Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Galeri Nasional Gelar Pameran Seni Rupa Menampilkan 55 Karya

image-gnews
Kurator pameran seni rupa nusantara Kontraksi Pasca Tradisionalisme, Suwarno Wisetromo, saat menjelaskan salah satu karya di Galeri Nasional, Jakarta. Selasa, 23 April 2019. TEMPO | Chitra Paramaesti
Kurator pameran seni rupa nusantara Kontraksi Pasca Tradisionalisme, Suwarno Wisetromo, saat menjelaskan salah satu karya di Galeri Nasional, Jakarta. Selasa, 23 April 2019. TEMPO | Chitra Paramaesti
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Galeri Nasional kembali menggelar pameran seni rupa dengan tema Kontraksi Pasca Tradisionalisme. Pameran ini menghadirkan karya instalasi, lukisan, patung, grafis, dan batik.

Kurator Suwarno Wisetrotomo menjelaskan, pameran ini berbeda dari tahun sebelumnya. Dia menjelaskan, hasil karya yang dipamerkan tidak mewakili daerah asal masing-masing seniman, melainkan bebas berkarya dengan tema yang sudah diusung.

"Bingkai dan kurasi dalam pameran ini sebagai sebuah pergulatan luar biasa dari berbagai proses kombinasi," ujar Suwarno, Selasa, 23 April 2019. Dia menjelaskan ke-55 karya tersebut diseleksi secara ketat. Setidaknya ada 886 karya dari 677 seniman yang diseleksi untuk tampil dalam pameran yang dibuka pada Rabu, 24 April 2019, ini.

Baca juga: Seni Istalasi Kemarahan Drupadi Lewat Batik, Bunga, dan Cabai

Selain karya yang diseleksi, ada juga seni rupa yang berasal dari seniman yang mendapatkan undangan untuk memamerkan karyanya di Galeri Nasional. "Seluruh karya yang ditampilkan menunjukkan eksplorasi media yang kaya," ujar Suwarno.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Kurator pameran seni rupa nusantara Kontraksi Pasca Tradisionalisme, Suwarno Wisetromo, saat menjelaskan salah satu karya di Galeri Nasional, Jakarta. Selasa, 23 April 2019. TEMPO | Chitra Paramaesti

Pameran ini, juga mengadakan diskusi publik seni rupa dan kunjungan ke Museum Macan. Diskusi tersebut akan menghadirkan para narasumber yang berkompeten di bidang seni rupa, yang akan memberikan informasi mengenai seni kepada publik.

Siapapun dapat mengunjungi pameran yang dibuka mulai hari ini, Rabu sampai Minggu, 24 April - 12 Mei 2019. Instalasi pameran terbagi di tiga ruang Galeri Nasional. "Pameran dibuka dari pukul 10.00 hingga 19.00," ujar Suwarno.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Ada Pameran Instalasi Seni di Bandara Soekarno-Hatta, Bentuk Komitmen Wujudkan Green Airports

8 hari lalu

Direktur Komersial Injourney Airports M. Rizal Pahlevi, Direktur SDM dan Digital InJourney Herdy Harman, Direktur Kreatif Felix Tjahyadi, Founder Sejauh Mata Memandang Chitra Subyakto, dan melalui daring, Forest Conservationist Farwiza Farhan saat kegiatan Injourney Airports, 
Dok. TEMPO
Ada Pameran Instalasi Seni di Bandara Soekarno-Hatta, Bentuk Komitmen Wujudkan Green Airports

Kampanye melalui pameran seni instalasi maupun penerapan tata kelola green airports di Bandara Soekarno Hatta dapat diaplikasikan ke bandara-bandara lainnya


Seniman Angkatan 1979 ITB Gelar Pameran Seni Rupa di Galeri Soemardja

19 hari lalu

Pameran seniman alumni ITB bertajuk 1979: Sekian Purnama Setelah Pancaroba di Galeri Soemardja, 27 Agustus - 9 September 2024. Foto: TEMPO| ANWAR SISWADI.
Seniman Angkatan 1979 ITB Gelar Pameran Seni Rupa di Galeri Soemardja

Seniman yang menjadi alumni ITB angkatan 1979 menggelar pameran seni rupa bersama, antara lain Agus Suwage dan Tisna Sanjaya.


