Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Mengenal Christopher Nolan, Sang Sutradara Film Oppenheimer

Reporter

Editor

Nurhadi

image-gnews
Christopher Nolan, Sutradara film Oppenheimer. Dok. Universal Pictures
Christopher Nolan, Sutradara film Oppenheimer. Dok. Universal Pictures
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Film Oppenheimer tayang perdana di Indonesia pada 19 Juli 2023. Film yang disutradarai Christopher Nolan itu mendapat banyak perhatian dan cukup dinanti-nanti oleh para pencinta film di seluruh dunia.

Profil Singkat Christopher Nolan

Christopher Nolan lahir pada 30 Juli 1970 di London, Inggris. Dilansir dari Britannica, Nolan dibesarkan oleh seorang ibu Amerika dan ayah Inggris, sehingga membuatnya memiliki dua kewarganegaraan. Ia juga banyak menghabiskan di Chicago dan London.

Nolan kecil sudah tertarik dengan pembuatan film dan sering menggunakan kamera Super-8 milik ayahnya untuk membuat film pendek. Saat itu ia banyak terinspirasi dari trilogi Star Wars karya George Lucas dan oleh film-film dystopian imersif dari Ridley Scott.

Setelah lulus University College London jurusan sastra Inggris, Nolan mulai mengarahkan video pelatihan perusahaan dan industri. Pada 1998, Nolan mengerjakan film full-length pertamanya yang berjudul Following.

Film ini memakan waktu 14 bulan hingga akhirnya film ini masuk ke festival film. Sejak saat itu ia dan istrinya yang menjadi produsernya pindah ke Amerika.

Sepak Terjang di Dunia Perfilman Hollywood

Dirangkum dari Britannica dan Biography, pada 2003, Warner Brothers meminta Nolan untuk menyutradarai film Batman. Dua tahun kemudian Batman Begins dirilis dan berhasil mendapatkan pendapatan kotor lebih dari $372 juta di seluruh dunia.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Proyek Nolan selanjutnya adalah The Prestige (2006), sebuah kisah tentang dua ilusionis yang bertikai di London awal abad ke-20. Lalu pada 2008, Nolan mulai mengerjakan film Batman kedua, The Dark Knight, yang dia tulis bersama saudaranya, Jonathan.

Film ini mencetak rekor pendapatan kotor tertinggi dalam sepekan di Amerika Serikat, yaitu sebesar $158 juta dan menjadikannya salah satu dari lima film terlaris di Amerika.

Pada musim panas 2010, Nolan kembali ke box office dengan film Inception yang dibintangi oleh Leonardo DiCaprio. Film ini dipuji secara kritis untuk sutradara dan memenangkan empat Academy Awards untuk sihir teknisnya.

Lalu, pada musim gugur 2014, Nolan kembali ke layar lebar dengan film science fiction berjudul Interstellar dengan durasi hampir tiga jam. Film ini berecerita tentang perjalanan tim astronot untuk mencari dunia baru bagi penghuni bumi.

Karya Nolan berikutnya adalah Dunkirk (2017). Film yang bercerita tentang evakuasi pasukan Sekutu dari Prancis selama Perang Dunia II ini berhasil mendapat pengakuan universal dan dinominasikan untuk sejumlah Academy Awards.

Tiga tahun berselang, ia menulis dan menyutradarai film Tenet, yang bercerita tentang agen CIA yang mencoba mencegah perang dunia. Adapun film Oppenheimer adalah karya terbaru Christopher Nolan.

Pilihan Editor: 10 Film Garapan Christopher Nolan, Paling Baru Oppenheimer

Iklan

Berita Selanjutnya



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


RI - Inggris Berkomitmen Perkuat Kerja Sama Ekonomi dan Perdagangan

19 jam lalu

Menteri Perdagangan Inggris Greg Hands (kiri) dan Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto (kanan) saat bertemu di London, Senin (29/4/2024) (ANTARA/HO-Kemenko Perekonomian)
RI - Inggris Berkomitmen Perkuat Kerja Sama Ekonomi dan Perdagangan

Pemerintah Indonesia bertemu dengan Menteri Perdagangan Inggris Greg Hands MP untuk membahas sejumlah kerja sama di bidang ekonomi dan perdagangan.


