Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Sinopsis The Atypical Family, Tayang Sabtu-Minggu di Netflix Total 12 Episode

Reporter

Editor

Marvela

image-gnews
Drama Korea The Atypical Family yang dibintangi Jang Ki Yong dan Chun Woo He. Dok. JTBC
Drama Korea The Atypical Family yang dibintangi Jang Ki Yong dan Chun Woo He. Dok. JTBC
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Drama Korea The Atypical Family telah menayangkan dua episode pertamanya pada 4 dan 5 Mei 2024. Dibintangi Jang Ki Yong dan Chun Woo Hee ini menjadi drama pengganti Queen of Tears di Netflix yang tayang setiap Sabtu dan Minggu hingga Juni mendatang.

Drama yang memiliki total 12 episode ini menceritakan tentang sebuah keluarga yang sebelumnya dianugerahi kekuatan super unik, namun kehilangan kemampuan mereka akibat masalah-masalah modern. Seorang perempuan misterius datang ke keluarga mereka dan mengubah segalanya.

Sinopsis The Atypical Family

The Atypical Family merupakan drama romantis fantasi mengikuti keluarga yang pernah memiliki kekuatan supernatural, namun kehilangannya karena masalah yang tak terduga. Jang Ki Yong berperan sebagai Bok Gwi Joo, penjelajah waktu yang depresi. Dia pernah menjadi petugas pemadam kebakaran dengan energi positif, namun kini mengalami kesulitan menjalani hari-harinya.

Jang Ki Yong dalam drama The Atypical Family. Dok. JTBC

Meskipun Bok Gwi Joo memiliki kemampuan untuk melakukan perjalanan waktu ke saat dia bahagia, dia kehilangan kebahagiaan dan kekuatan spesialnya karena sebuah kecelakaan yang tidak terduga. "Bok Gwi Joo mungkin tampak lesu dan acuh tak acuh terhadap segala hal, tapi dialah yang berusaha lebih keras dari siapa pun untuk mendapatkan kembali kebahagiaan," kata Jang Ki Yong.

Chun Woo Hee berperan sebagai Do Da Hae, seorang perempuan misterius yang muncul di depan keluarga Bok Gwi Joo. Seperti penyusup misterius, Do Da Hae akan membawa Bok Gwi Joo yang depresi ke dunia luar. "Do Da Hae adalah karakter yang bersembunyi di balik lapisan kepribadian," kata Chun Woo Hee.

Chun Woo He dalam drama Korea The Atypical Family. Dok. JTBC

Anggota Keluarga di The Atypical Family

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Drama The Atypical Family juga akan fokus pada keluarga Bok masing-masing memiliki kekuatan super. Ibunya, Bok Man Heum (Go Doo Shim) tokoh kunci dalam keluarga Bok. Dia kehilangan kemampuan melihat masa depan setelah berjuang melawan insomnia. Suaminya, Eom Soon Gu (Oh Man Seok) merupakan satu-satunya anggota keluarga tanpa kekuatan supernatural.

Transformasi Claudia Kim di drama The Atypical Family. Foto: Instagram/@jtbcdrama

Claudia Kim berperan sebagai kakak Bok Gwi Joo, Bok Dong He. Dia kehilangan kemampuan terbangnya setelah berat badannya bertambah. Claudia Kim harus menjalani riasan khusus untuk sepenuhnya mewujudkan karakter tersebut. Terakhir, anak Bok Gwi Joo, Bok Yi Na (Park So Yi). Dia sebagai anggota keluarga Bok yang penuh rahasia.

“Semua aktor memberikan yang terbaik. Jang Ki Yong menampilkan akting yang cermat dan mendalam di setiap adegan, sementara Chun Woo Hee memerankan karakter yang selalu berubah dengan pesona yang tulus dan unik. Go Doo Shim meningkatkan kelengkapan karakternya dengan menyiapkan pakaian secara pribadi, dan akting Claudia Kim melampaui batas fisik dan emosional," kata sutradara The Atypical Family, Cho Hyun Tak.