Kolaborasi Seni Ukir Bali Hiasi 75 Tahun Hubungan Indonesia dan Yunani

29 hari lalu

Seni ukir tradisional Bali dalam workshop bertajuk
Kolaborasi Seni Ukir Bali Hiasi 75 Tahun Hubungan Indonesia dan Yunani

KBRI Athena menyelenggarakan workshop seni ukir Bali untuk memperingati 75 Tahun Hubungan Indonesia dan Yunani


Pameran Nandur Srawung XI: Merayakan Warisan Seni Rupa

34 hari lalu

Pameran Nandur Srawung XI
Pameran Nandur Srawung XI: Merayakan Warisan Seni Rupa

Jangan lewatkan kesempatan untuk merayakan warisan seni rupa Indonesia dan menggali inspirasi dari karya-karya luar biasa yang dipamerkan.


Mengintip Pameran Seni Rupa Peringatan Lahirnya UU Keistimewaan Yogyakarta di Museum Sonobudoyo

37 hari lalu

Suasana pameran seni rupa di Museum Sonobudoyo dalam peringatan hari lahir UU Keistimewaan Yogyakarta. Dok.istimewa
Mengintip Pameran Seni Rupa Peringatan Lahirnya UU Keistimewaan Yogyakarta di Museum Sonobudoyo

Pameran ini mengajak seniman merepresentasikan ulang tentang Yogyakarta, termasuk proses Yogyakarta sebagai Kota Perjuangan.


7 Karya Terkenal Nyoman Nuarta

37 hari lalu

Perancang Taman Kusuma Bangsa dan Istana Garuda IKN Nyoman Nuarta berpose usai persmian Taman Kusuma Bangsa di Ibu Kota Nusantara (IKN), Penajam Paser Utara, Kalimantan Timur, Senin, 12 Agustus 2024. ANTARA/Fauzan
7 Karya Terkenal Nyoman Nuarta

I Nyoman Nuarta adalah alumni seni rupa ITB, ia telah banyak membuat karya monumental, ini 7 di antaranya


10 Jurusan Kuliah yang Paling Sulit Cari Kerja 2024, Banyak dari Soshum

38 hari lalu

Ingin berkuliah di jurusan jurnalistik? Cek deretan kampus dengan jurusan jurnalistik di Jakarta. Ada Binus University hingga Politeknik Tempo. Foto: Canva
10 Jurusan Kuliah yang Paling Sulit Cari Kerja 2024, Banyak dari Soshum

Berikut ini beberapa jurusan kuliah yang disebut memiliki lulusan dengan tingkat pengangguran tertinggi pada 2024.


Megawati Kagumi Karya-karya Dolorosa Sinaga

41 hari lalu

Presiden ke-5 RI Megawati Soekarnoputri saat mengunjungi pameran
Megawati Kagumi Karya-karya Dolorosa Sinaga

Megawati kagumi karya-karya Dolorosa Sinaga seringkali mengangkat tema-tema sosial yang berat, seperti kekerasan, ketidakadilan, dan lainnya.


Mengenal Dolorosa Sinaga, Seniman Patung yang Karyanya Dikagumi Megawati

42 hari lalu

Presiden ke-5 RI Megawati Soekarnoputri bersama Seniman Dolorasa Sinaga (kedua kiri) saat mengunjungi pameran
Mengenal Dolorosa Sinaga, Seniman Patung yang Karyanya Dikagumi Megawati

Karya-karya Dolorosa Sinaga mencerminkan perhatiannya terhadap isu-isu sosial dan budaya. Megawati mengagumi karyanya.


Megawati Kunjungi Pameran Seni di Galeri Nasional, Keluarga Saya Tidak Hanya Berpolitik

43 hari lalu

Presiden kelima RI sekaligus Ketua Umum Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan atau PDIP Megawati Soekarnoputri mengunjungi pameran seni karya seniman patung Dolorosa Sinaga dan Budi Santoso di Galeri Nasional, Jakarta Pusat pada Kamis, 8 Agustus 2024. TEMPO/Savero Aristia Wienanto
Megawati Kunjungi Pameran Seni di Galeri Nasional, Keluarga Saya Tidak Hanya Berpolitik

Megawati Soekarnoputri mengunjungi pameran seni karya seniman patung Dolorosa Sinaga dan Budi Santoso di Galeri Nasional.