Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Mengenal Kai Cenat, Youtuber Penyelenggara Giveaway PS5 yang Berujung Kerusuhan di New York

Reporter

Editor

Bram Setiawan

image-gnews
Youtuber Kai Cenat. Youtube
Youtuber Kai Cenat. Youtube
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Influencer media sosial dan Youtuber Kai Cenat menghadapi masalah hukum setelah pembagian hadiah di taman kota New York, Amerika Serikat berujung kericuhan, pada Jumat, 4 Agustus 2023.

Orang-orang menghadiri acara "giveaway" yang diumumkan oleh live streamer populer Kai Cenat yang semakin kacau di Union Square dan jalan-jalan sekitarnya di New York City, AS, 4 Agustus 2023. REUTERS/David 'Dee' Delgado

Kerusuhan terjadi di Union Square New York, sore waktu setempat saat  Youtuber Kai Cenat bagi-bagi Playstation 5 atau PS5. Acara bagi-bagi PS5 itu membuat ribuan orang yang memadati Union Square tak terkendali sampai terjadi kerusuhan. Kai Cenat berkemungkinan menerima dua tuduhan, yaitu penyebab kerusuhan dan pertemuan yang melanggar hukum.

Siapa Kai Cenat?

Kai Cenat lahir New York, Amerika Serikat, pada 16 Desember 2001. Mengutip Big Name Bio, dia menyelesaikan sekolah dasar di New York. Setelah itu, ia mendaftar di Frederick Douglass Academy di Harlem, New York, Amerika Serikat, lulus pada 2019. Kai melanjutkan pendidikan di Morrisville State College.

Kai Cenat seorang Youtuber dengan popularitas besar. Kai Cenat memiliki 4 juta pengikut di saluran Youtube dia. Konten yang dibuat Youtuber itu antara lain vlog, video tantangan, dan parodi. Dikutip dari The Famous People, video yang paling sering diunggah di kanal Youtube dia adalah vlog perjalanan dan eksplorasi tempat-tempat menarik di berbagai negara.

Kai Cenat membuat saluran Youtube pada 2012. Tapi, ia baru membuat konten pertamanya pada 2018. Pada 2021, ia menerima gold play button, karena Youtube dia berhasil mendapatkan 1 juta subscriber.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Tak hanya di Youtube, ia juga memiliki banyak pengikut di media sosial pribadinya. Ada 6 juta orang yang mengikuti Instagram Kai Cenat. Dia juga terkenal di TikTok karena salah satu video parodinya mendapat lebih dari 921 komentar dan 9,6 juta like. Kai Cenat juga pernah berkolaborasi dengan rapper populer seperti Jus Chris dan BTB Dezz

Salah satu strategi Kai Cenat dalam mengembangkan kanal YouTube berkolaborasi dengan YouTuber terkenal lainnya. Melalui kolaborasi ini, ia bisa menjangkau lebih banyak penonton dan berbagi pengalaman dengan berbagai kreator konten.

Pada 2021, Kai Cenat mebuat saluran Youtube keduanya, KaiCenat Live. Di Youtube keduanya, dia lebih banyak memposting konten video game dan ulasan permainan.

Pilihan Editor: Pembagian Hadiah Berujung Ricuh, New York Dakwa Influencer Kai Cenat

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Influencer TikTok Perempuan Irak Ditembak Mati

19 menit lalu

Logo TikTok terlihat di smartphone di depan logo ByteDance yang ditampilkan dalam ilustrasi yang diambil pada 27 November 2019. [REUTERS / Dado Ruvic / Illustration / File Photo]
Influencer TikTok Perempuan Irak Ditembak Mati

Seorang pria bersenjata yang mengendarai sepeda motor menembak mati seorang influencer media sosial perempuan terkenal Irak


Review Game Stellar Blade: Kuat di Visual, Lemah di Cerita

20 jam lalu

Eve, karakter utama game Stellar Blade. Game ini dirilis Sony Interactive Entertainment pada 26 April 2024. Tangkapan gambar dari PS5. TEMPO/Reza Maulana
Review Game Stellar Blade: Kuat di Visual, Lemah di Cerita

Sony Interactive Entertainment telah merilis game eksklusif Stellar Blade di PlayStation 5 atau PS5. Berikut review-nya.


