Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Terjebak di Labuan Bajo, Nirina Zubir Wujudkan Impian Ambil Lisensi Diving

Reporter

Editor

Marvela

image-gnews
Nirina Zubir mengambil lisensi diving setelah terjebak di Labuan Bajo karena PPKM Darurat. (Instagram/@nirinazubir_).
Nirina Zubir mengambil lisensi diving setelah terjebak di Labuan Bajo karena PPKM Darurat. (Instagram/@nirinazubir_).
Iklan

TEMPO.CO, JakartaNirina Zubir mulai berdamai dengan keadaan setelah terjebak di Labuan Bajo karena Pembatasan Kegiatan Masyarakat atau PPKM Darurat. Ia memilih untuk mewujudkan impiannya sejak lama yaitu mendapatkan lisensi diving.

"Disaat ppkm di #labuanbajo ini, akhirnya na dan my #bajonian friend @ogi_og memutuskan tuk mengambil diving license," tulis Nirina di Instagram pada Senin, 19 Juli 2021. "Setalah tahap pertama pengertian teorinya, berikutnya adalah open water. This is day-1."

Ia merasa beruntung sekaligus tidak menyangka bisa mendapatkan lisensi diving di Labuan Bajo yang terkenal dengan keindahan bawah lautnya. "Sudah lama banget na pengen ambil licence ini, tapi selalu aja ketunda dan sekarang saya melakukannya! Dan saya melakukannya di #bajo! Gila salah satu tempat terbaik untuk menyelam di bumi," tulisnya.

Labuan Bajo menjadi salah satu tempat destinasi favorit para wisatawan khususnya yang hobi menyelam. Hal ini juga yang membuat Nirina bangga sebagai orang Indonesia. "Sebagai tuan rumah, Na juga harus tau, belajar dan mengenal lautan kita sendiri supaya kita semakin sayang dan ingin menjaga apa yang kita miliki," tulisnya.

Meski sudah tertunda lama, Nirina tetap semangat menjalani berbagai tes untuk mendapatkan lisensi diving. "Leet’s gooo Nirinaaa, seneng banget na bisa mewujudkan salah satu impian na setelah 41 tahun hidup. Yes...It’s never to late to learn!" tulisnya.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Keputusan Nirina mengambil lisensi diving ini mendapat sambutan baik dari selebgram Awkarin yang sudah lebih dulu mendapatkannya. "Yaaaay! Teman menyelam baru! Bangga banget sama kamu kak," tulis Awkarin di Instagram Story. "Aku siap menjelajah! Mari lebih mengenal Indonesia," tulis Nirina membalas unggahan Awkarin.

Nirina Zubir dan keluarganya pergi ke Labuan Bajo untuk berlibur sebelum adanya PPKM Darurat. Mereka membawa mobil pribadi dari Jakarta ke Labuan Bajo, akibatnya Nirina dan keluarga tidak bisa kembali. Hal ini karena pelabuhan yang ditutup, sehingga kapal feri tidak dapat beroperasi.

Nirina Zubir mengaku biasanya dia hanya sebentar ada di Labuan Bajo dengan tujuan utama naik kapal pinisi. Namun, dengan adanya kejadian ini, Nirina merasa seperti disuruh untuk mengenal pulau itu lebih jauh lagi. “Na akan jadi mata kamu semua untuk mengulik pulau ini. Kita hidupkan kembali ekonomi di pulau ini setelah PPKM selesai, semangat semua,” tulisnya di Instagram pada Rabu, 14 Juli 2021.

Baca juga: Nirina Zubir Terjebak di Labuan Bajo, Tak Bisa Pulang karena PPKM Darurat

Iklan

Berita Selanjutnya



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Refleksi Nirina Zubir atas Perkara Mafia Tanah dengan Bekas ART: Mendobrak Tabu Percakapan Aset Orang Tua hingga Mulut Manis Sang Asisten

1 jam lalu

Nirina Zubir mendapatkan kembali sertifikat tanah milik keluarganya yang sempat dikuasai oleh mafia tanah, Selasa, 13 Februari 2024. Foto: Instagram/@nirinazubir_
Refleksi Nirina Zubir atas Perkara Mafia Tanah dengan Bekas ART: Mendobrak Tabu Percakapan Aset Orang Tua hingga Mulut Manis Sang Asisten

Duel aktris Nirina Zubir melawan mafia tanah bekas asisten mendiang ibunya, Riri Khasmita, patut menjadi contoh orang ramai yang menghadapi kasus serupa.