SOOMPI | NAVER

Pilihan Editor: Transformasi Claudia Kim di Drama The Atypical Family: Prosesnya Menantang

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


The Atypical Family Episode 5, Jang Ki Yong Mulai Berani Dekati Chun Woo Hee

14 jam lalu

Chun Woo Hee dan Jang Ki Yong dalam The Atypical Family episode 5. Dok. JTBC
The Atypical Family Episode 5, Jang Ki Yong Mulai Berani Dekati Chun Woo Hee

The Atypical Family episode 5 akan memperlihatkan bagaimana perasaan Jang Ki Yong yang perlahan menjadi romantis terhadap Chun Woo Hee.


5 Drakor yang Dibintangi Moon Woo Jin, Terbaru The Atypical Family

21 jam lalu

Park Eun Bin dalam drama Castaway Diva. Dok. tvN
5 Drakor yang Dibintangi Moon Woo Jin, Terbaru The Atypical Family

Moon Woo Jin, bintang muda Korea Selatan yang kerap memainkan karakter muda pemeran pembantu dalam berbagai drakor.


The Atypical Family, Mengenali Para Pemeran Drakor Ini

11 hari lalu

Chun Woo He dalam drama Korea The Atypical Family. Dok. JTBC
The Atypical Family, Mengenali Para Pemeran Drakor Ini

Drakor The Atypical Family telah menayangkan dua episode pertamanya pada 4 Mei dan 5 Mei 2024


Jang Ki Yong Comeback Setelah Wamil, Jadi Ayah dalam The Atypical Family

16 hari lalu

Jang Ki Yong. Instagram.com/@juanxkui
Jang Ki Yong Comeback Setelah Wamil, Jadi Ayah dalam The Atypical Family

Drama terbaru Jang Ki Yong setelah wamil The Atypical Family akan tayang Sabtu-Minggu mulai 4 Mei 2024


9 Drakor Baru Tayang Mei 2024, Banyak Aktor dan Aktris Ternama

22 hari lalu

Poster drama Frankly Speaking. Foto: Wikipedia.
9 Drakor Baru Tayang Mei 2024, Banyak Aktor dan Aktris Ternama

Drakor baru yang tayang Mei 2024, ada Frankly Speaking sampai Crash.


Transformasi Claudia Kim di Drama The Atypical Family: Prosesnya Menantang

32 hari lalu

Transformasi Claudia Kim di drama The Atypical Family. Foto: Instagram/@jtbcdrama
Transformasi Claudia Kim di Drama The Atypical Family: Prosesnya Menantang

Transformasi drastis Claudia Kim untuk karakternya di drama The Atypical Family sebagai mantan model yang bertambah gemuk setelah pensiun.


5 Artis Drakor Naungan YG Entertainment

18 Desember 2023

Nam Joo Hyuk dalam drama Vigilante. Dok. Disney+ Hotstar
5 Artis Drakor Naungan YG Entertainment

YG Entertainment salah satu agensi besar di Korea yang banyak menaungi idola K-Pop populer juga aktor dan aktris drakor


Fakta-fakta Choi Hyun Wook, Bintang Drama Korea yang Disorot Karena Buang Puntung Rokok Sembarangan

6 Oktober 2023

Choi Hyun Wook. Foto: Instagram.
Fakta-fakta Choi Hyun Wook, Bintang Drama Korea yang Disorot Karena Buang Puntung Rokok Sembarangan

Choi Hyun Wook sedang disorot karena tertangkap kamera buang puntung rokok sembarangan. Bagaimana kiprahnya di dunia Drama Korea?


8 Drama Terbaik Jang Ki Yong, Ada It's Okay That's Love

6 Maret 2023

Jang Ki Yong selesai wajib militer pada Rabu, 22 Februari 2023. Dok. YG Entertainment
8 Drama Terbaik Jang Ki Yong, Ada It's Okay That's Love

8 drama terbaik Jang Ki Yong yang bisa ditonton sambil menunggu drama comebacknya usai wajib militer. Simak selengkapnya di sini.


Mengenal Im Siwan, Terbaru Ia Membintangi Film Unlocked

26 Februari 2023

Im Siwan (Instagram/@plumactors)
Mengenal Im Siwan, Terbaru Ia Membintangi Film Unlocked

Im Siwan mengaku lebih nyaman menjadi aktor dibandingkan penyanyi idola K-Pop