok Islam Palestina Hamas, di New York City, AS, 19 Maret 2024. REUTERS/Eduardo Munoz
Antisipasi Protes Anti-Israel, Penyelenggara Eurovision Larang Pengibaran Bendera Palestina

Keputusan penyelenggara Eurovision diambil meskipun ketegangan meningkat seputar partisipasi Israel


WHO: Rencana Darurat Tak Bisa Cegah Kematian jika Israel Lakukan Serangan Darat di Rafah

4 jam lalu

Warga Palestina menikmati pantai pada hari yang panas, di tengah konflik yang sedang berlangsung antara Israel dan Hamas, di Rafah, di selatan Jalur Gaza, 24 April 2024. REUTERS/Mohammed Salem
WHO: Rencana Darurat Tak Bisa Cegah Kematian jika Israel Lakukan Serangan Darat di Rafah

WHO mengatakan tidak ada rencana darurat yang dapat mencegah "tambahan angka kematian" di Rafah jika Israel menjalankan operasi militernya di sana.


Top 3 Dunia: Turki Hentikan Ekspor Impor ke Israel

5 jam lalu

Presiden Turki, Tayyip Erdogan dan PM Israel, Benjamin Netanyahu. Iakovos FOTO/Murat Cetinmuhurdar dan Hatzistavrou/Pool via REUTERS
Top 3 Dunia: Turki Hentikan Ekspor Impor ke Israel

Berita Top 3 Dunia pada Jumat 3 Mei 2024 diawali oleh Turki menghentikan semua ekspor impor dari dan ke Israel.