Nirina Zubir Lawan Mafia Tanah, Terima Banyak Curhatan Warga yang Senasib

8 jam lalu

Aktris, Nirina Zubir. Foto: Instagram/@nirinazubir_
Nirina Zubir Lawan Mafia Tanah, Terima Banyak Curhatan Warga yang Senasib

RIbuan pesan masuk ke media sosial Nirina Zubir. Mayoritas berisi dukungan dan curhatan pengikutnya yang sama-sama menjadi korban mafia tanah


Nirina Zubir Heran eks ART Gugat BPN Meski Sudah Divonis Bersalah Kasus Mafia Tanah: Waw, Berani Ya

19 jam lalu

Nirina Zubir/Foto: Instagram/Nirina Zubir
Nirina Zubir Heran eks ART Gugat BPN Meski Sudah Divonis Bersalah Kasus Mafia Tanah: Waw, Berani Ya

PN Jakarta Barat telah memvonis eks ART Nirina Zubir 13 tahun penjara dalam perkara mafia tanah


Blak-blakan Nirina Zubir Bongkar Geng Mafia Tanah yang Libatkan Bekas ART

1 hari lalu

Nirina Zubir mendapatkan kembali sertifikat tanah milik keluarganya yang sempat dikuasai oleh mafia tanah, Selasa, 13 Februari 2024. Foto: Instagram/@nirinazubir_
Blak-blakan Nirina Zubir Bongkar Geng Mafia Tanah yang Libatkan Bekas ART

Wawancara eksklusif Tempo dengan Nirina Zubir seputar kasus dugaan mafia tanah yang melibatkan bekas ART ibunya


Rekomendasi 5 Destinasi Wisata Unggul di Labuan Bajo dan Pulau Komodo NTT

18 hari lalu

Pink Beach di Flores, NTT. shutterstock.com
Rekomendasi 5 Destinasi Wisata Unggul di Labuan Bajo dan Pulau Komodo NTT

Mengenal destinasi wisata di Labuan Bajo dan Pulau Komodo, NTT. Berikut 5 rekomendasinya, antara lain Pink Beach dan Pulau Padar.


Peristiwa Kapal Wisata Tenggelam di Kitaran Labuan Bajo, Terbaru Kapal Wisata White Pearl Karam

19 hari lalu

Kapal wisata White Pearl tenggelam di sekitar Pulau Kanawa, Labuan Bajo. Jumat 5 April 2024. Foto: Istimewa
Peristiwa Kapal Wisata Tenggelam di Kitaran Labuan Bajo, Terbaru Kapal Wisata White Pearl Karam

Deretan peristiwa kapal wisata tenggelam di kitaran Labuan Bajo. Terbaru kapal wisata White Pearl, pada Jumat, 5 April 2024.


Kapal Wisata Tenggelam di Pulau Kanawa Labuan Bajo, Ini Profil Destinasi Wisata Bulan Madu di NTT

20 hari lalu

Pulau Kanawa. Shutterstock
Kapal Wisata Tenggelam di Pulau Kanawa Labuan Bajo, Ini Profil Destinasi Wisata Bulan Madu di NTT

Kapal wisata White Pearl tenggelam di sekitar Pulau Kanawa, Labuan Bajo, NTT, pada Jumat, 5 April 2024. Berikut profil Pulau Kanawa


PLN Sukses Sambung Listrik dari Sumbawa ke Bajo Pulau

38 hari lalu

PLN Sukses Sambung Listrik dari Sumbawa ke Bajo Pulau

Kelistrikan di Bajo Pulau menyetop operasi PLTD. Listrik ada 24 jam dan lebih ramah lingkungan.


AHY Akan Pimpin Rakor Pemberantasan Mafia Tanah, Ada PR 4 Sertifikat Nirina Zubir

23 Februari 2024

Menteri Agraria dan Tata Ruang/Kepala Badan Pertanahan (ATR/BPN) Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) menyerahkan sertifikat tanah secara langsung kepada masyarakat di Kota Manado, Sulawesi Utara. ANTARA/HO-Kementerian ATR/BPN
AHY Akan Pimpin Rakor Pemberantasan Mafia Tanah, Ada PR 4 Sertifikat Nirina Zubir

Menteri ATR Agus Harimurti Yudhoyono atau AHY memimpin rapat koordinasi pemberantasan mafia tanah pada 1-4 Maret 2024, target beres tahun ini.


Penjelasan AirAsia Atas Insiden Roda Pesawat Keluar Taxi Way di Bandara Komodo Labuan Bajo

19 Februari 2024

AirAsia QZ8501 rute Surabaya-Singapura jatuh di Selat Karimata, pada 28 Desember 2014. Pesawat tipe Airbus A320-200 ini membawa 155 penumpang serta 7 orang kru di dalam pesawat, dan disebut sebagai tragedi penerbangan terburuk kedua dalam sejarah Indonesia. Oka Sudiatmika (Wikimedia Commons)/CC-BY-SA 3.0
Penjelasan AirAsia Atas Insiden Roda Pesawat Keluar Taxi Way di Bandara Komodo Labuan Bajo

Pesawat AirAsia telah berhasil dievakuasi dan sudah memasuki area parkir B2 Bandara Komodo Labuan Bajo.