Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Asmara Abigail Raih Penghargaan Asian Stars: Up Next IFFAM

Reporter

Editor

Aisha Shaidra

image-gnews
Asmara Abigail meraih penghargaan Asian Stars: Up Next di International Film Festival and Awards Macao pada Selasa 10 Desember 2019
Asmara Abigail meraih penghargaan Asian Stars: Up Next di International Film Festival and Awards Macao pada Selasa 10 Desember 2019
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Aktris Indonesia, Asmara Abigail meraih penghargaan Asian Stars: Up Next di International Film Festival and Awards Macao pada Selasa 10 Desember 2019. Penghargaan ini diberikan kepada delapan bintang muda di Asia.

Menurut Asmara, penghargaan ini sangat berarti dan memberinya kesempatan berharga bisa bersanding dengan aktor aktris muda berbakat dari berbagai negara di Asia. “Sudah saatnya talent Asia mendapatkan panggung untuk berkarya dalam lingkup internasional dan memiliki kesempatan sebagai aktor untuk memperlihatkan Asia kepada audience yang lebih luas”, kata Asmara berdasarkan keterangan pers yang diterima Tempo, Sabtu 14 Desember 2019.

Aktris Indonesia, Asmara Abigail meraih penghargaan Asian Stars: Up Next di International Film Festival and Awards Macao (IFFAM)

Asian Stars: Up Next bertujuan mengenalkan dan mempromosikan Asian on-screen talent yang sudah membangun karir di Tanah Airnya yang memiliki potensi untuk mengembangkan karier di panggung internasional.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Penghargaan tersebut diselenggarakan oleh the International Film Festival & Awards Macao dan Variety. Penghargaan diberikan langsung kepada para bintang muda saat closing ceremony oleh Patrick Frater (Variety’s Asia Editor) dan Lorna Tee (Head of Festival Management - IFFAM).

Selain Asmara Abigail yang mewakili Indonesia, tujuh bintang lain yang menerima penghargaan di antaranya aktris dan juga penyanyi, eprsonel Girls Generation Lim Yoona (Korea Selatan), penyanyi-aktor dari J-pop boy band Generations dari Exile Tribe Ryota Katayose (Jepang), aktris India Bhumi Pednekar, aktris Filipina Bea Alonzo, Thai girl group BNK48 Praewa Suthampong dan Jenis Opraset, dan aktor Vietnam Liên Binh Phát.

Iklan

Berita Selanjutnya



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Sinopsis Film Sehidup Semati, Kisah Perselingkuhan Rumah Tangga, Tayang 11 Januari 2024

4 Januari 2024

Film Sehidup Semati. Foto: Instagram/@sehidupsematifilm
Sinopsis Film Sehidup Semati, Kisah Perselingkuhan Rumah Tangga, Tayang 11 Januari 2024

Film Sehidup Semati mengangkat kisah rumah tangga pasangan Renata dan Edwin.


Sehidup Semati, Film Thriller Horor Terbaru Laura Basuki dan Ario Bayu

6 Desember 2023

Film Sehidup Semati. Foto: Instagram/@sehidupsematifilm
Sehidup Semati, Film Thriller Horor Terbaru Laura Basuki dan Ario Bayu

Skenario film Sehidup Semati sebenarnya sudah ada sejak 13 tahun yang lalu dan baru terealisasikan sekarang.


Gaya Asmara Abigail dengan Gaun Emas di Berlinale 2023

1 Maret 2023

Asmara Abigail di Berlinale Talents 2023, Berlin International Fulm Festival (Instagram/@asmaraabigail)
Gaya Asmara Abigail dengan Gaun Emas di Berlinale 2023

Asmara Abigail bergabung dengan aktor-aktris dan pekerja film dari 203 negara di Berlinale Talents 2023, Berlin International Film Festival.


Serial Dapur Napi: Kesempatan Kedua Mantan Napi Perempuan Kembali ke Masyarakat

9 November 2022

Poster Dapur Napi. Dok. Vidio
Serial Dapur Napi: Kesempatan Kedua Mantan Napi Perempuan Kembali ke Masyarakat

Gina S. Noer bercerita ide Dapur Napi berasal dari menonton liputan mendalam soal program deradikalisasi untuk kembalikan mantan teroris ke masyarakat


Asmara Abigail Masuk Nominasi Aktris Terbaik di Festival Film Locarno

12 Juli 2022

Asmara Abigail. Foto: Instagram Asmara Abigail.
Asmara Abigail Masuk Nominasi Aktris Terbaik di Festival Film Locarno

Asmara Abigail masuk dalam nominasi Aktris Terbaik di Festival Film Locarno 2022 untuk perannya di film Stone Turtle karya sutradara Woo Ming Jin.


Joko Anwar Siap Rilis Pengabdi Setan 2 Tahun Ini di Bioskop

6 Januari 2022

Joko Anwar mengumumkan film Pengabdi Setan 2 akan tayang 2022 di bioskop. Foto: Instagram/@jokoanwar.
Joko Anwar Siap Rilis Pengabdi Setan 2 Tahun Ini di Bioskop

Joko Anwar dan para pemain mengumumkan film Pengabdi Setan 2 akan tayang tahun ini di bioskop.


Terkesan dengan Akting Mereka, Ini Aktor dan Aktris Terbaik Pilihan Joko Anwar

22 Desember 2021

Pembuat film Indonesia, Joko Anwar, merislis empat film di 2019; Orang Kaya Baru, Gundala, Perempuan Tanah Jahanam (Impetigore) dan Ratu Ilmu Hitam.
Terkesan dengan Akting Mereka, Ini Aktor dan Aktris Terbaik Pilihan Joko Anwar

Pada bagian pertama, Joko Anwar memilih sembilan orang dengan akting mengesankan yang tidak terpilih sebagai aktor dan aktris terbaik pada FFI 2021.


Film Galang Rilis Teaser, Hadirkan Nuansa Musikal Band Rock Bandung

16 November 2021

Asmara Abigail membintangi film Galang. Foto: Rich Music.
Film Galang Rilis Teaser, Hadirkan Nuansa Musikal Band Rock Bandung

Teaser ini menjadi pengantar untuk masuk ke dunia Galang yang diwarnai musik dan dinamika dramanya.


Road to Jakarta Film Week 2021, Empat Film Tematik Siap Ditayangkan

5 November 2021

Road to Jakarta Film Week 2021 diselenggarakan pada 5-7 November 2021. Foto: Jakarta Film Week.
Road to Jakarta Film Week 2021, Empat Film Tematik Siap Ditayangkan

Road to Jakarta Film Week 2021 akan menayangkan film Asrama Dara (1958), Cintaku di Rumah Susun (1987), Opera Jakarta (1985), dan Love (2008).


Asmara Abigail Main di Film Galang, Drama Keluarga yang Diwarnai Musik Metal

23 Oktober 2021

Asmara Abigail dalam film Galang. Foto: Rich Music/Swan Studio.
Asmara Abigail Main di Film Galang, Drama Keluarga yang Diwarnai Musik Metal

Asmara Abigail merasa tertantang bermain di film Galang sebagai perempuan seorang diri yang dikelilingi banyak laki-laki.