Pemeran Film The Idea of You

1 hari lalu

Film The Idea of You. (dok. Prime Video)
Pemeran Film The Idea of You

Film The Idea of You tayang di Prime Video pada 2 Mei 2024


Detektif Swasta Israel Ditangkap di London, Dicari AS atas Dugaan Peretasan

1 hari lalu

Ilustrasi Hacker atau Peretas. REUTERS/Dado Ruvic/Illustration
Detektif Swasta Israel Ditangkap di London, Dicari AS atas Dugaan Peretasan

Seorang detektif swasta Israel yang dicari oleh Amerika Serikat, ditangkap di London atas tuduhan spionase dunia maya


Vina: Sebelum 7 Hari, Sinopsis dan Para Pemerannya

2 hari lalu

Poster Film Vina sebelum 7 Hari. Dee Company
Vina: Sebelum 7 Hari, Sinopsis dan Para Pemerannya

Film horor Vina: Sebelum 7 Hari disutradarai oleh Anggy Umbara akan rilis pada 8 Mei 2024


Terpopuler: Airlangga dan Menteri Perdagangan Inggris Bahas Produk Susu, Gunung Ruang Erupsi 5 Bandara di Sulawesi Kemarin Masih Ditutup

3 hari lalu

Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto.
Terpopuler: Airlangga dan Menteri Perdagangan Inggris Bahas Produk Susu, Gunung Ruang Erupsi 5 Bandara di Sulawesi Kemarin Masih Ditutup

Menko Perekonomian Airlangga Hartarto saat melakukan kunjungan kerja di London, bertemu dengan Menteri Perdagangan Inggris The Rt. Hon. Greg Hands MP


Menko Airlangga Bahas Produk Susu dengan Menteri Perdagangan Inggris: RI akan Lakukan Deregulasi

4 hari lalu

Menko Perekonomian RI Airlangga Hartarto dalam World Economic Forum (WEF) Special Meeting di King Abdul Aziz Conference Center, Riyadh, Arab Saudi pada Ahad, 28 April 2024. Dok. Humas Kemenko Perekonomian.
Menko Airlangga Bahas Produk Susu dengan Menteri Perdagangan Inggris: RI akan Lakukan Deregulasi

Menko Airlangga menegaskan Indonesia tengah melakukan deregulasi yang menekankan mekanisme lebih mudah untuk pendaftaran produk susu dan turunannya.


Untuk Pertama Kali, AstraZeneca Akui Vaksin Covidnya Punya Efek Samping Langka

4 hari lalu

Seorang petugas kesehatan memegang botol berisi vaksin Oxford/AstraZeneca coronavirus disease (COVID-19) di Rumah Sakit Nasional di Abuja, Nigeria, 5 Maret 2021. [REUTERS/Afolabi Sotunde]
Untuk Pertama Kali, AstraZeneca Akui Vaksin Covidnya Punya Efek Samping Langka

Perusahaan farmasi AstraZeneca digugat dalam gugatan class action atas klaim bahwa vaksin Covid-19 produksinya menyebabkan kematian dan cedera serius


Tujuan Hanung Bramantyo Potong Adegan dan Ganti Judul Film Tuhan, Izinkan Aku Berdosa

4 hari lalu

Poster film Tuhan, Izinkan Aku Berdosa. Foto: Instagram Hanung Bramantyo.
Tujuan Hanung Bramantyo Potong Adegan dan Ganti Judul Film Tuhan, Izinkan Aku Berdosa

Sutradara Hanung Bramantyo menyebut film Tuhan, Izinkan Aku Berdosa awalnya hadir delam dua versi, 21+ dan 17+.


Indonesia akan Gugat KPK Inggris soal Kasus Suap Pembelian Pesawat Garuda

4 hari lalu

Direktur Jenderal Administrasi Hukum Umum Kementerian Hukum dan HAM Cahyo Rahardian Muzhar (kedua kiri) di sela jumpa pers pada pertemuan pejabat senior ASEAN di Jimbaran, Kabupaten Badung, Bali, Selasa, 30 April 2024. Foto: ANTARA/Dewa Ketut Sudiarta Wiguna
Indonesia akan Gugat KPK Inggris soal Kasus Suap Pembelian Pesawat Garuda

Lembaga antikorupsi Inggris, Serious Fraud Office (SFO), mendapat kompensasi 992 juta Euro terkait kasus suap pembelian pesawat Garuda pada 2017


Menko Airlangga Bicara Ekonomi RI hingga Hasil Pemilu di Hadapan Pebisnis Inggris

5 hari lalu

Menko Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto memberikan keterangan soal Pertumbuhan Ekonomi Indonesia tahun 2023 di Menko Perekonomian, Jakarta, Senin, 5 Februari 2024. Airlangga Hartarto mengatakan pertumbuhan ekonomi 2023 mencapai 5,05 persen atau lebih rendah dibandingkan tahun 2022 dengan pertumbuhan ekonomi mencapai 5,31 persen. TEMPO/Tony Hartawan
Menko Airlangga Bicara Ekonomi RI hingga Hasil Pemilu di Hadapan Pebisnis Inggris

Menko Perekonomian Airlangga Hartarto bicara perkembangan ekonomi terkini, perkembangan politik domestik dan keberlanjutan kebijakan pasca Pemilu 2024.