Tiga Konten Kreator Prank yang Berakhir di Balik Jeruji Besi, Terakhir Galih Loss

3 hari lalu

Tiktoker Galihloss3 memegang HP yang digunakan untuk mengunggah konten yang diduga bermuatan SARA. Dokumentasi Polda Metro Jaya
Tiga Konten Kreator Prank yang Berakhir di Balik Jeruji Besi, Terakhir Galih Loss

Sebelum penangkapan kreator konten Galih Loss , ada dua Youtuber lainnya yang dicokok karena konten prank yang dibuatnya.


Ditantang Daud Kim, Ayana Moon: Pengacara Saya akan Jelaskan Hal Ilegal di Korea

4 hari lalu

Selebgram asal Korea, Ayana Jihye Moon dan Ustad Abdul Somad menjadi perbincangan netizen setelah Ustad Abdul Somad hadir di dalam Youtube ahli hukum tata negara Refly Harun, dimana Refly Harun bertanya bagaimana terjadinya pertemuan Ayana dengan Abdul Somad. Foto/Instagram/xolovelyayan
Ditantang Daud Kim, Ayana Moon: Pengacara Saya akan Jelaskan Hal Ilegal di Korea

Ayana Moon, influencer muslim Korea Selatan menjawab tantangan Daud Kim, Youtuber mualaf yang viral setelah mengumumkan akan membangun masjid.


Merasa Ayana Moon Sudah Menggiring Kebencian, Daud Kim Tantang Balik

5 hari lalu

Youtuber Daud Kim. Instagram
Merasa Ayana Moon Sudah Menggiring Kebencian, Daud Kim Tantang Balik

Merasa terusik dengan Ayana Moon, Daud Kim menantang influencer muslim Korea Selatan itu untuk menjawab pertanyaannya.


Bukan Hanya Ayana Moon, Lembaga di Korea Ini Ingatkan Tidak Sumbang Daud Kim

6 hari lalu

Daud Kim. Foto: Instagram.
Bukan Hanya Ayana Moon, Lembaga di Korea Ini Ingatkan Tidak Sumbang Daud Kim

Peringatan Ayana Moon, influencer muslim Korea agar tidak menyumbang dana ke rekening Daud Kim untuk membangun masjid diikuti lembaga lain.


Pemilik Tanah Batal Jual ke Youtuber Mualaf Daud Kim untuk Dibuat Masjid

6 hari lalu

Daud Kim, Youtuber Korea. Foto: Instagram.
Pemilik Tanah Batal Jual ke Youtuber Mualaf Daud Kim untuk Dibuat Masjid

Kesepakatan antara pemilik tanah dan Daud Kim, Youtuber mualaf untuk penjualan lahan yang akan dibangun masjid dibatalkan.


Kontroversi Daud Kim Youtuber Korea Selatan

6 hari lalu

Youtuber Daud Kim. Instagram
Kontroversi Daud Kim Youtuber Korea Selatan

YouTuber Korea Selatan Daud Kim kembali disoroti warganet. Kenapa?


Pengalaman Mendebarkan Nessie Judge, Mobil Mogok di Tengah Hutan Dini Hari Tadi

8 hari lalu

Nessie Judge. Foto: Instagram Nessie Judge.
Pengalaman Mendebarkan Nessie Judge, Mobil Mogok di Tengah Hutan Dini Hari Tadi

Nessie Judge mencuit meminta pertolongan kepada pengguna Twitter lantaran mobilnya mogok dan remnya blong.


7 Game Ini Sajikan Petualangan Samurai dan Adu Pedang, Cocok untuk Fans Rise of Ronin

11 hari lalu

Tampilan game Rise of Ronin yang akan dirilis pada 22 Maret 2024. Dok. Sony Interactive Entertainment
7 Game Ini Sajikan Petualangan Samurai dan Adu Pedang, Cocok untuk Fans Rise of Ronin

Rise of Ronin bukan satu-satunya RPG samurai yang menarik perhatian. Sejumlah game dari berbagai era menyajikan tema dan gameplay serupa.